Anda di halaman 1dari 14

ACTION PLAN

PENGGIAT P4GN
1. IKP
Indeks Kemandirian Partisipasi
PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM
IMPLEMENTASI PROGRAM P4GN
◉ Peran Aktif lingkungan Pendidikan menggagas dan
melaksanakan program yang berkaitan dengan P4GN
◉ Bersinergi dengan BNN dalam Program P4GN atau secara
mandiri.
◉ Pelibatan seluruh komponen untuk menjadi penggiat anti
Narkoba
◉ Adanya Rencana Aksi/Rencana Kegiatan P4GN
PARTISIPASI MASYARAKAT
SEBAGAI KADER DALAM
PROGRAM P4GN Aktif Sebagai Penggiat Anti
Narkoba

ASPEK KEGIATAN
Inisiasi dan implementasi program
mandiri di masyarakat

ASPEK PROGRAM
Mengalokasikan anggaran/ Melakukan
penggalangan kepada pihak2 yang dapat
bersinergi dalam program P4GN

ASPEK PENGANGGARAN
Mempengaruhi Konsistensi penegakan hukum dan
terciptanya Aturan/kebijakan Anti Narkoba

ASPEK REGULASI
Syarat Mutlak Seorang Penggiat
Setelah Mengikuti Pengembangan Kapasitas (Bimtek atau
Workshop) maka Hak & Kewajiban (Syarat Mutlak) Seorang
Penggiat Anti Narkoba itu 3 (tiga)

Bersih Lembar
Sertifikat Narkotika
IKP

Seorang Penggiat Anti Narkoba harus memenuhi 3 Syarat Mutlak


Profesional (karena bersertifikat), Komitmen (karena Bersih
Narkotika) & Militan (Semangat Berbuat)
Indeks Kemandirian Partisipasi (IKP)
Merupakan akumulasi jumlah indikator peran serta masyarakat secara
mandiri dalam P4GN
Terdapat 6 aspek yaitu :
1)Aspek Manusia (tokoh/relawan/kader/penggiat)
2)Aspek Metode (cara melakukan kegiatan)
3)Aspek Anggaran
4)Aspek Sistem (regulasi/aturan/norma/kebijakan)
5)Aspek Sarana Prasarana / alat pendukung / promosi
6)Aspek Kegiatan
a.Pencegahan : penyuluhan / sosialisasi
b.Pemberantasan : Pelaporan / melaporkan
c. Rehabilitasi : melaporkan / konsultasi / konseling / pendampingan
d.Test urine
Lembar IKP yg Dibagikan
Pilihan Jawaban
No Aspek Kriteria Bobot JLH
a b c d
1 Manusia Tokoh/relawan/kader/penggiat 6

2 Metode Cara melakukan kegiatan 1

3 Anggaran Swadaya dan Bantuan 3

4 Sistem Regulasi/aturan/norma/kebijakan 4

5 Sarpras Alat pendukung/promosi 2

6 Kegiatan Penyuluhan/sosialisasi/tes urine dll 5

Jumlah 21

Penilaian a artinya tidak ada (nilai 1)


Penilaian b artinya ada tapi hanya 1 (nilai 2)
Penilaian c artinya ada tapi hanya 2 (nilai 3)
Penilaian d artinya ada tapi lebih dari 2 (nilai 4)
Contoh simulasi IKP
Pilihan Jawaban
No Aspek Kriteria Bobot JLH
a b c d
1 Manusia Tokoh/relawan/kader/penggiat 6 2 12

2 Metode Cara melakukan kegiatan 1 2 2

3 Anggaran Swadaya dan Bantuan 3 2 6

4 Sistem Regulasi/aturan/norma/kebijakan 4 3 12

5 Sarpras Alat pendukung/promosi 2 4 8

6 Kegiatan Penyuluhan/sosialisasi/tes urine dll 5 2 10

Jumlah 21 50

Penilaian a artinya tidak ada (nilai 1)


Penilaian b artinya ada tapi hanya 1 (nilai 2)
Penilaian c artinya ada tapi hanya 2 (nilai 3)
Penilaian d artinya ada tapi lebih dari 2 (nilai 4)
Contoh Penilaian IKP
Jawaban Nilai Interval
Nilai Interval Kategori IKP Kriteria Mandiri
Kuesioner Konversi
0 1,00 – 1,75 25,00 – 43,75 D Tidak Mandiri
1 1,76 – 2,50 43,76 – 62,50 C Kurang Mandiri
2 2,51 – 3,25 65,51 – 81,25 B Mandiri
3 3,26 – 4,00 81,26 – 100,00 A Sangat Mandiri

Maka untuk mengetahui nilai IKP, dihitung dengan cara sbb : total jumlah dibagi bobot yaitu 50/21 = 2,38
Dengan demikian dapat disimpulkan sbb :
a. Nilai IKP setelah dikonversi : 2,38
b. Nilai Interval = 1,76 – 2,50
c. Nilai Interval Konversi dikalikan 25 = 2,38 x 25 = 59,50
d. Kategori IKP = C
e. Kriteri Kemandirian Partisipasi KURANG MANDIRI
2. ACTION PLAN
CONTOH KEGIATAN YANG BISA
DILAKUKAN
• Membuat komitmen deklarasi P4GN
• Membuat MoU dengan BNNK
• Melakukan sosialisasi bahaya narkoba secara mandiri
• Membentuk Satgas/Relawan Anti Narkoba
• Melakukan kampanye P4GN
• Melaksanakan tes urine
• Memasang spanduk, poster, stiker di area strategis
• Aktif dalam rean.id
• Menyelipkan materi P4GN di mata pelajaran
• Menambahkan logo WarOnDrugs di perlengkapan sekolah

Mari membuat action plan!
Terima Kasih
PIC :
Widya
081315281989

Anda mungkin juga menyukai