Anda di halaman 1dari 1

SOAL BIOLOGI KELAS IX SMP

Soal Objektif
1. Diketahui terjadi persilangan antara tumbuhan berbiji bulat kuning (BBKK)
dengan tanaman berbiji kisut putih yang menghasilkan keturunan sebanyak 480
buah. Jika hasil persilangan tersebut disilangkan dengan sesamanya. Tentukan
hasil persilangan yang berfenotip biji bulat putih
2. Diketahui persilangan dengan sifat biji bulat kuning (BBKK) disilangkan dengan
tanaman berbiji keriput kuning (bbKK). Tentukan
a.P1=........
b. Gamet =.........
c. F1=............
d. Rasio fenotip dan genotip yang dihasilkan
3. Tuliskan dan gambarkan bentuk kromosom berdasarkan bentuk dan lengan
kromosomnya secara lengkap dan jelas! (minimal 3)
4. Tuliskan perbedaan DNA dan RNA dalam bentuk tabel secara lengkap dan jelas!
5. Tuliskan apa perbedaan antara sifat genotip dan fenotip serta berikan contohnya
dengan jelas!

Uraian Non-Objektif

1. Jelaskan perbedaan kromosom tubuh dan kromosom seks menurut pemahaman


kamu!
2. Jelaskan perbedaan antara persilangan monohibrid dan dihibrid berdasarkan
pemahaman kamu sendiri!
3. Jelaskan secara singkat menurut kamu sifat-sifat apa saja yang dimiliki oleh
kacang ercis sehingga digunakan oleh para peneliti untuk membuktikan hukum
mendel!
4. Menurut kamu, pada saat pembuatan bahan makanan menggunakan secara
konvensional, apa yang menjadi keuntungannya dan kerugiannya!
5. Tuliskan ciri-ciri morfologi (tampak luar) yang kamu dapatkan dari orang tua
kamu yang menujukkan bahwa sifat genetic secara morfologi benar-benar terjadi!

Anda mungkin juga menyukai