Anda di halaman 1dari 3

PEMASANGAN GELANG IDENTITAS BAYI BARU LAHIR

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RSUD
NYI AGENG SERANG SKP/40/4/7/2017 1/3

Tanggal Terbit Ditetapkan :


STANDAR Direktur,
PROSEDUR
OPERASIONAL
dr. Sandrawati Said, M. Kes
PENGERTIAN Proses kegiatan identifikasi dengan memasang gelang identitas pasien
rawat inap dengan mencantumkan nama, tanggal lahir, nomor rekam
medis dan alamat pasien
TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pemasangan gelang
identitas pada bayi baru lahir
KEBIJAKAN Peraturan Direktur RSUD Nyi Ageng Serang Nomer
_______________ tentang Panduan Identifikasi Pasien di Rumah
Sakit Umum Daerah Nyi Ageng Serang Kabupaten Kulon Progo.
PROSEDUR A. Persiapan
Alat-alat :
1. Gelang identitas pasien ( biru/merah muda ) ukuran bayi
2. Berkas Rekam Medis
3. Alat tulis
Petugas:
1. Menjaga kerapian pakaian dan penampilan
2. Ucapkan salam dengan tersenyum “SelamatPagi/ Siang/
Malam …”
3. Perkenalkan diri dengan menyebutkan nama dan ruangan
tempat bekerja
B. Pelaksanaan
1. Sebelum kelahiran, Petugas yang membantu proses kelahiran
harus melengkapi gelang identitas pertama dengan informasi
yang ditulis sesuai dengan rekam medis ibu yang melahirkan
a. Nama lengkap ibu
b. Tanggal lahir ibu
c. Nomor rekam medis ibu
d. Alamat ibu
2. Petugas memasang gelang pertama pada tangan kanan bayi

SKP 1
PEMASANGAN GELANG IDENTITAS BAYI BARU LAHIR

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RSUD
NYI AGENG SERANG SKP/40/4/7/2017 1/3

Tanggal Terbit Ditetapkan :


STANDAR Direktur,
PROSEDUR
OPERASIONAL
dr. Sandrawati Said, M. Kes
segera setelah bayi lahir, di kamar bersalin atau kamar operasi
3. Petugas menyiapkan gelang kedua dan dipasang segera setelah
bayi mendapat nomer rekam medis, dengan informasi
a. Nama Bayi Ibu
b. Tanggal lahir bayi
c. Nomor rekam medis bayi
4. Petugas memasang gelang kedua pada kaki kiri bayi
C. Hal yang harus diperhatikan
Apabila bayi baru lahir belum diketahui jenis kelaminnya maka
dipasang gelang warna putih pada kaki kiri bayi
UNIT TERKAIT Kamar Operasi, Kamar Bersalin, IGD PONEK

SKP 1
PEMASANGAN GELANG IDENTITAS PADA BAYI BARU
LAHIR
No. Dokumen No Revisi Halaman
RSUD 40.4.SKP.6 2/2
NYI AGENG SERANG

SKP 1

Anda mungkin juga menyukai