Anda di halaman 1dari 2

MANAJEMEN RISIKO

No. Dokumen
No. Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman

UPTD PUSKESMAS drg. HAFIL MUZAHID


WRINGIN NIP. 19720324 200212 1 010

Kriteria penilaian tingkat risiko serta strategi penanganan risiko agar dalam penilaian
1. Pengertian
risiko pada proses utama BAK, BUK, dan BPHM memberikan informasi yang tepat

2. Tujuan Untuk mengidentifikasi dan menetapkan konteks pengelolaan risiko

Keputusan kepala puskesmas wringin nomor :  445/ /430.10.2.7/2017


3. Kebijakan

4. Referensi Persyaratan ISO 9001


Peralatan / perlengkapan :
ATK, Komputer dan printer

Prosedur
1. Melakukan identifikasi, penilaian, pengkajian dan penangan risiko sesuai dengan
tabel pada masing-masing proses
2. Menetapkan tingkat dampak serta munculnya peluang dan menetap tingkat
5. Prosedur / langkah
resikonya. Jika ditemukan tingkat resiko yang tidak diterima, maka diusulkan
– langkah
tindakan rencana kerja untuk menghilangkan risiko atau menurunkan risiko pada
tingkat yang dapat diterima.
3. Menyerahkan dfrat dokumen analisi risiko untuk diverifikasi. Jika ditemukan isi
yang belum disetujui, maka draft dokumen tersebut dikembalikan untuk diperbaiki.
4. Menyerahkan dokumen analisis resiko yang telah disetujui
5. Mengkompilasi dokumen analisis risiko dan mengesahkan
6. Melakukan pengkajian secara rutin analisa risiko pada proses rutin yang dijalankan.
Melakukan identifikasi, penilaian, pengkajian dan penangan risiko sesuai
dengan tabel pada masing-masing proses

Menetapkan tingkat dampak serta munculnya peluang dan


menetap tingkat resikonya.

Menyerahkan dfrat dokumen analisi risiko untuk diverifikasi


7. Bagan Alir

Menyerahkan dokumen analisis resiko yang telah disetujui

Mengkompilasi dokumen analisis risiko dan mengesahkan

Melakukan pengkajian secara rutin analisa risiko pada proses rutin yang
dijalankan

8. Hal – hal yang perlu


diperhatikan

9. Unit Terkait Semua SOP

1. Surat Undangan
10. Dokumen Terkait 2. Daftar hadir rapat
3. Notulen hasil rapat kaji ulang manajemen

Tanggal mulai
No. Yang diubah Isi Perubahan
11. Rekaman Historis diberlakukan

Perubahan 1

Anda mungkin juga menyukai