Anda di halaman 1dari 23

BADAN PENGAWASAN KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN

DEPUTI PENGAWASAN
PENYELENGGARAAN KEUANGAN DAERAH
Jalan Pramuka Nomor 33 Jakarta Timur,13120
Telepon 021-85910031 (hunting), 85907666, Faksimile 021-85907666

Nomor : PR.00/S- 132.1/D3/04/2023 28 Februari 2023


Lampiran : 2 (dua) Set
Hal : Permintaan Usulan Peserta Pelatihan Sertifikasi
Non-JFA bagi APIP Daerah

Yth. Kepala Perwakilan BPKP (Sesuai Lampiran)


di tempat

Sehubungan dengan surat Sekretaris Utama selaku Penanggung Jawab STAR


Nomor PR.00/S-80/SU/STAR/2023 tanggal 7 Februari 2022 hal Permintaan Usulan
Tambahan Peserta Pelatihan Sertifikasi Non-JFA bagi Aparat Pengawasan Intern
Pemerintah (APIP) Sumber Dana STAR AF 2022 sebagaimana terlampir (Lampiran I),
dengan ini kami menyampaikan beberapa hal sebagai berikut:
1. Alokasi Jumlah peserta Pelatihan Sertifikasi Non-JFA sebanyak 350 orang (rincian pada
Lampiran IIa), diprioritaskan bagi APIP Kementerian/Lembaga/ Provinsi/Kabupaten/Kota
dengan tingkat Kapabilitas APIP dan Maturitas SPIP di bawah level 3 (Lampiran IIb).
2. Perwakilan BPKP agar segera menyampaikan kepada kami:
a. Surat usulan Peserta Seleksi Administratif Diklat dan Sertifikasi Non-JFA STAR
BPKP Tahun 2023 yang ditujukan kepada Deputi Bidang Pengawasan
Penyelenggaraan Keuangan Daerah (sesuai Lampiran 3/1-4 Surat Sekretaris
Utama);
b. Rekapitulasi Calon Peserta, berupa daftar nama, NIP, pangkat/golongan, jabatan,
nama diklat/sertifikasi, nomor WA calon peserta, unit kerja APIP, dan nomor contact
person unit kerja (sesuai Lampiran 3/2-4 Surat Sekretaris Utama);
c. Formulir Pendaftaran Peserta yang ditandatangani oleh calon peserta (sesuai
Lampiran 3/3-4 Surat Sekretaris Utama);
d. Dokumen persyaratan calon peserta pelatihan sesuai Lampiran 1 Surat Sekretaris
Utama.
3. Perwakilan BPKP agar segera menyampaikan dokumen-dokumen sesuai butir 2 di atas,
paling lambat tanggal 17 Maret 2023 kepada Direktorat Tata Kelola Pemerintah Daerah
c.q. Sdri. Dina Anggraeni (HP 0811-1985-943).
4. Hal-hal lain berkenaan dengan Pelatihan Sertifikasi Non-JFA Tahun 2023 tersebut telah
tertuang dalam Surat Sekretaris Utama BPKP Nomor PR.00/S-80/SU/STAR AF/2023.

Demikian kami sampaikan, atas kerja sama yang baik, kami mengucapkan terima
kasih.

Deputi Kepala BPKP,

Ditandatangani secara elektronik oleh

Raden Suhartono

Tembusan (tanpa lampiran):


1. Sekretaris Utama dan Para Deputi Kepala BPKP (Selaku Pembina)
2. Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pengawasan BPKP
Daftar Kepala Perwakilan Tujuan Surat

1. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Aceh


2. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sumatera Utara
3. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sumatera Barat
4. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Riau
5. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sumatera Selatan
6. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Jambi
7. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Bengkulu
8. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Kepulauan Bangka Belitung
9. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Lampung
10. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Jawa Barat
11. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Jawa Tengah
12. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Jawa Timur
13. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Kalimantan Barat
14. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Kalimantan Selatan
15. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Kalimantan Timur
16. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Kalimantan Tengah
17. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Utara
18. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tengah
19. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Tenggara
20. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sulawesi Selatan
21. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Nusa Tenggara Timur
22. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Maluku
23. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Maluku Utara
24. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Papua
25. Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Papua Barat
31 BADAN PENGAWASAN KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN
STATE ACCOUNTABILITY REVITALIZATION
Jalan Pramuka Nomor 33 Jakarta 13120
Telepon 021-85910031

Nomor : PR.00/S-80/SU/STAR AF/2023 7 Februari 2023


Lampiran : Satu berkas
Hal : Permintaan Usulan Peserta Pelatihan
Sertifikasi Non-JFA bagi Aparat Pengawasan
Intern Pemerintah Sumber Dana STAR AF
2023

Yth.
1. Deputi Kepala BPKP Bidang PIP Bidang Perekonomian dan Kemaritiman
2. Deputi Kepala BPKP Bidang PIP Bidang Polhukam PMK
3. Deputi Kepala BPKP Bidang Pengawasan Penyelenggaraan Keuangan Daerah
di Tempat

