Anda di halaman 1dari 1

Lampiran Soal :

INSTRUKSI KERJA

Jurusan TKJ diminta untuk mengembangkan jaringan dengan kriteria sebagai


berikut :

1. Buat perencanaan jaringan sesuai dengan topologi jaringan yang disediakan.


2. Lakukan pemasangan konektor pada kabel jaringan dan pengujian koneksi kabel.
3. Lakukan pemasangan dan konfigurasi TCP/IP pada perangkat jaringan
4. Buatlah konfigurasi dari sebuah wifi router yang berfungsi sebagai gateway internet,
hotspot, DHCP Server dan firewall.
5. Internet yang tersambung ke router, dibagi ke client melalui jalur kabel (non hotspot)
dan wireless (hotspot).
6. Buatlah desain sistem keamanan jaringan dengan melakukan installasi dan
konfigurasi firewall pada router untuk memblokir situs youtube

LANGKAH KERJA :

1. Menerapkan prosedur kesehatan, keselamatan kerja dan keamanan kerja yang


diperlukan
2. Melakukan pemasangan kabel UTP
3. Melakukan pemasangan dan konfigurasi jaringan lokal (LAN)
4. Melakukan pemasangan dan konfigurasi jaringan lokal (WAN)
5. Melakukan pemasangan dan konfigurasi jaringan lokal (WLAN)
6. Melakukan konfigurasi DHCP Server
7. Melakukan konfigurasi Firewall pada router
8. Melakukan instalasi dan konfigurasi Hotspot
9. Melakukan konfigurasi Server/Router (WebProxy)
10. Melakukan Pengujian dari PC Client yang terhubung kabel :
a. IP DHCP Client
b. Koneksi internet
c. Blocking ping dari client
11. Melakukan Pengujian dari PC Clien yang terhubung wireless:
a. Login user hotspot
b. Blocking Site/

Anda mungkin juga menyukai