Anda di halaman 1dari 9
LKPD PERTEMUAN 1 kelas : IV Mata pelajaran Pendidikan Pancasila CAPAIAN PEMBELAJARAN -Peserta didik mampu memahami dan menjelaskan makna sila- ila Pancasila serta menceritakan contoh penerapan sila Pancasila dalam kehidupan sehari- hari sesuai dengan perkembangan dan konteks peserta didik. Peserta didik mampu menerapkan_nilai-nilai_ Pancasila di lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat. A Cs TUJUAN PEMBELAJARAN 41. Melalui kegiatan diskusi siswa dapat menyimpulkan makna sila Pancasila pertama dan kedua dengan benar 2. Melalui tayangan video peserta didik dapat menganalisis contoh perilaku yang sesuai dengan sila pertama Pancasila dalam kehidupan sehari-hari dengan benar 3 Melalui gambar-gambar peserta didik dapat menganalisis contoh perilaku yang sesuai dengan sila kedua Pancasila dalam kehidupan sehari-hari dengan benar A A 5 ail ier a: = “Sekolah : SDN 2 Kalinanas Kelas/Fase tIV/B Mata Pelajaran _—_:Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Nama kelompok Anggota 1 LLLKPD | A.Tujuan Pembelajaran melalui LKPD ini, peserta didik diharapkan Mampu menganalisis makna sila Pertama dalam kehidupan sehari-hari B.Langkah-Langkah KegiatanKegiatan | 1) Tulistah nama kelompok dan anggota kelompokmu! 2) Perhatikan video yang ditampilkan oleh guru! https://youtube.com/watch?v=VIGfSpSLPm8&feature=share 3) Diskusikan permasalahan yang ada didalamvideo tersebut! 4) Diskusikan dengan kelompok lalu, jawablah pertanyaan-pertanyaan terkait dengan video tersebut 5) _Setelah mencapai kesepakatan, tuangkan hasil diskusimuke dalam jawaban! 6) Setelah menuliskan jawaban kalian, lakukanlah presentasi! ayo berlatih 1 1. Apa permasalahan yang terjadi pada video tersebut? Jawab: Menurutmu apakah sikap Indra kepada Okto dan Donita perlu ditiru? jelaskan alasanmu! Jawab: Mengapa Zahra menegur Donita? Jawab: Menurutmu apakah sikap zahra benar? Jelaskan alasanmu ! Jawab: Sikap apa saja yang merupakan pencerminan pengamalan sila pertama pada video? Sebutkan 3 saja ! Jawab: ‘Nama kelompok Anggota 1. 2. 3. I. LKPD IT A. Tujuan Pembelajaran Melalui LKPD ini, peserta didik diharapkan mampu menganalisis makna sila kedua dalam kehidupan sehari-hari B. Langkah-Langkah Kegiatan a. Tulislah nama kelompok dan nama anggotamu b. Amatilah gambar-gambar yang ada dibawah ini c. Lakukan diskusi dengan kelompok mengenai gambar yang telah tersaji (syoSeneth 2) owroes CERITA1 Ketika Amir jatuh dari sepeda, Edo dan Beni malah pergi meninggalkanya. 1. Apakah sikap Edo dan Beni sudah perlu ditiru? Jelaskan jawabanmul 2. Apa yang seharusnya dilakukan oleh Beni dan Edo ? 3, Apakah sikap Beni dan Edo termasuk pengamalan sila kedua ? ayo berlatih 2 xeLompox2 Corita 2 Saat bel istirahat berbunyi Edo berlari ke kantin untuk membeli jajan. Akan tetopi Lani dan teman ‘teman sedang melakukan kegiatan penggalangan dana yang kan disalurkan kepada korban bencana banjir. Akhienya dengan terpaksa dan menggerutu Edo tidak jadi menjajakan uang sakunya, kareha ia takut diejek dan diadukan kepada guru. 1. Apakah sikap Edo perlu dicontoh? Jawab 2. Apakah sikap Lani dan teman teman mencerminkan sila kedua?Jelaskan Jawabanmu | Jawab 3. Sebaiknya apa yang harus dilakukan Edo? Jawab & ayo berlatih 2 Cerita 3 Dayu sangat ingin menjadi bintang kelas. Ta tidak ingin prestasinya disaingi oleh siapapun. Pada waktu _pelajaran menggamber, Nilai Beni lebih bogus darinya. Dengan lapang dada , Dayu memberi selamat kepada Beni -Apakah sikap Dayu patut untuk dicontoh?jelaskan pendepatmul Jawab : .. itininn eens a ‘Sikap apa yang dilakukan Dayu yang merupakan pencerminan sila kedua Pancasila? Tawab : . 