Anda di halaman 1dari 13

MODUL AJAR

Tema : Bhinneka Tunggal Ika


Fase / Klas : /X C
Semester : II
Alokasi Waktu :
Dimensi Profil pelajar Pancasila : 1. Kerja sama
2. Kerukunan
3. Disiplin
4. Bersyukur

Mata Pelajaran Elemen Capaian Pembelajaran


Bahasa Indonesia Berbicara dan Peserta didik mampu
Mempresentasikan melafalkan kata dari
kalimat
yang terdiri atas tiga
sampai empat kata dengan
tepat, berbicara dengan
santun, dan menggunakan
intonasi yang tepat.
Menceritakan kembali isi
teks
cerita sederhana dan teks
laporan sederhana
secara lisan dan atau
isyarat dengan
memperhatikan volume
suara saat berbicara
dengan teman, guru, dan
orang dewasa
Pendidikan Pancasila Bhinneka Tunggal Ika Peserta didik mampu
mengidentifikasi,
menyajikan hasil
identifikasi, menghormati,
menjaga, dan melestarikan
keragaman budaya dalam
bingkai Bhinneka Tunggal
Ika di lingkungan
sekitarnya
Matematika Mengenal bangun ruang Peserta didik dapat
mengidentifikasi benda-
benda bangun ruang
(tabung, dan kerucut),
mengidentifikasi unsur
unsur bangun ruang kubus
dan balok (titik sudut,
garis, dan bidang),
mengelompokkan bangun
ruang
sesuai jenis dan sifatnya.
Ketramilan Menanam tanaman sayuran Peserta didik dapat
memisahkan bibit dari
media semai dan
menanam bibit pada media
tanam yang sudah
disiapkan dengan cara yang
benar;
melakukan perawatan
tanaman sayuran
seperti penyiraman,
pemupukan, penyiangan,
pemberantasan
hama/gulma secara
mandiri,
gotong royong, teliti, kritis,
dan bertanggung
jawab
Kemampuan Awal

Peserta didik Kemampuan Awal Keterangan


Erlina Damayanti Dapat mendengar dan mereaksi
Dapat menyebut nama sendiri, nama ibu
dan ayah, memegang pensil, dapat
menulis,mereaksi preintah, mengenal
bilangan asli sampai 15. Dalam membaca
perlu bimbingan dan penjumlahan bilangan
dengan hasil 15 namun perlu bimbingan
Salsa Bila Dapat mendengar dan mereaksi
Dapat menyebut nama sendiri, nama ibu
dan ayah, memegang pensil, dapat
menulis,mereaksi preintah, mengenal
bilangan asli sampai 10. Dalam membaca
perlu bimbingan dan penjumlahan bilangan
dengan hasil 10 namun perlu bimbingan
Aiyah Mahar Qoidah Dapat mendengar dan mereaksi
Dapat menyebut nama sendiri, nama ibu
dan ayah, memegang pensil, dapat
menulis,mereaksi preintah, mengenal
bilangan asli sampai 10. Dalam membaca
perlu bimbingan dan penjumlahan bilangan
dengan hasil 10 namun perlu bimbingan
Abdul Mu’izz Dapat mendengar dan mereaksi
Dapat menyebut nama sendiri, nama ibu
dan ayah, memegang pensil, dapat
menulis,mereaksi preintah, mengenal
bilangan asli sampai 20. Dalam membaca
perlu bimbingan dan penjumlahan bilangan
dengan hasil 20 namun perlu bimbingan

Tujuan Pembelajaran

Bahasa Indonesia
1. Mengenal kalimat terdiri dari 3 suku kata

Pendidikan Pancasilka
1. Mengenal keragaman budaya yang ada dimasyarakat

Matematika
1. Mengenal bangun ruang

Ketrampilan
1. Menanam tanaman sayuran lombok

Langkah-langkah Pembelajaran
Bahasa Indonesia
1. Peserta didik dapat mengenal arti kalimat
2. Peserta didik dapat mengidentifikasi kalimat yang terdiri 3 suku kata
3. Peserta didik dapat membuat kalimat yang terdiri dari 3 suku kata
4. Peserta didik dapat memberi contoh kalimat terdiri 3 kata
5. Peserta didik dapat menjawab tentang kalimat terdiri 3 kata
6. Peserta didik merangkum materi pelajaran

