Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH KOTA PALU

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KEPUTUSAN
KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOTA PALU
NOMOR :814/ /DIKBUD/2023

TENTANG
PENGANGKATAN PEGAWAI HARIAN LEPAS (PHL)/HONORER
PADA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOTA PALU

KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOTA PALU

Menimbang : a. bahwa untuk memenuhi kebutuhan kekurangan Pegawai dan untuk


kelancaran proses pelaksanaan tugas operasional pada Dinas
Pendidikan dan Kebudayaan Kota Palu, maka dipandang perlu
mengangkat Pegawai Harian Lepas (PHL)/Honorer spesifikasi
pendidikan Strata Satu (S.1), SMA, SMK, D I dan D II pada Dinas
Pendidikan dan Kebudayaan Kota Palu;
b. bahwa berdasarkan butir (a) tersebut diatas, maka nama yang
tercantum pada daftar lampiran Surat Keputusan ini telah
memenuhi Syarat untuk mengisi kebutuhan dimaksud;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Surat Keputusan Kepala
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Palu.

Mengingat : 1. Undang-Undang RI Nomor 4 Tahun 1994 tentang Pembentukan Kota


Madya Daerah tingkat II Palu (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 1994 Nomor 38, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3555);
2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244,
Tambahan Lembaran Negara Nomor 5587) sebagaimana telah diubah
terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang
Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014
tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5679)
3. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor
114, tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5887);
4. Peraturan Daerah Kota Palu Nomor 11 Tahun 2022 tentang Anggaran
Pendapatan Belanja Daerah Kota Palu Tahun Anggaran 2023.
5. Peraturan Wali Kota Palu Nomor 19 Tahun 2019 tentang Tugas,
Fungsi dan Tata Kerja Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Palu.
6. Peraturan Wali Kota Palu Nomor 21 Tahun 2020 tentang
Pembentukan Koordinator Wilayah Kecamatan Bidang Pendidikan
Pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Palu (Berita Daerah
Kota Palu Tahun 2021 Nomor 21).

MEMUTUSKAN :
Menetapkan : PENGANGKATAN PEGAWAI HARIAN LEPAS (PHL)/HONORER
PADA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOTA PALU

PERTAMA : Mengangkat nama-nama sebagaimana terlampir dalam lajur 2 (dua),


tempat tugas/Jabatan sebagaimana terlampir dalam lajur 4 (empat)
daftar lampiran 1, 2, 3, 4 dan Lampiran 5 Surat Keputusan ini;

KEDUA : Pembiayaan pengangkatan Pegawai Harian Lepas (PHL)/Honorer


sebagaimana tersebut dalam daftar Surat Keputusan ini kepadanya
diberikan Honorarium perbulan sesuai dengan Dokumen Pelaksanaan
Anggaran Satuan Kerja Perangkat Darah (DPA-SKPD) Tahun Anggaran
2023 sebagaimana terlampir dalam lajur 5 (Lima) daftar lampiran
Surat Keputusan ini;

KETIGA : Pada diktum pertama, Pegawai Harian Lepas (PHL)/Honorer dalam


Surat Keputusan ini dapat diputuskan kontraknya apabila tidak
memenuhi target kinerja yang telah disepakati dalam Surat Perjanjian
Kontrak Kerja dan tidak menjadi jaminan untuk diangkat sebagai
Aparatur Sipil Negara (ASN) Pusat ataupun Daerah;

KEEMPAT : Keputusan ini berlaku sejak tanggal 01 Januari 2023 dan berakhir
tanggal 31 Desember 2023;

KELIMA : Apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam


Keputusan ini, akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.-

PETIKAN : Keputusan ini diberikan kepada yang bersangkutan


untuk diketahui dan dipergunakan sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di Palu
Pada tanggal,

KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KOTA PALU

HARDI, S.Pd., M.Pd


Pembina Utama Muda
Nip. 196809291995121002

Tembusan :

1. Wali Kota Palu;


2. Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan SDM (BKPSDM) Daerah Kota Palu;
3. Inspektur Inspektorat Kota Palu;
4. Bendahara Pengeluaran Rutin Dinas Pendidikan Kota Palu
5. A r s i p.
DAFTAR LAMPIRAN 1 SURAT KEPUTUSAN
KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOTA PALU
Nomor : 814/ /DIKBUD/2023
Tanggal :
Tentang : Pengangkatan Pegawai Harian Lepas (PHL)/Honorer
pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Palu

Pendidikan Honorarium
No NAMA Jabatan Tempat Tugas / Jabatan Ket
Terakhir (Rp)

1 2 3 4 5 6 7
Dinas Pendidikan dan
1 MUH. KADAFI, S.Sos Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


