Anda di halaman 1dari 1

MENGUKUR TINGGI BADAN

No.Dokumen : ….....SOP/UKP/
SOP 429.114.09/2017
No. Revisi : 0
TanggalTerbit : Februari 2017
Halaman : 1

UPTD TandaTangan : Drg.Dwi Yani Hariyanti


PUSKESMAS NIP.196601031992032012
SINGOTRUNAN
1. Pengertian Mengukur tinggi badan denga alat pengukur
2. Tujuan  Mengetahui tinggi badan dan perkembangannya
 Menentukan status nutrisi klien
3. Kebijakan
4. Referensi Ns. Eni Kusyati, S.kep, dkk. Keterampilan Dan Prosedur Laboratorium
Keperawatan Dasar. Penerbit Buku Kedokteran. EGC. Jakarta. 2006 hal 55
5. Alat dan Bahan  Pita ukur
 Buku catatan dan alat tulis
6. Prosedur 1. Petugas memberi tahu klien tentang tindakan yang akan dilakukan
2. Petugas memberi tahu klien untuk melepas sandal/ sepatu klien
3. Petugas memberi tahu klien untuk menghadap ke perawat (saling berhadapan
4. Petugas memberi tahu klien untuk berdiri tegak
5. Petugas mengukur tinggi badan klien
6. Petugas mencatat hasilnya dalam rekam medis
7. Unit Terkait - Pelayanan Umum
- Pelayanan Gigi
- Pelayanan KIA/KB
- Gizi
-
8. Dokumen
Terkait

9. Rekam Historis
Perubahan NO. Yang diubah Isi Perubahan Tgl. Mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai