Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN ENREKANG

RUMAH SAKIT UMUM MASSENREMPULU


Jln.Jend. Sudirman Keppe Telp.(0420) 22128 Enrekang
e-mail: rsudmaspul@yahoo.com

KEPUTUSAN DIREKTUR
RSUD MASSENREMPULU KABUPATEN ENREKANG
NOMOR :
TENTANG
KEBIJAKAN PELAYANAN ASESMEN TAMBAHAN

Menimbang :
a. Bahwa dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan
RSUD MASSENREMPULU, maka diperlukan adanya
kebijakan Penyelenggaraan Pelayanan Asesmen Tambahan.
b. Bahwa agar pelayanan di RSUD MASSENREMPULU
dapat terlaksana pelaksanaan Asesmen Tambahan pasien
dengan baik, perlu adanya kebijakan Direktur RSUD
MASSENREMPULU sebagai dasar penyelenggaraan
pelayanan.
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
dalam a dan b, perlu ditetapkan dengan Keputusan Direktur
RSUD MASSENREMPULU.

Mengingat :
1 Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 tahun 2009
tentang Kesehatan
2 Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 tahun 2009
tentang Rumah Sakit
3 Keputusan mentri kesehatan RI No: 1333/ Menkes/ SK/
XII/ 1999 tentang Standar Pelayanan Rumah Sakit
4 Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 129 /PERMENKES/
III/ 2008 tentang tentang Standar Pelayanan Minimal
Rumah Sakit
PEMERINTAH KABUPATEN ENREKANG
RUMAH SAKIT UMUM MASSENREMPULU
Jln.Jend. Sudirman Keppe Telp.(0420) 22128 Enrekang
e-mail: rsudmaspul@yahoo.com

5 Peraturan Menteri Kesehatan No.269/ Menkes/ PER/ III/


2008 tentang Asesmen Tambahan.

MEMUTUSKAN

Menetapkan :

Pertama : Keputusan direktur RSUD MASSENREMPULU tentang


kebijakan pelayanan di rumah sakit
Kedua : Kebijakan pelayanan RSUD MASSENREMPULU
dimaksud dalam Diktum Kesatu sebagaimana tercantum
dalam lampiran peraturan ini
Ketiga : Kebijakan pelayanan Asesmen Tambahan RSUD
MASSENREMPULU sebagaimana diatur dalam Diktum
Kedua harus dijadikan acuan dalam memberikan
pelayanan di rumah sakit
Keempat : Peraturan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan sampai
dengan adanya pencabutan dan apabila dikemudian hari
terdapat kekeliruan akan ditinjau kembali dan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Enrekang
Pada Tanggal :

Direktur

dr. H. Muh. Yusuf, KS, M.Adm.Kes


NIP : 19750930 200502 1 003

Anda mungkin juga menyukai