Anda di halaman 1dari 27

SOAL DAN PEMBAHASAN SIMULASI TES KEMAMPUAN DASAR PAKET 2

Mata Ujian : Matematika Dasar, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris


Waktu : 120 Menit
Jumlah Soal : 60

Keterangan : Mata Ujian MATEMATIKA DASAR nomor 1 sampai nomor 20


Mata Ujian BAHASA INDONESIA nomor 21 sampai nomor 40
Mata Ujian BAHASA INGGRIS nomor 41 sampai nomor 60

MATEMATIKA DASAR
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor
A (3, 0) 12
1 sampai nomor 15.
C (0, 4) 12
D (0, 2) 6
1. Nilai minimum dari fungsi z = 4x + 3y pada
B (5, 3) 29
himpunan penyelesian dari sistem pertidak-
om

samaan:
t.c
po

x ≥ 0, y ≥ 0, 2x + 3y ≥ 6, 3x – 2y ≤ 9, dan x + 5y 2. Jika (x, y) = (a, b) adalah penyelesaian dari


gs
lo

sistem persamaan:
.b

≤ 20 adalah ... .
do

2xy – y2 + 5x + 20 = 0
-in

A. 0 D. 12
ka

3x + 2y – 3 = 0
a

B. 2 E. 29
st
pu

C. 6 maka jumlah semua a + b dimana a dan b


bukan bilangan bulat adalah ... .
8
Jawaban : C A. – C. 24
21 21
Bahasan : 4
B. – D. 42
21 21
E. Semua penyelesaian berupa pasangan
bilangan bulat

Jawaban : B
Bahasan :
2y = –3x + 3 di substitusi 2xy – y2 + 5x + 20 = 0
2
 −3x + 3 
x (–3x + 3) –   + 5x + 20 = 0
Eliminasi 3x – 2y = 9 dan x + 2y = 20 ketemu  2 
titik B  9x 2 − 18x + 9 
–3x2 + 3x –   + 5x + 20 = 0
Nilai min Z = 4x + 3y  4 
di kali 4

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
27
–12x2 + 12x – 9 + 18x – 9x2 + 20x + 80 = 0 4 9
A. D.
2
–21x + 50x + 71 = 0 25 25
5 10
(–x – 1) (21x – 71) = 0 B. E.
25 25
71 6
x = –1 atau x = C.
21 25
71
karena x bukan bilangan bulat maka x =
21
75 Jawaban : E
maka y = −
21 Bahasan :
4 a
nilai x + y = − bilangan bulat
21 b
maka a ≥ b
2 −2 
3. Diketahui matriks A =   dan B adalah dan pengembalian sehingga (1, 1), (2, 1), (2, 2),
2 2 
matriks dengan entri-entri bernilai real (3, 1), (3, 3), (4, 1), (4, 2), (4, 4), (5, 1), dan (5, 5).
sedemikian sehingga AB = BA. Nilai terkecil n(A) = 10
untuk determinan B adalah ... .
n(S) = 25
A. -2 D. 1
n(A) 10
B. -1 E. 2 P(A) = =
om n(S) 25
C. 0
t.c

5. Diketahui log25 = b dan log53 = c, maka nilai


po
gs

Jawaban : C
( ) = ... .
lo

dari log8 5+2 6 − 5−2 6


.b
do

Bahasan :
-in
ka

AB = BA A. 3c + 2b D. 3 + 2bc
a
st

c 6
pu

1 −1 a b  a b  1 −1
2   =  2  3b + 2c 4 + 2c
1 1  c d c d 1 1  B. E.
cb 3b

a − c b − d  a + b −a + b  C. 2 + bc
a + c b + d =  6
   c + d −c + d 
Jawaban : -
a – c = a + b maka b = -c
Bahasan :
a + c = c + d maka a = d
det (B ) = ad – bc = a2 + b2 maka nilai terkecil
det (B) = 0 log8 ( 5+2 6 − 5−2 6 )
= log8 ( 3 + 2 − ( 3 − 2 ))
4. Jika a dan b adalah dua bilangan (tidak harus
= log8 (2 2 )
berbeda) yang dipilih secara acak dan dengan
3
pengembalian dari himpunan {1, 2, 3, 4, 5}, = 23
log2 2
a
maka probabilitas bahwa merupakan 1
b =
bilangan bulat adalah ... . 2

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


28 SIMAK UI
Ketika A. 40 D. 112
log8 ( 5 + 2 6 + 5 − 2 6 ) = log8 (2 3) B. 56 E. 143
C. 76
5
log2 3
= 5
log8
Jawaban : D
1 c Bahasan :
+
= b 2 Misal p, q, r adalah barisan aritmatika maka
1
3. b=q–p=r–q
b
b =r–q
2 + bc
= = log a8b15 – log a5b12
6
= log a3b3
6. Berikut adalah enam bilangan dari data U12 = a + (n-1) b
yang berisi 9 bilangan asli: 9, 8, 9, 7, 5, 3. Nilai = log a3b7 + 11. log a3b3
terkecil yang mungkin untuk median dari data = log a3b7 + log a33b33
9 bilangan asli tersebut adalah .... = log a36b40
A. 8 D. 5 Nilai 2m + n = 2.36 + 40 = 112
om
B. 7 E. 4
t.c

C. 6 8. Diketahui selisih rusuk dari dua kubus adalah


po
gs

5 dan selisih volumenya adalah 1385. Misalkan


lo
.b
do

Jawaban :D y menyatakan selisih dari kuadrat rusuk-rusuk


-in
ka

Bahasan : kedua kubus tersebut dan z menyatakan


a
st

9 bilangan yang diketahui 6 yaitu 3, 5, 7, 8, 9, 9 kuadrat jumlah dari rusuk-rusuk kedua kubus
pu

berarti masih ada 3 bilangan acak. tersebut, maka z – y + 5 = ... .


Nilai median/nilai tengah terkecil maka 3 A. 95 D. 276
bilangan acak terletak sebelum 5 sehingga B. 261 E. 361
kemungkiannya: C. 271
5
1 2 3 4 6 7 8 9
(Med) Jawaban : C
3 5 7 8 9 9 Bahasan :
3 5 7 8 9 9 Misal rusuk kudus pertama p dan rusuk kudus

3 5 7 8 9 9 kedua q dan p > q


y = p2 – q2
3 5 7 8 9 9
z = (p + q)2
p – q = 5 maka p = 5 +q
7. Misalkan tiga suku pertama dari barisan
aritmatika adalah log a3b7, log a5b12, log a8b15
p3 – q3 = 1385
dan suku ke-12 adalah log ambn. Nilai 2m + n
p3 – q3 = (p – q) (p2 + pq + q2)
adalah ....

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
29
1385 = 5 (p2 + pq + q2) Untuk n = 2
2
277 = (5+q) + (5 + q). q + q 2 n
(2p + 1.q)
Sv(2) 2
277 = q2 + 10q + 25 + q2 + 5q + q2 =
Su(2) n
0 = 3q2 + 15q – 252 (2a + 1.b)
2
0 = (3q – 21)(q + 12) 2p + q
=
q = 7 atau q = –12 2a + b
2.2 + 8
q = 7 maka p = 12 =
5.2 + 9
nilai z – y + 5 = 192 – (122 – 72) + 5
sehingga 38p + 19q = 24a + 12b …. ii
= 361 – 95 + 5
= 271
Untuk n = 3
n
9. Diketahui Un dan Vn adalah barisan aritmatika (2p + 2.q)
Sv(3)
= 2
dengan n > 0. Jumlah n suku pertama dari Su(3) n
(2a + 2.b)
2
masing-masing barisan ini adalah Su(n) dan
S v (n) 2n + 8 7 2p + 2q
Sv(n). Jika = dan v 2 = , maka U4 = =
Su (n) 5n + 9 3 2a + 2b
... .
2.3 + 8
om

