Anda di halaman 1dari 3

PENYULUHAN KUSTA UNTUK KADER

POSYANDU

No. Dokumen : SOP/NA-P2MH-05/


2020
SOP No. Revisi : 02
Tanggal Terbit : 02 Januari 2020
Halaman : 1/3

BLUD PUSKESMAS drg. M. ARIF SETIJADI


PLANDAAN NIP. 196210151989011002

1. Pengertian Penyuluhan Kusta untuk kader Posyandu adalah kegiatan pendidikan


yang dilakukan dengan cara menyampaikan pesan, menanamkan
keyakinan, sehingga kader tidak saja sadar, tahu dan mengerti, tetapi juga
mau dan mampu melakukan suatu anjuran yang ada hubungannya
dengan Kusta
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah bagi Koordinator Program P2
Kusta dalam pelaksanaan Penyuluhan Kusta pada Kader Posyandu
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Plandaan No.188.4/007.25/415.17.15/2019 tentang
Pedoman Program Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kusta
1. Referensi Buku Pedoman Nasional Program Pengendalian Penyakit Kusta
Kementrian Kesehatan Republik Indonesia Direktorat Jenderal
Pengendalian Penyakit dan Kesehatan Lingkungan tahun 2012
2. Alat dan Bahan 1. Self screening format
2. LCD projector, poster, model
3. Materi penyuluhan

6.Langkah-langkah 1. Petugas kesehatan mengkaji kebutuhan kader


2. Petugas kesehatan mempersiapkan materi penyuluhan
3. Petugas kesehatan menentukan sasaran
4. Petugas kesehatan menyiapkan jenis-jenis alat peraga yang akan
digunakan
5. Petugas kesehatan melaksanakan kegiatan penyuluhan
6. Petugas kesehatan menilai hasil kegiatan penyuluhan
7. Petugas kesehatan merencanakan tindak lanjut peenilaian kegiatan
penyuluhan
8. Petugas kesehatan mendokumentasikan hasil kegiatan penyuluhan
7.Diagram Alir -

8Hal – hal yang perlu -


diperhatikan

9Unit Terkait 1. Kader


2. Bidan desa
10 okumen Self screening format
Terkait

11 Rekaman Historis Perubahan :

No. Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai


diberlakukan

Revisi 1 a. Penulisan unit kerja Semula UPTD Puskesmas 4 Januari 2019


Puskesmas Plandaan menjadi Puskesmas
Plandaan

b. Penulisan kode Semula P2MH-05 menjadi NA-


dokumen P2MH-05 4 Januari 2019

c. Peraturan yang Semula SK Kepala Puskesmas


menjadi dasar No.188.4/03.2/415.25.15/2016
kebijakan menjadi 188.4/014.1/415.17.15/
2019 4 Januari 2019

Revisi 2 Penulisan unit kerja Semula Puskesmas Plandaan 7 Januari 2020


Puskesmas menjadi BLUD Puskesmas
Plandaan

Revisi …
dst

2/2

Anda mungkin juga menyukai