Anda di halaman 1dari 54

Mengenal Usaha

Shibori
Mengenal peluang usaha di bidang tekstil
dengan teknik Shibori
Say Hello to Our Coach!

Riki Sugianto
● Pendiri Studio Kriya Tekstil (Januari 2020 - sekarang)
● Pendiri Angan Label (Januari 2020 - sekarang)
● Instruktur Shibori Lokka Studio (Februari 2019-2020)
● Guru Seni Lukis RPTRA Ceria, Cengkareng (Februari 2019-2020)
● Guru Seni Rupa Sanggarku Id Creative Studio and Learning House For
Children (2017
● Ketua dan Instruktur Shibori INDYEGO Natural Dye Community
(2016-2017)
● Workshop Shibori dalam acara Bintaro Design District ATELIER RIRI, 22
September 2022, Atelier Riri Bintaro - daring
● Kelas Basic Shibori dalam acara BCA UMKM FEST 2022, 13 Agustus 2022,
Gandaria City Mall Jakarta - daring
● Kelas Basic Shibori untuk Perikapi Indonesia, 7 Agustus 2022, Via Zoom
Meeting - daring
● Kelas Basic dan Itajime Shibori untuk Ekraf Muara Enim Sumatra
Selatan, 21-22 Juni 2022, Griya Sintesa Hotel Muara Enim - daring
Daftar Isi

01 02 03
Ekonomi Bisnis Pengenalan
Kreatif Fashion Shibori

www.rumahsiapkerja.com
Kisah Sukses Pengusaha Shibori

www.rumahsiapkerja.com
Sharing Session
“Pengalaman berbisnis saya….”

www.rumahsiapkerja.com
Topik 1.2

Ekonomi kreatif
sebagai ladang
inovatif
Apa yang Anda ketahui tentang…

Ekonomi Kreatif

www.rumahsiapkerja.com
Ekonomi Kreatif
Beberapa upaya pembangunan ekonomi secara
berkelanjutan melalui dari berbagai kreativitas dengan
iklim perekonomian yang berdaya saing dan juga memiliki
cadangan sumber daya yang terbarukan.
- Kementerian Perdagangan Indonesia -

www.rumahsiapkerja.com
Manfaat Ekonomi Kreatif
Membuka lapangan pekerjaan baru bagi masyarakat
Indonesia

Mengurangi pertumbuhan angka pengangguran

Menciptakan masyarakat Indonesia yang kreatif dan inovatif

Kompetisi aktivitas dunia bisnis yang lebih sehat

Meningkatkan inovasi pelaku ekonomi kreatif di berbagai sektor

www.rumahsiapkerja.com
Ciri Ekonomi Kreatif
Kreasi intelektual Mudah Tergantikan Berbasis Ide

Memiliki keterampilan Usia karya kreatif relatif Gagasan dalam


berpikir kreatif dalam singkat bergantung pada mengembangkan ide
menciptakan suatu kecepatan perubahan kreatif dan inovasi pada
produk perilaku dan minat pasar produk kreatif

www.rumahsiapkerja.com
Ciri Ekonomi Kreatif
Distribusi Langsung & Membutuhkan
Tidak Terbatas
Tidak Langsung Kerjasama

Pemilik bisnis kreatif bebas Kerjasama antara pemerintah Setiap orang bebas
untuk melakukan distribusi dengan pemilik bisnis dibutuhkan mengembangkan ide kreatifnya
secara langsung maupun tidak dalam membangun lingkungan menjadi sebuah bisnis selama
langsung usaha di ekonomi kreatif memiliki unique value
proposition

www.rumahsiapkerja.com
Sub Sektor Ekonomi Kreatif

www.rumahsiapkerja.com
Sub Sektor Ekonomi Kreatif
● Pengembang Permainan
Meliputi pengembang permainan dan pemain profesional.

● Seni Kriya
Kriya merupakan subsektor berciri khas Indonesia yang sangat dekat dengan industri
pariwisata dan menyerap banyak tenaga kerja. Kriya meliputi segala kerajinan yang
berbahan kayu, logam, kulit, kaca, keramik, dan tekstil.

● Desain Interior
Jasa desainer interior untuk merancang estetika interior hunian, hotel, dan
perkantoran pun semakin meningkat.

www.rumahsiapkerja.com
Sub Sektor Ekonomi Kreatif
● Musik
Meliputi berbagai kegiatan dan proses dalam penciptaan, reproduksi, serta distribusi
rekaman suara dan lagu.