A. 22 =
t.c

E. 3 5.3 + 9
po

3
gs

17 sehingga 24 (p+q) = 14 (a + b) …. iii


D. 11
lo

B.
.b

3 3
do
-in

C. 4 V2 disubstitusi ke iii
ka
a
st

7
pu

24. = 14 (a + b) maka a + b = 4 …. iv
3
Jawaban : A
Bahasan : V2, iv, i disubstitusi ke ii
n
Un = a + (n – 1)b dan Su(n) = (2a + (n – 1)b)
2 38p + 19q = 24a + 12b
n 5 7 5
Vn = p + (n – 1)q dan Sv(n) = (2p + (n – 1)q) 38 ( a) + 19 ( – a) = 24a + 12 (4 – a)
2 7 3 7
7 S (n) 2n + 8 (dikali 21)
V2 = p + q = dan v =
3 Su (n) 5n + 9
38.15a + 19.49 – 19.15a = 21.24a + 12.21.4 –
Untuk n = 1 12.21.a
n
(2p + 0.q) 570a + 931 – 285a = 504a + 1008 – 252a
Sv(1)
= 2
Su(1) n
(2a + 0.b) 285a – 252a = 1008 – 931
2
7 7 5
2p 33a = 77 maka a = dan b = 4 – =
= 3 3 3
2a
7 3.5 22
2.1+ 8 U4 = a + 3b = + =
= sehingga 7p = 5a …. i 3 3 3
5.1+ 9

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


30 SIMAK UI
10. Mira memilih secara acak sebuah bilangan Jawaban : B
bulat positif yang kemudian dia kuadratkan Bahasan :
dan dibagi 9. Probabilitas bahwa sisa dari hasil 2x + (p – 2)y + 1 = 0 sejajar (p – 1)x + 6y + 7 = 0
bagi tersebut 4 adalah .... m1 = m2
5 2 −2 −(p − 1)
A. E.
9 9 =
4 1 p−2 6
B. D.
9 9 –12 = (p – 2)(1 – p)
C. 3
9 p2 – 3p – 10 = 0
(p – 5)(p + 2) = 0
Jawaban : D
p = 5 atau p = –2
Bahasan :
a < b maka b = 5 dan a = –2
1 1
( a+ 7 ) 5 ( −2 + 7 ) 5
Bilangan Kuadrat di bagi 9 logb2 = log (5) 2
Kuadrat
acak sisanya 1
55
= log 52
9x+0 81x2 + 0.9x + 0 0
2
9x+1 81x2 + 1.9x + 1 1 = 1
log 5
5

9x+2 81x2 + 2.9x + 4 4 = 10


om
2
9x+3 81x + 3.9x + 9 0
t.c
po

9x+4 81x2 + 4.9x + 16 7 12. Perkalian akar-akar real dari persamaan


gs
lo

2
9x+5 81x + 5.9x + 25 7 1 1 2
.b

+ 2 – 2 =0
do

9x+6 81x2 + 6.9x + 36 0 x − 10x − 29 x − 10x − 45 x − 10x − 69


2
-in
ka

adalah ....
9x+7 81x2 + 7.9x + 49 4
a
st

A. -39 D. 10
pu

9x+8 81x2 + 8.9x + 64 1


B. -10 E. 39
C. 2
n(A) = 2
n(S) = 9
n(A) 2 Jawaban : A
P(A) = =
n(S) 9 Bahasan :
Misal akar-akarnya m dan n dari:
11. Diketahui garis 2x + (p – 2)y + 1 = 0 sejajar
x2 – 10x – 29 = p
dengan garis (p – 1)x + 6y + 7 = 0. Misalkan 1 1 2
+ 2 – 2 =0
a dan b adalah nilai-nilai p yang memenuhi x − 10x − 29 x − 10x − 45 x − 10x − 69
2

kedua pasangan tersebut dengan a < b, maka 1 1 2


1 + − =0
nilai dari ( a + 7) 5 2
logb = .... p p − 16 p − 40
A. 15
( p − 16)( p − 40) + p.( p − 40) − 2 p.( p − 16)
B. 10 =0
p( p − 16)( p − 40)
C. 6
D. 3 p2 − 56 p + 640 + p2 − 40 p − 2 p2 + 32 p
=0
p( p − 16)( p − 40)
E. 2

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
31
−64 p + 640 14. Diketahui a dan b adalah bilangan bulat positif
=0
p( p − 16)( p − 40) yang tidak sama dengan satu dan persamaan
logx b
logax . logbx = . Nilai (a + b)x adalah ....
–64p + 640 = 0 maka p =10 logx a
A. ab + b2 atau a + 1
b
10 = x2 – 10x – 29 maka x2 – 10x – 39 = 0 a2
2
B. a b + ab atau +a
b
Sehingga m.n = –39
b
C. ab + a2 atau +1
a
13. Misalkan salah satu akar dari persamaan b2
kuadrat x2 – 10x + a = 0 mempunyai tanda D. ab + ab atau a + a
2

a b
yang berlawanan dengan salah satu akar dari E. 2a + 2b2 atau 2 + 2
persamaan kuadrat x2 + 10x – a = 0 dimana
a adalah sebuah bilangan real, maka jumlah Jawaban : A
2
kuadrat dari akar-akar persamaan x + 2ax – 5 Bahasan :
= 0 adalah ... . logx b
logax . logbx =
A. 36 D. 15 logx a
a
log x
B. 20 E. 10 maka a log x b log x = diperoleh
om
b
log x
( log x ) = 1
2
C. 18
t.c

b
po
gs

1
lo

dan x = b atau x =
.b

Jawaban : E b
do
-in

Bahasan : 1
ka

Ketika x = b maka (a + b)x = ba + b2 atau x =


a

2
Misal akar-akarnya p dan q dari x – 10x + a = 0 b
st
pu

a
p + q = 10 ................... i maka (a + b)x = +1
a b
pq = a maka p = ................... ii
q
Karena salah satu akar berlawanan r dan –q 1 2 0 0
15. Misalkan A =  , D =   , dan P =
dari x2 + 10x – a = 0 2 4 0 5
a b 
r + (-q) = -10 ................... iii   dengan a, b adalah bilangan-bilan-
 b −a 
a
-rq = -a maka r = ................... iv gan real, sedemikian sehingga A = PDPT, maka
q
Eliminasi i dan ii diperoleh p + r = 0 pernyataan berikut adalah benar, KECUALI ....
a a A. PT = P-1
+ =0
q q B. det A = det D
2a C. a2 + b2 = 1
= 0 maka 2a = 0 dan a = 0
q D. det P = det A
2
Misal akar-akarnya m dan n dari x + 2ax – 5 E. P-1 = P
=0
Jawaban : D
m2 + n2 = (m+n)2 – 2mn
Bahasan :
= (-2a)2 – 2.(-5) = 0 + 10 = 10

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


32 SIMAK UI
a T
b a b 1 2
P=  ,P =  ,A=  ,  1  1 1
 b −a   b −a  2 4 1) f   .f   =
 4   2  80
0 0 2)
 1  1
f  +f  = −
47
D = 0 5 4 2 210
 
 1  1 1
det A = ad – bc 3) f −f  = −
4 2 105
= 1.4 – 2.2  1
4) f 
 2  = 45
=0  1  49
f 
det D = ad – bc 4

= 0.5 – 0.0 Jawaban : E


=0 Bahasan :
g(x) = 4 – x2 , g-1(x) = 4 − x , dan f(g(x)) =
2−x , 2

A = PDPT
4x 2
2 − (4 − x)
0 0  a b 
1 2 a b 
  maka f(x) = 4(4 − x)
  =   0 5   b −a 
 2 4   b −a  x −2
1 2 0 5b  a b  = 16 − 4x
  = 
−5a   
2 4 0  b −a  1
om
−2
 1 2   5b
2
−5ab   1
t.c

f  = 4
 = 2 
maka b2 + a2 = 1
po

 4 1
 2 4   −5ab 5a  16 − 4.
gs
lo

4
 −a −b 
.b

1
do

P-1 =   7

−a2 − b2  −b a 
-in

= 60
ka
a

 −a −b 
st

1 1
pu

=   −2
−(a2 + b2 )  −b a   
1
dan f   = 2
2 1
 −a −b  16 − 4.
= −1  2
 −b a  =−
3
28
a b
= 
 b −a   1  1 7 3 1
1) f   .f   = − .− = (benar)
4 2 60 28 80
A. PT = P-1 (benar)
B. det A = det D (benar)
 1  1 7 3 −49 − 45
2
C. a + b = 1 2
(benar) 2) f   + f   = − +− =
4 2 60 28 420
D. det P = det A (salah) karena 1 ≠ 0
−94
= (benar)
420
Gunakan Petunjuk C dalam menjawab soal
nomor 16 sampai nomor 20.
 1  1 7 3 −49 + 45
3) f   − f   = − –− =
4 2 60 28 420
16. Misalkan g(x) = 4 – x2 dan f(g(x)) = 2 − x2 , x ≠ 0
2

