Anda di halaman 1dari 6

Paket 2 – Seni Budaya dan Prakarya

Kunci jawaban dan penjelasan

Seni Musik

Nomor
Jawaban Penjelasan
Soal

5 B
Rebana adalah alat musik khas melayu berbentuk bundar yang terbuat dari
kayu dan kulit sapi atau kambing. Cara memainkannya dengan dipukul

Angklung merupakan alat music khas Jawa Barat yang cara memainkannya
6 C
dengan digoyangkan

Salah satu ciri-ciri lagu bertangga nada diatonis minor yaitu dimulai dari nada
14 C
La (6)

Ciri-ciri tangga nada diatonis mayor:


1. Diawali dan diakhiri dengan nada do (1)
15 B
2. Memiliki kesan menyenangkan dan semanagat
3. Memiliki interval nada 1 - 1 - ½ - 1 - 1 - 1 - ½.

Alat musik pentatonis adalah alat musik yang mengeluarkan 5 nada dalam 1
16 D oktafnya. Alat musik seperti ini biasanya terdapat pada alat musik tradisional
seperti gamelan.

Alat musik melodis adalah alat musik yang memiliki nada sempurna dari Do
17 A
hingga Do’

18 B Tempo moderato memiliki kecepatan sedang (108-124 BPM)

Not penuh atau whole note disimbolkan dengan tanda bulat (o) dan memiliki
32 D
4 ketukan

Salah Soal
33 C
Nada yang memiliki 3 interval yaitu Mi – Fa – Sol – La
Lagu mengheningkan merupakan salah satu lagu yang bertangga nada minor
34 B
karena memiliki kesan sedih/haru.

Kalimantan Timur: Indung-indung


Kalimantan Selatan: Ampar-ampar pisang
35 C
Riau: Soleram
Maluku: Burung Kakak Tua

Seni Tari

Nomor
Jawaban Penjelasan
Soal

Tari Merak berasal dari Jawa Barat dikembangkan pada tahun 1950
Tari Manuk Rawa berasal dari Bali dikembangkan pada tahun 1981
7 A
Tari Salsa berasal dari Spanyol
Tari Yapong berasal dari Betawi dikembangkan pada tahun 1977

Tari topeng merupakan salah satu tari tradisional Indonesia yang berasal dari
8 D
Cirebon, Jawa Barat.

Tari Saman menggunakan pola horizontal/lurus dengan formasi seluruh


19 C
penari duduk menghadap kea rah penonton.

Tari ketuk tilu merupakan tarian yang dipandang sebagai cikal bakal lahirnya
20 A
Tari Jaipong.

Gerakan level rendah artinya penari berada di posisi yang paling rendah
21 A sehingga tidak terlalu banyak mengeluarkan tenaga untuk melakukan formasi
lainnya. Contoh: Tari Saman

Salah satu tarian yang menggunakan gerakan level rendah lainnya yaitu Tari
22 C
Sekapur Sirih dari Jambi (Sumatera Selatan)

Topeng merupakan salah satu properti tari yang digunakan untuk menutupi
23 B
wajah
Manfaat tari pola lantai:
1. Memperindah pertunjukkan seni
24 D
2. Memudahkan para penari untuk berpindah posisi
3. Menjadi ciri khas suatu tarian

36 C Tarian pada gambar membentuk pola setengah lingkaran (melengkung)

Tari Rejang adalah tarian tradisional masyarakat Bali dalam menyambut


37 B kedatangan serta menghibur para dewa yang datang dari Kayangan dan
turun ke Bumi.

Pada tari saman, alat musik yang mengiringi yaitu gendang serta tepukan dari
38 B
para penari.

Tari Golek Menak merupakan salah satu jenis tari khas Yogyakarta yang
diciptakan oleh Sri Sultan Hamengku Buwono IX. Penciptaan tari Golek Menak
39 B berawal dari ide sultan setelah menyaksikan pertunjukkan Wayang Golek
Menak yang dipentaskan oleh seorang dalang dari daerah Kedu pada tahun
1941.

Tari Pakarena merupakan tari khas yang berasal dari Sulawesi Selatan.
40 A
Properti yang digunakan pada tari tersebut adalah kipas.

Tari kecak adalah salah satu tari sakral yang berasal dari Bali. Pada tarian
49 Isian
tersebut digunakan pola lingkaran.

Seni Rupa

Nomor
Jawaban Penjelasan
Soal

1 B Seni visual adalah seni yang diserap melalui indra penglihatan


Seni rupa terapan adalah karya seni yang digunakan dalam kehidupan sehari-
2 D hari yang mana mengandung nilai fungsi tertentu di samping nilai seni yang
dimilikinya.

