Anda di halaman 1dari 6

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH

SEKOLAH DASAR NEGERI PANDIRI


NOMOR : 036/SK/SDN.Pand/0041/VII/2022

Pembagian Tugas Dalam Kegiatan proses Belajar Mengajar / Bimbingan


Pada Semester II Tahun Pelajaran 2022/2023

Menimbang : Bahwa dalam rangka memperlancar pelaksanaan proses belajar


mengajar diSekolah Dasar, maka perlu menetapkan pembagian tugas
guru.
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 20 tahun 2003
2. Undang-undang Nomor 15 tahun 2005
3. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005
4. Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2008
5. Surat Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
dan Kepala BAKN Nomor 22, 23 dan 24 tahun 2007

Memperhatikan : Rapat Kepala Sekolah, Dewan Guru dan Staf TU.

MEMUTUSKAN :
Menetapkan :
Pertama : Beban kerja Guru tahun 2022/2023 sebagai Guru Kelas, GMP dan
tugas-tugas tambahan sebagaimana tersebut dalam lampiran 1.
Kedua : Pelaksanaan tugas oleh Guru Kelas dan GMP dilaporkan secara
berkala kepada Kepala Sekolah.
Ketiga : Segala biaya yang ditimbulkan akibat pelaksanaan Keputusan ini
dibebankan padaAnggaran Operasional Sekolah.
Keempat : Apabila terdapat kekeliruan dalam Keputusan ini akan dibetulkan
sebagaimana mestinya.
Kelima : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : 09 Januari 2023


Kepala Sekolah

Adelin Kalengkongan,S.Pd
NIP. 196310181982072001
Lampiran I : Surat Keputusan Kepala SDN Pandiri
Nomor : 036/SK/SDN.Pand/0041/VII/2022 Tentang BKG TP. 2022/2023

BKG
Pangkat /
NO Nama / Nip Guru Kelas / MP / Tugas TM TM Total Ket
Gol
Tambahan Evikal
a. Kepala Sekolah 24 2 33
ADELIN KALENGKONGAN, S.Pd Pembina b. Menyusun materi 2
1 c. Menyajikan materi 2
NIP. 196310181982072001 Tkt.IV b
d. Penilaian sikap/karya 3
a. Guru PJOK Kelas 1-6 24 33
ROSLIN MANGGATO, A.Ma.Pd Pembina b. Menyusun materi 2
2 c. Menyajikan materi 2
NIP. 19641003 198412 2 003 IV/a d. Penilaian sikap/karya 2
e. Guru Piket 3
a. Guru Agama Kristen Kls 24 33
I, II, III,, IV,V,VI
LIGIA BELOPA, S.Pd.K b. Menyusun materi 2
3 Penata III.C
NIP. 196903032009032001 c. Menyajikan materi 2
d. Penilaian sikap/karya 2
e. Guru Piket 3
a. Guru kelas I Kurikulum 24 33
Merdeka Belajar 2
VERAWATI BANDJOLU, S.Pd Penata b. Menyusun materi 2
4
NIP. 19810218 201001 2 004 III.C c. Menyajikan materi 2
d. Penilaian sikap/karya 3
e. Guru Piket
a. Guru Kelas 6 K13 24 33
NIRNA LENDO,S.Pd b. Menyusun materi 2
Pengatur
5 c. Menyajikan materi 2
NIP. 19720821201212001 Muda, II a
d. Penilaian sikap/karya 2
e. Guru Piket 3
f. Guru kelas II K13 24 33
g. Menyusun materi 2
6 EMILIAN BUSOSO - h. Menyajikan materi 2
i. Penilaian sikap/karya 2
j. Guru Piket 3
a. Guru kelas V K13 24 33
b. Menyusun materi 2
7 FIFI RAFIKA,S.Pd - c. Menyajikan materi 2
d. Penilaian sikap/karya 2
k. Guru Piket 3
a. Guru kelas IV Kurikulum 24 34
Merdeka Belajar
b. Menyusun materi 2
8 LIA HARTANTI PANGKENI,S.Pd -
c. Menyajikan materi 2
d. Penilaian sikap/karya 2
e. Guru Piket 3
a. Guru Mulok Bhs.Inggris, 12 23
Kls I s/d VI
b. Menyusun materi 2
9 VINI A.SONGGAMO,S.Pd - c. Menyajikan materi 2
d. Penilaian sikap/karya 2
e. Guru Piket 3
a. Guru kelas III K13 24 33
b. Menyusun materi 2
10 SEPRIYANTI TONTO’U,S.Pd - c. Menyajikan materi 2
d. Penilaian sikap/karya 2
e. Guru Piket 3