Sesuai dengan Surat dari Indonesia Resident Mission Country Director Nomor 004/L/STAR
AF/2023 tanggal 27 Januari 2023 tentang Tidak Adanya Keberatan (No Objection Letter)
atas TOR dan RAB Pelatihan dan Sertifikasi Non-JFA Tahun 2023-2024, bersama ini kami
sampaikan alokasi pelatihan Sertifikasi non-JFA (SNJFA) untuk peserta asal APIP dengan
akademi terkait yang berwenang mengusulkan peserta pelatihan sebagai berikut:

Akademi Tata Kelola


No. Jenis Sertifikasi Perekonomian Pemerintahan
Polhukam
dan Daerah dan
PMK
Kemaritiman Desa
1. Kompetensi PBJP Level-1 30 30 30
Certified Risk Governance Professional
2. 25 50 0
(CRGP)
Qualified Risk Management Professional
3. 0 0 75
(QRMP)
4. Qualified Risk Management Analyst (QRMA) 25 25 75
Certified Government Accounting Associate
5. 25 55 75
(CGAA)
Certified Government Accounting Expert Level-
6. 25 55 25
1 (CGAE-1)
Certified Government Accounting Expert Level-
7. 5 41 0
2 (CGAE-2)
8. Information Technology Auditor (IT Auditor) 25 25 50
9. Data Scientist (WCDS) 15 15 15
10. Computer Hacking Forensic Investigator (CHFI) 10 15 5
Jumlah 185 311 350
*Peserta CGAE Level 2 adalah lulusan CGAE Level 1 pada tahun 2022 (lampiran 5)
Hal-hal terkait kegiatan SNJFA yang perlu menjadi perhatian adalah sebagai berikut:
a. Target peserta pelatihan sertifikasi agar memperhatikan tujuan utama STAR AF
sehingga perlu alokasi memadai bagi peserta yang berasal dari unit dengan tingkatan
kapabilitas APIP dan maturitas SPIP kurang dari 3.
b. Target kelulusan peserta pelatihan sertifikasi adalah 80%.
c. Seleksi peserta pelatihan memperhatikan syarat responsif gender sebesar 40%.
d. Akademi menetapkan prioritas mitra kerja K/L/P sesuai target RPJMN 2020-2024 dan
Renstra BPKP 2020-2024.
e. Akademi melakukan seleksi atas usulan peserta pelatihan SNJFA yang diajukan oleh
mitra kerja.
f. Akademi menyampaikan daftar peserta pelatihan SNJFA dan petugas penghubung
(PIC) kepada Pusdiklatwas. Formulir daftar peserta dan PIC akademi sebagaimana
lampiran 2 dan formulir-formulir bagi mitra kerja sebagaimana pada lampiran 3.
g. Hal-hal teknis terkait penyelenggaraan pelatihan SNJFA akan dikomunikasikan lebih
lanjut oleh Pusdiklatwas kepada PIC kedeputian dan mitra kerja.

Program SNJFA sebagaimana disampaikan diatas direncanakan akan dimulai pada akhir
Februari sampai dengan September 2023 dengan jadwal terlampir (lampiran 4).
Demikian kami sampaikan. Atas perhatian Saudara, kami mengucapkan terima kasih.

Sekretaris Utama
Selaku Penanggung Jawab STAR,

Ditandatangani secara elektronik oleh

Ernadhi Sudarmanto

Tembusan:
Yth. Kepala BPKP
Lampiran 1
Nomor: PR.00/S-80/SU/STAR AF/2023
Tanggal: 7 Februari 2023

Hal-hal berkenaan dengan pelatihan sertifikasi Non-JFA tahun 2023 adalah sebagai berikut:
1. Peserta yang dinyatakan lulus seleksi berhak untuk mengikuti pelatihan yang dilanjutkan
dengan ujian sertifikasi. Peserta diutamakan bagi pegawai yang belum pernah mengikuti
diklat/memperoleh sertifikasi keahlian yang dibiayai dengan anggaran STAR BPKP. Bagi
peserta yang tidak lulus sertifikasi, biaya ujian ulangan ditanggung oleh peserta/unit asal
peserta.
2. Adanya komitmen tertulis dari unit pengelola SDM di tempat calon peserta untuk
mempertahankan calon peserta pada posisi terkini selama minimal 2 tahun (kecuali peserta
memperoleh promosi) dan untuk menempatkan mereka yang belum menjabat sebagai
fungsional auditor ataupun pengelola keuangan pada jabatan/posisi dimaksud dalam kurun
waktu enam bulan.
3. Adanya komitmen tertulis dari unit pengelola SDM di tempat calon peserta untuk
mendukung evaluasi pasca diklat yang dilakukan BPKP baik berupa perubahan kinerja
alumni maupun kontribusi alumni pada perubahan kinerja unitnya.
4. Setiap calon peserta memilih 1 (satu) jenis sertifikasi. Berkas persyaratan administratif
setiap calon peserta agar dikirimkan dalam file/berkas terpisah untuk setiap pilihan jenis
sertifikasi berupa soft copy.
5. Persyaratan minimal administratif calon peserta diklat dan sertifikasi non-JFA adalah
sebagai berikut (melampirkan fotocopy dokumen terkait; SK/Ijazah/Sertifikat
Profesi/Sertifikat Pelatihan/Sertifikat Workshop/ST/ITP/IELTS Score):

