Anda di halaman 1dari 7

SOAL UJIAN SEKOLAH

Mata Pelajaran : Dasar Program Kejuruan


Kelas/Keahlian : XII / TKJ
Jumlah Soal : 45 Nomor Pilihan Ganda / 5 Nomor Essay

1. Sistem komputer terdiri dari perangkat input, perangkat pemroses, perangkat output
dan media penyimpanan. Yang termasuk dari alat input pada komputer adalah .....
A. Monitor D. Proyektor
B. Keyboard E. Memory
C. Printer

2. Perhatikan bilangan berikut!


1. 10110111 3. 7658
2. 20910 4. B5A

Manakah yang merupakan bilangan hexadecimal dari bilangan tersebut!


A. 1 D. 4
B. 2 E. 1 dan 3
C. 3

3. Bilangan biner terdiri dari berapa digit?


A. 4 digit, yaitu 1-4 D. 8 digit, yaitu 1-8
B. 6 digit, yaitu 0-5 E. 2 digit, yaitu 0-1
C. 3 digit, yaitu 1-3

4. Berikut adalah gerbang logika dasar dari sebuah sistem komputer .....
A. END, OR, NO D. END, ELSE, NOT
B. IF, ELSE, OR E. AND. OF, NO
C. AND, OR, NOT

5. Bagian pengolah bilangan dan logika dari sebuah mikroprosesor atau CPU (central
processing unit) merupakan fungsi dari .....
A. IC D. ROM
B. CPU E. RAM
C. ALU

6. Perangkat yang digunakan untuk mengirim data yang akan diolah ke dalam computer
disebut .....
A. Receiver device
B. Machine readable form
C. Control device
D. Terminal device
E. Input device

7. Perhatikan gambar berikut!

Berikut adalah gambar dari gerbang logika .....


A. AND D. EXOR
B. OR E. NOR
C. NOT
8. Hasil output akan berbanding terbalik dengan input adalah fungsi dari gerbang
logika .....
A. AND D. NOR
B. OR E. EXOR
C. NOT

9. Jika salahsatu atau semua input berlogika 1 maka output akan berlogika 1.
Pernyataan tersebut merupakan fungsi dari gerbang logika .....
A. AND D. EXOR
B. OR E. NOR
C. NOT

10. Perhatikan tabel berikut!


Input Output
A B X
0 0 0
0 1 1
1 0 1
1 1 1

Berikut merupakan tabel kebenaran untuk gerbang logika .....


A. AND D. EXOR
B. OR E. NOR
C. NOT

11. Komponen utama komputer terdiri dari 4 yaitu .....


A. Ram, Hardidsk, CD, DVD
B. Software, Komponen, Sistem Operasi , CD Driver
C. Hardware, Software, Data, Brainware
D. Spyware, Maleware, Software, Hardware
E. Hardware, maleware, Software

12. Komponen yang melakukan semua perhitungan aritmatika atau matematika yang
terjadi sesuai dengan instruksi program adalah .....
A. control unit
B. Arithmetic And Logic Unit
C. Register
D. CPU interconnection
E. I/O

13. Berikut ini merupakan memori komputer yang bersifat volatile adalah .....
A. hard drive D. RAM
B. DVD E. driver
C. flashdisk

14. Berikut ini yang merupakan periferal input pada Personal Computer adalah .....
A. printer D. LCD proyektor
B. speaker E. monitor
C. mouse
15. Printer merupakan salah satu alat periperal personal komputer, jenis printer yang
menggunakan rol pita dan banyak dipakai di warnet/wartel adalah .....
A. inkjet D. deskjet
B. laser jet E. plotter
C. dot matrix

16. Perangkat yang terbuat dari lempengan logam dan berfungsi untuk menyerap panas
dan mendinginkan prosesor adalah .....
A. liquid cooler
B. thermal paste
C. fan
D. heatsink
E. thermo electric cooler

