Anda di halaman 1dari 3

 Bila ada bayi atau balita yang tinggal

serumah harus mendapatkan pemeriksaan,


sebab bayi dan balita rentan tertular.
 Dapat, asal berobat dengan teratur dan tidak
 TBC adalah penyakit menular yang terputus.
disebabkan oleh kuman Mycobacterium  Minum obat secara teratur dan lengkap sesuai
Tubercolosis. dianjurkan dokter.
 Pengobatan TBC minimal selama 6 bulan. 1. Pemeriksaan dahak.
 TBC dapat menyerang semua organ tubuh,
tetapi yang paling sering terkena adalah organ  Awal pemeriksaan untuk mengetahui
Paru-paru. penderita terinfeksi TBC atau tidak dan
 Kuman TBC menular melalui percikan ludah tingkat keparahan penyakit.
atau dahak yang menyebar ke udara penderita  Akhir Bulan ke dua atau tiga, untuk
batuk, bersin dan berbicara.  Minum obat dalam keadaan perut
mengetahui kemajuan pengobatan.
kosong.
 Sebulan sebelum akhir pengobatan dan
 Anggota keluarga ikut aktif
akhir pengobatan untuk mengetahui
memperhatikan penderita minum obat secara
kesembuhan penderita.
teratur sesuai dengan anjuran.
2. Pemeriksaan foto roentgen.
 Jangan menghentikan obat sendiri.
 Bila ada keluhan, segera kontrol ke 3. Pemeriksaan panunjang lain bila perlu.
dokter.
 Batuk berdahak selama 3 minggu atau lebih.
 Mengeluarkan dahak (riak) bercampur
darah, sesak nafas dan rasa nyeri di dada.
 Demam : lebih dari satu bulan terutama Budayakan hidup sehat dengan cara :
siang dan sore hari.  Jika batuk tutuplah mulut dengan sapu
 Badan lemah, tangan.
 Jangan meludah sembarang tempat.
nafsu makan dan  Tidak merokok.
berat badan  Makan makanan yang bergizi.
 Istirahat yang cukup.
menurun.  Keluarga penderita sebaiknya
 Keringat malam. memeriksakan diri untuk memastikan sudah
tertular atau belum.
 Mengawasi dan memberi dorongan serta
 Adalah seseorang yang bertugas memastikan penderita TBC menelan obat
mengawasi, memebrikan dorongan dan secara teratur sampai selesai pengobatannya.
 Mengingatkan penderita untuk periksa
memastikan penderita TBC menelan obat ulang dahak pada waktu yang telah
ditentukan.
secara teratur sampai selesai.
 Memberikan penyuluhan tentang
penyakit TBC dan menyarankan anggota
keluarga penderita yang mempunyai gejala
yang sama, termasuk setiap anak balita di
keluarga tersebut untuk periksa.
 Melihat atau mengawasi gejala samping
 Masa pengobatan penderita TBC yang obat, yaitu adanya tanda-tanda atau keluhan
cukup lama sering menyebabkan penderita yang timbul setelah minum obat dan
bosan. mengirimkan penderita ke petugas kesehatan
 Kebanyakan penderita merasa sudah bila ada efek samping obat.
sehat setelah minum obat 2-3 minggu dan
menghentikan pengobatan sebelum selesai.

 Penderita kebal terhadap obat TBC.


 Penderita tidak dapat sembuh.
Semua orang dapat menjadi PMO dengan  Dapat
syarat : mengakibatkan
kematian.
 Bersedia.  Penyakit TBC
 Disetujui
bisa kambuh. Puskesmas Taman
penderita.
 Penderita
 Dapat
akan menularkan Jl. Raya Ngelom No.50 Taman-Sidoarjo
meyakinkan
penderita. penyakit TBC
kepada orang lain

Anda mungkin juga menyukai