a. PBJP Level-1
No. Persyaratan Uraian
1 Jabatan Pelaksana yang melaksanakan tugas PBJP/ Auditor
Pertama/Pengelola Keuangan Negara
2 Pendidikan Formal Minimal D-III (melampirkan fotokopi ijazah)
3 Diklat STAR Tidak memiliki kewajiban ujian sertifikasi dari program
SNJFA STAR sebelumnya
4 Sertifikasi LKPP Belum memiliki sertifikat lulus ujikom PBJP Tingkat
Dasar/Level 1
5 Keahlian Mampu mengoperasikan aplikasi komputer dasar
6 Pengalaman Kerja Minimal 2 tahun dalam jabatan
b. QRMP
No. Persyaratan Uraian
1 Jabatan Administrator/ Koordinator/Auditor Madya/setara eselon 3
2 Pendidikan Formal Minimal S-2/Magister (melampirkan fotokopi ijazah)
3 Diklat STAR Tidak memiliki kewajiban ujian sertifikasi dari program
SNJFA STAR sebelumnya
4 Penugasan Pernah mengikuti diklat/workshop yang terkait dengan SPIP/
manajemen risiko manajemen risiko, dan/atau pernah melaksanakan
penugasan SPIP/manajemen risiko, menjadi narasumber,
menjadi satgas SPIP (melampirkan fotokopi sertifikat
diklat/workshop dan/atau surat penugasan, ST narasumber
dan SK satgas)
5 Bahasa Inggris Memiliki TOEFL ITP sekurang-kurangnya 400 atau IELTS 4.5
(melampirkan fotokopi skor TOEFL/IELTS) yang masih
berlaku
6 Pengalaman Kerja Minimal 2 tahun dalam jabatan

c. QRMA
No. Persyaratan Uraian
1 Jabatan Pengawas/Subkoordinator/ Auditor Muda/setara eselon 4
2 Pendidikan Formal Minimal S-1/D-IV (melampirkan fotokopi ijazah)
3 Diklat STAR Tidak memiliki kewajiban ujian sertifikasi dari program
SNJFA STAR sebelumnya
4 Penugasan Pernah mengikuti diklat/workshop yang terkait dengan SPIP/
manajemen risiko manajemen risiko, dan/atau pernah melaksanakan
penugasan SPIP/manajemen risiko, menjadi narasumber,
menjadi satgas SPIP (melampirkan fotokopi sertifikat
diklat/workshop dan/atau surat penugasan, ST narasumber
dan SK satgas).
5 Bahasa Inggris Memiliki TOEFL ITP sekurang-kurangnya 400 atau IELTS 4.5
(melampirkan fotokopi skor TOEFL/IELTS) yang masih
berlaku
6 Pengalaman Kerja Minimal 2 tahun dalam jabatan

d. CRGP
No. Persyaratan Uraian
1 Jabatan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama;
Minimal 2 tahun dalam jabatan.

Administrator/ Koordinator/Auditor Madya/setara eselon 3


Bersertifikat AMROT/CRMP;
Minimal 3 tahun dalam jabatan.

2 Pendidikan Formal Minimal S-2/Magister (melampirkan fotokopi ijazah)


3 Bahasa Inggris Memiliki TOEFL ITP sekurang-kurangnya 450 atau IELTS 5.0
(melampirkan fotokopi skor TOEFL/IELTS) yang masih
berlaku
4 Diklat/workshop Pernah mengikuti diklat/workshop yang terkait dengan SPIP/
dan pengalaman manajemen risiko, dan/atau pernah melaksanakan penugasan
kerja SPIP/manajemen risiko, menjadi narasumber, menjadi satgas
SPIP (melampirkan fotokopi sertifikat diklat/workshop
dan/atau surat penugasan, ST narasumber dan SK satgas)

e. CGAE Level 1 (Certified Government Accounting Expert Level 1)


No. Persyaratan Uraian
1 Jabatan Pengelola Keuangan Negara/Pejabat Fungsional Lainnya/
Auditor Muda (melampirkan fotokopi SK jabatan
struktural/jabatan fungsional lainnya/jabatan fungsional
auditor)
2 Pendidikan Formal Minimal S-1/D-IV semua jurusan (melampirkan fotokopi
ijazah)
3 Diklat STAR Tidak memiliki kewajiban ujian sertifikasi dari program SNJFA
STAR sebelumnya
4 Pengalaman Kerja Minimal 2 tahun dalam jabatan

f. CGAA (Certified Government Accounting Associate)