4x −4
maka ... . = (benar)
420

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
33
f(x) = ax3 + bx2 + cx dan titik (1, 2)
 1 3 maka a + b + c = 2 .................. i
f  −
45
4)   = 28 =
2
(benar) f’(x) = 3ax2 + 2bx + c dan titik (1, 2) tegak lurus
 1 7 49
f  − dengan 2y – x = 3
4 60
maka m = –2
1 1
17. Misalkan f(x) = 2x, 0 ≤ x ≤ dan f(x) = 2 – 2x,
2 2 f’(1) = 3a + 2b + c = –2 .................. ii
< x ≤ 1. eliminasi i dan ii
(2) (n+1) (n)
f (x) = f(f(x)) dan f (x) = f (f(x)), maka maka 2a + b = –4 .................. iii
pernyataan berikut yang BENAR ... . f”(x) = 6ax + 2b di titik (1, 2) adalah 0
(n)
1) f (0) = 0 maka 6a + 2b = 0 dan b = –3a … iv
2) f(n)(1) = 0, n > 1 disubstitusi iv ke iii
3) f (n)
( ) = 0, n > 2
1
2 maka a = 4 dan b = –12 dan c = 10
4) f(n) ( 41 ) = 0, n > 3 fungsi naik atau turun
Jawaban :E
f’(x) = 12x2 – 24x + 10 > 0 (naik)
Bahasan :
1) f(0) = 2.0 = 0 maka fn(0) = 0 (benar) 24 ± 24 2 − 4.12.10
x12 =
2.12
om
2) f(1) = 2 – 2.1= 0 dan f(1) = 0 maka fn(1) = 0,
t.c

n > 1 (benar) 6
po

= 1± maka
gs

6
 1 1  1
lo

3) f   = 2. = 1, f(1) = 0, f(0) = 0, dan fn  


.b

---- +++HP ----


do

2 2 2
-in
ka

= 0 , n > 2 (benar) 6 6
a

1− 1+
st

 1 1 1  1
pu

6 6
4) f   = 2. = , f   = 1, f(1) = 0, f(0) = 0,
4 4 2 2
Kesimpulannya:
 
1
dan fn   = 0, n > 3 (benar) 1) 2a2 + 3b + c = 2.16 + 3(–12) + 10 = 6 (benar)
4
6 6
2) f(x) naik pada interval 1− < x < 1+
6 6
18. Misalkan turunan kedua dari f(x) = ax3 + bx2 +  
atau  1− 6 ,1+ 6  (benar)
cx di titik (1, 2) adalah 0 dan garis singgung di  6  6 

titik (1, 2) tegak lurus dengan garis 2y – x = 3, 3) a + b + c = 2 (benar)
6
maka pernyataan berikut yang BENAR adalah 4) f(x) turun pafa interval x < 1− atau x >
6
... . 6
1+ (benar)
1) Nilai dari 2a2 + 3b + c = 6 6
 
2) f(x) naik pada interval  1− 6 ,1+ 6  19. Misalkan x, y, dan z memenuhi sistem per-
  6 6 

3) jumlah semua nilai a, b, dan c adalah 2 samaan berikut:
6 6 2 1 1
4) f(x) turun pada x < 1 – atau x > 1 + − + =6
6 6 x y z
Jawaban : E 1 3 1
− + = −2
Bahasan : x y z

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


34 SIMAK UI
1 2 1 x y z
+ − =3
x y z 3) − x y z = (xyz – xyz + xyz) –
Pernyataan berikut yang BENAR adalah ... . −x −y z
1 1 1 1 2
1) Selisih nilai x dan y adalah (–xyz – xyz – xyz) = 4xyz = 4. . . =
6 2 3 5 15
2) Jumlah nilai-nilai x, y, dan z adalah 1 (benar)
1
x y z 1 2
2 4) x
Log y . ylog z = xLog z = 2 log = Log 5 =
−x y z = 5
3) log35 (salah)
15
−x −y z

4) Logxy . logyz = log35 20. Jika a, b > 0, maka pertidaksamaan berikut


yang BENAR adalah ... .
Jawaban : B
a b
Bahasan : 1) + ≥2
b a
1 1 1
Misal p = ,q= ,r= 2) 2(a2 + b2) ≥ (a + b)2 
x y z
2p – q + r = 6 ....................... i 3) a + b ≥ ab
2
p – 3q + r = –2 ....................... ii 4) 1 1 4
+ ≥
om
a b a+b
p + 2q – r = 3 ....................... iii
t.c
po

Jawaban :E
gs

eliminasi i dan ii diperoleh p + 2q = 8 .............. iv


lo

Bahasan :
.b
do

eliminasi ii dan iii diperoleh 2p – q = 1 ............. v a b


-in

1) + ≥ 2 maka a2 + b2 ≥ 2ab
ka

b a
a

eliminasi iv dan v diperoleh p = 2


st

a2 + b2 – 2ab ≥0
pu

p di substitusi ke v diperoleh q = 3 (a – b)2 ≥ 0 (benar)


p dan q di substitusi ke I diperoleh r = 5 2) 2(a2 + b2) ≥ (a + b)2 maka 2a2 + 2b2 ≥ a2 +
1 1 1
x= ,y= ,z= 2ab +b2 maka a2 + b2 ≥ 2ab (benar)
2 3 5
3) a + b ≥ ab maka (a + b)2 ≥ 4ab
Kesimpulannya: 2
1 1 3−2 1 a2 + b2 + 2ab – 4ab ≥0
1) x – y = – = = (benar)
2 3 6 6 2 2
a + b – 2ab ≥ 0 (benar)
1 1 1 15 + 10 + 6 31 4) 1 + 1 ≥ 4 maka b+a ≥ 4 maka
2) x + y + z = + + = =
2 3 5 30 30 a b a+b ab a+b
≠ 1 (salah)
(a + b)2 ≥ 4ab (benar)

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
35
BAHASA INDONESIA

Selama tahun 2014, setidaknya ada dua contoh hasil penelitian menonjol yang dihasilkan para peneliti
lokal: pertama, tentang terkuaknya hunian sekaligus kuburan massal Homo sapiens yang usianya lebih dari
14.825 tahun di Gua Harimau, Ogan Komering Ulu, Sumatera Selatan, dan kedua, tentang penemuan data
migrasi baru manusia purba di Situs Sangiran, Jawa Tengah, yang selama ini belum masuk dalam literatur.
Hingga bulan Mei 2014, Tim Pusat Arkeologi Nasional berhasil mengekskavasi 78 kerangka Homo sapiens
di Gua Harimau. Yang menarik, dari 78 kerangka itu, 4 individu merupakan ras Australomelanesid dan 74
individu lain adalah ras Mongoloid. Dengan demikian, dapat diduga bahwa pernah ada masa ketika kedua ras
ini bertemu dan berinteraksi.
Sementara itu, dalam tiga tahun terakhir, di Sangiran, terpantau ada data baru migrasi manusia purba
serta budaya setelah migrasi tertua, yaitu pada masa 800.000-an tahun lalu. Hal ini terdeteksi dari keberadaan
kapak-kapak genggam dan pembelah yang merupakan ciri khas peralatan di Afrika. Arkeolog prasejarah, Prof.
Harry Truman Simanjuntak, mengatakan bahwa migrasi ini disebut-sebut sebagai Out of Africa kedua yang
melengkapi teori migrasi tertua pertama Out of Africa saat diketahui secara pasti, entah itu 1,1 juta tahun lalu
atau 1,2 juta tahun lalu. Yang jelas, mereka sampai di Indonesia bersamaan dengan Tiongkok sekitar 800.000
tahun lalu.
Budaya migrasi kedua manusia purba ini terus berkembang pada periode selanjutnya walaupun tidak
om

mampu menggantikan budaya yang tertua. Dari sisi teknologi, model teknologi generasi kedua memang
t.c
po

lebih canggih dengan teknik pangkasan kapak yang lebih baik dan bentuk simetris yang menarik. Akan
gs
lo

tetapi, rupanya, alat-alat seperti ini tidak terlalu dibutuhkan di kawasan Indonesia. Hal itu disebabkan bahan
.b
do

peralatan tersedia melimpah di mana-mana sehingga manusia purba saat itu tidak perlu membawa alat ke
-in

mana-mana.
ka
a
st
pu

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor lomelanesid ras Mongoloid di Gua Hari-
21 sampai nomor 23. mau pada suatu masa

21. Yang menjadi pokok masalah dalam teks di Jawaban : B


atas adalah .... Bahasan : Pokok masalah teks adalah hal
A. ditemukannya teknologi manusia purba utama yang dibicarakan dalam sebuah teks.
Afrika di situs Sangiran Dalam teks tersebut, hal pokok yang dibicarakan
B. temuan arkeologis yang menarik perhatian adalah temuan arkeologis pada tahun 2014.
ilmuwan pada tahun 2014 Jawaban yang sesuai seperti pada pilihan B.
C. pendapat arkeolog prasejarah mengenai
temuan di Gua Harimau 22. Pernyataan yang tidak relevan dengan isi teks
D. ditemukannya data baru mengenai di atas adalah ... .
migrasi manusia purba Afrika A. Teori migrasi manusia purba Out of Afrika
E. kontak antarmanusia purba ras Austra- sudah disepakati para arkeolog sedunia.