● Seni Rupa
Seni rupa meliputi segala kegiatan kreatif yang berkaitan dengan perdagangan
barang-barang unik, langka, otentik, dan memiliki nilai estetika yang tinggi seperti
misalnya alat musik, kerajinan tangan, lukisan, serta film dokumenter.

● Desain Produk
Proses kreasi sebuah produk yang menggabungkan unsur fungsi dengan estetika
sehingga bermanfaat dan memiliki nilai tambah bagi masyarakat.

www.rumahsiapkerja.com
Sub Sektor Ekonomi Kreatif
● Fashion
Segala aktivitas penciptaan produksi pakaian, alas kaki, aksesoris, dll. Aktivitas lain
yang berhubungan dengan konsultasi dan distribusi produk fashion juga termasuk
dalam sub-sektor ini.

● Kuliner
Kreasi kuliner lokal maupun produk hasil tani yang dipasarkan dengan teknologi
modern yang memberikan nilai tambah sehingga menjadi lebih mudah dikenal oleh
masyarakat luas.

● Film, Animasi, dan Video


Meliputi produksi video atau film, penulisan skrip film, sulih suara, sinematografi, dan
pameran film.

www.rumahsiapkerja.com
Sub Sektor Ekonomi Kreatif

● Fotografi
Bidang ekonomi fotografi meliputi pembukaan studio foto, pembuatan iklan, model
dan fesyen, dokumentasi acara, prewedding, jurnalistik, dan lain-lain

● Desain Komunikasi Visual


Meliputi aktivitas desain grafis berupa pembuatan logo, cerita bergambar, dan media
kreatif lainnya yang ditujukan untuk pemasaran atau pembentukan citra visual
perusahaan dalam bentuk digital.

● Televisi dan Radio


Meliputi penciptaan dan produksi berbagai program di televisi seperti acara game,
kuis, acara ragam, hingga infotainment

www.rumahsiapkerja.com
Sub Sektor Ekonomi Kreatif
● Arsitektur
Meliputi jasa, desain, perencanaan biaya, konstruksi, dan pengawasan konstruksi
pembangunan pada mikro (hunian, hotel, dan perkantoran) maupun makro
(perencanaan kota dan arsitektur lanskap).

● Periklanan
Meliputi segala layanan iklan baik dalam pembuatan, produksi, dan distribusi iklan
menggunakan media elektronik maupun fisik.

● Seni Pertunjukkan
Seluruh aktivitas yang tergabung dalam pembentukan seni pertunjukkan seperti
teater drama, opera, dll. Aktivitas ekonomi yang terlibat didalamnya adalah pemain
peran (aktor), pengembang konten, produser, teknisi audio, desainer panggung,
kostum, dan pencahayaan.

www.rumahsiapkerja.com
Sub Sektor Ekonomi Kreatif
● Penerbitan
Berkaitan erat dengan perbukuan dan penerbitan karya fisik seperti buku, jurnal, surat
kabar, majalah, tabloid, dll.

● Aplikasi
Meliputi berbagai kegiatan terkait pengembangan teknologi informasi, seperti
pemrosesan data, integrasi sistem, pengembangan software, hingga analisis sistem.

www.rumahsiapkerja.com
Topik 1.3

Industri Tekstil salah


satu penunjang
ekonomi kreatif
Sektor Apa yang Paling Besar Pengaruhnya
Terhadap Ekonomi Kreatif Indonesia?

www.rumahsiapkerja.com
Sektor Ekonomi Kreatif Penyumbang PDB
Indonesia

www.rumahsiapkerja.com
Mengapa Bisnis Fashion Berkembang Pesat di Indonesia?

Industri fashion (tekstil & produk tekstil)


termasuk dalam salah satu dari lima
sektor manufaktur yang sedang
diprioritaskan pengembangannya oleh
pemerintah

www.rumahsiapkerja.com
Produk Fashion Indonesia di Peragaan
Busana Internasional

www.rumahsiapkerja.com
Alasan Kamu Harus Mencoba
Bisnis Fashion

Kebutuhan Sandang Terus Meningkat

Minim Modal

Selalu Terbarui

www.rumahsiapkerja.com
Kesadaran Masyarakat akan Kualitas
Produk Meningkat

Mudah Dipasarkan

www.rumahsiapkerja.com
Diskusi:
Peluang Bisnis Shibori
Topik 1.4

Hal Menarik dari Bisnis


Shibori
Kebutuhan Sandang di Indonesia

● Sandang sebagai salah satu kebutuhan pokok di


Indonesia mengalami peningkatan seiring dengan
pertumbuhan jumlah penduduk.

