Anda di halaman 1dari 4

TUGAS KELOMPOK

PENYUSUNAN TP DARI HASIL ANALISA CP

Nama Anggota Kelompok: Bidang studi/fase yang dianalisis: IPA/Fase D

1. Anggita Averroes Amalia,S.Pd.


2. Fitra Cipta Jaya,S.Pd.
3. Alfonsius,S.Pd.

Kalimat CP Materi Inti (Konten) Kompetensi (Pengetahuan)


Peserta didik memahami Memahami Konsep Gerak 1) Menganalisis konsep-
gerak, gaya, dan tekanan , Pada Benda konsep yang
Komponen gerak, yaitu: mempengaruhi gerak lurus,
termasuk pesawat sederhana
a. Jarak yaitu jarak, perpindahan,
b. Perpindahan kelajuan, dan kecepatan
c. Kelajuan 2) Menganalisis hubungan
d. Kecepatan jarak (s), kecepatan (v),
e. Percepatan dan dan waktu (t).
Perlambatan
Memahami Konsep Gaya 1) Menganalisa konsep gaya
Hukum I Newton, Hukum II 2) Menganalisa konsep
Newton, Hukum III Newton Hukum newton.
3) Mendeskripsikan konsep
Hukum I Newton, Hukum
II Newton, dan Hukum III
Newton.
4) Menganalisis penerapan
Hukum Newton dalam
kehidupan sehari-hari.
5) Mengevaluasi penerapan
Hukum III Newton dalam
kehidupan sehari-hari.
Memahami Konsep Tekanan 1) Menganalisis konsep
a. Tekanan Zat Padat tekanan pada zat padat
b. Tekanan Zat Cair 2) Menganalisis konsep
-Tekanan hidrostatis tekanan pada zat cair,
-Hukum Pascal meliputi tekanan
-Hukum Archimedes hidrostatis, Hukum Pascal,
-Hukum Bejana Hukum
Berhubungan Archimedes,Hokum Bejana
c. Tekanan Gas Berhubungan
a. Tekanan Ruang 3) Menganalisis konsep
tertutup tekanan gas, meliputi
b. Tekanan Ruang tekanan ruang tertutup, dan
Terbuka tekanan ruang terbuka
Memahami Konsep Pesawat Menganalisis konsep pesawat
Sederhana Sederhana, meliputi tuas atau
a. Tuas atau pengungkit pengungkit, katrol, bidang
b. Katrol
miring dan roda berporos
c. Bidang miring
d. Roda Berporos

Rumusan Kalimat TP dari Hasil Analisa CP:


 Gerak Pada Benda
1) Peserta didik dapat membedakan jarak dan perpindahan.
2) Peserta didik dapat menerapkan konsep jarak dan perpindahan.
3) Peserta didik dapat menjelaskan perbedaan antara kelajuan dan kecepatan.
4) Peserta didik dapat menggambarkan grafik s,v, dan t.
5) Peserta didik dapat memformulasikan hubungan jarak (s), kecepatan (v), dan waktu (t).
6) Peserta didik dapat menghitung kelajuan rata-rata , kecepatan rata-rata, dan percepatan
benda pada beberapa kasus dengan menggunakan rumus gerak lurus beraturan.
7) Peserta didik dapat menghitung kecepatan dan percepatan benda yang mengalami gerak
lurus beraturan.
8) Peserta didik dapat mendeskripsikan hubungan kecepatan (v) terhadap waktu (t) pada GLB.
9) Peserta didik dapat mendeskripsikan hubungan jarak (s) terhadap waktu (t) pada GLB.
10) Peserta didik dapat mendeskripsikan hubungan percepatan (a) terhadap waktu (t) pada GLB
11) Peserta didik dapat menggambarkan grafik GLB.

Gaya
1) Peserta didik mendeskripsikan konsep Hukum I Newton dan Hukum II Newton.
2) Peserta didik memberikan contoh peristiwa di kehidupan sehari-hari yang menggunakan
konsep Hukum I Newton.
3) Peserta didik menginterpretasikan peristiwa kelembaman berdasarkan grafik v-t yang
disajikan.
4) Peserta didik menyimpulkan hubungan antara gaya dan massa dengan percepatan benda
yang bergerak.
5) Peserta didik menghitung berat benda menggunakan persamaan Hukum II Newton.
6) Peserta didik menghitung percepatan benda menggunakan persamaan Hukum II Newton.
7) Peserta didik menyebutkan pasangan gaya aksi dan reaksi
8) Peserta didik menganalisis penerapan Hukum III Newton pada burung yang terbang, roket,
dan perenang.
9) Peserta didik membandingkan besar gaya aksi reaksi yang terjadi antara burung dengan
udara ketika burung sedang terbang.
10) Peserta didik membandingkan konsep Hukum I Newton, Hukum II Newton, dan Hukum III
Newton.
Tekanan
1) Peserta didik dapat menjelaskan konsep tekanan
2) Peserta didik dapat menganalisis hubungan antara gaya dan luas permukaan terhadap
tekanan
3) Peserta didik dapat menganalisis factor-faktor yang mempengaruhi konsep tekanan
hidrostatis
4) Peserta didik dapat menganalisis hubungan antara tekanan hidrostatis dengan kedalaman
air
5) Peserta didik dapat menganalisis hubungan antara tekanan hidrostatis dengan massa jenis
zat cair
6) Peserta didik dapat menganalisis konsep terapung,melayang dan tenggelam pada benda
7) Peserta didik dapat menghitung besar gaya apung pada benda
8)
Pesawat Sederhana

1) Peserta didik dapat menganalisis kegiatan yang menggunakan alat bantu.


2) Peserta didik dapat menjelaskan konsep pesawat sederhana.
3) Peserta didik dapat memberikan contoh pesawat sederhana.
4) Peserta didik dapat menjelaskan fungsi tuas (pengungkit).
5) Peserta didik dapat mengidentifikasi titik tumpu, beban, dan kuasa pada tuas (pengungkit).
6) Peserta didik dapat membedakan tuas (pengungkit) berdasarkan letak beban, titik tumpu,
dan kuasa.
7) Peserta didik dapat memberikan contoh alat-alat yang menggunakan prinsip kerja tuas
(pengungkit) jenis pertama, kedua, dan ketiga.
8) Peserta didik dapat menjelaskan hubungan antara besar lengan kuasa (Lk), lengan beban
(Lb) dengan keuntungan mekanik tuas yang dihasilkan.
9) Peserta didik dapat menganalisa pengaruh tinggi bidang miring terhadap gaya dorong.
10) Peserta didik dapat menjelaskan pengaruh kelandaian bidang miring terhadap keuntungan
mekanik yang dihasilkan.
11) Peserta didik dapat memberikan contoh alat-alat yang menggunakan prinsip bidang miring.
12) Peserta didik dapat menjelaskan jenis-jenis katrol.
13) Peserta didik dapat menerapkan konsep katrol dalam kehidupan sehari-hari.
14) Peserta didik dapat membedakan keuntungan mekanik pada masing-masing jenis katrol.
15) Peserta didik dapat menjelaskan hubungan jumlah katrol dalam rangkaian katrol ganda
terhadap besar beban yang diangkat.
16) Peserta didik dapat menjelaskan pengertian roda berporos.
17) Peserta didik dapat menganalisis sistem roda berporos dalam kehidupan sehari-hari.

Anda mungkin juga menyukai