Anda di halaman 1dari 2

URAIAN SINGKAT PEKERJAAN

1. KEGIATAN
Penyelenggaraan Bangunan Gedung di Wilayah Daerah Kabupaten/Kota, Pemberian Izin
Mendirikan Bangunan (IMB) dan Sertifikat Laik Fungsi Bangunan Gedung.

2. SUB KEGIATAN
Perencanaan, Pembangunan, Pengawasan dan Pemanfaatan Bangunan Gedung Daerah
Kabupaten/Kota.

3. PEKERJAAN
Revitalisasi Taman dan Lapangan Vatulemo Kota Palu.

4. LOKASI PEKERJAAN
Taman Vatulemo Kota Palu.

5. GAMBAR RENCANA
6. PAGU ANGGARAN
Rp. 9.130.200.000,-- (Sembilan Milyar Seratus Tiga Puluh Juta Dua Ratus Ribu Rupiah).

7. WAKTU PELAKSANAAN
240 (Dua Ratus Empat Puluh) Hari Kalender dan masa pemeliharaan 360 (Tiga Ratus Enam Puluh)
Hari Kalender.

8. URAIAN PEKERJAAN
Adapun pekerjaan yang akan dilaksanakan :
A. PEKERJAAN PERSIAPAN
B. PEKERJAAN DARINASE
C. PEKERJAAN TANGGA
D. PEKERJAAN RAMP
E. PEKERJAAN PLANTER BOX
F. PEKERJAAN TIANG BENDERA
G. PEKERJAAN TALUD
H. PEKERJAAN KANSTEEN
I. PEKERJAAN LANSEKAP
J. PEKERJAAN BULUSTRADE
K. PEKERJAAN MEKANIKAL
L. PEKERJAAN ELEKTRIKAL

Taman dan Lapangan Vatulemo Kota Palu berada tepat di depan kantor walikota palu merupakan
taman yang menjadi tempat hiburan dan olahraga bagi masyarakat kota palu dan sekitarnya. Rencana
Revitalisasi Taman dan lapangan Vatulemo sesuai dengan keinginan Bapak Walikota Palu agar dapat
dimanfaatkan oleh masyarakat khususnya kota palu sesuai dengan aspirasi yang diinginkan dan dapat
menambah daya tarik terhadap seputaran walikota. Taman dan lapangan Vatulemo sesuai dengan
perencaan akan dibangun 2 tahap, yang mana agar taman vatulemo tetap bisa dimanfaatkan setiap
tahunnya dengan pola kerja membagi 2 bagian taman tersebut.

Anda mungkin juga menyukai