Anda di halaman 1dari 7

s i n y

at
Ak

a
Menyebarkan pemahaman
Mengapa kurikulum perlu berubah?
Apa itu kurikulum?

Kurikulum adalah JANTUNG PENDIDIKAN


✨ kurikulum merupakan panduan pembelajaran pada satuan pendidikan

dimana dapat dimaknai sebagai titik awal sampai akhir dari pengalaman

belajar peserta didik

✨ menurut UU no 20 tahun 2003 kurikulum adalah seperangkat rencana dan

pengaturan mengenai tujuan, isi dan bahan pelajaran serta cara yang

digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk

mencapai tujuan pendidikan tertentu (bab 1 pasal 1 ayat 19)

Dimensi kurikulum

kurikulum sebagai mata pelajaran ( subject)


kurikulum sebagai pengalaman belajar
(learning experiences)
kurikulum sebagai program/rencana
pembelajaran

Mengapa kurikulum perlu berubah?


Why?
Kurikulum harus selalu berubah aga sesuai dengan zaman, apalagi d

masa sekarang ini ilmu pengetahuan dan teknologi informasi semakin


berkembang pesat dari waktu ke waktu .
Alasan berubah

bahan pembelajaran agar lebih relevan dengan perkembangan zaman.


menyiapkan bekal agar mampu menghadapi transformasi budaya serta

globalisasi.
Sebagai upaya pemenuhan bahan belajar peserta didik sesuai dengan

konteks dan kondisi saat ini maupun berkelanjutan.


menyiapkan generasi masa depan yang visioner dan mampu bertumpu pada

kaki sendiri
Lalu kurikulum yang baik adalah

kurikulum yang sesuai dengan zamannya

dan terus menerus dikembangkan atau

diadaptasi sesuai dengan konteks dan

karakteristik peserta didik

Tujuan dan fungsi kurikulum

sebagai alat pendidikan untuk


menghasilkan peserta didik yang

berintegritas.kurikulum juga dapat

membantu peserta didik mengerti


sistem pendidikan yang di terapkan,

sehingga peserta didik kelak dapat

memutuskan pendidikan di jenjang

selanjutnya sesuai dengan keinginan

peserta didik masing-masing.


Kesimpulan

Kurikulum itu bersifat dinamis dapat berubah

mengikuti perkembangan zaman dan disesuaikan

dengan kebutuhan peserta didik.hal ini sesuai

dengan tujuan pendidikan KI HAJAR

DEWANTARA bahwa pendidikan adalah

menuntun segala kekuatan kodrat yang ada pada

anak-anak,agar mereka dapat mencapai

keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-

tingginya baik sebagai manusia maupun anggota

masyarakat.
Umpan balik

Siswa AUNI
SANGAT SENANG
DAN BAHAGIA

RIFKI
sangat senanG

Rekan guru/Teman sejawat


Ibu Fara
saya pikir sebelumnya bahwa
merdeka belajar itu adalah beban
bagi kita semua, ternyata
menyenangkan bagi anak anak

Ibu Ayu
konten sangat bagus dan menginspirasi
Dokumentasi
Terima kasih

Oleh
Agusniati, L
KB SUMPANG BILA
kecamatan lalabata
kabupaten Soppeng

Anda mungkin juga menyukai