Pendidikan Pancasila

1. Peserta didi dapat memperhatikan penjelasan guru tentang keragaman budaya yang
di masyarakat
2. Peserta didik dapat mengenal arti dari keragaman budaya
3. Peserta didik dapat mengidentifikasi keragaman budaya yang ada di masyarakat
4. Peserta didik dapat memberi contoh keragaman budaya yang ada di masyarakat
5. Peserta didik dapat melestarikan budaya wayang kulit di masyarakat
6. Peserta didik dapat menjawab pertanyaan tentang keragaman budaya yang ada di
masyarakat
7. Peserta didik dapat merangkum materi pelajaran
Matematika

1. Peserta didik dapat memperhatikan penjelasan guru tentang bangun ruang


2. Peserta didik dapat mengenal arti bangun ruang
3. Peserta didik dapat mengidentifikasi bangun ruang
4. Peserta didik dapat mengenal macam-macam bangun ruang
5. Peserta didik dapat memberi contoh bangun ruang
6. Pesreta didik dapat menjawab pertanyaan tentang bangun ruang
7. Peserta didik dapat menunjukkan bangun ruang
8. Peserta didik dapatmerangkum materi pelajaran

Ketrampilan

Lombok

1. Peserta didik dapat mengenal arti tanaman sayuran


2. Peserta didik dapat mengidentifikasi tanaman sayuran
3. Peserta didik dapat memberi contoh tanaman sayuran
4. Peserta didik dapat menyebutkan bahan untuk menanam tanaman sayuran lombok
5. Peserta didik dapat menyebutkan alat untuk menanam tanaman sayuran lombok
6. Peserta didik dapat menyebutkan alat K 3 untuk menanam tanaman sayuran lombok
7. Peserta didik dapat menyebutkan langkah-langkah menanam tanaman sayuran
lombok.
8. Pesreta didik dapat menyimak guru menanam tanaman sayuran
9. Pesreta didik dapat menirukan guru menanam tanaman sayuran
10. Pesreta didik dapat menanam tanaman sayuran dengan menerapkan K 3
11. Peserta didik dapat menjawab pertanyaan tentang menanam tanaman sayuran
lombok
12. Peserta didik merangkum materi pelajaran

Penilaian.
Jawablah dengan benar pertanyaan di bawah ini !
1. Keragaman budaya di masyarakat yaitu . . . .
2. Bhinneka Tunggal Ika berarti . . . .
3. Beri contoh kalimat yang terdiri 3 kata . . . .
4. saya sedang tidur. Kalimat disamping terdiri dari . . . kata
5. Ayah bekerja sebagai sopir. Kalimat tersebut terdiri dari . . . kata
6. Toni dan rina sedang renang. Kalimat disamping ada . . . kata

7. Bangun di samping adalah . . .

8. Tabung termasuk bangun . . . .


9. Lombok jika digigit terasa . . . .

10. Di samping gambar tanaman sayur . . . .

Kunci Jawaban

1. Budaya berbeda – beda yang ada di masyarakat


2. Berbeda-beda tetapi tetap satu
3. Bapak sedang makan
4. tiga
5. empat
6. lima
7. kubus
8. ruang
9. lombok
10. pedas

Pemberian skor
1. Pilihan ganda betul skor :1
2. Jawaban betul skor :1

Jumlah skor betul


Nilai Akhir = ------------------------------ X 100
Jumlah total skor
Contoh :
Seorang siswa menjawab soal pilihan ganda benar sebanyak 10 Soal, maka
nilainya :
10
Nilainya = ---------- X 100 = 100
10
Tabel Penilaian :
Skor Nilai Skor Nilai

1 10 6 60
2 20 7 70
3 30 8 80
4 40 9 90
5 50 10 100

Tindak Lanjut
Pengayaan
Melakukann penanaman tanaman sayur lombok.
Peserta didik dilatih agar memiliki pengalaman dan dalam melakukan
menerapkan K 3.