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


36 SIMAK UI
B. Sepanjang sejarah manusia terjadi dua kali A. ada banyak temuan baru dalam bidang
migrasi manusia purba dari Afrika yang arkeologi di Indonesia
mencapai Indonesia. B. kemajuan dalam bidang arkeologi berhasil
C. Teori migrasi manusia purba Out of Afrika mengungkap cakrawala masa lampau
sudah disepakati para arkeolog sedunia. manusia Indonesia
D. Teknologi yang dibawa manusia purba C. kemampuan para arkeolog Indonesia
ke Indonesia pada periode migrasi kedua makin tinggi sehingga banyak fakta baru
makin canggih. masa lampau manusia Indonesia yang
E. Dari temuan arkeologis di Gua Harimau berhasil diungkap
patut diduga adanya kontak antara ras D. dua temuan penting di Gua Harimau dan
Australomelanesid dan ras Mongoloid di situs Sangiran sedikit demi sedikit mem-
Indonesia. veriikasi beberapa teori arkeologis selama
ini
Jawaban : B E. masih banyak yang harus diungkap dari
Bahasan : Pernyataan yang tidak relevan kedua temuan penting pada tahun 2014
dengan teks tersebut adalah terjadinya itu
om
migrasi manusia purba dari Afrika yang men-
t.c

capai Indonesia hanya dua kali sepanjang Jawaban : D


po
gs

sejarah. Padahal bisa jadi, pada waktu-waktu Bahasan : Simpulan bacaan merupakan
lo
.b
do

yang akan datang ditemukan kembali bukti intisari/pernyataan terakhir yang berdasarkan
-in
ka

migrasi yang lain. Jawaban A, C, D, E relevan/ pada uraian sebelumnya. Simpulan bacaan
a
st

berkaitan dengan isi teks tersebut. tersebut yang sesuai adalah dua temuan
pu

penting di Gua Harimau dan situs Sangiran


23. Hal yang dapat disimpulkan dari bacaan di sedikit demi sedikit memveriikasi beberapa
atas adalah .... teori arkeologis selama ini.

(1) Daging ayam merupakan makanan terpopuler saat ini. (2) Orang Amerika mencatat bahwa konsumsi
daging ayam lebih tinggi daripada daging lain. (3) Andrew Lawler, jurnalis veteran dan penulis buku Why
Did the Chicken Cross the World: The Epic Saga of the Bird That Powers Civilization, menjelaskan bahwa ayam
goreng sekarang ini sebenarnya berasal dari Afrika. (4) Ia mengklaim bahwa hewan yang paling penting bagi
penyebaran peradaban seluruh dunia adalah ayam. (5) Dia juga mengisahkan sejarah domestikasi ayam: dari
ayam hutan di kawasan Asia Selatan sampai Asia Tenggara sekitar 10.000 tahun lalu, sampai menjadi spesies
leksibel yang mampu “melayani kebutuhan” makanan manusia. (6) Menurutnya, ayam yang sekarang ini
hidup di bumi merupakan keturunan ayam hutan merah yang amat pemalu sehingga saking pemalunya saat
ditangkap, mereka bisa mati terkena serangan jantung.
(7) Namun, para ilmuwan juga yakin kalau ayam pada mulanya tidak dibawa melintasi benua. (8) Dalam
masyarakat kuno, maupun dalam banyak warisan tradisi yang masih lestari dewasa ini, ayam memiliki peranan

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
37
luar biasa: mempunyai fungsi sosial-spiritual seperti di ritual keagamaan. (9) Menurut Lawyer, sebenarnya
dalam seluruh sejarah umat manusia, ayam sudah ada dan muncul di berbagai kebudayaan berbeda. (10) Pada
buku itu juga dipaparkan mengenai terjalinnya relasi antarspesies, manusia dan ayam, yang digambarkan
hubungan itu sukses, bersimbiosis mutualisme, sehingga evolusi ayam telah mendukung peradaban manusia.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor D. memiliki hubungan mutualistis dengan
24 sampai nomor 25. manusia
E. ayam mendukung perkembangan
24. Kalimat yang memuat fakta mengenai ayam peradaban manusia
dalam teks di atas dapat ditemukan pada ....
A. kalimat (1) paragraf pertama Jawaban : C
B. kalimat (3) paragraf pertama Bahasan : Popularitas ayam dalam ke-
C. kalimat (5) paragraf pertama budayaan manusia, menurut teks di atas, tidak
D. kalimat (7) paragraf kedua hanya terjadi sekarang karena ayam berperan
E. kalimat (9) paragraf kedua penting dalam tradisi masyarakat. Dalam
masyarakat kuno, ayam mempunyai fungsi
om
t.c

Jawaban :E sosial-spiritual seperti di ritual keagamaan.


po
gs

Bahasan : Fakta adalah sebuah pernyataan/


lo
.b
do

peristiwa yang terjadi secara nyata dan Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor
-in
ka

telah menjadi suatu kenyataan. Fakta dapat 26 sampai nomor 40.


a
st

diketahui dengan menjawab pertanyaan


pu

dengan kata tanya apa, siapa, kapan, dimana, 26. Contoh lain adalah Situs Kalumpang di
dan berapa. Kalimat fakta dalam teks tersebut Sulawesi Barat yang jika diteliti lebih lanjut
seperti pada kalimat 9. Hal ini terlihat bahwa akan membuka perspektif baru tentang
ayam pada kenyataannya sudah ada dan asal-usul leluhur langsung bangsa Indonesia
muncul di berbagai kebudayaan berbeda. karena sampai saat ini Kalumpang dipercaya
Kalimat tersebut adalah jawaban dari per- sebagai situs neolitik tertua pada masa 3.800
tanyaan di mana. hingga sekitar 4.000 tahun lalu.
Gagasan pokok kalimat di atas adalah ... .
25. Popularitas ayam dalam kebudayaan manusia, A. asal-usul leluhur langsung bangsa Indone-
menurut teks di atas, tidak hanya terjadi sia dari Kalumpang
sekarang karena .... B. contoh lain adalah Situs Kalumpang
A. ayam mudah diternakkan C. Situs Kalumpang dipercaya sebagai situs
B. ayam mudah dijinakkan daripada unggas neolitik tertua
liar lain D. Situs Kalumpang diteliti lebih lanjut
C. berperan penting dalam tradisi masyarakat E. Situs Kalumpang membuka perspektif baru

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


38 SIMAK UI
Jawaban : C 28. Fasilitas kesehatan tingkat pertama yang
Bahasan : Gagasan pokok kalimat di- dituntut mampu mendiagnosis 155 penyakit
tunjukkan oleh adanya hal utama yang belum berperan maksimal.
dibicarakan dalam sebuah kalimat. Pokok Pola kalimat di atas serupa dengan pola
kalimat secara lebih mudah bisa dilihat dari kalimat ....
S-P-(O) dalam kalimat tersebut. A. Manfaat layanan kesehatan yang diberikan
Gagasan pokok kalimat tersebut adalah Situs akan ditambah
Kalumpang membuka perspektif baru ( S-P-O). B. Realisasi penambahan peserta ternyata
tidak hanya sembilan juta seperti yang
27. Sesudah tertutup sebongkah batu selama ditargetkan.
22.000 tahun, pada Desember 1994, ter- C. Terkait rujukan berjenjang, perbedaan
ungkaplah keberadaan gua merayap di celah tarif yang jauh antartipe rumah sakit juga
sempit sebuah tebing, lalu turun ke mulut gua ditengarai menjadi penyebab terjadinya
yang gelap. penumpukan pasien.
D. Setiap peserta berhak mendapat layanan
Gagasan pokok yang tepat pada kalimat kesehatan bermutu di mana pun mereka
om
tersebut adalah .... berada.
t.c

