Anda di halaman 1dari 4

Daftar Lomba Dalam Rangka HUT RSUP Dr.

Mohammad Hoesin Palembang 2022


No Nama Syarat Lomba Tanggal Keterangan Peserta
.
1. Lomba - Peserta lomba minimal 1 tim Masih - Ekta
menghias yang terdiri dari 3 orang menunggu - Bulan
Tumpeng mendapatkan subsidi dari dari pihak - Arum
PJ: RSMH sebesar Rp. 300.000,- panitia - Tata
- Arum - Bila jumlah staf di unit kerja
- Ekta sedikit maka pengelompokan
peserta lomba akan di gabung
oleh panitia
- Komposisi tumpeng terdisi
dari:
Makanan pokok, lauk hewani,
lauk nabati, sayuran, buah-
buahan, serta penggunaan
minyak, gula dan garam.
2. Catur/Chess - lomba catur akan diadakan 19-23 - Hana
Tournament terpisah antara laki-laki dan Desember - Wenty
PJ: perempuan, akan diambil 2022 - Hasbi
- Satria juara 1 2 3 disetiap kelompok - Satria
- Feliks - lomba catur dilakukan
dengan sistem gugur
- tidak ada batasan waktu
dalam satu pertandingan
- tidak ada batasan jumlah
peserta yang mendaftar
- lomba akan dilaksanakan di
Aula lantai 2 dengan jumlah
catur sebanyak 30 buah.
3. Lomba - Peserta lomba poster 01-17 Tema - Arum
Poster merupakan seluruh karyawan Desember lomba: - Ulfa
PJ: RSMH atau peserta didik 2022 “Stop
- Ulfa (baik atas nama pribadi atau Bullying”
- Bulan unit kerja )
- Poster memiliki desain yang
menarik, pemilihan warna
dibebaskan kepada peserta,
serta format pengumpulan
poster dalam bentuk JPG/
JPEG
- Poster dapat berupa 2D atau
3D
- Ukuran poster disesuaikan
sehingga fit ke media social
resolusi 300 pixel / inch
- Poster wajib mencantumkan
logo RSMH
- Panitia akan menampilkan
poster karya peserta di
halaman Facebook dan
Instagram RSMH
- Poster terbaik berdasarkan
penilaian juri akan dinyatakan
sebagai juara 1,2,3 dan
favorite
- Poster dibuat dengan
maksimal 250 kata. Gunakan
ukuran dan font tulisan yang
dapat dibaca dengan mudah
dalam jarak 2 meter.
4. Lomba video - Video bertemakan tentang 1-17 - Ulfa
Edukasi Edukasi kesehatan atau Desember - Tata
PJ: Promosi 2022 - Arum
- Irvan 1. Layanan RSUP Dr. - Irvan
- Erico Mohammad Hoesin - Satria
Palembang dikemas dengan
menarik ( cerita/ drama /
komedi)
2. Peserta berasal dari SDM
RSMH dan Peserta Didik,
bisa atas nama individu atau
unit kerja
3. Durasi 2-6 menit dengan
format Mp4 setiap peserta
maksimal mengirimkan 2
video tampilan video
landscape
4. Video tidak mengandung
SARA dan tidak melanggar
hukum/ aturan yang berlaku
5. Video yang diunggah
merupakan karya asli pribadi
tidak pernah diikutkan pada
lomba sebelumnya.
6. Dan peserta bertanggung
jawab penuh terhadap karya
yang dikirimkan. Video yang
terkumpul akan diseleksi dan
di upload akun resmi youtube
RSMH Palembang. Setiap
peserta diwajibkan untuk
subscribe dan follow akun
youtube dan instagram RSMH
palembang
7. Video terbaik akan dinilai
berdasarkan komponen
penilaian untuk pemilihan
video favorite berdasarkan
jumlah tayang dan like di
youtube.
5. Badminton - Peserta lomba badminton 19-23 Ganda Putra Ganda
PJ: merupakan seluruh karyawan Desember dan Putra:
- Tata RSMH atau peserta didik 2022 Ganda Putri - Rezi
- Ekta (baik atas nama pribadi atau - Pandu
unit kerja) - Erico
- Peserta hanya yang memiliki - Irvan
ID Card RSUP. Mohammad
Hoesin Ganda
- Peserta dari masing-masing Putri:
KSM yang mendaftar - Aryati
maksimal 3 pasang. - Rina
( 2 pasang cewek-cewek, 1 - Ivon
pasang cowo-cowo) - Ulfa
Atau
( 2 pasang cowo-cowo, 1
pasang cewe-cewe)
- Pihak panitia hanya
menyiapkan lapangan dan
bola, untuk perlengkapan
badminton peserta diharapkan
membawa perlengkapannya
sendiri.
- Untuk konsumsi panitia
hanya menyediakan
minuman.

6. Gaple - Peserta lomba gaple 20-23 Ganda Putra - Feliks


PJ: merupakan seluruh karyawan Desember dan - Erico
- Satria RSMH atau peserta didik 2022 Ganda Putri - Satria
- Erico (baik atas nama pribadi atau - Irvan
unit kerja) - Arum
- Peserta hanya yang memiliki - Tata
ID Card RSUP. Mohammad
Hoesin
- Peserta terdiri dari 2 pasang,
1 pasang cowok-cowok. 1
pasang cewek-cewek
- Peralatan gaple disiapkan
oleh pihak panitia
- Pertandingan gaple
menggunakan sistem gugur

7. Tenis Meja Masih - Ritchie


PJ: dirapatkan - Satria
- Irvan - Meirina
- Feliks - Vero

8. Nyanyi Masih - Feliks


PJ: dirapatkan - Ulfa
- Ulfa
- Feliks
9. Volley Masih - Satria
sarung dirapatkan - Irvan
PJ:
- Arum
- Bulan

Anda mungkin juga menyukai