2 CHRISMAN BUSTAMAN, SH Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


3 DINI OKTORINA, S.P Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


4 MEGAWATI, S.Sos Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


5 DEWI PRASASTI, SH Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


6 HILVIANA, S.Si Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


7 MOHAMAD ISRAN, S.Sos Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


8 GARNADIN DG. SIBALI, S.Sos Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


9 ANDI ZULFIANTO, S.A.P Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


10 PURNAMA WULAN SARI, S.Kom Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


11 ERFIANA, S.Pd Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


12 NIZRAH, S.Pd Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


13 UCOK P, S.Pd Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


14 SITTI ZAENAB, S.Pd Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


15 MOHAMMAD LUTHFI, S.Sos Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


16 MAGFIRA, S.Pd Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


17 SITI RAHMA, SE Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


18 FANI LESTARI, S.Pd Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


19 RULLY SIREY, S.A.P Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


20 HENY RAHMASARI S.Gz Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


21 VIRGIT VENESIA BAGUNDA, SE Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


22 MAWARDIN, S.AP Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


23 DEWI CHAHYANI, SE Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


24 VIDYA OCTAVIANY, S.Pd Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


25 FAHRUL GUNAWAN, S.Pd Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


26 SULISTIYAWATI LATIMBANG, S.Kep.,NS Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


27 IRWAN. S.Pd Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


28 RULI FIRMANSYAH, S.AP Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


29 ARHAM S.Pd Strata Satu (S1) Pengadministrasi Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu
Pendidikan Honorarium
No NAMA Jabatan Tempat Tugas / Jabatan Ket
Terakhir (Rp)

1 2 3 4 5 6 7

Dinas Pendidikan dan


30 SUARDIN SMK Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


31 ABD.MALIK SMK Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


32 MOH. ISRAK SUNGE SMA Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


33 SRI WAHYUNI KARU SMA Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


34 NURFAJRYANTI ANGGRAENI SMA Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


35 MIFRIANI SMK Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


36 DENNY KURNIAWAN A.R SMA Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


37 FADLY AMMAS SMK Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


38 RAMLAH PAKET C Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


39 NURNIATI NING WATI SMA Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


40 DJALALUDIN PULU YUSUF PAKET C Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


41 MOHAMMAD NAIM SMA Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


42 ELVINA SMA Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


43 RAHMAT SMA Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


44 IRHAM SMA Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


45 KARTINA SMA Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


46 RISNAWATI SMK Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


47 MOHAMMAD IKBAL SMA Pengadministrasi Rp 800.000
Kebudayaan Kota Palu

KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KOTA PALU

HARDI, S.Pd., M.Pd


Pembina Utama Muda
NIP.196809291995121002
DAFTAR LAMPIRAN 2 SURAT KEPUTUSAN
KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOTA PALU
Nomor : 814/ /DIKBUD/2023
Tanggal :
Tentang : Pengangkatan Pegawai Harian Lepas (PHL)/Honorer Koordinator Wilayah
Pendidikan pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Palu

Tempat Tugas / Honorarium


No NAMA Pendidikan Terakhir Jabatan Ket
Jabatan (Rp)

1 2 3 4 5 6 7
1 SALWA, S.Sos Strata Satu (S1) Pengadministrasi Korwil I Rp 650.000
2 JUNIARTI YULIASTUTI, S.Sos Strata Satu (S1) Pengadministrasi Korwil I Rp 650.000
3 NURSARINI, S.A.P Strata Satu (S1) Pengadministrasi Korwil I Rp 650.000

4 HENDRA SMU Pengadministrasi Korwil I Rp 650.000

5 AFRIANTO SMU Pengadministrasi Korwil I Rp 650.000

6 RENI SMK Pengadministrasi Korwil I Rp 650.000

7 DEWI SMA Pengadministrasi Korwil I Rp 650.000

8 FARID SMA Pengadministrasi Korwil I Rp 650.000

9 DARSI SULTAN DIII Pengadministrasi Korwil II Rp 650.000

10 MUSTAKIM, S.Sos Strata Satu (S1) Pengadministrasi Korwil II Rp 650.000

11 MOHAMAD KABUL, SH Strata Satu (S1) Pengadministrasi Korwil II Rp 650.000

12 MURSALIN DIII Pengadministrasi Korwil II Rp 650.000

13 RUGAIYAH, SH Strata Satu (S1) Pengadministrasi Korwil II Rp 650.000

14 SURYANI, SH Strata Satu (S1) Pengadministrasi Korwil III Rp 650.000

15 ASTRI SMA Pengadministrasi Korwil III Rp 650.000

16 SUSILAWATY W. MONGI SMA Pengadministrasi Korwil III Rp 650.000

17 MALVINAS SANTI SAU SMA Pengadministrasi Korwil III Rp 650.000

18 ULWIA NUR SMA Pengadministrasi Korwil III Rp 650.000

19 SELVIANA SMU Pengadministrasi Korwil IV Rp 650.000

20 HAMDIN SMU Pengadministrasi Korwil IV Rp 650.000

21 ISNOVAN SMU Pengadministrasi Korwil IV Rp 650.000

22 FITRI SMU Pengadministrasi Korwil IV Rp 650.000

KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KOTA PALU

HARDI, S.Pd., M.Pd


Pembina Utama Muda
NIP.196809291995121002
DAFTAR LAMPIRAN 3 SURAT KEPUTUSAN
KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOTA PALU
Nomor : 814/ /DIKBUD/2023
Tanggal :
Tentang : Pengangkatan Pegawai Harian Lepas (PHL)/Honorer SPNF SKB
pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Palu

