Anda di halaman 1dari 11

Unit Kegiatan Mahasiswa Rana9

I. LATAR BELAKANG
Seiring dengan perkembangan zaman dan teknologi,fotografi telah
menyebar keseluruh dunia dan merabah keberbagai bidang kehidupan. Kini hampir
dapat dipastikan berbagai sisi kehidupan manusia menjadikan fotografi sebagai alat
dan sarana untuk memenuhi kebutuhannya, misalnya untuk kebutuhan untuk
dokumentasi pribadi dan keluarga, foto jurnalistik, fashion, produk, pernikahan,
arsitektur dan ilmiah, eksistensi di media social juga kebutuhan yang bersifat
formal dan komersial. Terkait hal tersebut, seorang fotografer dituntut untuk
memiliki pengetahuan dan keahlian bidang yang bersangkutan, selain pengetahuan
fotografi itu sendiri.
Untuk menjadi fotografer yang handal dibutuhkan waktu dan pengalaman
yang cukup lama. Keberhasilan akan tercapai jika anda terus belajar, bertanya dan
berlatih. Dengan cara ini keahlian fotografi akan terus bertambah dan akan semakin
mahir untuk menciptakan karya seni yang mengesankan.
Melalui RANA9 SEMINAR & PHOTO CONTEST ini, kami ingin
memberikan kesempatan untuk siswa SMA & SMK serta masyarakat umum dapat
mengembangkan keterampilan mereka dan mengeksplorasi dunia fotografi secara
lebih mendalam. Kami percaya bahwa acara ini dapat menjadi sarana yang
inspiratif bagi mahasiswa untuk membagin karya mereka, saling belajar dan
menginspirasi satu sama lain

II. NAMA KEGIATAN


RANA9 SEMINAR & PHOTO CONTEST

III. TUJUAN KEGIATAN


Kegiatan ini mempunyai tujuan sebagai berikut:
1. Salah satu upaya untuk mensukseskan program kerja UKM Rana9
2. Meningkatkan pengetahuan tentang Fotografi
3. Belajar berorganisasi dan melatih tanggung jawab
4. Sarana promosi Politeknik Harapan Bersama

IV. BENTUK KEGIATAN


Bentuk kegiatan ini adalah LOMBA DAN SEMINAR FOTOGRAFI yang
dilakukan secara hybrid
Unit Kegiatan Mahasiswa Rana9

V. SASARAN KEGIATAN
Sasaran kegiatan ini adalah
1. Anggota UKM Rana9
2. Mahasiswa Politeknik Harapan Bersama
3. Mayarakat Umum dengan target 50 Peserta
4. Siswa SMA & SMK Sederajat dengan target 50 Peserta

VI. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Hari, Tanggal : Senin, 24 Juli 2023
Waktu : 09.00 – 14.00 WIB
Tempat : Aula Gedung C Politeknik Harapan Bersama

VII. STRUKTUR KEPANITIAAN


Struktur Kepanitiaan Kegiatan Rana9 Seminar & Photo Contest Tahun 2023 sebagai
berikut:

Pelindung : Direktur Politeknik Harapan Bersama


Agung Hendarto, S.E,. M.A
Penasehat : Wakil Direktur III Bidang Kemahasiswaan
Gunawan Adib Achmadi, S.Pt

Penanggung Jawab
Ketua BEM : Lutfiansyah Ainul Khakim
Ketua UKM Rana9 : Muh Fadhillah Hanum P. H
Ketua Panitia : Muhamad Adla Hakim
Wakil : Siti Nurhaliza
Sekretaris : - Agung Prayoga
- Lu’lutuzzaujiyah
- Mutiara Syifa Maulida
Bendahara : - Tati Sariyati
- Ade Nur Alyyah
Sie Acara : - Ade Wahyu Fadhillah
Unit Kegiatan Mahasiswa Rana9

- M. Haidar Yusya
- Aline Sabina Idhanaiya
- Farah Nisrina
- Marisa Festy H
Sie Perkap : - Muhammad Farhan Davi
- Moch Zidni Rizki Ramadhan
- Ahmad Raihan Jinan
Sie Konsumsi : - Ririn Nurani
- Zita Azimatul Fadilla
- Ibnu Faqih
- Meilinda Novitasari
- Marelda Oriana Hani
- Eva Yunita
- Annisa Fatmawati
Sie Dokumentasi : - M. Akmal Syauqi
- Muhammad Isma Prayogi
- Mohamad Rizki Wibowo
Humas : - Anandra Fahri Nazzahran
- Diyana Lisa Ameliyah
- Amelia Fauziah Rakhmat
Publikasi : - Bakti Satrio Setiawan D
- Akhmnad Zidni Mutamam
- Febriyani Nur Avisha
- Rizki Delia Ari Afita
Sie Sponsor : - M. Agil Al Amin
- Satrio Adi Kusuma

