Anda di halaman 1dari 29

PENGARUH PENERIMAAN TEMAN SEBAYA

TERHADAP KEPRIBADIAN SISWA DI MA I’ANATUT

THALIBIN CEBOLEK KIDUL MARGOYOSO PATI

SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat
Guna Memperoleh Gelar Sarjana (S.1)
dalam Bidang Ilmu Tarbiyah

Oleh:
Nurul Aini
NIM 1119102

SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM PATI


PRODI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PATI
2023

i
PERNYATAAN

Dengan penuh kejujuran dan tangggungjawab, penulis menyatakan bahwa skripsi ini

tidak berisi materi yang pernah ditulis oleh orang lain/diterbitkan dana tau berisi

pemikiran orang lain, kecuali informasi yang terdapat dalam refrensi yang dijadikan

sebagai bahan rujukan.

Pati,

Yang menyatakan,

Nurul Aini

NIM.1119102

ii
HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi yang berjudul: PENGARUH PENERIMAAN TEMAN SEBAYA

TERHADAP KEPRIBADIAN SISWA DI MA I’ANATUT THALIBIN

CEBOLEK KIDUL MARGOYOSO PATI a.n Saudara Nurul Aini, NIM 1119102

telah dimunaqosahkan oleh Dewan Penguji Skripsi STAI Pati, pada tanggal…., dan

telah diterima serta disahkan sebagai salah satu syarat guna memperoleh gelar sarjana

(S.1) dalam bidang Ilmu Tarbiyah

Pati,…….Agustus 2023

Pembimbing Utama Asisten Pembimbing

Nurul Huda, M.Pd Zainul Arifin, M.Pd.I

iii
Halaman Persetujuan Pembimbing

Hal: Skripsi Sdr. Nurul Aini

Kepada Yth. Ketua Prodi Pendidikan Agama Islam

Di Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Dengan hormat, bersama ini kami sampaikan bahwa skripsi yang ditulis oleh sdr. Nurul

Aini, NIM 1119102 yang berjudul:

PENGARUH PENERIMAAN TEMAN SEBAYA TERHADAP KEPRIBADIAN

SISIWA DI MA I’ANATUT THALIBIN CEBOLEK KIDUL MARGOYOSO PATI.

Telah melalui proses bimbingan dan siap dimunaqosahkan.

Oleh karena itu, kami mohon agar skripsi di atas dapat segera dimunaqosahkan.

Sekian dan terimakasih atas dikabulkannya permohonan ini.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Pati, 10 Agustus 2023

Pembimbing Utama Asisten Pembimbing

Nurul Huda, M.Pd ZainulArifin, M.Pd.I

iv
ABSTRAK

Nurul Aini, NIM: 1119102. Pengaruh Penerimaan Teman Sebaya terhadap


Kepribadian Siswa di MA I’anatut Thalibin Cebolek Kidul Margoyoso Pati.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Bagaimana penerimaan teman


sebaya di MA I’anatut Thalibin, (2) Bagaimana kepribadian siswa di MA I’anatut
Thalibin, (3) Bagaimana pengaruh penerimaan teman sebaya terhadap kepribadian
siswa di MA I’anatut Thalibin. Adapun kegunaan atau manfaat yang diperoleh dari
penelitian ini adalah manfaat teoritis yaitu dengan adanya penelitian ini dapat
memberikan manfaat bagi pembaca tentang bagaimana pengaruh penerimaan teman
sebaya terhadap kepribadian siswa. Bagi siswa hasil penelitian ini diharapkan dapat
dijadikan tolok ukur dan motivasi bagi siswa hendaknya antara siswa dapat
memberikan nasehat, membantu memecahkan masalah, memberikan dukungan dan
semangat bagi teman sebayanya, sehingga dapat membentuk kepribadian yang baik
pada anak. Kepada guru hendaknya terus menjaga citra sebagai seorang guru, karena
seorang guru merupakan sumber inspirasi bagi siswanya, sikap dan perilaku seorang
guru pasti sangat membekas dalam diri siswa, sehingga ucapan, karakter dan
kepribadian guru menjadi cermin bagi siswa. Dengan demikian jika guru memberikan
contoh yang baik pada siswa, pasti akan membantu pembentukan kepribadian yang
baik bagi siswa.

Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) dan


menggunakan pendekatan kuantitatif dengan analisis statistik. Sejumlah 184 siswa
sebagai populasi di MA I’anatut Thalibin Cebolek Kidul Margoyoso Pati dan 38 siswa
sebagai sampel dalam penelitian ini. Pengambilan sampel menggunakan teknik random
sampling (probability random sampling) dengan jenis proportionate stratified random
sampling. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini berupa angket dan
dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data menggunakan rumus analisis regresi
linear sederhana.

Kesimpulan penelitian ini adalah (1) Penerimaan Teman Sebaya di MA I’anatut


Thalibin dapat dikategorikan dalam kategori baik, hal ini berdasarkan dari nilai rata-
rata hasil angket yang diberikan kepada 38 siswa dengan nilai 86,158 yang terletak
pada interval (72-93). (2) Kepribadian Siswa di MA I’anatut Thalibin dapat

v
dikategorikan dalam kategori baik, hal ini berdasarkan dari nilai rata-rata hasil angket
yang diberikan kepada 38 siswa dengan nilai 89,421 yang terletak pada interval (72-
93). (3) Ada pengaruh yang positif dan signifikan antara Penerimaan Teman Sebaya
Terhadap Penerimaan Teman Sebaya di MA I’anatut Thalibin Cebolek Kidul
Margoyoso Pati. Hal ini terbukti dengan menguji taraf kesalahan 5% diperoleh rhitung
= 0,406 dan rtabel = 0,3202. Maka rhitung>rtabel sehingga signifikan hipotesis
diterima. Dan dalam analisis lanjutan yang dilakukan penulis yaitu nilai Freg = 8,71 >
Ft =4,113 pada taraf signifikansi 5%. Maka, hipotesis yang menyatakan bahwa “Ada
Pengaruh yang Signifikan Antara Penerimaan Teman Sebaya Terhadap Kepribadian
Siswa di MA I’anatut Thalibin Cebolek Kidul Margoyoso Pati” diterima. Sedangkan
pengaruh penerimaan teman sebaya terhadap kepribadian siswa di MA I’anatut
Thalibin Cebolek Kidul Margoyoso Pati sebesar 16,4%.

Kata Kunci: Penerimaan Teman Sebaya, Kepribadian Siswa.

vi
TRANSLITERASI

Transliterasi yang digunakan dalam pedoman ini adalah transliterasi yang mengacu

pada SKB Menteri dan kebudayaan R.I Nomor: 158/1987 dan Nomor 0543b/U/1987

Berikut adalah tabel transliterasi Arab ke Indonesia:

‫ا‬ a ‫ط‬ t

‫ب‬ b ‫ظ‬ z

‫ت‬ t ‫ع‬ ,

‫ث‬ 𝑠̇ ‫غ‬ g

‫ج‬ J ‫ف‬ f

‫ح‬ ℎ̇ ‫ق‬ q

‫خ‬ kh ‫ك‬ k

‫د‬ d ‫ل‬ l

‫ذ‬ 𝑧̇ ‫م‬ m

‫ر‬ r ‫ن‬ n

‫ز‬ z ‫و‬ w

‫س‬ s ‫ه‬ h

‫ش‬ sy ‫ء‬ ,

‫ص‬ 𝑠̇ ‫ي‬ y

‫ض‬ d

vii
Bacaan mad: Bacaan diftong:

𝑎̅ : a panjang au : ‫أو‬

𝐼̅ : i panjang ai : ‫أي‬

𝑢̅ : u panjang iy : ‫إي‬

Contoh :

Ab𝑢̅ Ha𝑛̅ifah )‫(أبو حنيفة‬

Al- R𝑎̅zi )‫(الراز‬


َ

 Hamzah (‫ )ء‬yang dimatika/disukun diberi tanda ( ˊ)

 ‘ain ( ‫ )ع‬diberi tanda (‘)

Contoh:

Al- Nisa’ )‫(النساء‬

Al-Ra’du )‫(الرعد‬

 Ta’ marbutoh (‫ ) ة‬bila dibaca waqof (berhenti) menjadi ‘h’. contoh:

Al –Fatihah )‫(الفاتحة‬

Al-Maidah )‫(المائدة‬

viii
PERSEMBAHAN

Skripsi ini kupersembahkan kepada:

1. Ayah dan ibunda tercinta, serta anggota keluargaku yang telah mendo’akan dan

memberikan dorongan moral maupun material kepada penulis, sehingga penulis

mampu menyelesaikan skripsi ini.

