Anda di halaman 1dari 5

 

NASKAH TANYA JAWAB PELANTIKAN PENGURUS


DEWAN KERJA RANTING
GERAKAN PRAMUKA CENRANA
MASA BAKTI 2021 -2026

Sebelum saya lantik kakak-kakak sebagai:

- Ketua
Ketua , dan P
Peng
enguru
uruss Dew
Dewan
an Kerja
Kerja Ra
Ranti
nting
ng Geraka
Gerakan
n Pra
Pramuk
mukaa Cenrana
CenranaMasa
Masa B
Bakt
aktii
2021-2026

Sebagaimana tersebut dalam Surat Keputusan Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Maros
 Nomor 35 dan 36 Tahun
Tahun 2021.

Saya berharap Kakak-Kakak


Kakak-Kakak telah memb
membaca
aca dan memahami isi Undan
Undang-Und
g-Undang
ang Nomor 12
Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka dan AD-ART Gerakan Pramuka, karena ketentuan
tersebut merupakan landasan hukum bagi Gerakan
Ger akan Pramuka.

Selanjutnya, saya akan mengajukan beberapa pertanyaan yang saya minta Kakak- kakak 
untuk memberikan jawaban dengan singkat dan tegas, dengan suka dan rela yang dilandasi
Satya dan Darma Pramuka.

Pertayaan Pertama:
Setelah memahami PPDK Nomor 005 tahun 2017 Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah
Tangga Gerakan Pramuka, apakah saudara-saudara dapat memahami dan menyetujuinya?
..........................................
................................................................
........................................
..................(Jawaban: BERSEDIA)
Pertanyaan
Pertanyaan Kedua:

Apakah kakak-kakak bersedia mengembangkan Pramuka


Pramuka dengan jiwa pengabdian?
pengabdian?

..........................................
................................................................
........................................
..................(Jawaban: BERSEDIA)
Pertanyaan
Pertanyaan Ketiga:

Bersediakah kakak-kakak menjadi Pengurus Dewan Kerja Pramuka Penegak dan Pramuka
Pandega Kwartir Ranting Kecamatan Simbang?

..........................................
................................................................
........................................
..................(Jawaban: BERSEDIA)
Pertanyaan Keempat:

Bersediakah kakak-kakak menjaga loyalitas terhadap Dewan Kerja Pramuka Penegak dan
Pramuka Pandega Kwartir Ranting Kecamatan Simbang dalam situasi dan kondisi apapun?

..........................................
................................................................
........................................
..................(Jawaban: BERSEDIA)
 

IKRAR KESANGGUPAN
DEWAN KERJA RANTING
GERAKAN PRAMUKA CENRANAMASA BAKTI 2021-2026

Dengan nama Tuhan Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang, serta dengan penuh
kesadaran dan rasa tanggung jawab atas kepentingan Bangsa, Negara dan Gerakan Pramuka.
Kami, Ketua dan Pengurus Dewan Kerja Ranting Gerakan Pramuka Cenrana Masa Bakti
2021-2
202 1-2026
026 sep
sepert
ertii nam
namany
anyaa ter
terseb
sebut
ut pad
padaa Lampir
Lampiran
an Sur
Surat
at Keputu
Keputusan
san Kwa
Kwarti
rtirr Rantin
Ranting
g
Gerakan Pramuka
Pramuka Maros Cenrana setelah membaca:
1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka.

2. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka.

DENG
DE NGAN
AN INI
IN I KA
KAMI
MI BE
BERI
RIKR
KRAR
AR

• Bahwa kami menyetujui tentang isi dari Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga
Gerakan Pramuka yang ditetapkan Presiden Republik Indonesia dan Kwartir Nasional
Gerakan Pramuka.
• Bahwa kami akan berusaha meningkatkan kegiatan Gerakan Pramuka dan mengantar kaum
muda Indonesia ke masa depan yang lebih baik.
• Bahwa kami akan menjalankan petunjuk-petunjuk penyelenggaraan Organisasi Gerakan
Pramuka yang ditetapkan oleh Kwartir Nasional Gerakan Pramuka.

Cenrana 20 Maret 2022

Mengetahui,

Kwartir Ra
Ranting Ge
Gerakan Pramuka C
Ceenrana Dewan Ke
Kerja Ra
Ranting Ce
Cenrana
Ketua Ketua

  H.Hatta,S.Sos.M.Si Risnawati
 

TRI SAT
SA TYA

Demi Kehormatanku // Aku Berjanji Akan Bersungguh-sungguh


Bersungguh-sungguh //
• Menjalankan
Menjalankan Kewajibanku // Terhadap Tuhan Yang Maha Esa // Dan
Negara Kesatuan Republik Indonesia // Mengamalkan Pancasila //
• Menolong Sesama Hidup // Ikut Serta Membangun Masyarakat //
• Serta Menepati Dasa Darma

 Bendera
 Bendera Merah Putih dapat
dapat dilepaskan .......................
.............................................
......................

Saya ucapkan terima kasih atas pernyataan Kakak-kakak untuk melaksanakan tugas dan
kewajiban sebagai Pengurus Dewan Kerja Ranting dan Kwartir Ranting Gerakan Pramuka
Cenrana Masa Bakti 2021-2026.

Selanjutnya Saya persilakan Kakak Kakak Pengurus Dewan Kerja Ranting Gerakan Pramuka
Kecamatan Simbang Masa Bakti 2021-2026, menyatakan Ikrar.
 

KATA-KATA PELANTIKAN OLEH


KETUA KWARTIR RANTING GERAKAN PRAMUKA CENRANA

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa, Pada Hari ini, Minggu 20 Maret 2022 saya lantik 

dan kukuhkan Kakak-kakak sebagai Pengurus Dewan Kerja Gerakan Pramuka Cenrana Masa
Bakti 2021-2026
2021-2026 sesuai Surat Keput
Keputusan
usan Kwartir Caban
Cabangg Geraka
Gerakan
n Pramu
Pramuka
ka Maros
 Nomor 35 dan 36 Tahun
Tahun 2021.

Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa


s enantiasa memberikan bimbingan dan lindungan-Nya bagi
kita semua. Amin.

Cenrana 20 Maret 2022

Mengetahui

Kwartir Ranting Gerakan Pramuka Simbang Dewan Kerja Ranting Simbang


Ketua Ketua

  H.Hatta,S.Sos.M.Si Risnawati

Anda mungkin juga menyukai