Anda di halaman 1dari 1

SMP ISLAM NURUL I’TISHOM

Perumahan Duta Kranji Blok A Jl.Borobudur Raya, kel. Bintara kec.Bekasi barat
(021-8867177) http://smpnurulitishom.com/

LEMBAR SOAL
PENILAIAN HARIAN KE-1
SEMESTER II T.P. 2022/2023
Mata Pelajaran : Matematika
Materi : Teorema Pythagoras
Guru Mata Pelajaran : Muhammad Hendra, M.Pd.
Waktu : 60 Menit
Jawablah pertanyaan di bawah dengan jawaban yang benar dan lengkap !
1. Perhatikan gambar berikut

Tentukan keliling segitiga ABC !

2. Fahmi memiliki tanah berbentuk segitiga seperti diperlihatkan pada gambar berikut ini:

Tentukan Luas tanah Fahmi !

3. Perhatikan gambar berikut!

Tentukan panjang sisi CD pada bangun datar di atas !

4. N M Pada balok PQRS.KLMN di samping, panjang PQ = 12 cm,

L
QR = 8 cm, dan QL = 5 cm. Hitunglah
K
a. panjang QS
S R
b. panjang QN
P Q

5. Sebuah perahu berlayar kearah Timur sejauh 24 km, kemudian berbelok kearah Utara sejauh 7
km. Tentukan jarak perahu dari tempat asal berangkat !

6. Suatu segitiga berukuran 8 cm, 11 cm dan 13 cm. Apakah segitiga tersebut merupakan segitia
siku-siku? apa jenis segitiga tersebut?

Anda mungkin juga menyukai