Mengetahui
Kepala Sekolah

Adelin Kalengkongan,S.Pd
NIP. 196310181982072001
Lampiran II : Surat Keputusan Kepala Sekolah SDN Pandiri
Nomor : 036/SK/SDN.Pand/0041/VII/2023
Tentang : BKG TP 2022/2023 Kegiatan Pengembangan Diri

No Nama / NIP Pangkat / Gol KPD Keterangan


ADELIN KALENGKONGAN, S.Pd Pembina Kepramukaan
1 Pembina
NIP. 196310181982072001 Tkt.IV b Seni Tari
ROSLIN MANGGATO, A.Ma.Pd Pembina Kepramukaan
2 Pembina
NIP. 19641003 198412 2 003 IV/a Olahraga: Volly Ball, Senam
LIGIA BELOPA, S.Pd.K Penata. Kepramukaan
3 Pembina
NIP. 196903032009032001 III.C Seni Teater, Kerohanian
VERAWATI BANDJOLU, S.Pd Penata Kepramukaan
4 Pembina
NIP. 19810218 201001 2 004 III.C Seni Suara
NIRNA LENDO,S.Pd Pengatur Kepramukaan
5 Pembina
NIP. 1097208212012122001 Muda, II a Kerohanian
Kepramukaan
6 EMILIAN BUSOSO - Pembina
Seni Teater, Kerohanian
Kepramukaan Pembina
7 FIFI RAFIKA,S.Pd -
Olahraga: Bulu Tangkis
Kepramukaan Pembina
8 LIA HARTANTI PANGKENI,S.Pd -
Tari
Kepramukaan Pembina
9 VINI A.SONGGAMO,S.Pd -
Tari
Kepramukaan Pembina
10 SEPRIYANTI TONTO’U,S.Pd -
Olahraga: Volly Ball

Mengetahui
Kepala Sekolah

Adelin Kalengkongan,S.Pd
NIP. 196310181982072001
Lampiran III : Surat Keputusan Kepala SDN Pandiri
Nomor : 036/SK/SDN.Pand/0041/VII/2022 Tentang BKG TP. 2022/2023

PEMBAGIAN TUGAS TENAGA KEPENDIDIKAN


SD NEGERI PANDIRI
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A. Petugas Administrasi Sekolah dan Pelaksanan Urusan


NO KETUGASAN NAMA KET
Pelaksanan Urusan Adminitrasi 1. Verawati Bandjolu,S.Pd Bend. Sekolah
1 2. Lia Hartanti Pangkeni,S.Pd
Keuangan Asisten Bend.
2 Pelaksana Operator Sekolah (Tenaga
Reni Kalanik,S.Pt
Administrasi)
3 Tenaga Pustaka Barnetje Pananggung
4 Penjaga Sekolah Jatsen Lumiu

Mengetahui
Kepala Sekolah

Adelin Kalengkongan,S.Pd
NIP. 196310181982072001
Lampiran IV : Surat Keputusan Kepala SDN Pandiri
Nomor : 036/SK/SDN.Pand/0041/VII/2022 Tentang BKG TP. 2022/2023