2. Bapak K.H Ahmad Juri, S.Pd dan Ibu Nyai H. Endang Supriyati beserta anggota

keluarga yang telah mendo’akan dan memberikan dorongan serta memberikan

semangat kepada penulis

3. Para guruku yang telah membimbingku

ix
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warohmatulloohi Wabarokaatuh

Alhamdulillah, segala puji syukur senantiasa penulis haturkan kehadirat Allah

SWT yang telah mencurahkan sega taufik, rahmat dan hidayahnya kepada penulis.

Sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini tanpa halangan suatu apapun.

Sholawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada junjungan kita Nabi

Muhammad SAW yang kita nanti-nantikan syafa’atnya besok di hari akhir.

Skripsi dengan judul “PENGARUH PENERIMAAN TEMAN SEBAYA

TERHADAP KEPRIBADIAN SISWA DI MA I’ANATUT THALIBIN

CEBOLEK KIDUL MARGOYOSO PATI” ini disusun guna memenuhi salah satu

syarat untuk memperoleh gelar sarjana (S1) Jurusan Tarbiyah pada Sekolah

Tinggi Agama Islam Pati.

Dalam penulisan skripsi ini, penulis banyak memperoleh bantuan baik

pengajaran, bimbingan dan arahan dari berbagai pihak baik secara langsung

maupun tidak langsung. Oleh karena itu, penulis menyampaikan terimakasih yang

tak terhingga kepada:

1. Ibu Aida Husna, M.A, selaku Ketua Sekolah Tinggi Agama Islam Pati.

2. Bapak Kamto, M.Pd, selaku Ketua Prodi Pendidikan Agama Islam Sekolah

Tinggi Agama Islam Pati.

x
3. Bapak Nurul Huda, M.Pd selaku Dosen pembimbing yang telah mencurahkan

segenap pikiran, tenaga, dan waktu untuk penulis dalam studinya, sehingga

penulisan skripsi dapat terselesaikan.

4. Bapak Zainul Arifin, M.Pd.I, selaku Asisten Pembimbing yang telah

mencurahkan segenap pikiran, tenaga dan waktu untuk penulis dalam studinya

sehingga penulisan skripsi dapat terselesaikan.

5. Segenap Bapak dan Ibu Dosen Skolah Tinggi Agama Islam Pati yang telah

mendidik dan mengajar penulis dengan berbagai macam ilmu pengetahuan.

6. Bapak Ahmad Khakim Muthohar, M.Pd selaku Kepala Madrasah Aliyah

I’anatut Thalibin Cebolek Kidul Margoyoso Pati, yang telah memberikan ijin

dan layanan data yang diperlukan dalam penyusunan skripsi ini.

7. Bapak dan Ibu guru beserta staf karyawan Madrasah Aliyah I’anatut Thalibin

Cebolek Kidul Margoyoso Pati yang telah membantu penulis selama

penelitian.

8. Ayah dan Ibunda tercinta, yang telah memberikan kasih sayang dalam

membesarkan dan membimbing penulis selama ini sehingga penulis dapat

terus berjuang dalam meraih mimpi dan cita-cita.

9. Bapak Kyai H.Ahmad Juri dan segenap keluarga yang telah membimbing dan

mendidik penulis selama ini sehingga penulis dapat terus berjuang dalam

meraih mimpi dan cita-cita.

10. Semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu namanya,yang telah

membantu selama penulisan skripsi ini.

xi
Atas jerih payah dan bantuan beliau-beliau di atas, penulis merasa berhutang

budi dan penulis tidak dapat membalasnya kecuali hanya bisa berdo’a semoga

Allah SWT memberikan balasan yang sebesar-besarnya untuk beliau-beliau atas

ilmu dan bantuan yang telah diberikan kepada penulis.

Akhirnya dengan segala kerendahan hati, penulis menyadari bahwa penulisan

skripsi ini belum sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun

sangat penulis harapkan. Seiring do’a dan harapan atas segala jasa dan bantuan

beliau semua, penulis menyampaikan terimakasih. Semoga skripsi ini bermanfaat

bagi penulis khususnya dan pembaca pada umumnya.

Wassalamu’alaikum Warohmatullohi Wabarokaatuh

Pati, ….,…., 2023

Penulis,

Nurul Aini

NIM: 1119102

xii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .............................................................................................. i


SURAT PERNYATAAN ........................................................................................ ii
HALAMAN PENGESAHAN ................................................................................. iii
HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ................................................... iv
ABSTRAK ............................................................................................................... v
TRANSLITERASI .................................................................................................. vii
MOTTO DAN PERSEMBAHAN .......................................................................... ix
KATA PENGANTAR ............................................................................................. x
DAFTAR ISI ............................................................................................................ xiii
DAFTAR TABEL ................................................................................................... xv
BAB I : PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah .................................................................... 1
B. Rumusan Masalah ............................................................................. 7
C. Tujuan Penelitian dan Manfaat Penelitian ......................................... 7
BAB II : LANDASAN TEORI
A. Telaah Pustaka ................................................................................... 10
B. Landasan Teori .................................................................................. 13
1. Teman Sebaya ............................................................................. 13
a. Pengertian Teman Sebaya ..................................................... 13
b. Pengertian PenerimaanTeman Sebaya .................................. 14
c. Pengaruh Teman Sebaya ........................................................ 15
d. Peranan Kelompok Teman Sebaya ........................................ 17
e. Indikator PenerimaanTeman Sebaya ...................................... 17
2. Kepribadian ................................................................................. 21
a. Pengertian Kepribadian ......................................................... 21
b. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepribadian .................. 22
c. Perubahan Kepribadian ......................................................... 26
d. Indikator Kepribadian ............................................................ 27
C. Kerangka Berpikir ............................................................................ 31
D. Hipotesis ............................................................................................ 31
BAB III : METODE PENELITIAN
A. Pendekatan dan Jenis Penelitian ........................................................ 33
B. Lokasi dan Waktu Penelitian ............................................................. 33
1. Tempat Penelitian ........................................................................ 33
2. Waktu Penelitian ......................................................................... 34
C. Populasi dan Sampel .......................................................................... 34
1. Populasi ....................................................................................... 34
2. Sampel ......................................................................................... 35
D. Variabel dan Indikator ....................................................................... 37

xiii
E. Teknik Pengumpulan Data ................................................................ 38
1. Angket ......................................................................................... 38
2. Dokumentasi ................................................................................ 39
F. Teknik Analisis Data ......................................................................... 39
1. Analisis Pendahuluan .................................................................. 40
2. Analisis Uji Hipotesis .................................................................. 41
3. Analisis Lanjutan ......................................................................... 43
BAB IV : HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS DATA
A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ................................................. 45
1. Sejarah MA I’anatut Thalibin ...................................................... 45
2. Letak Geografis MA I’anatut Thalibin ....................................... 47
3. Visi, Misi dan Tujuan MA I’anatut Thalibin ............................... 48
4. Kurikulum MA I’anatut Thalibin ................................................ 49
5. Struktur Organisasi MA I’anatut Thaalibin ................................. 51
6. Keadaan Guru dan Siswa ............................................................. 52
7. Keadaan Saarana Prasarana ......................................................... 55
B. Hasil Penelitian .................................................................................. 58
1. Hasil Angket Penerimaan Teman Sebaya ................................... 58
2. Hasil Angket Kepribadian Siswa ................................................. 60
C. Analisis Data ..................................................................................... 62
1. Analisis Pendahuluan .................................................................. 63
2. Analisis Uji Hipotesis .................................................................. 75
3. Analisis Lanjutan ......................................................................... 79
BAB V : SIMPULAN DAN SARAN
A. Simpulan ............................................................................................ 83
B. Saran .................................................................................................. 84
DAFTAR PUSTAKA .............................................................................................. 85
LAMPIRAN ............................................................................................................. xvi
RIWAYAT HIDUP ........................................................................................... … xxix

xiv
DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Rencana Penelitian .................................................................................. 34


Tabel 3.2 Jumlah Populasi MA I’anatut Thalibin ................................................... 35
Tabel 3.3 Pengambilan Saampel ............................................................................. 36
Tabel 3.4 Pedoman Penskoran ................................................................................ 40
Tabel 4.1 Struktur Organisasi MA I’anatut Thalibin .............................................. 51
Tabel 4.2 Data Pendidik MA I’anatut Thalibin ..................................................... 52
Tabel 4.3 Keadaan Peserta Didik MA I’anatut Thalibin ......................................... 55
Tabel 4.4 Sarana dan Prasarana .............................................................................. 56
Tabel 4.5 Hasil Angket Penerimaan Teman Sebaya ............................................... 58
Tabel 4.6 Hasil Angket Kepribadian Siswa ............................................................ 60
Tabel 4.7 Skor Hasil Angket Penerimaan Teman Sebaya ...................................... 64
Tabel 4.8 Distribusi Frekuensi Penerimaan Teman Sebaya .................................... 67
Tabel 4.9 Kategori Interval .................................................................................... 69
Tabel 4.10 Skor Hasil Angket Kepribadian Siswa ................................................... 70
Tabel 4.11 Distribusi Frekuensi Kepribadian Siswa ................................................ 72
Tabel 4.12 Kategori Interval .................................................................................... 75
Tabel 4.13 Koefisien Variabel X dan Y .................................................................. 76

xv
LAMPIRAN-LAMPIRAN

xvi
Lampiran 1

KISI-KISI INSTRUMEN ANGKET PENERIMAAN TEMAN SEBAYA

Nomor Soal
Indikator Sub Indikator
+ -

Saling

membutuhkan 1,3 2,4

perhatian
Perhatian dan
Saling
kasih sayang
membutuhkan
5,7 6,8
support dari

sesamanya

Bisa menjaga
9 10
rahasia
Kepercayaan
Amanah dalam
11 12
menjalankan tugas

Saling menghargai
13 14
satu sama lain
Penghargaan dan
Menghargai
penghormatan
pendapat yang 15,17 16,18

disampaikan

xvii
Saling tolong

menolong ketika

seseorang dalam

kesusahan atau
19 20
dalam keadaan
Bantuan dan
yang
kesediaan
membuutuhkan

bantuan

Saling memberi

perhatian satu 21 22

sama lain

Mengerjakan suatu

Kebersamaan hal secara 23 24

bersama-sama

Keterbukaan dan
25 26
perasaan pribadi

Merasa nyaman
Hubungan yang
berbagi cerita
intim
mengenai 27 28

kehidupannya

masing-masing

xviii
Lampiran 2

INSTRUMEN PENERIMAAN TEMAN SEBAYA

A. Jawablah pertanyaan berikut dengan memberi tanda checklist (√) pada kolom

yang disediakan!

Pilihan jawaban:

SL : Selalu

S : Sering

KD : Kadang-kadang

TP : Tidak pernah

B. Petunjuk

1. Berilah tanda checklist (√) pada kolom jawaban dengan konndisi anda saat

ini.

2. Jawaban akan kami rahasiakan

3. Jika ada yang kurang paham tanyakan langsung kepada peneliti

No Pertanyaan SL S KD TP

Ketika saya sedang bercerita teman saya


1
mendengarkannya dengan baik

Teman saya menghindar ketika saya ingin


2
bercerita kepadanya

xix
Ketika saya sedang izin tidak masuk sekolah

3 teman saya memberitahu saya ketika ada tugas

dari guru

Ketika saya sedang izin tidak masuk sekolah

4 teman-teman tidak ada yang memberi tahu saya

jika ada tugas dari guru

Ketika saya sedang sakit teman-teman

5 menjenguk saya dan mendo’akan saya supaya

lekas sembuh

Ketika saya sedang sedih tidak ada satupun


6
teman yang mau menghibur saya

Teman-teman saya ikut senang ketika saya


7
sedang bahagia

Teman saya iri ketika saya mendapatkan


8
kebahagiaan

Ketika teman saya mendapatkan masalah dia

9 bercerita kepada saya dan menyuruh saya

merahasiakan semua yang telah dia ceritakan

Teman-teman saya meragukan kemampuan


10
yang saya miliki

xx
Teman saya percaya dengan semua yang saya
11
ceritakan

Teman-teman saya menuduh saya sebagai


12
seorang pembohong

Teman-teman saya mau menerima kekurangan


13
dan kelebihan yang saya miliki

14 Teman-teman saya menghina kondisi fisik saya

Teman-teman saya menghargai setiap hal


15
yang saya lakukan

Teman-teman selalu komen ketika saya

16 melakukan suatu hal yang tidak sesuai dengan

yang dia harapkan

Teman-teman saya dapat menghargai


17
pendapat saya

Teman saya menyelak pembicaraan saya ketika


18
saya hendak mengemukakan pendapat

Ketika saya tidak paham terhadap suatu

19 pelajaran , teman-teman saya dengan senang

hati membantu saya untuk memahaminya

Ketika saya belum paham terhadap suatu


20
pelajaran, teman saya tidak mempedulikan saya

xxi
Teman-teman saya mau menolong saya setiap
21
saya sedang butuh bantuan

Ketika saya lupa membawa buku pelajaran,

22 tidak ada satupun teman saya yang mau berbagi

dengan saya

Teman-teman saya mengajak saya untuk

23 mengerjakan tugas kelompok secara bersama-

sama

Teman-teman saya tidak ada yang mau belajar


24
kelompok dengan saya

Teman-temanku mengingatkanku ketika saya


25
salah

Ketika saya berbuat salah teman-teman


26
membicarakan saya di belakang saya

Teman saya menceritakan kebahagiaan dan


27
keluh kesahnya kepada saya

28 Teman saya enggan bercerita kepada saya

xxii
Lampiran 3

KISI-KISI INSTRUMEN ANGKET KEPRIBADIAN

Nomor Soal
Indikator Sub Indikator
+ -

Mengetahui 1 2
Mampu menilai
kemampuan yang
diri secara
ada pada diri
realistik
sendiri

Tidak bergantung 3 4

kepada orang lain

Kemandirian Mampu 5 6

mengerjakan

tugas sendiri

Tidak mudah 7 8

meluapkan emosi
Dapat
Memaafkan dan 9 10
mengontrol
melupakan
emosi
kesalahan orang

lain

xxiii
Menolong teman 11,13,15 12,14,16

yang sedang

Berorientasi dalam kesusahan

keluar Bersikap sopan 17,19 18,20

dan santun

kepada orang lain

Mengerjakan 21 22

Menerima tugas dari guru

tanggung jawab Menjaga 23 24

kebersihan kelas

Aktif 25 26

berpartisipasi

Penerimaan dalam kegiatan

sosial sosial

Akrab dalam 27 28

pergaulan

xxiv
Lampiran 4

Instrumen Kepribadian Siswa

No Pertanyaan SL S KD TP
Memiliki kemauan belajar yang kuat dan
1
mengakui kekurangan diri.
Mudah cemas dalam menghadapi persoalan
2
yang dianggap sulit
Mampu menyelesaikan masalah tanpa bantuan
3
orang lain
Mudah putus asa dalam melakukan sesuatu dan
4
mengharapkan bantuan orang lain
Mengerjakan ujian sekolah sendiri dan tidak
5
menyontek teman
Tidak mau berusaha mencari jawaban sendiri
6 saat mengerjakan tugas dan selalu bergantung
kepada teman
Jika ada teman yang jahil saya tidak
7
membalasnya
8 Mudah marah ketika di ganggu teman
Ketika orang lain berbuat salah saya
9
memaafkannya
Mudah dendam dengan orang yang berbuat
10
salah kepada saya
Ketika ada orang yang tertimpa musibah saya
11 ikut berpartisipasi untuk mencarikan
sumbangan