VIII. RENCANA KEGIATAN


a. Timeline Lomba

Penyebaran Pamflet : 13 Juni 2023


Pendaftaran dan : 15 juni – 19 juli 2023
Pengumpulan Karya
Penjurian : 21 – 22 juli 2023
Penganugerahan : Senin, 24 Juli 2023
Unit Kegiatan Mahasiswa Rana9

b. Rundown Acara

Hari Tanggal Waktu Kegiatan Penanggung Jawab


09.00 – 09.10 Pembukaan Mc Sie acara
09.10 – 09.15 Menyanyikan Lagu
Sie acara
Indonesia Raya
09.15 – 09.45 Sambutan :
1. Ketua Panitia : Adla
Hakim
2. Ketua Ukm Rana9 : Sie acara
Muh Fadhillah Hanum
Senin, 24 Juli
PH
2023 3. Wakil Direktur III :
Gunawan Adib
Achmadi, S. Pt
09.45 – 11.30 Seminar Fotografi Sie acara
11.30 – 13.00 Ishoma Seluruh Panitia
13.00 – 14.00 Penganugerahan dan
Sie acara
Bedah Foto oleh Juri
14.00 - Selesai Penutup Ketua Panitia
Unit Kegiatan Mahasiswa Rana9

IX. RENCANA ANGGARAN


ANGGARAN DANA
URAIAN RINCIAN DANA TOTAL
1. Cetak Foto 12 Rp 10.000 Rp 120.000
2. Hadiah      
Kategori Umum      
- Juara I 1 Rp 1.000.000 Rp 1.000.000
- Juara II 1 Rp 750.000 Rp 750.000
- Juara III 1 Rp 500.000 Rp 500.000
- Juara Favorit 3 Rp 100.000 Rp 300.000
Kategori Pelajar      
- Juara I 1 Rp 500.000 Rp 500.000
- Juara II 1 Rp 350.000 Rp 350.000
- Juara III 1 Rp 150.000 Rp 150.000
- Juara Favorit 3 Rp 100.000 Rp 300.000
3. Honor      
- Juri Lomba 3 Rp 200.000 Rp 600.000
- Narsumber 1 Rp 300.000 Rp 300.000
4. Perlengkapan      
- Bingkai Foto 10R 16 Rp 17.000 Rp 272.000
- Bingkai Foto 16R 12 Rp 27.000 Rp 324.000
- Banner 2 Rp 150.000 Rp 300.000
- Stiker 20 lembar Rp 10.000 Rp 200.000
- Sterofoam 6 Rp 7.000 Rp 42.000
- Souvenir 150 Rp 5.000 Rp 750.000
5. Konsumsi      
- Konsumsi Tamu 4 Rp 15.000 Rp 60.000
- Snack tamu 4 Rp 5.000 Rp 20.000
- Konsumsi Panitia 38 Rp 15.000 Rp 570.000
- Konsumsi Peserta 50 Rp 15.000 Rp 750.000
- Snack Peserta 50 Rp 5.000 Rp 250.000
6. ATK      
- Double Tape 1 Rp 12.000 Rp 12.000
- Amplop Coklat 2 Pack Rp 19.000 Rp 38.000
- Amplop Surat 1 Pack Rp 20.000 Rp 20.000
TOTAL ANGGARAN Rp 8.478.000
Unit Kegiatan Mahasiswa Rana9

X. BENTUK SPONSORSHIP
Kami selaku panitia Rana9 Seminar & Photo Contest, Kami membutuhkan
bantuan dari pihak – pihak sponsor agar bersedia menjadi salah satu sponsorship
pada kegiatan yang kami laksanakan. Bantuan yang dapat kami terima berupa:
1. Dana
Pada pemberian dalam bentuk dana, kami dari panitia Seminar dan
Workshop Fotografi Dasar dan Pernosnal Branding menawarkan
beberapa paket sponsorship. Adapun paket/jenis sponsorship yang kami
tawarkan sebagai berikut:

JENIS SPONSORSHIP
1. Gold
Adalah pihak instansi atau perusahaan yang bekerja sama dan
berpartisipasi dalam promosi di kegiatan Rana9 Seminar & Photo Contest
dengan mendanai sebesar Rp. 1.000.000 dari seluruh dana yang dibutuhkan.
Adapun kompensasi Sponsor Gold sebagai berikut:
 Pencantuman logo instansi/perusahaan pada berbagai media
publikasi dan atribut kegiatan meliputi: publikasi pada media
sosial, benner acara, pamflet.
 Penyertaan logo instansi/perusahaan pada LPJ kegiatan
 Mendapatkan marchendise dari pihak pelaksana
 Penyebutan nama sponsor pada saat saat acara
2. Silver
Adalah pihak instansi atau perusahaan yang bekerja sama dan
berpartisipasi dalam promosi di kegiatan Rana9 Seminar & Photo Contest
dengan mendanai Rp. 800.000 dari seluruh dana yang dibutuhkan. Adapun
kompensasi Sponsor Silver sebagai berikut:
 Pencantuman logo instansi/perusahaan pada berbagai media
publikasi dan atribut kegiatan meliputi: publikasi pada media
sosial, benner acara, pamflet.
 Penyertaan logo instansi/perusahaan pada LPJ kegiatan
 Penyebutan nama sponsor pada saat saat acara
Unit Kegiatan Mahasiswa Rana9

