Anda di halaman 1dari 2

PENANGANAN KASUS

INTERPROFESI
No. Kode : SOP/VII- DitetapkanOleh
Kepala UPTD
Terbitan : 01 PuskesmasGetasan
UPTD
No. Revisi :
SOP
PUSKESMAS GETASAN
DHARMOTAMA SATYA PRAJA

Tgl. :
MulaiBerlaku
dr.Epsilon Dewanto.MM
NIP: 196312062002121 001
Halaman :1

1.Pengertian Kasus interprofesi adalah kasus yang membutuhkan penanganan secara


bersama sama antar profesi tenaga kesehatan sampai dengan pelayanan di
luar faskes secara menyeluruh

2.Tujuan Memberikan pelayanan kesehatan yang optimal.

3.Kebijakan Keputusan kepala Puskesmas Getasan Nomor 006/KAPUS/II/2017 tentang


Kebijakan Pelayanan Klinis Puskesmas Getasan
4.Referensi Permenkes RI Nomor 1691/Menkes/PER/VIII/ 2011 Tentang Keselamatan
Pasien
5.Prosedur 1. Petugas memeriksa atau menerima laporan tentang pasien yang
sedang sakit berat.
2. Petugas menentukan keadaan pasien apakah memerlukan
penanganan interprofesi.
3. Jika memerlukan penanganan interprofei maka petugas
menghubungi atau melaporkan ke tim interprofesi tentang keadaan
pasien.
4. Tim interprofesi berkoordinasi untuk menangani kasus atau pasien
tersebut secara optimal.

6.Diagram Tim interprofesi berkoordinasi


Petugas menerima laporan tentang pasien yang sedang sakit berat
Alir untuk menangani kasus secara
optimal

Petugas menentukan keadaan Jika memerlukan penanganan


pasien apakah memerlukan interprofei maka petugas
penanganan interprofesi. melaporkan ke tim interprofesi
tentang keadaan pasien

7.Unit Semua unit pelayanan puskesmas


Terkait
8.Rekam No Yang Dirubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
Historis diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai