Anda di halaman 1dari 2

Rencana Bisnis

 Modal Awal
Bibit Ternak : 5 Ekor Sapi Limosin
: Rp 15.000.000 x 5 ekor
: Rp 75.000.000
Rumput Setaria (Setaria Sphacelata)
luaslahan 100
Kebutuhan benih : x x jumlah tan per lubang x
jarak tanam daya tumbuh
berat 1000 benih
1000
luaslahan ( M ) luaslahan ( M )
Populasi benih : x
jarak tanam (Cm) jarak tanam (Cm)
20.000 20.000
: x
50 50
: 160.000
160.000
Banyaknya setaria yang diperlukan : = 3.200 kg = 3,2 ton
50
Harga Rumput Odot : Rp 17.000/kg
Harga Total Rumput Odot : Rp 17.000 x 3.200
: Rp 54.400.000
Pupuk yang diperlukan untuk penanaman rumput setaria yaitu pupuk NPK sebanyak 60
kg/hektar. Jadi untuk pupuk yang digunakan untuk penenaman rumput setaria 60
kg/hektar x 2 hektar = 120 kg pupuk NPK.
Harga Pupuk NPK : Rp 2.300/kg
: Rp 2.300 x 120
: Rp 276.000
Harga pembukaan lahan
- Bahan bakar tractor : 2 liter solar/jam.
- Harga solar : 7.000,-/liter
: (7.000 x 2) x 56 jam
: 14.000 x 56 jam
: Rp 784.000

- Pengerjaan : 16 Jam/hektar
: 16 Jam/hektar x 3,5 hektar
: 56 Jam
Biaya tenaga kerja
- 3 Orang pekerja : 70.000/hari
: 70.000 x 3
: 210.000/hari
- Pekerja selama 1 tahun : 210.000 x 360 hari
: Rp. 75.600.000

Total Modal Awal Produksi Rumput Setaria (Setaria sphacelata)


Keterangan Harga (Rp)

Bibit Ternak 75.000.000


Benih Rumput Setaria (Setaria sphacelata) 54.400.000
Pupuk NPK 276.000
Bahan Bakar Tracktor 784.000
Pekerja 75.600.000
Total 206.060.000

Anda mungkin juga menyukai