Anda di halaman 1dari 3

Nama : Aufa Liana Sarah

NIM :19513244005
Prodi : Pend. Teknik Busana

1. Apa potensi ekonomi lokal di daerah anda? Yang dapat dikembangkan dengan
Program Keahlian /Kompetensi Keahlian di SMK?
2. Resume dari 2 vidio pda materi 3 dalam bentuk PDF

Jawab….
1. A. Batik
Batik sebagai industri kraatif yang memiliki beberapa corak dan kekhasan yang
berbeda beda. Produk batik juga sebetulnya bisa di kembangkan tidak hanya produk
yang berorintasikan sebagai produk sandang saja tetapi bisa juga di kembangkan
menjadi produk produk kreatif seperti craft, souvenir dan lain sebagainyaKekayaan
motif yang beraneka ragam ini sebetulnya merupakan potensi besar yang layak di
kembangkan khususnya dalam program keahlian / kompetensi keahlian di SMK.
Pendidikan yang berkaitan dengan industri kreatif perlu dikembangkan dan
mendapatkan perhatian yang khusus dari pemerintah dan dunia pendidikan. Sebagai
bangsa yang memiliki kekayaan seni dan budaya. Pendidikan dibidang Industri Kreatif
layak dipertimbangkan. Potensi yang besar di bidang industri kreatif layak
disandingkan dan disinergikan dengan keindahan bangsa Indonesia.
2. Link and Match Pendidikan Vokasi
Kepuasan dan ketidakpuasan antara industi dan dunia kerja atas lulusan kampus/SMK.
Kebanyakan orang beranggapan dari tahun ke tahun pengangguran dari lulusan SMK
berkurang tetapi masih di anggap terlalu banyak di tengah tengah harapan besar rakyat
Indonesia Untuk menciptakan output yang sesuai dengan industri, maka harus link and
match. Program link and match dibuat untuk mengnyinergikan antara pendidikan
vokasi dengan dunia industri guna meningkatkan penyerapan lulusan sekolah vokasi
agar dapat menjadi tenaga kerja andal
Dari Pendidikan :
a. Kurikulum (disusun bersama industri)
b. Diajar (didik bersama industri)
c. Magang (prakerin bersama industri)
d. Sertifikat (bersama industri)
Dari Industri
a. Direkrut
b. Training
c. Dibiayai
d. Riset

syarat terciptanya link and match antara vokasi dengan dunia industri:

1. pembuatan kurikulum bersama. Di mana kurikulum tersebut harus disinkronisasi


setiap tahun dengan industri. “Harus disetujui,"
2. pihak industri wajib memberikan guru atau dosen tamu. Minimal pengajaran dari
dosen dan guru tamu ini dilakukan minimal 50 jam per semester.
3. pemberian magang kepada siswa SMK dan mahasiswa vokasi dari industri yang
dirancang bersama.
4. sertifikasi kompetensi. Menurut Wikan, kompetensi merupakan hal yang sangat
penting untuk lulusan vokasi. Sertifikat dibutuhkan untuk menunjukan level
kompetensi lulusan vokasi.
5. komitmen menyerap lulusan sekolah vokasi oleh industri.
Kompetensi yang di hasilkan attitude, karakter positif

Link and match, lulusan vokasi jawaban tantangan ekonomi


Krisis akibat pandemic virus corona (COVID-19). Kondisi ini di yakini cepat atau
lambat berdampak pada perekonomian Indonesia, oleh karena itu peran vokasi penting
upaya mencegah penurunan proses kewirausahaan saat new normal. Penyelarasan dunia
usaha dan dunia industri dengan pendidikan vokasi menjadi kunci dalam peningkatan
serapan tenaga kerja. 3.066.567 pekerja terdampak covid sehingga pekerja sector harus
di PHK/ dirumahkan, ditahun 2020 diharapkan program vokasi dapat menjadi tolak
ukur untuk pergerakan dunia usaha, program dengan konsep link and match di tahun
2017 dengan 70% teori dan 30% praktek. Untuk menciptakan alternatif baru agar vokasi
dapat menjadi dapat berdaya saing pada dunia pekerjaan. Kementrian Pendidikan dan
perindustrian harus seiring sejalan agar kedepannya Pendidikan vokasi di Indonesia
membuat alternative baru agar lulusan vokasi ini dapat menyerap daya saing di lapangan
kerja. Untuk mewujudkan hal ini pendidikan vokasi memiliki paket pernikahan massal
yang harus di terapkan oleh seluruh SMK dengan adanya materi pelatihan dan sertifikasi
di industri ke dalam kurikulum sekolah, guru masuk mengajar ke sekolah, program
magang yang terstruktur, di kelola dengan baik dan komitmen yang kuat dan program
biasiswa dan ikatan dinas bagi siswa, dan jembatan program dimana pihak industri
memperkenalkan teknologi dan proses kerja industry yang diperlukan.

Anda mungkin juga menyukai