Anda di halaman 1dari 3

Tes Intelegensia Umum & Silogisme

1. Sebuah segitiga dengan perbandingan sisi-sisinya 3:5:7 dan kelilingnya 30 cm.

Ukuran sisi terpanjang segitiga tersebut adalah....

a.60 cm

b.100 cm

c.120 cm

d.140 cm

e.200 cm

2.Jika X=0,6666 dan nilai dari Y=0,1212 maka nilai dari X+Y adalah….

7 15 26 17 23
a. b. c. d. e.
11 22 33 44 55
3.Jika nilai 10% dari 300 adalah Y maka nilai 30% dari X adalah Y.Maka nilai X supaya nilai Y nya sama
adalah…

a.750 b.7,5 c.1,2 d.75 e.12

4. Rata2 dari nilai tes matematika 10 siswa adalah 65.Jika ditambah 5 nilai siswa lainnya maka rata 2 nya
menjadi 70,maka nilai dari rata rata 5 siswa yang ditambahkan adalah……

a.75 b.78 c.80 d.82 e.85

5.Nilai rata rata test matematika disuatu kelas adalah 72.Nilai rata rata siiswa putra adalah 75 dan nilai rata
rata siswi putri adalah 70.Jika banyaknya siswa putri 6 lebih banyak dari siswa putra,maka banyaknya siswa
kelas tersebut adalah….

a.30 b.35 c.40 d.45 e.50

6. Tinggi rata-rata siswa wanita adalah 158 cm, dan tinggi rata-rata siswa pria adalah 168 cm. Sedangkan
tinggi rata-rata seluruh siswa dalam kelas tersebut adalah 165 cm.Jika jumlah seluruh siswa di dalam kelas
tersebut adalah 30 siswa, berapa jumlah siswa wanita?

a. 9 orang b. 10 orang c. 12 orang d. 20 orang e. 21 orang

7. Nilai mata kuliah Tina pada semester ganjil yang lalu adalah Agama = 80, Pengantar Akuntansi = 85,
Bahasa Indonesia = 70, Matematika Ekonomi = 90, Bahasa Inggris = 70, Pancasila = 80, dan Pengantar
Perpajakan = 70.Dari data tersebut median dan modus berturut-turut adalah…

a. 70 dan 78 b. 78 dan 80 c. 80 dan 78 d. 80 dan 70 e. 70 dan 80

1
a 3+ b
8.Jika nilai dari = 2 maka nilai dari 2( ) adalah…..
a+b a+b
a+b
3 4 5 6 7
a. b. c. d. e.
7 7 7 7 7
9.Jika Kecepatan A=90 km/jam maka waktu yang dibutuhkan untuk menempuh adalah W A=1 jam 30 menit

Dan jika Kecepatan B=60 km/jam maka waktu yang dibutuhkan adalah W B= X jam.
P Q
WB=X jam 1 jam
Maka kuantitas P dan Q adalah…..

a.P<Q b.P>Q c.P=Q d.2P=Q e.Tidak ada yang tepat.

10. Sebuah tabung memiliki diameter berukuran 28 cm dan tinggi 40 cm. Berapakah luas permukaan
tabung tersebut?

a. 4.752 cm2 b.4.652 cm2 c.4.552 cm2 d.4.452 cm2 e.4.352 cm2

11. Sebuah toples berbentuk tabung memiliki diameter 30 cm dan tinggi 15 cm. Berapakah luas permukaan
toples tersebut ?

a. 4.826 cm2 b. 3.826 cm2 c. 2.826 cm2 d. 1.826 cm2 e. 826 cm2

12. Apel merah lebih manis dari apel hijau.


Apel lebih manis harganya lebih mahal dan lebih banyak dibeli orang.
a.Ada apel hijau yang lebih mahal dan lebih banyak dibeli orang
b.Apel merah lebih banyak dibeli orang walaupun harganya lebih mahal.
c.Apel merah yang tidak lebih manis dan apel hijau harganya murah.
d.Apel merah lebih banyak dibeli orang tentu lebih manis.
e.Tidak ada pernyataan yang benar.
13. Semua yang bulat adalah biji.
Sebagian biji rasanya pahit.
a. Sebagian yang bulat rasanya tidak pahit
b. Semua biji adalah bulat.
c. Semua yang rasanya tidak pahit adalah biji.
d. Semua yang bulat rasanya tidak pahit.
e. Tidak ada pernyataan yang benar.
14. Semua atlet pandai melompat, dan atlet yang pandai melompat gemar berenang.
Atlet yang gemar berenang tidak pandai memasak.
a. Atlet yang tidak pandai memasak, gemar berenang dan tidak pandai melompat.
b. Atlet yang tidak pandai memasak, pandai melompat dan tidak pandai berenang.
c. Atlet yang tidak pandai memasak, tidak pandai melompat dan tidak pandai berenang.
d. Atlet yang tidak pandai memasak, pandai melompat.
e. Tidak ada pernyataan yang benar.
15. Roni adalah orang desa. Roni bekerja sebagai buruh di sebuah pabrik. Banyak buruh-buruh
yang malas. Tino adalah teman Roni. Jadi....
a. Tino adalah orang kota.
b. Tino itu malas.
c. Tino mungkin satu desa dengan Roni.
d. Teman-teman Roni semuanya malas.
e. Tidak ada pernyataan yang benar

Anda mungkin juga menyukai