● Menurut Hadijah (2015) Kebutuhan akan produk ini tidak


terlepas dari pertumbuhan pengusaha konveksi yang
terus meningkat sejalan dengan bertambahnya
populasi & kebutuhan konsumen akan sandang dan
gaya hidup.

www.rumahsiapkerja.com
Shibori Sebagai Bisnis Sandang Indonesia
Termasuk dalam salah satu usaha dibidang kebutuhan primer (Sandang)
Pemenuhan kebutuhan sandang tidak lepas dari adanya perusahaan konveksi untuk
memproduksi sandang. Perusahaan konveksi di Indonesia meningkat jumlahnya seiring
peningkatan populasi dan kebutuhan konsumen akan sandang dan gaya
hidup

Tidak memerlukan modal yang besar

Usaha berbasis konveksi merupakan salah satu pilihan usaha bagi masyarakat yang
tidak memiliki modal besar yang nantinya diharapkan dapat meningkatkan penghasilan
masyarakat dan income pemilik usaha

www.rumahsiapkerja.com
Bisnis Shibori di Indonesia

Source: Osem Collection Source: Kolosal Natural


Source: Proceeding Dinda
Siti Kautsar

www.rumahsiapkerja.com
Hal Menarik Peluang Bisnis Shibori di
Indonesia
Bagian dari sustainable fashion

Menjadi salah satu trendsetter dalam koleksi Spring/Summer 2023 di New


York Fashion Week

Jumlah komunitas penggiat Shibori semakin bertumbuh di Indonesia

www.rumahsiapkerja.com
Topik 1.5

Pengenalan Apa itu


Shibori
Shibori
しぼり/絞り
"to wring, squeeze or press"

Berasal dari kata Shiboru (しぼる) yakni teknik


pewarnaan kain yang mengandalkan ikatan
dan celupan

www.rumahsiapkerja.com
Sejarah Shibori
Shibori merupakan teknik tie dye yang
berasal dari Jepang dan berusia lebih dari
1000 tahun.

Berasal dari generasi Kamakura dan hanya


digunakan untuk para pendekar pedang di
Jepang (samurai). Kemudian berkembang
dan digunakan secara luas sejak zaman Edo.

Shibori banyak digunakan untuk membuat


pakaian maupun dekorasi rumah

www.rumahsiapkerja.com
Implementasi Shibori di Indonesia

www.rumahsiapkerja.com
Yang Perlu diperhatikan dari Bisnis
Shibori
Keterampilan teknis berkaitan dengan pemilihan kain, cara melipat dan mengikat kain,
memilih cairan pewarna

Penentuan target pasar dan harga jual yang sesuai dengan target pasar yang dituju

Pengelolaan sumber daya manusia yang terampil dalam memproduksi karya dengan
teknik shibori

Strategi distribusi dan pemasaran produk melalui pemasaran digital dan event bazar

www.rumahsiapkerja.com
Topik 1.6

Pengenalan Motif
Shibori
Motif Shibori
Motif Kotak-Kotak Kecil

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Spektrum Lingkaran

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Garis Tipis

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Wajik

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Segitiga Sama Kaki

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Roda Lingkaran

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Kotak Persegi

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Vertikal Arsty

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Lingkaran Matahari

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Salur Besar

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Lingkaran Full

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Kotak-Kotak

www.rumahsiapkerja.com
Motif Shibori
Motif Cincin Kecil

www.rumahsiapkerja.com
Keunikan Shibori

Tidak ada produk Mampu bertahan Menggunakan alat & bahan


yang sama persis hingga 600 tahun yang mudah didapat

Teknik pembuatan
sederhana

www.rumahsiapkerja.com
Topik 1.7

Perbedaan Shibori
dengan Tie Dye
Shibori VS Tie Dye
● Tie Dye berasal dari
● Shibori berasal dari
Amerika
Jepang
● Dominasi menggunakan
● Menggunakan dominasi
warna terang
warna indigo
● Pembuatannya tidak
● Pembuatannya
mengikuti pola kain,
mengikuti pola dari kain
cukup digulung & diikat
yang digunakan
● Jumlah ikatan hanya
● Jumlah ikatan yang
satu (pada bagian
digunakan banyak
tengah kain saja)

www.rumahsiapkerja.com

Anda mungkin juga menyukai