xxv
Ketika ada pengemis datang kerumah saya
12
langsung menutup pintu rumah
Ketika ada teman yang lupa membawa alat tulis
13
saya meminjaminya
Membiarkan teman yang sedang merintih
14
kesakitan di kelas
Ketika teman mempunyai masalah memberikan
15
solusi yang terbaik kepadanya
16 Tidak peduli dengan teman yang sedang sedih
17 Bersikap sopan ketika bergaul dengan guru
18 Menghina guru dengan sebutan nama yang jelek
Memerhatikan ketika guru sedang menerangkan
19
pelajaran
Mengobrol dan ramai ketika guru sedang
20
menerangkan pelajaran
Apabila diperintah oleh guru dilaksanakan
21
dengan penuh tanggung jawab
Tidak mau mengerjakan tugas yang diberikan
22
oleh guru
Melaksanakan piket kebersihan kelas sesuai
23
dengan jadwal piket
Datang ke sekolah terlambat ketika sedang piket
24
kelas
Mengikuti bakti sosial yang diselenggarakan
25
oleh sosial
Berdiam diri di kelas ketika semua teman-teman
26
sedang kerja bakti di lingkungan sekolah

xxvi
Bergaul dengan siapapun tanpa membeda-
27
bedakan
28 Memilih-milih teman dalam pergaulan

xxvii
DAFTAR RESPONDEN
NO NAMA RESPONDEN NO NAMA RESPONDEN
1 Muhammad Ronal Jazil 20 Moh. Ghufron Azizi
2 Muhammad Zainuddin 21 Abdul Jalil
3 Muhammad Aziz Aliy Arrofi’ 22 Ahmad Khoirul Umam
4 Ahmad Zainul Zaki 23 Anang Setiawan
5 Habiburrohman 24 Ahmad Nabil Fahmi
6 M.Akbar Putra 25 M. Zaki Mubarok
7 Burhanudin Nurifadhil 26 Faiz Mu’adz Abqori
8 Muhammad Nurdin 27 Sheva Saputra
9 Aulya Hidayatus Sholihah 28 Elandha Fatma Naila
10 Ovie Aprilia 29 Khafiyatun Nadliroh
11 Yashifa Selma Qof Assasa 30 Risma Dwi Aprilia
12 Nur Lailatul Badriyah 31 Nur Amalina Ramadhani
13 Mersa Aprilia 32 Denis Amalia Agustin
14 Dea Aprilia Maisyara 33 Nelly Aulia Rahmawati
15 Syafiul Ummayatul Qoniah 34 Alfia Ajana Zulfa
16 Deswita Dzakia Fanisti 35 Anggun Felisa
17 Zahrotun Nafisa 36 Galuh Citra Lestari
18 Sindy Arum Astuti 37 Lutvia Ravika R
19 Atmim Nurona 38 Atsna ‘Izzatil Mushoffa

xxviii
DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : Nurul Aini


NIM : 1119102
Tempat, Tangggal Lahir : Pati, 20 Maret 2001
Alamat : Ds. Karangsumber Kec. Winong Kab. Pati
Pendidikan Formal : TK Pertiwi Karangsumber
SD Karangsumber 02
MI Maslakul Ulum Trangkil
MTs Maslakul Ulum Trangkil
MA Bustanul Ulum Wedarijaksa
Pendidikan Non Formal : PP Riyadhus Shalihin Trangkil-Pati
Motto : “Jika sudah berusaha dan merasa bukan termasuk
deretan orang-orang pintar, maka berusahalah menjadi
orang baik, karena pribadi yang baik bisa masuk di
deretan mana saja”.
Demikian daftar riwayat hidup dibuat dengan sunggguh-sungguh untuk menjadikan
periksa adanya.

Pati,…,… 2023
Penulis

Nurul Aini
NIM. 1119102

xxix

Anda mungkin juga menyukai