Anda di halaman 1dari 1

PRAKATA

Puji serta syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena
dengan rahmat, karunia, dan anugerah-Nya, penulis dapat menyelesaikan skripsi
dengan judul “Potensi Penerapan Sonik Kristal Tipe Kisi Segitiga Untuk Mengatasi
Kebisingan Akibat Aktivitas Kereta Api” guna memenuhi salah satu syarat untuk
memperoleh gelar Sarjana Teknik di Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik
Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Dalam menyelesaikan skripsi ini, penulis mendapat banyak bantuan dalam
hal bimbingan, arahan, dan saran dari berbagai pihak. Dengan penuh rasa hormat,
penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:
1. Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat, karunia, dan anugerah-Nya yang telah
diberikan,
2. Pimpinan Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Sebelas
Maret beserta jajarannya,
3. Bapak Ir. Budi Yulianto, S.T, M.Sc. Ph.D dan Bapak Ir. Setiono, S.T., M.Sc
selaku dosen pembimbing skripsi,
4. Seluruh civitas akademik Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik
Universitas Sebelas Maret,
5. Orang tua yang telah mendukung penulis dalam penyusunan proposal skripsi
6. Teman-teman S1 Teknik Sipil Universitas Sebelas Maret angkatan 2019,
7. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu.
Sebagaimana mahasiswa yang masih dalam taraf belajar, penulis menyadari
bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran yang
bersifat membangun sangat diharapkan. Akhir kata, semoga skripsi ini bermanfaat
bagi penulis pada khususnya dan pembaca pada umumnya.
Surakarta, Januri 2023
Penulis

Anda mungkin juga menyukai