17. Komputer pada saat dinyalakan keluar suara beep Panjang 1 kali dan layar tidak
menyala, indikator suara tadi menunjukan terdapat masalah pada .....
A. VGA card D. RAM
B. sound card E. CD ROM
C. wireless card

18. Perkembangan sistem operasi Windows dari awal tahun 2000 sampai yang terbaru
yaitu .....
A. Windows 1.0, Windows 2.0, Windows 3.0
B. Windows ME, Windows XP, Windows Vista
C. Windows 7, Windows 8, Windows 10
D. Windows NT, Windows ME, Windows 7
E. Windows XP, Windows 98, Windows 2000

19. Hal yang ditunjukkan pada saat komputer pertama kali dinyalakan ( POST ), dengan
mengeluarkan bunyi 1 kali beep pendek adalah .....
A. mengidentifikasikan terjadi kesalahan pada memori
B. mengidentifikasikan ada masalah pada motherboard
C. mengidentifikasikan ada kerusakan pada processor
D. mengidentifikasikan ada masalah pada VGA
E. komputer dalam keadaan baik

20. Berikut ini merupakan urutan dari jenis-jenis jaringan komputer berdasarkan area
jangkauan yang luas sampai ke area jangkauan yang sempit/lokal adalah .....
A. PAN-LAN-MAN-WAN
B. LAN-PAN-MAN-WAN
C. WAN-LAN-PAN-MAN
D. MAN-WAN-LAN-PAN
E. LAN-MAN-WAN-PAN

21. Perangkat lunak yang dapat digunakan untuk berselancar di dunia maya antara
lain .....
A. Fireworks, Dreamweaver, browser
B. UC browser, google, Internet Explorer
C. IE, Firefox, Safari
D. Baidu, Mozilla, Sublime text
E. Chrome, Baidu, Fireworks

22. Penempatan tata letak pada sebuah karya desain grafis di kenal dengan istilah .....
A. ruang D. texture
B. layout E. cover
C. gelap terang

23. Dibawah ini beberapa unsur dari desain grafis, kecuali .....
A. ruang D. ilustration
B. texture E. cover
C. typografi

24. Garis yang dibuat goresan tangan manusia tanpa menggunakan alat bantu yang
sifatnya spontan, bebas, berkombinasi dan berkarakter mandiri merupakan garis .....
A. linier D. struktural
B. geometrik E. pengikat
C. kaligrafis

25. Dalam membuat sebuah desain, ilmu dalam memilih dan menata huruf dengan
pengaturan penyebarannya pada ruang-ruang yang tersedia, adalah .....
A. ruang D. ilustration
B. texture E. typografi
C. garis

26. Dibawah ini kelompok warna manakah yang termasuk pengelompokan warna
berdasarkan pigmen .....
A. dingin D. sekunder
B. panas E. komplementer
C. analogus

27. Unsur desain grafis yang dibuat untuk memberikan kesan tiga dimensi pada sebuah
bidang gambar adalah .....
A. garis D. warna
B. gelap terang E. objek
C. texture

28. Texture bila dilihat dari karakter dan dari hasil pembuatannya dapat dikelompokan
menjadi empat jenis sebagai berikut, kecuali .....
A. texture alam D. texture komputer
B. texture masinal E. texture buatan
C. texture kertas

29. Warna merupakan fenomena yang terjadi karena adanya tiga unsur yang menjadi
syaratnya, yaitu .....
A. cahaya, sinar dan pengamat
B. cahaya, objek dan pengamat
C. sinar, objek dan benda
D. cahaya, objek dan manusia
E. cahaya, benda dan manusia

30. Warna memiliki beberapa fungsi diantaranya sebagai berikut, kecuali .....
A. fungsi kaligrafis D. fungsi isyarat
B. fungsi identitas E. fungsi alamiah
C. fungsi psikologis