No. Persyaratan Uraian
1 Jabatan Pengelola Keuangan Negara/Pejabat Fungsional
Lainnya/Auditor Pertama (melampirkan fotokopi SK jabatan
struktural/jabatan fungsional lainnya/jabatan fungsional
auditor)
2 Pendidikan Formal Minimal lulusan SMA/SMK/D-III Akuntansi (melampirkan
fotokopi ijazah)
3 Diklat STAR Tidak memiliki kewajiban ujian sertifikasi dari program SNJFA
STAR sebelumnya
4 Pengalaman Kerja Minimal 2 tahun dalam jabatan

g. IT Auditor (Information Technology Auditor)


No. Persyaratan Uraian
1 Jabatan Minimal Auditor Pertama
2 Pendidikan Formal Minimal S-1/D-IV (melampirkan fotokopi ijazah)
3 Diklat STAR Tidak memiliki kewajiban ujian sertifikasi dari program SNJFA
STAR sebelumnya
4 Keahlian dan Minat Memiliki pengetahuan/keterampilan di bidang teknologi
informasi.
5 Bahasa Inggris Memiliki TOEFL ITP sekurang-kurangnya 400 atau IELTS 4.5
(melampirkan fotokopi ITP/IELTS)
6 Pengalaman Kerja Minimal 2 tahun sebagai Auditor

h. Data Scientist
No. Persyaratan Uraian
1 Jabatan PFA minimal Auditor Pertama
2 Pendidikan Formal Minimal S-1/D-IV (melampirkan fotokopi ijazah)
3 Diklat STAR Tidak memiliki kewajiban ujian sertifikasi dari program
SNJFA STAR sebelumnya
4 Keahlian dan Minat Memiliki pengetahuan/keterampilan menangkap konsep
matematika dan atau statistika, data analysis, serta data
engineering.
5 Bahasa Inggris Memiliki TOEFL ITP sekurang-kurangnya 500 atau IELTS
5.5 (melampirkan fotokopi ITP/IELTS, ujian sertifikasi dalam
bahasa Inggris)
6 Pengalaman Kerja Minimal 2 tahun sebagai auditor

i. Computer Hacking Forensic Investigator (CHFI)


No. Persyaratan Uraian
1 Jabatan Minimal Auditor Pertama
2 Pendidikan Formal Minimal S-1/D-IV
3 Diklat STAR Tidak memiliki kewajiban ujian sertifikasi dari program SNJFA
sebelumnya
4 Keahlian dan Minat Memiliki pengetahuan/keterampilan di bidang teknologi digital
dan informasi, berminat atau melakukan penugasan
keinvestigasian
5 Bahasa Inggris Bahasa Inggris Memiliki TOEFL ITP sekurang-kurangnya 500
atau IELTS 5.5 (melampirkan fotokopi ITP/IELTS)
6 Pengalaman Kerja Pengalaman Kerja Minimal 2 tahun sebagai auditor

6. Surat pengantar ditandatangani oleh minimal Pejabat Eselon II dan dilampiri dengan
rekapitulasi calon peserta (lampiran 3). Berkas persyaratan calon peserta agar dikirimkan
kepada akademi terkait.

Format judul pengiriman softcopy sebagai berikut:


Nama Diklat Nama K/L
contoh:
Rahmawati_CGAA_Kemendagri

7. Untuk penjelasan lebih lanjut dapat menghubungi Bidang P3SPIP Pusdiklatwas BPKP c.q.
Subkoordinator Diklat Sertifikasi Non JFA Sdri. Siti Fatimah (08111336487).
Lampiran 2/1-2
Nomor: PR.00/S-80/SU/STAR AF/2023
Tanggal: 7 Februari 2023

KOP SURAT

Nomor : S-................/2023 ........... 2023


Lampiran : .....................
Hal : Usulan Peserta Sertifikasi Non-JFA
Sumber Dana STAR AF BPKP Tahun 2023

Yth. Kepala Pusdiklatwas BPKP


di Jakarta

Menindaklanjuti surat Sekretaris Utama BPKP Selaku Penanggung Jawab STAR BPKP
Nomor S-...../SU/STAR/2023 tanggal .................2023 hal ................................................
dengan ini kami mengusulkan dan merekomendasikan pegawai sebagaimana terlampir untuk
mengikuti seleksi administratif Diklat dan Sertifikasi Non-JFA STAR BPKP Tahun 2023.
Demikian kami sampaikan. Atas perhatian dan kerjasama yang baik, kami ucapkan terima
kasih.

Koordinator Pembelajaran
Akademi…………………………….

.................................................
NIP. .........................................

Tembusan:
Deputi Kepala BPKP Bidang Pengawasan….
Lampiran 2/2-2
Nomor: PR.00/S-80/SU/STAR AF/2023
Tanggal: 7 Februari 2023

DAFTAR PESERTA PELATIHAN SNJFA STAR AF 2023


KEDEPUTIAN……..(isi kedeputian pengusul)

Jenis Nomor
Nama Asal Asal Unit CP
No. Sertifikasi* NIP Jabatan Pangkat/Gol. WA
Peserta K/L/P eselon II K/L
peserta

*Jenis sertifikasi dan alokasi peserta tiap kedeputian sesuai table pada badan surat
Lampiran 3/1-4
Nomor: PR.00/S-80/SU/STAR AF/2023
Tanggal: 7 Februari 2023

KOP SURAT

Nomor : S-................/2023 ........... 2023


Lampiran : .....................
Hal : Usulan Peserta Seleksi Administratif Diklat
dan Sertifikasi Non-JFA STAR BPKP Tahun 2023

Yth. (diisi sesuai kedeputian terkait; D1/D2/D3)


di Jakarta

Menindaklanjuti surat Deputi Kepala BPKP Bidang …… Nomor S-..... tanggal .................2023
hal ................................................ dengan ini kami mengusulkan dan merekomendasikan
pegawai sebagaimana terlampir untuk mengikuti seleksi administratif Diklat dan Sertifikasi
Non-JFA STAR BPKP Tahun 2023.
Demikian kami sampaikan. Atas perhatian dan kerjasama yang baik, kami ucapkan terima
kasih.

Kepala/Sekretaris/Inspektur ....................

.................................................
NIP. .........................................
Lampiran 3/ 2-4
Nomor: PR.00/S-80/SU/STAR AF/2023
Tanggal : 7 Februari 2023

……………………………………. CONTOH …………………………………………

REKAPITULASI CALON PESERTA DIKLAT/SERTIFIKASI NON-JFA


.......................... (nama unit kerja)

Pangkat/ Nama Diklat/ Keterangan


No. Nama NIP Jabatan
Golongan Sertifikasi

CP
Kementerian/
Lembaga dan
Nomor
Kontak/HP

….., …………
Kepala/Inspektur ....................

.................................................
NIP. .........................................
Lampiran 3/3-4
Nomor: PR.00/S-80/SU/STAR AF/2023
Tanggal: 7 Februari 2023

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA DIKLAT SERTIFIKASI NON-JFA*

PBJ LEVEL 1 CFRA QRMP QRMA CRGP

CGAA CGAE 1 CGAE 2 IT AUDITOR DATA SCIENTIST

1. Nama lengkap (dengan gelar) : ………………………………………

2. Tempat / Tanggal Lahir : ………………………………………

3. Jenis kelamin :
……………………………………
4. NIP : ………………………………………

5. Pangkat / Golongan : ………………………………………

6. Jabatan : ………………………………………

7. Unit kerja : ………………………………………

8. No. Telp/HP : ………………………………………

9. Alamat email : ………………………………………

10. Pendidikan Terakhir : ………………………………………

Skor TOEFL/IELTS (untuk yang menya- : ………………………………………


11.
ratkan skor minimal TOEFL/IELTS)

*Pilih salah satu

….., …………

(Nama Calon Peserta)


NIP. .........................................
Lampiran 3/4-4
Nomor: PR.00/S-80/SU/STAR AF/2023
Tanggal: 7 Februari 2023

……………………………………. CONTOH …………………………………………

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertandatangan di bawah ini:

Nama :

NIP :

Jabatan :

dengan ini menyatakan kesediaan saya untuk:

1. mempertahankan calon peserta pada posisi terkini selama minimal 2 tahun (kecuali
peserta memperoleh promosi) dan menempatkan mereka yang belum menjabat sebagai
fungsional auditor ataupun pengelola keuangan pada jabatan/posisi dimaksud dalam
kurun waktu maksimal enam bulan.
2. mendukung evaluasi pasca diklat yang dilakukan BPKP baik terkait perubahan kinerja
alumni maupun kontribusi alumni pada perubahan kinerja unitnya.

Demikian surat pernyataan ini saya buat untuk digunakan sebagaimana mestinya dengan
penuh tanggungjawab.

…., ……………… 2023

(Nama Pengelola SDM)

NIP. .........................................
Lampiran 4
Nomor: PR.00/S-80/SU/STAR AF/2023
Tanggal: 7 Februari 2023