A. tertutup bongkahan batu selama 22.000 E. Besaran kapital yang ada saat ini dinilai
po
gs

tahun oleh beberapa pengamat tidak adil bagi


lo
.b
do

B. tiga orang menjelajah gua merayap tenaga kesehatan.


-in
ka

C. terungkaplah keberadaan gua itu


a
st

D. tiga orang penjelajah gua turun Jawaban : A


pu

E. tiga orang penjelajah gua merayap, lalu Bahasan : Pola kalimat Fasilitas kesehatan
turun tingkat pertama yang dituntut mampu mendi-
agnosis 155 penyakit belum berperan maksimal
Jawaban : C (S – P).
Bahasan : Sama dengan pembahasan soal
di atas, gagasan pokok kalimat ditunjukkan - Fasilitas kesehatan tingkat pertama yang di-
oleh adanya hal utama yang dibicarakan tuntut mampu mendiagnosis 155 penyakit
dalam sebuah kalimat. Pokok kalimat secara (S)
lebih mudah bisa dilihat dari S-P-(O) dalam - belum berperan maksimal (P)
kalimat tersebut.
Gagasan pokok kalimat tersebut adalah Pola kalimat yang serupa dengan kalimat
terungkaplah keberadaan gua itu (kalimat tersebut adalah pada jawaban A.
invers/susun balik berpola P-S). Kalimat S-P : Manfaat layanan kesehatan yang diberikan
Keberadaan gua itu terungkaplah. akan ditambah (S – P)

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
39
- Manfaat layanan kesehatan yang diberikan Frasa pada saat seharusnya dihilangkan.
(S) • Jawaban E → Kata sama seharusnya
- akan ditambah (P) dengan yang. Kata yaitu diganti disebut.

• Pola Jawaban B : S – P – Pelengkap 30. Kegiatan ini sebagai upaya konservasi waris-
• Pola Jawaban C : K – S – P an budaya bawah air merupakan hasil kerja
• Pola jawaban D : S – P – Pelengkap – K beberapa pihak. Yakni Direktorat Pelestarian
• Pola jawaban E : S – K – P – K Cagar Budaya dan Permuseuman, Direktoral
Jenderal Kebudayaan, serta Kementerian Pen-
29. Kalimat yang memenuhi kaidah kalimat efektif didikan dan Kebudayaan.
adalah ... .
A. Pelangi merupakan cahaya aneka warna Agar kalimat di atas menjadi lebih efektif, hal
dengan garis sejajar yang tampak di langit. yang harus dilakukan adalah sebagai berikut,
B. Pelangi muncul karena butiran-butiran air KECUALI ... .
hujan bertebaran di atmosfer pada saat A. memindahkan kata ini ke posisi setelah
sebelum atau setelah hujan, terkena sinar om kata air
matahari. B. menghapus kata sebagai
t.c

C. Sinar matahari ini akan dipatahkan oleh C. menyatukan kedua kalimat


po
gs

butiran-butiran air hujan. D. mengganti kata yakni dengan kata yaitu


lo
.b
do

D. Pada saat titik air hujan membiaskan E. menambah kata sama setelah kata kerja
-in
ka

cahaya dan menghasilkan deretan warna


a
st

yang berbeda-beda. Jawaban : D


pu

E. Deretan warna berbeda-beda antara satu Bahasan :


sama lain yaitu spektrum. Kata yakni dan yaitu boleh digunakan secara
bergantian.
Jawaban : A
Bahasan : 31. Kalimat yang memuat aiks yang salah adalah
Kalimat yang memenuhi kaidah kalimat efektif ... .
adalah Pelangi merupakan cahaya aneka warna A. Pertahanan wilayah yang strategis perlu
dengan garis sejajar yang tampak di langit. dilakukan segera sebelum musuh merebut
• Jawaban B → Tanda koma seharusnya wilayah itu.
dihilangkan. B. Daerah rebutan itu berhasil kami per-
• Jawaban C → Kesalahan diksi/pilihan tahankan meskipun korban di pihak kami
kata. Kata dipatahkan seharusnya dibiaskan. berjatuhan.
• Jawaban D → Kesalahan struktur C. Penelitian dapat dilakukan dalam bentuk
Kalimat tersebut berpola K (keterangan wawancara, pengamatan, kajian pustaka,
saja) dan lain-lain.

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


40 SIMAK UI
D. Tayangan foto akan dilaksanakan se- Jawaban : C
telah semua pemakalah selesai mempre- Bahasan :
sentasikan makalah. membersihkan - me-kan + bersih (kata sifat)
E. Pengunjung sedang memerhatikan tam- - me + bersihkan →
pilan berupa gambar-gambar yang menarik. membersihkan
- bermakna ‘membuat jadi
Jawaban : D seperti pada kata dasarnya’
Bahasan : Aiks –an pada kata tayang dalam
kalimat jawaban D, bermakna hasil. Pada hal Jawaban A merupakan ⇒
yang dimaksudkan adalah bermakna ‘proses - me-kan + rupa (kata benda)
menayangkan’. Aiks yang benar, seharusnya - Satu kesatuan kata merupakan
penayangan (Pe – an). Aiks –an pada kata - Kata deinisi
tayangan bermakna ‘hasil’.
Jawaban B meragukan ⇒
32. Kata berimbuhan me-kan yang memiliki ke- - me-kan + ragu (kata sifat)
samaan dalam pembentukan dan makna kata - Meragukan (tidak ada kata meragu,
om
dengan kata membersihkan pada kalimat “Satu ragukan)
t.c

hal yang juga dilakukan adalah membersihkan - Bermakna ‘menyebabkan seperti pada
po
gs

jalur pedestrian dari parkir-parkir kendaraan.” kata dasarnya’


lo
.b
do

terdapat pada ... .


-in
ka

A. Hewan vetebrata memiliki tali yang me- Jawaban C melumpuhkan ⇒


a
st

rupakan susunan tempat tempat ter- - me-kan + lumpuh (kata sifat)


pu

kumpulnya sel-sel saraf dan memiliki - me + lumpuhkan → melumpuhkan


perpanjangan kumpulan saraf dari otak. - bermakna ‘membuat jadi seperti pada
B. Pembebasan bersyarat ini membuat kata dasarnya’
masyarakat mulai meragukan komitmen
pemerintah dalam hal pemberantasan Jawaban D memenangkan ⇒
korupsi. - me-kan + menang (kata kerja)
C. Pada 2009, banjir bandang bahkan telah - me + menangkan → memenangkan
melumpuhkan sebagian wilayah Kuala - bermakna ‘membuat jadi seperti pada
Lumpur, Malaysia. kata dasarnya’
D. Akhirnya, Real Madrid mampu memenang-
kan pertandingan dengan skor telak. Jawaban E menghasilkan ⇒
E. Beberapa ratus spesies ikan memiliki - me-kan + hasil (kata benda)
organ penghasil listrik, namun hanya - me + hasilkan → menghasilkan
sedikit yang dapat menghasilkan daya - bermakna ‘menjadikan berhasil’
listrik yang kuat.

