Anda di halaman 1dari 187
MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA OLEH: DINA DWI NINGRUM, S.E NIY. 2200324 Mata Pelajaran PERBANKAN DASAR Kelas X SMK YAPENSU SUNGAILIAT TAHUN PELAJARAN 2022/2023 Dipindai dengan CamScanner 2 s KODE ETIK GURU . Guru berbakti membimbing anak didik seutuhnya untuk membentuk manusia pembangunan yang ber-Paneasila. . Gura memiliki kejujuran profesional dalam menerapkan kurikulum sesuai dengan kebutuhan anak didik masing-masing, . Guru mengadakan komunikasi terutama dalam memperoleh informasi tentang anak didik,tetapi menghindari diri dari segata bentuk penyalahgunaan. Guru meneiptakan suasana kehidupan sekolah dan memelihara hubungan dengan orang tua murid sebaik-baiknya bagi kepentingan anak didik. Guru memelihara hubungan baik dengan masyarakat di sekitar sekolahnya maupun masyarakat yang lebih luas untuk kepentingan pendidikan, Gurr secara sendiri-sendiri dan atau bersama-sama berusaha mengembangkan dan meningkatkan mutu profesinya. . Guru menciptakan dan memelihara hubungan antara sesama guru baik berdasarkan lingkungan kerja maupun di dalam hubungan keseluruhan. . Guru secara bersama-sama memelihara, membina dan meningkatkan mutu organisasi guru profesional sebagai sarana pengabdiannya. . Guru melaksanakan segala ketentuan yang merupakan kebijakan pemerintah dalam bidang pendidikan. Dipindai dengan CamScanner eso ven angn Tena ‘shustow a] wr [ SDN TWOONYE wana fon £z02/2202 NVEVPV 13d NNHVL AVITIVONNS NSNAdVA MINS NYIGIGNAd YSGNSTH a Dipindai dengan CamScanner Nama Penyusun Dina Dwi Ningrum, S.E Institusi MK YAPENSU Sungailiat Tahun Disusun :2022 Jenjang Sekolah : Sekolah Menengah Kejuruan Kelas =X (Sepuluh) AKL Elemen : Alokasi Waktu 22X40 Menit Jumlah Pertemuan = Pertemuan Materi Pembelajaran Sejarah Bank di indonesia Asal mula kegiatan perbankan di Indonesia Sistem Moneter di Indonesia Pengertian Bank Kode Perangkat Jumlah Peserta Didik 34 Siswa Target Peserta Didik :Peserta didik regular Moda Pembelajaran Blended Learning Model Pembelajaran Discovery Learning Metode Pembelajaran Ceramah, Discussion, Presentation Fase Pencapaian : Pada akhir fase E, peserta didik mampu menjelaskan sejarah perbankan di indonesia, system moneter serta dapat mengklasifikasi perbankan di Indonesia, ¥ Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlek Mulia, ¥ Berkebinekaan global, ¥ Bergotong Royong Y Kreatif Y Bernalar Kritis ¥ Manditi Dipindai dengan CamScanner MODUL AJAR 1 (SATU) ‘Sumber Belajar : E-Book, Modul, Youtube, Media digital Media Pembelajaran : Whiteboard, Proyektor Peserta didik mampu memahami sejarah bank di Indonesia, Peserta didik mampu memahami tentang Asal mula perbankan di Indonesia Peserta didik mampu memahamin sistem Moneter di Indonesia Peserta didik mampu menjelaskan pengertian bank di Indonesia > Sejarah perbankan di Indonesia ¥ Memahami system Moniter di > Asal mula kegiatan perbankan di Indonesia Indonesia ¥ Pengertian Bank di Indonesia Dipindai dengan CamScanner 1, PERTEMUAN KE 1 ‘Apakah pengertian perbankan? Sebutkan contoh perbankan? Mengapa kita harus memahami perbankan? Jelaskan asal mula kegiatan perbankan di Indonesia Dipindai dengan CamScanner Kegiatan Pendahuluan bersama, saling bertanyo, guru mengabsen siswa dan mengecek . Guru menjelaskan tyjuan pembelajaran, 3. Guru menjelaskan tentang kegiatan yang akan dilakukan 3. Guru menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan Guru dan peserta didik memulai pembelajaran dengan berdoa esiopan siswa sebelum memulai pembelojaran. Guru mefakukan pemberian motivasi kepada peserta didik dengan memberikan cerita pendek Perbankan di Indonesia. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi melalui tanyojawab ringan, yaitu: Y —Apokah pengertian perbankan? YSebutkan contoh perbankan? Y Mengapa kita horus memahami perbankan? Y Jelaskan asal mula kegiatan perbankan di Indonesia siswaselama proses pembelajaran. digunakan. Kegiatan Inti |. Peserta didik membentuk kelompok belajar dengan jumlah . Peserta didik mencari materi terkait Sejarah perbankan di |. Guru menyediakan beberapa lembar kertas HVS bila dibutuhkan . Setiap kelompok secara berglliran melakukan presentasi hasil maksimal 6 peserta didik setiap kelompoknya. Indonesia. Pencarian materi boleh dilakukan melalui youtube, ‘ebook, artikel, buku, dil. Guru meminta setiap kelompok membuat resume setelah mereka melihat dan membaca tentang Sejarah perbankan di Indonesia oleh kelompok dan mempersilahkan menggunakan laptop bagi kelompok yang membawa laptop. ‘Setiap kelompok yang telah selesai membuat resume melakukan presentasiterkaittugas sejarah perbankan di Indonesia yang diberikan,

Anda mungkin juga menyukai