JADWAL PELATIHAN SERTIFIKASI NON JFA SUMBER DANA STAR AF 2023


PESERTA APIP KEMENTERIAN/LEMBAGA/PEMDA
MITRA METODE
NO. JENIS SERTIFIKASI PESERTA PELATIHAN UJIAN METODE UJIAN
DEPUTI PELATIHAN
1 CGAE Pusat Level 2 5 D1 27 Feb - 2 Maret TM 8 Maret 2023 Daring
Batch 2
2 PBJP5 30 D1 EL 27 Feb - 10 Mar, Blended 16 Maret Online Terpusat
TM 13-15 Mar
3 IT Auditor2 25 D1 8-11 Mei TM 12 Mei Luring
4 CRGP4 25 D1 23-24 Mei TM 25 Mei Luring
5 CGAA Pusat Batch 2 25 D1 5- 8 Juni TM 14 Juni Daring
6 QRMA1 25 D1 12-14 Juni TM 15 Juni Luring
7 WCDS3 15 D1 Juni PJJ, Offline Juli Online Proctoring
8 CGAE Pusat Level 1- 25 D1 7-10 Agustus TM 16 Agustus Daring
Batch 2
9 CHFI4 10 D1 21-25 Agustus TM September Online Proctoring
10 CGAE Pusat Level 2 41 D2 27 Feb - 2 Maret (18) TM 15 Maret Daring
Batch 3 6 - 9 Maret (23)
11 PBJP6 30 D2 EL 8-22 Mei, TM 23-25 Blended 26 Mei Online Terpusat
Mei
12 IT Auditor3 25 D2 22-25 Mei TM 26 Mei Luring
13 CRGP5 25 D2 29-30 Mei TM 31 Mei Luring
14 CRGP6 25 D2 6-7 Juni TM 8 Mei Luring
15 CGAA Pusat Batch 3 27 D2 19- 22 Juni TM 28 Juni Daring
16 QRMA2 25 D2 18-20 Juni TM 21 Juni Luring
17 WCDS4 15 D2 Juni PJJ, Offline Juli Online Proctoring
18 CGAA Pusat Batch 4 28 D2 24-27 Juli TM 2 Agustus Daring
19 CGAE Pusat Level 1- 27 D2 21-24 Agustus TM 30 Agustus Daring
Batch 3
20 CHFI5 10 D2 28 Agustus -1 Sept TM September Online Proctoring
21 CGAE Pusat Level 1- 28 D2 4-7 September TM 13 September Daring
Batch 4
22 CHFI6 5 D2 4-8 September TM September Online Proctoring
23 CGAA Daerah Batch 1 25 D3 22-25 Mei TM 31 Mei Daring
24 PBJP4 (revised) 30 D3 EL 25 Mei - 9 Juni, TM Blended 15 Juni Online Terpusat
12-14 Juni
25 IT Auditor4 25 D3 5-8 Juni TM 9 Juni Luring
26 IT Auditor5 25 D3 12-15 Juni TM 16 Juni Luring
27 QRMA3 25 D3 3-5 Juli TM 6 Juli Luring
28 QRMP3 25 D3 3-6 Juli TM 7 Juli Luring
29 WCDS5 15 D3 Juli PJJ, Offline Juli Online Proctoring
30 CGAA Daerah Batch 2 25 D3 10 - 14 Juli TM 20 Juli Daring
31 QRMA4 25 D3 10-12 Juli TM 13 Juli Luring
32 QRMP4 25 D3 10-13 Juli TM 14 Juli Luring
33 QRMA5 25 D3 24-26 Juli TM 27 Juli Luring
34 QRMP5 25 D3 24-27 Juli TM 28 Juli Luring
35 CGAA Daerah Batch 3 25 D3 7 - 10 Agustus TM 16 Agustus Daring

36 CGAE Daerah Level 1- 25 D3 28 - 31 Agustus TM 6 September Daring


Batch 4
37 CHFI6 5 D3 4-8 September TM September Online Proctoring
JUMLAH 846
Lampiran 5
Nomor: PR.00/S-80/SU/STAR AF/2023
Tanggal: 7 Februari 2023

PESERTA CGAE LEVEL 2 BATCH 2 DAN 3 APIP


Pelatihan
No NIP Nama Unit Organisasi Batch
& Ujian
1 197707272009011004 Alamsyah R. M. Situmeang Inspektorat BNPP TKI 2
2 199210252018011001 Ardhian Triwiratno Inspektorat Utama Badan Pengawas Obat dan Makanan 2
3 199306192019032005 Diantini Citrawati Slamet Komisi Pemilihan Umum 2
4 197512162008012005 Esi Mei Lanie Inspektorat Jenderal Kementerian Kesehatan 2
5 198107252015022001 Estu Retno Yuliati Biro Hukum, Sistem Informasi dan Kepegawaian LKPP 2
6 198311122005022001 Fina Azalia Tiurma Uli H Badan Riset dan Inovasi Nasional 2
7 198803012011011005 Firdaus Hamdani Akbar Inspektorat Jenderal Kementerian Agama 2
Pelatihan
8 197409041999031002 Hendro Priyono Inspektorat Jenderal KLHK 2 TM
9 198407122009022014 Ika Trisnawati Inspektorat Badan Pusat Statistik 2 Offline
10 197905212003121002 Ludy Prima Johansyah Badan Pemeriksa Keuangan 2 27 Feb -2
Maret
11 198306232008031003 Mokhammad Subuh W Inspektorat Jenderal Kementerian Perindustrian 2 2023
12 198703182009122001 Riecha Santiecha Badan Riset dan Inovasi Nasional 2 Hotel
13 199105142015011001 Salamun Norman Austin Inspektorat Badan Siber dan Sandi Negara 2 Bogor

14 198711052015032002 Tinu Christaning Komisi Pemilihan Umum 2 Ujian


15 197108312006041002 Achmad Rofik Inspektorat Jenderal Kementerian Kesehatan 2 Online
8 Maret
16 198704272011011010 Ahmad Efendy Inspektorat Jenderal Kementerian Agama 2
2023
17 197502022005022001 Amalia Kurniasih Komisi Nasional Hak Asasi Manusia 2
18 199510162019031005 Andum Nugroho Komisi Pemilihan Umum 2
19 198407012009062001 Dita Yulistya Badan Pemeriksa Keuangan 2
20 199206112015032001 Elychia Roly Putri Inspektorat Jenderal Kementerian Hukum dan HAM 2
21 198707292009011001 Erwin Yulianto Badan Pemeriksa Keuangan 2
22 197807022009121001 Johan Sisco Inspektorat Utama BKKBN 2
23 198010172010011010 Lalu Agus Sudrajat Komisi Pemilihan Umum 2
1 198412072009122002 Natalia Melani Inspektorat Jenderal Kementerian Kesehatan 3
2 198505232008012001 Nur Laily Fauziah Sekretariat Negara 3
3 199205072017122001 Sandra Nur Fitri Inspektorat Jenderal Kementerian Hukum dan HAM 3
4 198405132009121003 Sigit Wruhantoro Inspektorat Utama BKKBN 3
5 198601312010121002 Teguh Pribadiputra Badan Riset dan Inovasi Nasional 3
6 199111272014032001 Tri Nugrahani Novita Sari Lembaga Administrasi Negara 3
7 198610072009122003 Tri Oktaviyani Badan Riset dan Inovasi Nasional 3
Pelatihan
8 198910042015031005 Dedy Mulia Badan Pengawas Pemilihan Umum R.I. 3 TM
9 199112042019032007 Dewy Yudhy Manggala Putri Komisi Pemilihan Umum 3 Offline
6-9
10 198411212015022001 Dwi Indriyanti Inspektorat Utama Badan Narkotika Nasional 3
Maret
11 199106152017121001 Erwin Inspektorat Jenderal Kementerian Hukum dan HAM 3 2023
12 199308042019022005 Fadia Naufa Nasution Badan Nasional Penanggulangan Terorisme 3 Hotel
Bogor
13 199406182019012002 Fera Arindra Inspektorat Jenderal Kementerian Hukum dan HAM 3
14 198302132006042004 Feri Kustiani Badan Riset dan Inovasi Nasional 3 Ujian
15 198112052000031001 Heru Nugroho Inspektorat Utama Sekretariat Jenderal DPR RI 3 Online
15 Maret
16 198610172018011001 Muhammad Rizki Inspektorat Mahkamah Konstitusi 3
2023
17 197402211999032001 Nadrah Badan Pemeriksa Keuangan 3
18 198402092006042002 Ririn Yekti Rahayuningsih Badan Riset dan Inovasi Nasional 3
19 199105022015031008 Rizal Shobirin Inspektorat Jenderal Kementerian Agama 3
20 198602272015032004 Ronalita Situmorang Badan Pengawas Pemilihan Umum R.I. 3
21 199202282018011001 Tri Dahus Susanto Inspektorat Utama Badan Pengawas Obat dan Makanan 3
22 198211192008081001 Wahyu Hariyanto Badan Pemeriksa Keuangan 3
23 198810252019032006 Yoshi Putri Utami Komisi Pemilihan Umum 3
Lampiran IIa

Daftar Alokasi Peserta Pelatihan Sertifikasi Non-JFA (SNJFA)