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
41
33. Gates memang dikenal aktif berkampaye 34. Kalimat-kalimat berikut tidak mengandung
tentang isu kesehatan dan kemanusiaan. makna idiomatis, KECUALI ... .
Ia mendanai proyek inovatif ini melalui A. Kaki tangannya terasa kaku karena terlalu
Gates Foundation, yayasan ilantropi yang lama duduk di ruang sempit.
didirikannya bersama sang istri, Melinda Gates. B. Setiap malam bulan purnama, dipentaskan
Pendiri Microsoft ini telah lama berkomitmen sendratari Ramayana di Candi Prambanan.
membagikan air bersih kepada 700 juta C. Kami mendapat hadiah barang pecah
penduduk miskin yang kesulitan mengakses belah.
air bersih. D. Bulan purnama bersinar sangat terang se-
hingga malam menjadi terang benderang.
Kalimat manakah yang memuat kata ber- E. Nenek datang dengan membawa buah
makna gramatikal sama dengan kata men- tangan.
danai?
A. Setelah menuangkan air segelas, dia Jawaban : E
menggulai tehnya sehingga menjadi Bahasan : Makna idiomatis adalah makna
manis. baru dari sebuah frasa yang kata-kata di
om
B. Tinja justru bisa mencemari sumber dan dalamnya tidak bisa digantikan dengan kata
t.c

pasokan air. yang lain, dan bermakna kias/makna yang


po
gs

C. Menurut Gates, sekitar 40 persen populasi tidak sebenarnya. Misalnya berat sebelah
lo
.b
do

dunia atau 2,5 miliar penduduk perkotaan ‘tidak adil’, keras kepala ‘bandel’.
-in
ka

tidak memiliki akses terhadap sanitasi Kalimat yang mengandung makna idiomatik
a
st

yang memadai. terdapat pada jawaban E. Frasa buah tangan


pu

D. Dia menyisipkan sehelai kertas dalam bermakna idiomatik karena muncul makna
buku yang sudah dibacanya. baru, kias dan salah satu kata penyusunnya
E. Dengan alat ini, mereka dapat hidup tidak bisa diganti dengan kata lain. Frasa buah
secara sehat dan menjalani kualitas hidup tangan bermakna ‘oleh-oleh’.
yang lebih baik.
35. Penulisan bilangan dengan huruf yang tepat
Jawaban : A ditemukan dalam kalimat-kalimat berikut,
Bahasan : Makna gramatikal pada kata KECUALI ... .
mendanai adalah ‘memberi dana’. Kata yang A. Empat puluh saham yang dibeli per-
bermakna gramatikal yang sama dengan kata usahaan konglomerat itu merupakan
mendanai adalah menggulai pada kalimat saham dengan IHSG yang stabil selama ini.
jawaban A, Setelah menuangkan air segelas, B. Seorang narasumber mengatakan ada
dia menggulai tehnya sehingga menjadi manis. sekitar dua ratus empat puluh bangunan
Kata menggulai pada kalimat tersebut adalah di kawasan kota lama dengan tidak lebih
memberi gula. dari dua ratus telah dimanfaatkan.

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


42 SIMAK UI
C. Berbeda dengan tiga tahun yang lalu, dua C. Pada tahun 1980 jumlah transportasi
tahun terakhir ini kondisi perdagangan massal 18% dari jumlah kendaraan.
produk bahari meningkat. D. Sekarang sistem transportasi trem diganti-
D. Sementara itu, dua orang awak hilang kan dengan kendaraan jenis bus.
setelah perahu kecil yang mereka tum- E. Sistem transportasi yang baik adalah yang
pangi terbalik diterjang gelombang. pertama bus, kedua trem, ketiga monorail,
E. Sejumlah lima persen mahasiswa ber- dan keempat baru subway.
indeks prestasi terbaik mendapat beasiswa
sepanjang studi. Jawaban : B
Bahasan : Pada kalimat jawaban B, Kalau
Jawaban : B kondisi tersebut dibiarkan, Jakarta akan
Bahasan : Penulisan bilangan bisa dilaku- menjadi lebih parah, bahkan mungkin lalu
kan dengan 2 cara : lintas di Jakarta menjadi stagnasi, kata stagnasi
1) Menggunakan angka, jika bilangan ter- seharusnya diganti dengan kata stagnan.
sebut lebih dari 2 kata. Kata stagnan berarti ‘dalam keadaan terhenti/
Misalnya ia membawa 25 ekor burung. macet total’. Kata stagnasi berarti ‘kemacetan’.
om
2) Dengan huruf, jika bilangan tersebut
t.c

hanya 1-2 kata. 37. Tanda koma (,) yang tidak digunakan pada
po
gs

Misalnya: Ia membeli dua puluh buah buku. kalimat ... .


lo
.b
do

Penulisan bilangan dengan huruf yang tidak A. Gajah itu, kata Rusli, ditemukan, sedang
-in
ka

tepat ditemukan dalam kalimat jawaban merusak ladang.


a
st

B. Kata bilangan dua ratus empat puluh B. Di bagian pangkal pipa, tersambung
pu

seharusnya ditulis dengan angka karena kaleng minyak rem secara vertikal.
terdiri lebih dari 2 kata. C. Menurut Rusli, warga mulai mendiami
Penulisan yang benar Seorang narasumber Dusun Selamat sejak awal 1980-an.
mengatakan ada sekitar 240 bangunan di D. Namun, banjir bandang pada 1987 mem-
kawasan kota lama dengan tidak lebih dari dua buat mereka harus kembali ke kampung
ratus telah dimanfaatkan. halamannya di Desa Masen, desa asalnya.
E. Dia menjual hasil kopinya di pusat ke-
36. Kata hasil penyerapan digunakan secara tidak camatan atau kota terdekat di Calang,
tepat dalam kalimat ... . ibukota Kabupaten Aceh Jaya.
A. Ironisnya, Jakarta tetap macet meskipun
beberapa upaya telah dilakukan. Jawaban : A
B. Kalau kondisi tersebut dibiarkan, Jakarta Bahasan : Penggunaan tanda baca koma
akan menjadi lebih parah, bahkan (,) yang tidak perlu terdapat pada kalimat
mungkin lalu lintas di Jakarta menjadi jawaban A. Gajah itu, kata Rusli, ditemukan,
stagnasi. sedang merusak ladang.

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
43
Tanda koma setelah kata itu dan setelah kata 39. (1) Telah berabad-abad lamanya manusia
ditemukan dihilangkan. menyadari bahwa musik memiliki dampak
spiritual yang besar bagi kesejahteraan hidup
38. Kalimat yang seluruhnya menggunakan ra- manusia. (2) Musik lahir dari kecintaan manusia
gam bahasa standar, baik dari segi ejaan, pili- pada kehidupan dan dilandasi oleh ingatan
han kata, dan maupun struktur kalimat adalah manusia akan pengalaman-pengalaman
.... hidupnya. (3) .... (4) Di selatan Perancis, di
A. Sebagian besar kegiatan berlangsung di daerah pegunungan Pirenia, serta di sejumlah
sanggar yang menyebut dirinya Ladang situs arkeologi di Rusia juga ditemukan
Nan Jombang. sejumlah bentuk alat musik yang mempunyai
B. Hampir semua dari para peserta menampil- seruling yang diperkirakan berusia 30.000
kan karya berupa eksperimen-eksperimen tahun.
yang berhubungan dengan tubuh.
C. Di tengah kepanikan terhadap gempa Kalimat mana yang dapat menjadi kalimat 3
bumi, Kota Manado diguyur hujan deras sehingga paragraf menjadi lengkap?
yang amat lebat. A. Musik bersumber dari akar kata muse da-
om
D. Tempat penyelengaraan kegiatan yakni lam bahasa Inggris yang berarti renungan.
t.c

Ladang Nan Jombang. B. Meskipun demikian, di museum, di Belan-


po
gs

E. Secara keseluruhan, angin segar dan keba- da, terdapat koleksi artefak kuno yang ter-
lo
.b
do

ruan diembuskan oleh kelompok-kelom- kait dengan musik.


-in
ka

pok musik Asia. C. Menurut data arkeologi, di benua afrika


a
st

dan Eropa diperkirakan ada sekitar 40.000


pu

Jawaban : A bentuk tatahan pada dinding batu yang


Bahasan : Kalimat jawaban A merupakan menggambarkan aktivitas manusia den-
kalimat yang memenuhi unsur kebakuan gan musik.
ejaan, pilihan kata, dan struktur. D. Sementara itu, dalam mitologi Yunani,
Agar menjadi kalimat baku, perbaikan Muse (Muses) adalah sembilan putri cantik
kalimatnya adalah: hasil perkawinan Dewa Zeus dan Dewi
• Jawaban B menghilangkan frasa dari para Mnemosyne.
• Jawaban C menghilangkan frasa yang E. Ia bagian dari manusia dan seumur dengan
amat lebat. kehidupan manusia itu sendiri.
• Jawaban D mengganti kata yakni dengan
kata di Jawaban : C
• Jawaban E kata diembuskan seharusnya Bahasan : Kalimat Menurut data arkeologi,
dihembuskan di benua Afrika dan Eropa diperkirakan ada
sekitar 40.000 bentuk tatahan pada dinding
batu yang menggambarkan aktivitas manusia

