Anda di halaman 1dari 2

SMA Kelas 10 - Biologi

Virus (K13R K12, Kumer Fase E)


Tes Evaluasi - Virus
Doc Name:000208 Tes Evaluasi - Virus Version:202302161336

Pastiin jawabannya bener dengan cara lihat kunci dan Kalau mau download soal lebih banyak lagi, buka
pembahasan soal ini (versi video) di zenius.net/bahas lewat zenius.net/download-soal/ ya!
dengan masukin kode 000208 ke search box. Tapi,
biar lebih mantep
ngerjain soal dan ngerti
pembahasannya, tonton dulu nih materi konsepnya
yang sesuai topik soal2 di sini. Kode
materinya
000209.

zenius.net/bahas zenius.net/download-
soal/

No. 1 No. 3
Saat ini penelitian mengenai virus telah banyak dilakukan. Virus penyebab penyakit pada manusia dapat berupa virus
Virus dapat diperbanyak secara in vitro di laboratorium. DNA atau virus RNA. Berikut ini adalah tabel
Medium apakah yang cocok digunakan untuk perbanyakan pengelompokan virus berdasarkan materi genetiknya.
virus di laboratorium?

A. air kaldu yang telah disterilisasi


B. medium agar yang mengandung nutrien
C. larutan fisiologis yang bebas bakteri
D. embrio ayam yang sedang berkembang
E. tikus yang sudah disuntik mati

No. 2
Perhatikan struktur virus di bawah ini!

Budi menderita suatu penyakit yang menyebabkan


timbulnya ruam merah berisi cairan pada kulit di perut dan
punggungnya. Budi juga merasa pusing, lemas, dan nyeri
tenggorokan. Setelah diukur dengan termometer, diketahui
suhu tubuh Budi adalah 38,2OC. Pernyataan yang benar
mengenai patogen yang menyebabkan penyakit yang
diderita Budi adalah ....

A. patogen penyebab penyakit pada Budi adalah virus


yang laju mutasinya lebih rendah dari virus
Pernyataan yang tepat mengenai struktur virus tersebut Orthomyxovirus
ditunjukkan oleh opsi .... B. patogen penyebab penyakit pada Budi dapat hidup
di udara berminggu-minggu
A. huruf B menunjukkan materi genetik virus yang
dapat berupa DNA dan RNA C. patogen penyebab penyakit pada Budi memiliki
banyak variasi
B. huruf C menunjukkan kapsid yang terbuat dari
senyawa lipid D. penyakit yang diderita Budi disebabkan oleh
patogen yang dapat menginfeksi hewan dan
C. huruf A merupakan peplomer yang berfungsi untuk tumbuhan
mengenali sel inang
E. patogen penyebab penyakit pada Budi dapat
D. huruf C menunjukkan kapsid yang akan ikut masuk dimatikan dengan antibiotik yang dapat
ke sel inang saat virus melakukan replikasi menghambat pembentukan protein
E. huruf A merupakan peplomer yang terdiri dari
senyawa glikolipid

Halaman 1 Link pembahasan soal zenius.net

zenius.net @zeniuseducation
SMA Kelas 10 - Biologi
Virus (K13R K12, Kumer Fase E)
Tes Evaluasi - Virus
Doc Name:000208 Tes Evaluasi - Virus Version:202302161336

No. 4 No. 7
Virus adalah benda yang dapat menduplikasi dirinya sendiri. Virus merupakan peralihan dari benda mati ke benda hidup
Komponen berikut mana yang terdapat di virus dan                                                     SEBAB
berperan dalam penggandaannya?
Virus dapat membentuk struktur kristal, tapi mempunyai
A. inti asam nukleat
B. kapsid
A. Jika pernyataan 1 dan 2 benar, keduanya saling
C. selubung protein berhubungan
D.  DNA B. Jika pernyataan 1 dan 2 benar, keduanya tidak
E. sentriol saling berhubungan

No. 5 C. Jika hanya pernyataan 1 yang benar


Virus pertama kali diketahui keberadaannya pada tahun D. Jika hanya pernyataan 2 yang benar
1880-an. Virus dideteksi sebagai penyebab penyakit pada E. Jika kedua pernyataan salah
tanaman tembakau saat itu dan berukuran lebih kecil dari
bakteri yang terlebih dahulu diketahui. Nama virus sendiri No. 8
diambil dari nama latin, Virion yang artinya .... Seorang ahli Epidemiologi mencoba mengisolasi Virus Ebola
dari daerah Afrika Tengah. Ia menyiapkan medium untuk
A. penyakit pertumbuhan virus tersebut. Dari pilihan medium di bawah,
B. berbahaya manakah yang sesuai untuk kultur Virus Ebola?
C. kuman A. ekstrak agar
D. racun B. air murni
C. telur hidup
E. kecil
D. air dengan larutan nutrisi
No. 6 E. larutan garam fisiologis isotonis

No. 9
Virus yang terisolasi dari inangnya tidak menunjukan ciri-
ciri kehidupan karena ....

A. terbagi menjadi dua bagian, materi genetik dan


Kapsid
B. tidak dapat melakukan metabolisme
C. secara berangsur kehilangan materi genetiknya
D. tidak mempunyai organel
E. materi genetiknya terkurung dalam selubung
protein
Bagian bakteriofage yang masuk ke dalam tubuh hospesnya No. 10
adalah .... Perkembangan ilmu Mikrobiologi dan Virologi menghasilkan
(1) kapsid penemuan suatu benda yang strukturnya lebih kecil dari
pada virus tapi bisa mempengaruhi organisme hidup
(2) ekor dengan cara yang berbeda dengan virus.
Benda tersebut hanya terdiri dari susunan asam amino saja,
(3) inti dan dikenal dengan nama ….
(4) DNA A. patogen
A. jika (1), (2), dan (3) benar B. prion
B. jika (1) dan (3) benar C. viroid
C. jika (2) dan (4) benar D. virulen
D. jika hanya (4) yang benar E. bakteriofage
E. jika semuanya benar

Halaman 2 Link pembahasan soal zenius.net

zenius.net @zeniuseducation

Anda mungkin juga menyukai