Remedial
Pemberian Tugas
Pemberian tugas berupa ikut merawat penyemaian tanaman sayur

Grobogan, Januari 2023

Mengetahui
Kepala SLB Negeri Grobogan Wali Kelas X C

Ruslan Abdul Ghoni, S.Pd Canang Takari Tiwan, S.Pd


NIP. 19730228 200801 1 002 NIP. 19650903 198703 1 013
MODUL AJAR

Tema : Bhinneka Tunggal Ika


Fase / Klas : /X C
Alokasi Waktu :
Dimensi Profil pelajar Pancasila : 1. Kerja sama
2. Kerukunan
3. Disiplin
4. Bersyukur

Mata Pelajaran Elemen Capaian Pembelajaran


Bahasa Indonesia Berbicara dan Peserta didik mampu
Mempresentasikan melafalkan kata dari
kalimat
yang terdiri atas tiga
sampai empat kata dengan
tepat, berbicara dengan
santun, dan menggunakan
intonasi yang tepat.
Menceritakan kembali isi
teks
cerita sederhana dan teks
laporan sederhana
secara lisan dan atau
isyarat dengan
memperhatikan volume
suara saat berbicara
dengan teman, guru, dan
orang dewasa
Pendidikan Pancasila Bhinneka Tunggal Ika Peserta didik mampu
mengidentifikasi,
menyajikan hasil
identifikasi, menghormati,
menjaga, dan melestarikan
keragaman budaya dalam
bingkai Bhinneka Tunggal
Ika di lingkungan
sekitarnya
IPS Mengenal kegiatan yang di Peserta didik dapat
masyarakat yang mengenal dan pemahaman
berhubungan pekaerjaan IPS merupakan bukti ketika
seseorang memilih dan
mengintegrasikan
pengetahuan ilmiah yang
tepat untuk menjelaskan
serta memprediksi suatu
fenomena atau fakta, dan
menerapkan pengetahuan
tersebut dalam situasi yang
berbeda.
Ketramilan Pertukangan/kerajinan Peserta didik dapat
tangan mengenal bidang
pertukangan/kerajinan
tangan membuat hiasan
dinding
Kemampuan Awal

Peserta didik Kemampuan Awal Keterangan


Erlina Damayanti Dapat mendengar dan mereaksi
Dapat menyebut nama sendiri, nama ibu
dan ayah, memegang pensil, dapat
menulis,mereaksi preintah, mengenal
bilangan asli sampai 15. Dalam membaca
perlu bimbingan dan penjumlahan bilangan
dengan hasil 15 namun perlu bimbingan
Salsa Bila Dapat mendengar dan mereaksi
Dapat menyebut nama sendiri, nama ibu
dan ayah, memegang pensil, dapat
menulis,mereaksi preintah, mengenal
bilangan asli sampai 10. Dalam membaca
perlu bimbingan dan penjumlahan bilangan
dengan hasil 10 namun perlu bimbingan
Aiyah Mahar Qoidah Dapat mendengar dan mereaksi
Dapat menyebut nama sendiri, nama ibu
dan ayah, memegang pensil, dapat
menulis,mereaksi preintah, mengenal
bilangan asli sampai 10. Dalam membaca
perlu bimbingan dan penjumlahan bilangan
dengan hasil 10 namun perlu bimbingan
Abdul Mu’izz Dapat mendengar dan mereaksi
Dapat menyebut nama sendiri, nama ibu
dan ayah, memegang pensil, dapat
menulis,mereaksi preintah, mengenal
bilangan asli sampai 20. Dalam membaca
perlu bimbingan dan penjumlahan bilangan
dengan hasil 20 namun perlu bimbingan

Tujuan Pembelajaran

Bahasa Indonesia
1. Mengenal kalimat terdiri dari 3 suku kata

Pendidikan Pancasilka
1. Mengenal keragaman budaya yang ada dimasyarakat
IPS
1. Mengenal kegiatanyang di masyarakat yang berhubungan pekarjaan

Ketrampilan pertukangan/kerajinan tangan


1. MembuAT hiasan dinding

Langkah-langkah Pembelajaran
Bahasa Indonesia
1. Peserta didik dapat mengenal arti kalimat
2. Peserta didik dapat mengidentifikasi kalimat yang terdiri 3 suku kata
3. Peserta didik dapat membuat kalimat yang terdiri dari 3 suku kata
4. Peserta didik dapat memberi contoh kalimat terdiri 3 kata
5. Peserta didik dapat menjawab tentang kalimat terdiri 3 kata
6. Peserta didik merangkum materi pelajaran