Fungsi gambar ilustrasi:


1. Memperjelas jalan cerita
11 B 2. Menarik perhatian pembaca
3. Mengungkapkan perasaan
4. Menambah sisi keindahan

Alat dan bahan mewarnai teknik basah: Cat air, cat minyak, tinta, kuas, palet,
12 A kanvas
Alat dan bahan mewarnai teknik kering: Pensil, pensil warna, crayon, kertas

13 A Pewarnaan bukan termasuk langkah dalam mengerjakan gambar cerita

Iklan adalah jenis reklame singkat yang bertujuan mempromosikan barang


25 A atau jasa dalam bentuk visual(tulisan dan gambar) pada media cetak atau
elektronik

Ciri-ciri bahasa poster yang baik:


1. Singkat
26 A 2. Padat
3. Mudah dimengerti
4. Bersifat persuasif/membujuk

Spanduk adalah media informasi yang biasanya berukuran besar dan


27 D
membentang.

Agar gambar terlihat nyata, warna yang digunakan sesuai dengan warna objek
28 D
aslinya.

Reklame ajakan: Reklame yang ditujukan untuk mengajak masyarakat luas


29 B agar mengikuti atau melakukan sesuatu seperti yang telah disampaikan dalam
reklame.

Salah satu tujuan dari reklame adalah untuk mengiklankan suatu jasa atau
30 B
barang yang ingin dijual kepada masyarakat

47 Isian Mozaik, karena terdiri dari beberapa bahan dalam 1 gambar


Reklame berdasarkan tujuannya
1. Reklame komersial: Reklame yang memiliki tujuan utama sebagai alat
promosi produk, jasa, barang, dan lain sebagainya.
48 Isian
2. Reklame non komersial: Reklame yang isinya bertujuan untuk
meningkatkan kesadaran masyarakat pada berbagai persoalan
lingkungan.

Prakarya

Nomor
Jawaban Penjelasan
Soal

Karya seni 3 dimensi adalah karya seni yang memiliki ruang/volume sehingga
3 C dapat dipegang secara langsung. Gambar atau lukisan termasuk karya seni 2
dimensi karena hanya memiliki panjang dan lebar

Anyaman adalah teknik kerajinan yang dibuat secara silang menyilang hingga
4 B
menjadi suatu benda yang kaku.

Memanfaatkan sisa-sisa kertas dapat dijadikan kerajinan anyaman sebagai


9 D
solusi mengurangi sampah

Mozaik adalah karya seni 2 atau 3 dimensi yang terbuat dari susunan kepingan
10 C atau pecahan bahan yang ditempel pada 1 gambar. Pada karya seni mozaik
biasanya kepingan lebih rapi.

Batik terkenal di pulau Jawa


Gerabah terkenal di Yogyakarta
31 D
Patung terkenal di seluruh kota
Ukiran terkenal di Jepara, Jawa Tengah

Kayu merupakan bahan keras untuk membuat patung, sehingga alat yang
41 D
diperlukan diantaranya: Pahat, palu dan gergaji

Selain dinikmati keindahannya, fungsi utama patung monument adalah untuk


42 B
mengenang dan sebagai peringatan peristiwa atau momen tertentu

43 B Patung Jenderal Ahmad Yani berada di daerah Magelang, Jawa Tengah


Teknik membuat patung dengan gips/gypsum:
1. Merendam serpihan kertas hingga menjadi bubur kertas
44 D 2. Membuat kerangka dengan kawat
3. Membentuk serpihan kertas pada kerangka
4. Mengeringkan kerangka

Teknik konstruksi adalah teknik membuat patung dengan cara menempelkan


45 A bagian yang satu dengan yang lain. Bahan yang digunakan seperti bahan
tanah liat, lilin, bubur kertas, dan logam.

Kolase: Teknik menempel menggunakan 1 bahan


46 Isian Montase: Teknik menempel gambar dari berbagai media menjadi 1 tema
Mozaik: Teknik menempel kepingan dari berbagai jenis bahan

Macam-macam teknik membuat patung


1. Teknik butsir: Membuat patung dengan menekan dan membentuk bahan
pembuat patung menjadi yang diinginkan, contoh: plastisin
2. Teknik pahat: Membuat patung dengan mengurangi bahan dan
50 Isian membentuknya menjadi bentuk yang diinginkan
3. Teknik cor: Membuat patung dengan memasukan bahan logam pada
cetakan.
4. Teknik konstruksi: Membuat patung dengan menempel atau mengelas
kerangka bagian yang satu dengan yang lain.

Anda mungkin juga menyukai