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


44 SIMAK UI
dengan musik adalah kalimat yang paling Peribahasa yang sesuai dengan gambaran
sesuai untuk untuk melengkapi paragraf situasi di atas adalah ....
tersebut. A. Karena nila setitik, rusak susu sebelanga.
Hal ini terlihat dari kalimat berikutnya yang B. Hancur badan di kandung tanah, budi baik
berisi bentuk alat musik sebagai gambaran dikenang jua.
aktivitas manusia dengan musik. C. Buruk muka, cermin dibelah.
D. Bunga yang harum itu ada juga durinya.
40. Sudah cukup lama ayahnya meninggal dunia. E. Belakang parang pun kalau diasah pasti
Warga di desanya masih mengingat jasa- tajam juga.
jasanya. Selain taat menjalankan ibadah,
ayahnya sangat dermawan. Meskipun ayahnya Jawaban : B
termasuk orang berbeda, ia tetap rendah hati Bahasan : Isi teks tersebut tentang jasa
dan sangat peduli dengan kehidupan orang seorang ayah yang mulia saat hidupnya
lain, terutama orang-orang yang berada di dahulu. Orang-orang masih mengingat dan
sekitarnya. Tak pernah sekali pun ayahnya mengenang kebaikan almarhum. Peribahasa
alpa jika ada kegiatan sosial di desanya. yang sesuai adalah Hancur badan di kandung
om
tanah, budi baik dikenang jua.
t.c
po
gs
lo

• Karena nila setitik, rusak susu Kesalahan seseorang berakibat semua


.b
do

sebelanga menanggungnya.
-in
ka

Menyalahkan orang lain meskipun


a
st

• Buruk muka, cermin dibelah


pu

sebenarnya dia sendiri yang salah.


• Bunga yang harum itu ada juga durinya Tidak ada manusia yang sempurna.
• Belakang parang pun kalau diasah tajam Orang yang bodoh jika diajari terus menerus
juga dengan sabar akhirnya menjadi pandai juga.

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
45
BAHASA INGGRIS

(1) Child development refers to the biological, psychological and emotional changes that occur in
human beings between birth and the end of adolescence, as the individual progresses from dependency to
increasing autonomy. (2) It is a continuous process with a predictable sequence yet having a unique course
for every child. (3) It does not progress at the same rate and each stage is affected by the preceding types of
development. (4) Because these developmental changes may be strongly inluenced by genetic factors and
events during prenatal life, genetics and prenatal development are usually included as part of the study of child
development. (5) Child care programs present a critical opportunity for the promotion of child development.
(6) Developmental change may occur as a result of genetically-controlled processes known as maturation, or
as a result of environmental factors and learning, but most commonly involves an interaction between the
two. (7) It may also occur as a result of human nature and our ability to learn from our environment.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor A. what genetic factors affect child develop-
om
41 sampai nomor 42. ment
t.c
po

B. each developmental stage


gs
lo

41. Which sentence is irrelevant to the topic of the C. how children adjust to their environment
.b
do

passage? D. emotional changes that might occur in a


-in
ka

A. Sentence 2 child
a
st
pu

B. Sentence 3 E. stages in child development


C. Sentence 4
D. Sentence 5 Jawaban :C
E. Sentence 6 Bahasan : SMART SOLUTION
1) Soal ini meminta kita untuk menentukan
Jawaban :D topik dari paragraf sesudah teks tersebut
Bahasan : SMART SOLUTION (The following paragraph most likely
Kalimat ke-5, “Program perawatan anak mem- discusses → Paragraf berikutnya ke-
berikan kesempatan penting untuk men- mungkinan besar membahas)
dukung perkembangan anak”, tidak ber- 2) Dua kalimat terakhir dari teks tersebut
hubungan dengan konteks bacaan yang ber- membicarakan mengenai keterkaitan
bicara mengenai proses perkembangan anak. antara lingkungan dengan perkembangan
anak, maka kemungkinan paragraf berikut-
42. The following paragraph most likely discusses nya akan membahas bagaimana anak-anak
... . menyesuaikan dengan lingkungannya.

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


46 SIMAK UI
In rapidly growing cities such as Beijing and New Delhi, air pollution has become so severe that respiratory
disease is on the rise. Thick blankets of smog are often a byproduct of economic growth, which results in more
vehicles on the road and more burning of fossil fuels. The bad air can indeed be deadly; (...43...) , outdoor air
pollution, both in cities and rural areas, prematurely killed 3.7 million people worldwide in 2012, according to
the World Health Organization. With two-thirds of the population expected to live in cities by 2050, the need
to ease urban pollution is particularly (...44...) . Los Angeles offers an example of what cities can do to reduce
pollution. Long notorious for its smog, the city has seen some air (...45...) decline by 98 percent over the past
50 years, even though an increasing population has used more gasoline. Rules to make cars and fuels cleaner
helped achieve the reductions, (...46...) the city still struggles with air quality issues. In 2014, Los Angeles saw
an uptick in smog due to heat and drought, suggesting the ight against air pollution (...47...) a challenge for
cities dealing with both climate change and population growth.

Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor


43 sampai dengan nomor 47. Jawaban :B
Bahasan : Arti kata pilihan jawaban:
43. ... .  Harsh : keras (keadaan)
A. however D. in addition  Acute : akut/penting
 Strict : keras (disiplin)
om

B. as a result E. similarly
t.c

 Difficult : sulit
po

C. for example
gs

 Dangerous : berbahaya
lo
.b
do
-in

Jawaban :C Dari arti kata tersebut, maka kata yang paling


ka
a

Bahasan : Arti kata pilihan jawaban: tepat untuk melengkapi adalah “acute”.
st

 However = nevertheless : namun demikian


pu

 As a result = consequently : akibatnya 45. ... .


 For example = for instance : sebagai A. pollutants
contohnya B. pollution
 In addition = moreover = furthermore : C. polluted
lagi pula D. polluter
 Similarly : dengan cara yang sama E. pollute
Dari arti kata tersebut, maka kata yang paling
tepat untuk melengkapi adalah “for example”. Jawaban :A
Bahasan : SMART SOLUTION
44. ... .
A. harsh some + air …
B. acute
C. strict
“some” harus diikuti oleh
D. difficult air pollutants
“plural noun (phrase)”
E. dangerous

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
47
46. ... . 47. ... .
A. likewise A. stays
B. however B. keeps
C. moreover C. lingers
D. therefore D. prevails
E. such as E. remains

Jawaban : B Jawaban : E
Bahasan : SMART SOLUTION Bahasan : Arti kata pilihan jawaban:
Rules to make cars and the city still  Stays : tinggal
 Keeps : menjaga
fuels cleaner helped … struggles with air

 Lingers : tetap hidup


achieve the reductions, quality issues.

↓ ↓ ↓  Prevails : berlaku
Kalimat bernada  Remains : tetap
Kalimat bernada positif however
negatif Dari arti kata tersebut, maka jawaban yang
However = nevertheless : namun demikian paling tepat untuk melengkapi kalimat adalah
om
→ menghubungkan dua kalimat yang ber- “remains”.
t.c
po

tentangan.
gs
lo
.b
do
-in
ka
a
st

A forgotten issue in urbanism is land use during the night time, with problems such as noise and dirt,
pu

which could be improved with information from twitter. At least this what Enrique and Vanessa Frias-Martinez
believe, computer science researchers at Telefonica Research and the University of Maryland (USA) respectively,
who have suggested using geolocalized tweets for urban planning and land use.
Enrique Frias-Martinez explained that geolocalized tweets can be a very useful source of information for
planning since it is an activity carried out by a large number of people who provide information on where
they are at a speciic time and what they are doing. The researcher points out that thanks to the increased
use of smartphones, social networks like Twitter and Facebook have made it possible to access and produce
information ubiquitously.
These networks generate tags with the event’s geolocation. The new technique “automatically determines
land uses in urban areas by grouping together geographical regions with similar patterns of Twitter activity,
“says the researcher. Using aggregate activity of tweets, the Frias-Martinez siblings have studied land use in
Manhattan, Madrid and London. In the irst two cases they identiied four uses: residential, business, daytime
leisure (mainly parks and tourist areas) and nightlife areas. The study has determined that, in Madrid, nigh-
time tweet activity is concentrated on weekends and in Manhattan, on weekdays. On the other hand, London
is characterized by its tweeting activity in daytime leisure areas.

