Anda di halaman 1dari 2

SOAL

1. Pasien anak laki-laki umur 1 tahun dengan berat badan 12 kg. dokter mendiagnosa pasien
tersebut dengan GEA e.c amebiasis + Vomiting dengan dehidrasi ringan sedang dan dokter
menintruksikan perawat untuk dilakukan pemasangan infus Ringer lactat 840 ml habis dalam
5 jam cairan + injeksi ondansentron 3 mg intra vena dan injeksi parasetamol 150 mg intra
vena sediang 1 gram/100ml.
a) Apa saja yang perlu di siapkan ?
b) Berapa tetes per menit yang diperlukan agar habis dalam 5 jam?
c) Dalam 1 jam pertama berapa ML cairan yang harus habis?
d) Berapa ML obat ondansentron yang harus disuntikan?
e) Berapa ML obat parasetamol yang harus di injeksikan?
2. Pada kasus diatas terntaya pasien memerlukan pemeriksaan penunjang berupa darah
lengkap dan elektrolit Na K dan Blodd sugar
a) Tabung warna apa yang harus disiapkan untuk menampung pemeriksaan darah
lengap?
b) Berapa CC darah yang harus diambil ?
c) Tabung warna apa yang dipakai untuk pemeriksaan elektrolit darah?
3. Pasien anak laki-laki umur 1 tahun dengan berat badan 12 kg. dokter mendiagnosa pasien
tersebut dengan Dyspnoe e.c asma preisten sedang. Dokter mengintruksikan kepada
perawat jaga untuk dilakukan nebulisasi terhadap pasien tersebut dengan combivent +
Pulmicort 1:1 respule diencerkan dalam Nacl 0.9 % 10-15 menit
a) Apa yang harus disiapkan?
b) Berapa CC larutan Nacl 0.9 % yang diperlukan untuk mengencerkan obat?
4. Pada kasus nomer 3 ternyata dengan penguapan 2 kali pasien belum membaik dan dokter
mengintruksikan kepada perawat untuk di injeksikan obat dexamethasone Intravena dengan
dosis 6 mg Iv pelan dengan sedian obat desametasone 5mg/ml.
a) Berapa Ml obat desametasone di injeksikan?
b) Berapa ampul obat dexamethasone yang diperlukan untuk memenuhi dosis injeksi
yang akan diberikan?
5. Pada kasus Nomer 1 ternyata pasien menglami reaksi alergi terhadap obat paracetamol dan
dokter mengintruksikan kepada perawat untuk dilakukan injeksi obat methylprednisolone
20 mg Iv pelan dengan sedian obat 125 mg/ml
a) Berapa ML aquadest yang harus di diberikan untuk memenuhi dosis tersebut
b) Berapa ML yang harus diinjeksikan terhadap pasien?
6. Pasien anak umur 1 tahun dengan BB 12 kg mengeluhkan mual muntah . tidak ada demam
dan mengeluhkan nyeri uluhati. Dokter mendiagnosa pasien denga nobs. Vomiting e.c
dyspepsia. Dokter mengintruksikan kepada perawat agar di injeksikan obat omeprazole
dengan dosis 6 mg iv sedangkan sedian obat 20 mg/Vial
a) Berapa ML aquadest yang harus diberikan untuk memenuhi dosis tersebut?
b) Berapa ML Omeprazole yang harus diinjeksikan setelah dioplos?
7. Bayi umur 5 bulan dengan BB 7.5 kg dengan GEA + dehidrasi Ringan Sedang dokter
mengintruksi kan kepadsa perawat untuk di lakukan pemasangan infus mikro sebanyak 500
cc cairan Ringer lactat. Dokter mengintruksikan berikan 34 tpm Mikro.
a) Berapa jam cairan RL akan habis dengan 34 tpm?
8. Bayi umur 5 bulan dengan BB 7.0 kg dengan GEA + dehidrasi Ringan Sedang dokter
mengintruksi kan kepadsa perawat untuk di lakukan pemasangan infus mikro sebanyak 490
cc cairan Ringer lactat habis dalam 5 jam . berapa Tetes per menit yang dibutuhkan agar 490
cc itu habis dalam 5 jam?
9. Pasien Perempuan Umur 70 tahun mengeluhkan lemas letih lesu dan nafsu makan menurun
dokter mengintruksikan perawat untuk di injeksikan neurosanbe 1 ampul dioplos dengan 10
cc aquadest diinjeksikan secara intravena. Apa saja yang harus disiapkan?
10. Pada kasus nomer 9 pasien meminta petugas untuk di pasangkan infus dan team
menyetujuinya, dokter mengintruksikan perawat untuk dilakukan drip neurosanbe 1 amp
dalam 100 cc Nacl 0.9 % habis dalam 1 jam. Pertanyaanya berapa tetesan yang semestinya
diperlukan agar 100 ml nacl 0.9 % + 1 amp neurosanbe habis dalam 1 jam?

Anda mungkin juga menyukai