Anda di halaman 1dari 1

KELOMPOK BUDIDAYA IKAN KARAMBA RW 05

“HASIL MAKMUR”
Sekretariat : Jalan Suwandak Gang Ngadinem
Kelurahan Ditotrunan Kecamatan Lumajang

KOMITMEN WARGA DAN KESEPAKATAN BERSAMA

Pada hari ini Kamis tanggal 10 bulan November tahun 2005 bertempat di Balai RW
05 Kelurahan Ditotrunan Kecamatan Lumajang dilakukan komitmen warga dan
kesepakatan bersama terkait pemanfaatan sungai/kali Temi yang melintas di RW 05
Kelurahan Ditotrunan sebagai berikut :

1. Dengan dibuatnya karamba tidak mengganggu debit dan aliran sungai artinya aliran
sungai akan tetap lancer.
2. Membersihkan sampah secara rutin melalui Prokasi.
3. Sepadan dipinggir sungai/kali Temi di wilayah RW 05 Kelurahan Ditotrunan akan
dijaga kebersihannya.

Lumajang, 10 November 2005

Pengelola Kelompok Budidaya Ikan Ketua RW 05


Karamba RW 05 Kelurahan Ditotrunan
“HASIL MAKMUR”
Kelurahan Ditotrunan

SAIFUL FADHOLI, S.Pd M.H. EKO ROMADHON, S.Sos,. M.Si

Mengetahui,
Lurah Ditotrunan

Drs. B A S U N I
NIP. 19620727 198512 1 001

Anda mungkin juga menyukai