Anda di halaman 1dari 6

PERBEDAAN STRATEGI COPING STRESS MAHASISWA

BARU PERANTAU DAN MAHASISWA BARU ASLI SALATIGA

Tugas Akhir

Disusun Oleh:
Bella Valery Mustamu
462018005

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2022
PERBEDAAN STRATEGI COPING STRESS MAHASISWA
BARU PERANTAU DAN MAHASISWA BARU ASLI
SALATIGA
DIFFERENCE IN STRESS COPING STRATEGIES OF NEW
STUDENTS NOMADS AND NEW STUDENTSORIGINAL
SALATIGA

Untuk memenuhi sebagai persyaratan


mencapai Sarjana Keperawatan

Disusun Oleh:
Bella Valery Mustamu
462018005

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2022
v

PERBEDAAN STRATEGI COPING STRESS MAHASISWA


BARU (PERANTAU DAN MAHASISWA BARU (ASLI
SALATIGA)

DIFFERENCE IN STRESS COPING STRATEGIES OF NEW


STUDENTS (NOMADS) AND NEW STUDENTS(ORIGINAL
SALATIGA)

Bella Valery Mustamu1, Desi1, Mahadsih2

Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan,

Universitas Kristen Satya Wacana Wacana

Email: desi.desi@uksw.edu

Abstrak

Individu dengan strategi koping yang baik akan lebih mudah mengatasi
permasalahan yang dialami, terlepas dari latar belakang yang dimilikinya.
Sehingga, diperlukan kemampuan adaptasi yang baik terhadap situasi krisis untuk
bisa memilih strategi koping seperti problem-focused atau emotion-focused coping.
Mahasiswa dalam proses awal perkuliahnya memiliki situasi krisis seperti stress
berkaitan dengan adaptasi. Oleh karenanya, mereka perlu mengenali tingkat stres
dan strategi koping yang sejauh ini digunakan. Penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui perbedaan strategi coping stress dari mahasiswa pendatang dan
mahasiswa penduduk asli Salatiga. Terdapat 320 Mahasiswa tahun 2021 di UKSW
yang menjadi partisipan dalam penelitian ini. Hasil penelitian menunjukan bahwa
tidak ada perbedaan yang signifikan pada strategi koping dalam mengatasi stres
pada Mahasiswa Baru asli Salatiga dan Pendatang. Lebih lanjut, sebanyak 82%
Mahasiswa Baru asli salatiga cenderung menggunakan Problem focus coping,
sedangkan pada Mahasiswa Baru perantau, lebih menggunakan emosional focus
coping (58%).
vi

Kata kunci : Stres, Strategi Coping Stress, Adapatasi Mahasiswa baru,


Mahasiswa Perantau, Mahasiswa asli Salatiga.

Abstract

Individuals with good coping strategies will more easily overcome the problems
experienced, regardless of their background. Thus, it is necessary to have good
adaptability to crisis situations to be able to choose coping strategies such as problem-
focused or emotion-focused coping. Students in the initial process of studying have crisis
situations such as stress related to adaptation. Therefore, they need to identify the level
of stress and coping strategies that have been used so far. This study aims to determine
the differences in stress coping strategies from immigrant students and students from
Salatiga natives. There are 320 2021 students at SWCU who are participating in this
research. The results showed that there was no significant difference in coping strategies
in dealing with stress on freshmen from Salatiga and immigrants. Furthermore, as many
as 82% of freshmen native to Salatiga tend to use problem focus coping, while immigrant
ssnew students prefer to use emotional focus coping (58%)

Keywords: Stress, Coping Stress Strategy, Adapatasi New Students,


Overseas Students, Salatiga Native Students.

Anda mungkin juga menyukai