31. CMYK adalah mode warna yang terdiri atas warna-warna berikut ini, kecuali .....
A. magenta D. yellow
B. marine E. cyan
C. black

32. Sistem pewarnaan gambar yang biasa di tampilkan pada layar monitor dengan warna
primer merah, hijau dan biru adalah .....
A. contras D. saturation
B. CMYK E. brightnees
C. RGB

33. Warna bisa memberikan tanda, sifat atau kondisi. Seperti merah sebagai isyarat
bahaya, kuning untuk hati-hati dan hijau untuk tanda aman. Merupakan fungsi warna
sebagai .....
A. fungsi identitas D. fungsi alamiah
B. fungsi isyarat E. fungsi estetika
C. fungsi psikologis

34. Warna yang mempunyai sifat keseimbangan dan selaras, identik dengan lingkungan
yang alami merupakan karakter dari warna .....
A. hijau D. putih
B. biru E. kuning
C. coklat

35. Dibawah ini yang termasuk warna primer adalah .....


A. orange, hijau, ungu
B. merah, kuning, biru
C. merah, kuning, putih
D. biru, merah, hitam
E. putih, hitam, kuning

36. Berikut ini adalah beberapa model warna yang ada dalam sistem komputer,
kecuali .....
A. JPG D. HSL
B. RGB E. Lab Colour
C. CMYK

37. Berikut ini yang tidak termasuk dalam prinsip tata letak desain adalah .....
A. kesatuan D. irama
B. keselarasan E. ruang
C. keseimbangan

38. Harmoni dalam sebuah desain dapat diwujudkan melalui 2 cara, yaitu dari .....
A. bentuk dan warna
B. bentuk dan ruang
C. ruang dan textur
D. ruang dan layout
E. layout dan textur

39. Salah satu prinsip tata letak yang digunakan dalam menggambarkan hubungan ukuran
antara objek satu dan yang lainnya adalah .....
A. kesatuan D. irama
B. keselarasan E. repetisi
C. proporsi
40. Variasi gambar yang dinamis, mengulang goresan yang teratur di alam contohnya
ombak laut, gerak dedaunan adalah salah satu contoh prinsip tata letak dari .....
A. kesatuan D. irama
B. keselarasan E. repetisi
C. proporsi

41. Dalam menyusun suatu program, tentunya kita akan membuat kerangka dari sebuah
program tersebut, istilah lain atau langkah pertama yang harus di lakukan dalam
membuat program tersebut adalah .....
A. Proses Program
B. Membuat Program
C. Membuat Algoritma
D. menentukan percabangan
E. menentukan loop

42. Penulisan algoritma yang menggunakan sintaks(cara penulisan) menyerupai bahasa


pemograman disebut .....
A. Bahasa Pemrograman
B. Pseudocode
C. Algoritma
D. Flowchart
E. diagram blok

43. Nilai dari sebuah data bermacam-macam, tergantung dari data yang ingin kita
hasilkan, adapun nilai data yang tidak memiliki nilai pecahan adalah .....
A. Bilangan Logika D. Bilangan Campuran
B. Bilangan Real E. Bilangan Desimal
C. Bilangan Bulat

44. Di bawah merupakan berbagai macam tipe data pada sebuah pemrograman, tipe data
dibawah ini yang termasuk bilangan bulat adalah .....
A. Char D. Integer
B. Float E. Array
C. Boolean

45. Di Bawah ini merupakan beberapa contoh dari operator, kecuali .....
A. Aritmatika D. Logika
B. Increment E. Perkalian
C. Variabel
ESSAY

1. Secara kata dan dan istilah apa itu komputer? Jelaskan!


2. Apa fungsi SO? Sebut dan jelaskan!
3. Sebutkan macam macam standar WLAN IEEE?
4. Apa tanggung jawab seorang admin server!
5. Jelaskan tentang ram,rom,cache memory, register, alu,cu,file,record,field,database

Anda mungkin juga menyukai