Pendidikan Tempat Tugas / Honorarium


No NAMA Jabatan Ket
Terakhir Jabatan (Rp)

1 2 3 4 5 6 7
Strata Satu
1 BAMBANG IRAWAN, SH Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000
(S1)
Strata Satu
2 SYARIFUDIN, SP Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000
(S1)
Strata Satu
3 HASMA Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000
(S1)

4 NURSIASA, S.Pd SMU Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000

5 FATMAWATI SMU Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000

6 DIRGANTARA SMK Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000

7 NURLAELA, S.AP SMA Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000

8 SASMITA, S.Pd SMA Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000

9 AHMAD DJAYA DIII Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000


Strata Satu
10 LUSIANA Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000
(S1)
Strata Satu
11 FANY RACHMASARI Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000
(S1)
12 NASIKHUL MUKMININ, S.Pd DIII Pengadministrasi SPNF SKB Kasintuvu Rp 650.000
Strata Satu SPNF SKB
13 HATNA Pengadministrasi Rp 650.000
(S1) Posimpotove
Strata Satu SPNF SKB
14 IKLIMA Pengadministrasi Rp 650.000
(S1) Posimpotove
Strata Satu SPNF SKB
15 ASNIAR Pengadministrasi Rp 650.000
(S1) Posimpotove
Strata Satu SPNF SKB
16 ROSTINA Pengadministrasi Rp 650.000
(S1) Posimpotove
SPNF SKB
17 RIFKA GAYATRI SMA Pengadministrasi Rp 650.000
Posimpotove
SPNF SKB
18 AHLIL SMA Pengadministrasi Rp 650.000
Posimpotove
SPNF SKB
19 NUR LINDA SMU Pengadministrasi Rp 650.000
Posimpotove
Strata Satu SPNF SKB
20 MOH. RISKI A. Pengadministrasi Rp 650.000
(S1) Posimpotove
Strata Satu SPNF SKB
21 FHARIZKY AHMAD Pengadministrasi Rp 650.000
(S1) Posimpotove
Strata Satu SPNF SKB
22 RASDIANAH BASIR Pengadministrasi Rp 650.000
(S1) Posimpotove

KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KOTA PALU

HARDI, S.Pd., M.Pd


Pembina Utama Muda
NIP.196809291995121002
DAFTAR LAMPIRAN 4 SURAT KEPUTUSAN
KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOTA PALU
Nomor : 814/ /DIKBUD/2023
Tanggal :
Tentang : Pengangkatan Pegawai Harian Lepas (PHL)/Honorer Juru Pelihara
Cagar Budaya pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Palu

Pendidikan Honorarium
No NAMA Lokasi Penugasan Tempat Tugas / Jabatan Ket
Terakhir (Rp)

1 2 3 4 5 6 7
Dinas Pendidikan dan
1 MEHDIANTARA, SH S1 Sou Raja Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
2 MOHAMAD IDIL SMA Sou Raja Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
3 LENA SMA Sou Raja Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
4 PANCE SLTP Sou Raja Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
5 MOH. YASIR SMP Sou Raja Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
6 MAULANA RISHAD SMA Sou Raja Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
7 AZIS MOHAMAD SR Datokarama Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
8 FEBRIANTO SMP Pue Njidi Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
9 MOH. ARIF SMA Pue Njidi Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
10 ARIYATI SMA Pue Njidi Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
11 IRWAN SMA Mantikulore Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
12 DEDDY SMA Mantikulore Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
13 TRI ZASRIADI S1 Mantikulore Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
14 EDY SMA Pue Njidi Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu
Dinas Pendidikan dan
15 FIKRI HAIKAL ANAM SMA Pue Njidi Rp 600.000
Kebudayaan Kota Palu

KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KOTA PALU

HARDI, S.Pd., M.Pd


Pembina Utama Muda
NIP.196809291995121002
DAFTAR LAMPIRAN 5 SURAT KEPUTUSAN
KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KOTA PALU
Nomor : 814/ /DIKBUD/2023
Tanggal :
Tentang : Pengangkatan Pegawai Harian Lepas (PHL)/Honorer Pengadministrasi
Kebersihan dan Pengadministrasi Lingkungan pada Dinas Pendidikan
dan Kebudayaan Kota Palu

Pendidikan Honorarium
No NAMA Jabatan Tempat Tugas / Jabatan Ket
Terakhir (Rp)

1 2 3 4 5 6 7
Dinas Pendidikan dan
1 LUKMAN A SMA Pengadministrasi Lingkungan Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


2 YUSUF R. PAKET B Pengadministrasi Lingkungan Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


3 ASRI PAKET C Pengadministrasi Kebersihan Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


4 USRIN SMA Pengadministrasi Kebersihan Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

Dinas Pendidikan dan


5 AZIM PAKET B Pengadministrasi Lingkungan Rp 1.000.000
Kebudayaan Kota Palu

KEPALA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KOTA PALU

HARDI, S.Pd., M.Pd


Pembina Utama Muda
NIP.196809291995121002

Anda mungkin juga menyukai