Anda di halaman 1dari 2

PERLINDUNGAN DOKUMEN REKAM MEDIS

DARI KEHILANGAN DAN KERUSAKAN

NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


00 1/2
RS Bhayangkara

KARUMKIT BHAYANGKARA TK IV
STANDAR Tanggal Terbit BANDA ACEH
PROSEDUR 02 Januari 2023
OPERASIONAL
dr. JAMAL NASIR HUSNI KOMISARIS
POLISI NRP 77061173

Suatu upaya menjamin keamanan data pasien yang terkandung dalam


Dokumen Rekam Medis
PENGERTIAN

1. Melindungi dari kehilangan DRM pasien.


TUJUAN 2. Menjaga agar terhindar dari bahaya kebakaran.
3. Menjaga DRM dari pengunaan data yang tidak bertanggung jawab

Dari Kehilangan
1. Lakukan prosedur penyimpanan dokumen rekam medis.
2. Lakukan pembatasan permintaan peminjaman DRM maksimal 10 DRM
3. Pasang tulisan “SELAIN PETUGAS DILARANG MASUK” pada setiap
pintu masuk di Instalasi Rekam Medis.
4. Catat pada buku ekspedisi no. RM dan Nama pasien DRM yang
dipinjam, tanggal dan jam peminjaman, nama peminjam dan instalsi
yang meminjam serta tanda tangan pada saat pengambilan dan waktu
pengembalian.
PROSEDUR 5. Gunakan tracer pada setiap pengambilan DRM.
Dari Kebakaran
1. Jangan menyalakan api dalam area penyimpanan DRM
2. Lakukan pengecekan secara berkala yang berkaitan dengan listrik
3. Ruang selalu tertutup.
4. Lakukan pembersihan ruangan setiap hari, minimal 1 kali
5. Jaga kebersihan tempat penyimpanan DRM.
6. Jaga kebersihan tempat penyimpanan DRM.
7. Jangan membuang sisa makanan di tempat sampah yang ada
dalam tempat penyimpanan DRM
8. Pastikan selalu ada petugas pada tempat penyimpanan DRM

PERLINDUNGAN DOKUMEN REKAM MEDIS


DARI KEHILANGAN DAN KERUSAKAN
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
00 2/2

Dari Bahaya Hewan


Pastikan Pintu tempat penyimpanan status rekam medis harus tertutup
Dari Air & Kelembaban
1. Lakukan pengecekan rutin ada tidaknya kebocoran sanitasi atau atap
2. Lakukan Perawatan berkala dan perbaikan oleh Bagian Pemeliharaan
Sarana
Dari Pencurian
1. Lakukan selalu penguncian pintu tempat penyimpanan DRM
2. Tutup jendela di malam hari.
3. Lakukan kontroling secara rutin oleh petugas scuryty
4. Lakukan pembatasan akses masuk terhadap tempat penyimpanan.
PROSEDUR
Dari Bahaya Kerusakan Lainnya
1. Berikan map/ sampul pada setiap berkas rekam medis pasien.
2. Lakukan pemantauan setiap berkas rekam medis yang keluar dari ruang
rekam medis.
3. Lakukan penggantian map / sampul berkas rekam medis yang sudah
rusak.
4. Lakukan penataaan DRM secara berkala
5. Lakukan penyimpanan berkas rekam medis sesaui dengan system yang
telah diterapkan Rumkit Bhayangkara Banda Aceh.
Gunakan alat bantu apabila mengalami kesulitan saat penyusunan DRM
(tangga berjalan).

1. Instalasi Rekam Medis


UNIT TERKAIT 2. Bagian Keamanan
3. Instalasi Pemeliharaan Sarana
4. Instalasi Pemeliharaan Sanitasi Lingkungan

Anda mungkin juga menyukai