Pendidikan Pancasila

1. Peserta didi dapat memperhatikan penjelasan guru tentang keragaman budaya yang
di masyarakat
2. Peserta didik dapat mengenal arti dari keragaman budaya
3. Peserta didik dapat mengidentifikasi keragaman budaya yang ada di masyarakat
4. Peserta didik dapat memberi contoh keragaman budaya yang ada di masyarakat
5. Peserta didik dapat melestarikan budaya wayang kulit di masyarakat
6. Peserta didik dapat menjawab pertanyaan tentang keragaman budaya yang ada di
masyarakat
7. Peserta didik dapat merangkum materi pelajaran
Pertukangan/Kerajinan tangan

1. Peserta didik dapat memperhatikan penjelasan guru tentang kerajinan tangan


2. Peserta didik dapat mengenal alat dan bahan membuat kerajinan tangan di atas
3. Peserta didik dapat mengidentifikasi kegunaan hiasan dinding dari triplek
4. Peserta didik dapat mengenal macam-macam hiasan dinding
5. Peserta didik dapat memberi contoh hiasan dinding
6. Pesreta didik dapat menjawab pertanyaan tentang hiasan dinding
7. Peserta didik dapat menunjukkan hiasan dinding
8. Peserta didik dapat membuat hiasan dinding seperti di atas

IPS

1. Peserta didik dapat mengenal kegiatan di masyarakat yang berhubungan dengan


pekerjaan
2. Peserta didik dapat mengidentifikasi pekerjaan yang dilakukan masyarakat
3. Peserta didik dapat mengenal kegiatan pekerjaan masyarakat
4. Peserta didik dapat menyebutkan kegiatan masyarakat yang berhubungan dengan
pekerjaannya
5. Peserta didik dapat menyebutkan alat alat alat yang digunakan masyarat

Penilaian.
Jawablah dengan benar pertanyaan di bawah ini !
1. Keragaman budaya di masyarakat yaitu . . . .
2. Bhinneka Tunggal Ika dalam pekerjaan berarti . . . .
3. Beri contoh kalimat yang terdiri 3 kata . . . .
4. Tono makan roti. Kalimat disamping terdiri dari . . . kata
5. Niko sedang mandi pagi. Kalimat tersebut terdiri dari . . . kata
6. Ali dan Nana tidak masuk sekolah. Kalimat disamping ada . . . kata
7. Kegiatan perkebunan teh berada di . . .
8. Kegiatan pertanian berada di . . . .
9. Menanam lombok termasuk kegiatan . . . .
10. Tanaman sayur bermanfaat untuk . . . .

Kunci Jawaban

1. Budaya berbeda – beda yang ada di masyarakat


2. Pekerjaan dalam masyarakat itu bermacam-macam
3. Aku belajar menulis
4. tiga
5. empat
6. lima
7. di pegunungan
8. sawah
9. pertanian
10. membuat sayuran

Pemberian skor
1. Pilihan ganda betul skor :1
2. Jawaban betul skor :1

Jumlah skor betul


Nilai Akhir = ------------------------------ X 100
Jumlah total skor
Contoh :
Seorang siswa menjawab soal pilihan ganda benar sebanyak 10 Soal, maka
nilainya :
10
Nilainya = ---------- X 100 = 100
10

Tabel Penilaian :
Skor Nilai Skor Nilai

1 10 6 60
2 20 7 70
3 30 8 80
4 40 9 90
5 50 10 100
Tindak Lanjut
Pengayaan
Melakukann penanaman tanaman sayur lombok.
Peserta didik dilatih agar memiliki pengalaman dan dalam melakukan
menerapkan K 3.

Remedial
Pemberian Tugas
Pemberian tugas berupa ikut merawat penyemaian tanaman sayur

Grobogan, Januari 2023

Mengetahui
Kepala SLB Negeri Grobogan Wali Kelas X C

Ruslan Abdul Ghoni, S.Pd Canang Takari Tiwan, S.Pd


NIP. 19730228 200801 1 002 NIP. 19650903 198703 1 013
MODUL AJAR

FASE/KLAS : C /X C
SEMESTER : II
TAHUN PELAJARAN : 2022/2023
GURU : CANANG TAKARI TIWAN, S.Pd
NIP. : 19650903 198703 1 013

SLB NEGERI GROBOGAN


2023

Anda mungkin juga menyukai