3. Bronze
Adalah pihak instansi atau perusahaan yang bekerja sama dan
berpartisipasi dalam promosi di kegiatan Rana9 Seminar & Photo Contest
dengan mendanai Rp. 400.000 dari seluruh dana yang dibutuhkan. Adapun
kompensasi Sponsor Bronze sebagai berikut:
 Pencantuman logo instansi/perusahaan pada berbagai media
publikasi dan atribut kegiatan meliputi: publikasi pada media
sosial, benner acara, pamflet.
 Penyebutan nama sponsor pada saat saat acara.

2. Non-Dana
Pemberian dalam bentuk non-dana dapat berupa berbagai macam bentuk
pemberian seperti merchandise, makanan, minuman dan lain sebagainya
sesuai pada paket diatas.

XI. LOGO SPONSORSHIP


XII. KETENTUAN DAN KESEPAKATAN
Adapun ketentuan dan kesepakatan sebagai berikut:
 Batas kesediaan sponsorship maksimal tanggal 15 Juli 2023
 Pihak sponsorship wajib menandatangani lembar MoU
 Materi publikasi harus di serahkan pada panitia selambat lambatnya H-7
acara dimulai
 Uang muka diserahkan Bersama dengan penandatanganan kontrak
kerjasama, minimal 50% dari jenis sponsorship yang telah disepakati
 Pelunasan pembayaran paling lambat 1 minggu setelah penandatanganan
kontrak kerjasama
 Jika pembatalan dilakukan oleh pihak panitia, maka pihak panitia
berkewajiban mengembalikan uang yang telah dibayar sponsor sebesar
100%
 Ketentuan lebih lanjut dapat ditetapkan melalui negosiasi antara pihak
panitia dengan pihak sponsor

XIII. PENUTUP
Demikian proposal Rana9 Seminar & Photo Contestini kami susun sebagai
dasar pelaksana kegiatan. Keberhasilan kegiatan ini sangat membutuhkan bantuan
dan peran dari berbagai pihak. Oleh karena itu, kami mengharapkan kerja sama
Unit Kegiatan Mahasiswa Rana9

semua pihak untuk mendukung kelancaran acara ini. Atas perhatian dan kerja
samanya kami sampaikan terima kasih.

XIV. KONTAK KAMI


(nama)
(no.rek)
(no.hp)
Instagram : rana9_kmharber
Unit Kegiatan Mahasiswa Rana9

LEMBAR PENGESAHAN PROPOSAL SPONSORSHIP

Ketua UKM Rana9 Ketua Panitia

Muh.Fadhillah Hanum P. H Muhamad Adla Hakim


NIM. 21120024 NIM.22121011
Mengetahui,
Ka. Bag. Pengembangan
Minat dan Bakat Mahasiswa

Iin Indrayanti, M.Pd


NIPY. 09.020.456
Unit Kegiatan Mahasiswa Rana9

LEMBAR PERJANJIAN SPONSORSHIP

Yang bertanda tangan dibawah ini:


Nama perusahaan/Lembaga:
Alamat:
No. telp:
Penanggung jawab:
Jabatan:
Yang selanjutnya disebut sebagai pihak pertama

Nama:
Alamat:
Penanggung jawab:
Jabatan:
Yang selanjutnya disebut sebagai pihak kedua

Bersama ini menyatakan bahwa pihak pertama bersedia berpartisipasi dan bekerjasama
dalam acara Rana9 Seminar & Photo Contest
Pihak pertama bersedia menjadi sponsor (………) dan memberikan
sponsorship/penawaran berupa:
1.
2.
3.
4.
5.
Dengan kompensasi dari pihak pelaksana berupa:
1.
2.
3.
4.
5.
Demikian surat perjanjian kerjasama ini kami buat sebagai persetujuan kerjasama
dengan harapan dapat menjadi langkah nyata yntuk kerja sama yang lebih baik dan
professional.
Tegal, 2023
Pihak pertama, Pihak kedua,
Sponsor Panitia

(…………………………..) (……………………………..)
Unit Kegiatan Mahasiswa Rana9

Anda mungkin juga menyukai