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


48 SIMAK UI
Gunakan Petunjuk A dalam menjawab soal nomor A. Kalimat jawaban (A) dapat ditemukan
48 sampai nomor 52. pada paragraf terakhir → “…, London is
characterized by its tweeting activity in
48. Which of the following is the main idea of the daytime leisure areas.”
passage? B. Kalimat jawaban (B) dapat ditemukan
A. Many people like to use geolocation tags pada paragraf terakhir → “…, the Frias-
on Twitter. Martinez siblings have studied land use in
B. Information from social networks can be Manhattan, Madrid and London.”
accessed universally. C. Kalimat jawaban (C) dapat ditemukan
C. Geolocalized tweets can be useful for pada paragraf terakhir → “…, they

urban planning. identiied four uses: residential, business,

D. Complex patterns of Twitter activities can daytime leisure (mainly parks and tourist
areas) and nightlife areas.”
inally be identiied.
D. Kalimat jawaban (D) dapat ditemukan
E. Problems concerning urbanism are often
pada paragraf terakhir → “The study has
neglected and forgotten.
determined that, in Madrid, nigh-time
tweet activity is concentrated on weekends
Jawaban : C
om

and in Manhattan, on weekdays.”


t.c

Bahasan : SMART SOLUTION


po

Main idea  Perhatikan awal paragraf dan/


E. Kalimat jawaban (E) bertentangan
gs
lo

dengan pernyataan dua kalimat pada


.b
do

atau akhir paragraf atau kata yang sering


paragraf terakhir → “In the irst two cases
-in

muncul.
ka

(Manhattan and Madrid) they identiied


a
st
pu

four uses: residential, business, daytime


49. According to the passage, which of the
leisure (mainly parks and tourist areas) and
following is NOT TRUE about the study?
nightlife areas.” dan “On the other hand,
A. It shows that people in London mostly
London is characterized by its tweeting
tweet in daytime leisure areas. activity in daytime leisure areas.”
B. The focus of the study is land use in
Manhattan, Madrid and London. 50. The author’s purpose in writing the passage is
C. Residential, business, daytime leisure and to ... .
nightlife areas could be identiied. A. compare Facebook and Twitter users in
D. Manhattan and Madrid’s night-time tweet terms of geolocation tags.
activities are concentrated differently. B. argue that social networks do not
E. The researchers could identify four land necessarily relect users’ activities.
uses in Manhattan, Madrid and London. C. persuade people to stop using geolocation
tags to protect their privacy.
Jawaban :E D. inform the possible use of Twitter data for
Bahasan : SMART SOLUTION studying and planning land use.

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
49
E. illustrate the urgency of solving various Jawaban :A
problems concerning urban planning. Bahasan : SMART SOLUTION
Teks tersebut sangat mungkin dijumpai da-
Jawaban :D lam sebuah majalah ilmiah popular karena
Bahasan : SMART SOLUTION berhubungan dengan aktivitas media sosial,
Tujuan penulis dapat ditemukan pada “… utamanya Twitter.
Enrique and Vanessa Frias-Martinez believe,
computer science researchers at Telefonica 52. The tone of this passage is ... .
Research and the University of Maryland A. harsh
(USA) respectively, who have suggested using B. neutral
geolocalized tweets for urban planning and C. critical
land use.” D. didactic
E. satirical
51. This text would probably be found in ... .
A. a popular science magazine Jawaban :B
B. a brochure Bahasan
om : Teks tersebut memberikan in-
C. an academic journal formasi tentang kegunaan geolocalized Tweet
t.c

D. a newsletter dalam perencanan penggunaan wilayah di


po
gs

E. a tabloid perkotaan. Dengan demikian, nada teks terse-


lo
.b
do

but bersifat netral.


-in
ka
a

Deforestation is clearing Earth’s forests on a massive scale, often resulting in damage to the quality of
st
pu

the land. Forests still cover about 30 percent of the world’s land area, but swaths the size of Panama are lost
each and every year. The world’s rain forests could completely vanish in a hundred years at the current rate of
deforestation.
Forests are cut down for many reasons. Yet, most of them (...53...) to people’s need to provide for their
families. The biggest driver of deforestation is agriculture. Farmers cut forests to provide more room for (...54...).
Often small farmers will each clear a few acres to feed their families by cutting down trees and burning them
in a process known as “slash and burn” agriculture.
Logging operations, which provide the world’s wood and paper products, also cut countless trees each
year. Loggers, some of (...56...) are acting illegally, also build roads to access remote forests–which leads to
further deforestation. Forests are also cut as a result of growing urban sprawl.
Not all deforestation is intentional. Some is caused by a combination of human and natural factor like
wildires and subsequent overgrazing.
Regardless of the causes, deforestation has many negative effects on the environment. The most dramatic
impact is (...57...). Seventy percent of Earth’s land animals and plants lie in forests, and many cannot survive
the deforestation that destroys their homes.
Deforestation also dries climate change. Forest soils are moist, but without protection from sun-blocking
tree cover they quickly dry out. Trees also help (...58...) the water cycle by returning water vapor back into the
atmosphere.

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


50 SIMAK UI
Trees also play a critical role in absorbing the greenhouse gases that fuel global warming. Fewer forests
mean larger amounts of greenhouse gases (...59...) the atmosphere–and increased speed and severity of
global warming.

Gunakan petunjuk A dalam menjawab soal nomor Jawaban :B


53 sampai nomor 60. Bahasan : SMART SOLUTION
Perhatikan subject dari kalimat “Farmers cut
53. ... .
forests to provide more room for …”. → dari
A. are related
pilihan jawaban yang berhubungan dengan
B. are relating
kata “farmers” adalah “crops” (tanaman
C. relate
pangan) dan “livestock” (hewan ternak).
D. to be related
E. to be relating
55. The italicized phrase in paragraph 3 mean ... .
A. the number of trees cut down for wood to
Jawaban :A
build urban houses
Bahasan : SMART SOLUTION
B. the number of people who move from
om

people’s need to
t.c

most of them … to provide for their villages to cities increases


po
gs

families. C. uncontrolled expansion of urban areas


lo
.b

D. there are more and more people living in


do

↓ ↓ ↓
-in

slump areas in big cities


ka

Subject Predicate Object


a
st

E. forests are changed into farming and


pu


industrial areas
“most of them”
merujuk pada “many
reasons” Jawaban :C
↓ Bahasan : SMART SOLUTION

benda “growing urban sprawl” (perluasan wilayah


perkotaan) → makna yang paling sesuai

terdapat dalam jawaban C “perluasan wilayah
“dikerjain” (passive
noun)
be + V3 perkotaan yang tidak terkendali”

56. ... .
54. ... .
A. whom
A. building schools and hospitals
B. where
B. planting crops or grazing livestock
C. which
C. keeping wild animals in captivity
D. whose
D. channeling water to their rice ields
E. when
E. nurturing seeds and keeping poultry

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
51
Jawaban : A Bahasan : SMART SOLUTION
Bahasan : SMART SOLUTION The most dramatic impact is …


are acting illegally
Loggers, some of … , Noun phrase


↓ ↓
a loss of habitat for
Bagian dari orang
orang millions of species
tersebut


58. ... .
whom
A. perpetuating D. to be
B. perpetuated perpetuating
57. ... . C. perpetuate E. to be perpetuated
A. species loss for millions of habitat
B. millions of species for loss habitat Jawaban :C
C. millions of habitat for species loss Bahasan : SMART SOLUTION
D. a loss of species for millions of habitat help
om
+ V1 (ininitive)
E. a loss of habitat for millions of species
t.c
po

59. ... .
gs
lo

Jawaban :E
.b

A. enter D. entering
do
-in

B. to enter E. to be entering
aka

C. entered
st
pu

Jawaban :D
Bahasan : SMART SOLUTION

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


52 SIMAK UI
60. The sentence ‘Without trees to ill these roles, Jawaban :C
many former forest lands can become barren Bahasan : SMART SOLUTION
deserts.’ should be ... . Kalimat “Tanpa pohon yang memainkan
A. the last sentence of paragraph 3 peranan ini, banyak lahan yang sebelumnya
B. the last sentence of paragraph 4 berupa hutan menjadi gurun pasir tandus”
C. the last sentence of paragraph 6 seharusnya berada di akhir paragraf ke-6,
D. the irst sentence of paragraph 7 karena kalimat terakhir paragraf ke-6 di teks
E. the last sentence of paragraph 7 tersebut menunjukkan peranan pohon di
hutan dengan kekeringan yang mungkin
terjadi tanpa peranan dari pepohonan.

om
t.c
po
gs
lo
.b
do
-in
ka
a
st
pu

PRIMAGAMA SMART SOLUTION


SIMAK UI
53

Anda mungkin juga menyukai