3. Bolehkah Beni bersikap sombong karena telah berhasil mengalahkan prestasi Dayu? Jawab : LKPD PERTEMUAN II kelas : IV Mata pelajaran Pendidikan Pancasila CAPAIAN PEMBELAJARAN Peserta didik mampu memahami dan menjelaskan makna sila-sila Pancasila serta menceritakan contoh penerapan sila Pancasila dalam kehidupan sehari- hari sesuai dengan perkembangan dan konteks peserta didik. Peserta didik mampu menerapkan nilai-nilai Pancasila di lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Melalui kegiatan diskusi siswa dapat menyimpulkan makna sila” Pancasila ketiga dan keempat dengan benar 2. Melalui tayangan video peserta didik dapat menganalisis contoh perilaku yang sesuai dengan sila ketiga Pancasila dalam kehidupan sehari-hari dengan benar 3 Melalui gambar-gambar peserta didik dapat menganalisis contoh perilaku yang sesuai dengan sila keempat Pancasila dalam kehidupan sehari-hari dengan benar " | yj i = | | ce 2 Sekolah : SDN 2 Kalinanas Kelas/Fase 2B Dd Mata Pelajaran _—_:Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Nama kelompok Anggota 4. LLKPD I A.Tujuan Pembelajaran melalui LKPD ini, peserta didik diharapkan Mampu menganalisis makna sila ketiga dalam kehidupan sehari-hari B.Langkah-Langkah KegiatanKegiatan | 1) Tulislah nama kelompok dan anggota kelompokmu! 2) Perhatikan video yang ditampilkan oleh guru! https://www.youtube.com/watch?v=qhqaX8_c2Uo0 3) Diskusikan permasalahan yang ada didalamvideo tersebut! 4) Diskusikan dengan kelompok lalu, jawablah pertanyaan-pertanyaan terkait dengan video tersebut 5) Setelah mencapai kesepakatan, tuangkan hasil diskusimuke dalam jawaban! 6) Setelah menuliskan jawaban kalian, lakukanlah presentasi! ayo berlatih 1 1, Apa permasalahan yang terjadi pada video tersebut? Jawab: 2. Mengapa permasalahan pada video tidak segera terselesaikan? Jawab: 3. Bagaimana sikap seorang bapak yang memakai caping dalam video? Jawab: 4, Bagaimana sikap pengendara motor yang pertama dan kedua pada video tersebut Jawab: 5. Jika kalian mengalami kejadian seperti itu, bagaimanakah sikap kalian? Jawab: Nama kelompok Anggota IL LKPDD A. Tujuan Pembelajaran Melalui LKPD ini, peserta didik diharapkan mampu menganalisis makna sila keempat dalam kehidupan sebari-hari B. Langkah-Langkah Kegiatan a. Tolislah nama kelompok dan nama anggotamu b. Amatilah gambar-gambar yang ada dibawah ini c. Lakukan diskusi dengan kelompok mengenai gambar yang telah tersaji ayo berlatih 2 KeLoMPoK 1 CERITAL Budi marah dan membentak Amir yang secara tidak sengaja menginjak kakinyo. 1. Apakah Budi sudah bijak dalam menyelesaikan masalah? Jelaskan jawabanmu! 3. Apa yang akan terjadi jika kita tidak bijak menyelesaikan masalah? ayo berlatih 2 xeLompox2 CERITA 2 Lani sudah berencana untuk pergi ke rumah neneknya. Tetapi hari itu, kelompok tarinya mendapet undangan dari Pok Lurch untuk menari mereyakan hari kemerdekan. —_Lenimenunda rencananya. Ta menari bersoma kelompoknya. 1. Apakah Lani sudah mendahulukankepentingan BersAMA? enn 2. Apakah sikap Lani mencerminkan sila keempat? Jelaskan jawabanmu 3. Apa yang akan terjadijika Lani tetap pergi ke rumah neneknya? ayo berlatih 2 CERITA3 Dayu sangat ingin menjadi ketua kelas. Ia menyatakan bahwa ia adalah ketua kelas. Dayu tidakmou oda musyawarah teu pemungutan suara. 1. Apakah Dayu sudah menjunjung tinggi musyawarah? 2, Apakah sikap Dayu sudah mencerminkan sila keempat? Jelaskan jawabanmu! 3. Apa yang akan terjadi jika kita memutuskan segala hal tanpa musyawarah?

Anda mungkin juga menyukai