URAIAN TUGAS TENAGA KEPENDIDIKAN


SD NEGERI PANDIRI
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A. PELAKSANA URUSAN ADMINISTRASI KEUANGAN


a) Bendahara Sekolah
1. Membantu pimpinan mengatur arus atau penggunaan dana
2. Menyusun dan menyajikan data/statistik keuangan
3. Membuat layanan sistem informasi dan pelaporan keuangan
4. Melakukan pembukuan keuangan berdasarkan sumber keuangannya pada buku
kas umum, pembantu dan tabelaris.
5. Mengelola uang masuk dan keluar
6. Menyusun laporan penggunaan keuangan yang bersumber dari BOSNAS,
BOSDA, komite sekolah dan sumber lainnya di setiap akhir bulan, akhir
semester dan akhir tahun pelajaran.
7. Menyimpan dokumen, rekening giro atau rekening tabungan bank milik sekolah
8. Mengajukan pembayaran
9. Menyimpan arsip/dokumen dan SPJ Keuangan
10. Membantu menyusun proposal fund raising untuk pengembangan sekolah
11. Membantu menyusun perencanaan dan pelaksanaan pengembangan sekolah
bidang sarana prasarana
12. Menerima dan mencatat uang masuk saat kasir tidak bisa melaksanakan tugas
13. Setiap petugas tetap membantu pelayanan kantor bagian pelaksana urusan lain
jika yang bertugas berhalangan hadir (apabila memungkinkan).
b) Asisten Bendahara Sekolah
1. Membantu bendahara sekolah dalam menyimpan arsip/dokumen dan SPJ
Keuangan
2. Membantu bendahara sekolah dalam mendistribusikan gaji guru dan karyawan
3. Membantu bendahara dalam pembukuan dan pelaporan keuangan
4. Membantu mengelola dana beasiswa dan ZIS yang berasal dari berbagai sumber
5. Melaporkan hasil penerimaan harian kepada bendahara sekolah
6. Menerima dan mencatat uang masuk saat kasir tidak bisa melaksanakan tugas
7. Membantu ketugasan kebendaharaan lainnya apabila diminta
8. Setiap petugas tetap membantu pelayanan kantor bagian pelaksana urusan lain
jika yang bertugas berhalangan hadir (apabila memungkinkan).

B. OPERATOR SEKOLAH/TENAGA ADMINISTRASI


1. Mengelola Aplikasi Dapodik
2. Mengelola Rapor Pendidikan
3. Pelayanan Administrasi Tata Usaha
4. Mengelola Platform Merdeka Mengajar
5. Verifikasi dan validasi peserta didik
6. Pengajuan KIP dan NUPTK
7. Mengelola Inventaris Sarana dan Prasarana
8. Mengelola Aplikasi BIOUN
C. TENAGA PUSTAKA
1. Merencanakan dan melaksanakan sistem pengelolaan dan pelayanan
perpustakaan
2. Merencanakan dan melaksanakan program pengadaan buku / bahan pustaka /
media elektronika di perpus
3. Melayani siswa dan guru tentang referensi pembelajaran dengan maksimal
4. Mengadakan inventaris buku , bahan , media dan peralatan perpustakaan
5. Memelihara dan memperbaiki selluruh barang perpuustakaan
6. Membuat visualisasi data perpustakaan ( grafik , diagram dan tabel )
7. Menyusun tata tertib perpustakaan dan mengawasi pelaksanaannya
8. Menyusun program pengembangan perpusstakaan modern
9. Melaksankan program 7 K di perpustakaan
10. Menyusun laporan kegiatan proggram perpustakaan

D. PENJAGA SEKOLAH
1. Penjaga sekolah bertanggung jawab mengawasi, mengontrol, mengamankan
segala asset yang dimiliki sekolah serta menjaga kondisi keamanan lingkungan
agar selalu kondusif, aman dan nyaman.
2. Merespons peristiwa dengan cepat dan tepat dan segera melaporkan kepada yang
terkait
3. Membuat dokumen/catatan tentang kejadian dan keamanan sekolah
4. Melakukan tindakan pengamanan di lingkungan sekolah
5. Membersihkan area pos pengamanan
6. Menggunakan peralatan keamanan
7. Menyampaikan laporan sesuai tugasnya
8. Menerima tamu dan mencatat dalam buku tamu
9. Menghubungi atau mempertemukan tamu dengan personal yang dikehendaki
10. Mengatur dan mentertibkan parkir siswa, guru dan karyawan
11. Melakukan tugas-tugas tambahan pada siang hari apabila diperlukan.
12. Membantu bidang kesiswaan dalam membina kedisiplinan dan ketertiban sisw
13. Petugas yang terjadwal Pkl. 13.15-20.15 berkewajiban dan bertanggung jawab
mengunci dan menutup seluruh pintu kantor dan kelas
14. Petugas yang terjadwal Pkl. 20.15-06.15 berkewajiban dan bertanggung jawab
membuka kunci seluruh pintu kantor dan kelas

Mengetahui
Kepala Sekolah

Adelin Kalengkongan,S.Pd
NIP. 196310181982072001

Anda mungkin juga menyukai