Anda di halaman 1dari 1

Selasa, 15 Februari 2022

TUGAS

DERET ARITMETIKA

MATEMATIKA WAJIB

XI IPA 1, XI IPA 2 & XI IPA 5

Petunjuk : Kerjakan soal ini dan jawabannya dikirim melalui gcr. Batas akhir pengiriman
jawaban hari Selaa 15 Februari 2022 pukul 24.00 WIB. Tugas dikirimkan dalam bentuk PDF.

1. a. Diketahui suku pertama dari barisan aritmetika = 3 dan U n = 15. Tentukan jumlah 7
suku pertama dan bedanya!
b. Jumlah n suku pertama dari barisan aritmetika adalah S n = 3n² - 7n. Tentukan nilai
dari suku pertamanya dan beda dari barisan aritmetika tersebut !

2. a. Diketahui barisan aritmetika dengan suku ke-5 sama dengan tiga kali suku ke-3.
Apabila U9 + U10 + U11 + U12 = 68, tentukan jumlah 12 suku pertamanya!

b. Diketahui deret aritmetika, Un adalah suku ke-n dengan U2 + U4 + U6 + U8 + U10 = 45.


Tentukan jumlah 11 suku pertama!

c. Diketahui suku pertama dari barian aritmetika adalah 48 dan bedanya adalah -4.
Tentukan nilai dari suku ke-15 dan jumlah 15 suku pertama!

3. Diketahui jumlah 10 suku pertama dari suatu barisan aritmetika adalah 1.255. Jika
bedanya adalah 6, tentukanlah suku pertama dari rumus suku ke-n !

Anda mungkin juga menyukai