Bagi APIP Kementerian/Provinsi/Kabupaten/Kota

Alokasi Peserta Sertifikasi


No APIP
PBJ-1 QRMP QRMA CGAA-1 CGAE-1 IT Auditor Data Scientist CHFI Total
1 APIP Kementerian Dalam Negeri 0 0 0 0 0 0 0 3 3
2 APIP Kementerian Desa PDTT 0 0 0 0 0 0 0 2 2
3 APIP di wilayah Provinsi Aceh 1 3 3 3 1 2 1 0 14
4 APIP di wilayah Provinsi Sumatera Utara 2 3 3 3 1 2 1 0 15
5 APIP di wilayah Provinsi Sumatera Barat 1 3 3 3 1 2 1 0 14
6 APIP di wilayah Provinsi Riau 1 3 3 3 1 2 0 0 13
7 APIP di wilayah Provinsi Sumatera Selatan 1 3 3 3 1 2 1 0 14
8 APIP di wilayah Provinsi Jambi 1 3 3 3 1 2 1 0 14
9 APIP di wilayah Provinsi Bengkulu 1 3 3 3 1 2 1 0 14
10 APIP di wilayah Provinsi Bangka Belitung 1 3 3 3 1 2 0 0 13
11 APIP di wilayah Provinsi Lampung 1 3 3 3 1 2 0 0 13
12 APIP di wilayah Provinsi Jawa Barat 1 3 3 3 1 2 1 0 14
13 APIP di wilayah Provinsi Jawa Tengah 1 3 3 3 1 2 1 0 14
14 APIP di wilayah Provinsi Jawa Timur 1 3 3 3 1 2 1 0 14
15 APIP di wilayah Provinsi Kalimantan Barat 1 3 3 3 1 2 0 0 13
16 APIP di wilayah Provinsi Kalimantan Selatan 1 3 3 3 1 2 1 0 14
17 APIP di wilayah Provinsi Kalimantan Timur 1 3 3 3 1 2 0 0 13
18 APIP di wilayah Provinsi Kalimantan Tengah 1 3 3 3 1 2 1 0 14
19 APIP di wilayah Provinsi Sulawesi Utara 1 3 3 3 1 2 0 0 13
20 APIP di wilayah Provinsi Sulawesi Tengah 1 3 3 3 1 2 0 0 13
21 APIP di wilayah Provinsi Sulawesi Tenggara 2 3 3 3 1 2 1 0 15
22 APIP di wilayah Provinsi Sulawesi Selatan 1 3 3 3 1 2 0 0 13
23 APIP di wilayah Provinsi NTT 2 3 3 3 1 2 1 0 15
24 APIP di wilayah Provinsi Maluku 1 3 3 3 1 2 1 0 14
25 APIP di wilayah Provinsi Maluku Utara 1 3 3 3 1 2 0 0 13
26 APIP di wilayah Provinsi Papua 2 3 3 3 1 2 0 0 14
27 APIP di wilayah Provinsi Papua Barat 2 3 3 3 1 2 1 0 15
Jumlah 30 75 75 75 25 50 15 5 350
Lampiran IIb

DAFTAR PEMDA DENGAN MATURITAS SPIP DAN KAPABILITAS APIP


DI BAWAH LEVEL 3

No Pemda Level SPIP Level APIP


Perwakilan BPKP Prov. Aceh
1 Kabupaten Aceh Timur 2 2
2 Kabupaten Aceh Jaya 2 2
3 Kabupaten Aceh Tenggara 2 2
4 Kota Sabang 2 2
5 Kabupaten Nagan Raya 2 2
6 Kota Subulussalam 2 2
7 Kabupaten Pidie Jaya 2 2
8 Kabupaten Aceh Singkil 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Sumatera Utara


1 Kabupaten Karo 2 2
2 Kabupaten Labuhanbatu 2 2
3 Kabupaten Mandailing Natal 2 2
4 Kota Pematangsiantar 2 2
5 Kota Tanjungbalai 2 2
6 Kota Padangsidempuan 2 2
7 Kabupaten Samosir 2 2
8 Kabupaten Padang Lawas Utara 2 2
9 Kabupaten Padang Lawas 2 1
10 Kabupaten Nias Utara 2 1
11 Kabupaten Nias 2 2
12 Kabupaten Nias Selatan 2 2
13 Kabupaten Nias Barat 2 2
14 Kota Gunungsitoli 2 2
15 Kabupaten Pakpak Bharat 2 2
16 Kota Sibolga 2 2
17 Kabupaten Simalungun 2 2
18 Kabupaten Tapanuli Tengah 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Sumatera Barat


1 Kabupaten Solok Selatan 2 2
2 Kabupaten Kepulauan Mentawai 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Riau


1 Kabupaten Kuantan Sengingi 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Sumatera Selatan


No Pemda Level SPIP Level APIP
1 Kabupaten Musi Banyuasin 2 2
2 Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir 2 2
3 Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan 2 2
4 Kabupaten Ogan Komering Ulu 2 2
5 Kabupaten Ogan Ilir 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Jambi


1 Kabupaten Kerinci 2 2
2 Kabupaten Sarolangun 2 2
3 Kabupaten Tanjung Jabung Timur 2 2
4 Kabupaten Tanjung Jabung Barat 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Bengkulu


1 Kabupaten Seluma 2 2
2 Kabupaten Bengkulu Selatan 2 2
3 Kabupaten Bengkulu Tengah 2 2
4 Kabupaten Kaur 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Bangka Belitung


1 Kabupaten Belitung Timur 2 2
2 Kabupaten Bangka Barat 2 2
3 Kota Pangkalpinang 2 2
4 Kabupaten Bangka Selatan 1 2

Perwakilan BPKP Prov. Lampung


1 Kabupaten Lampung Utara 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Jawa Barat


1 Kabupaten Tasikmalaya 2 2
2 Kabupaten Bekasi 2 2
3 Kabupaten Cianjur 2 2
4 Kabupaten Karawang 2 2
5 Kabupaten Bandung Barat 2 2
6 Kabupaten Majalengka 2 2
7 Kota Cimahi 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Jawa Tengah


1 Kabupaten Banjarnegara 2 2
2 Kabupaten Pemalang 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Jawa Timur


1 Kota Pasuruan 2 2
2 Kota Batu 2 2
No Pemda Level SPIP Level APIP
3 Kabupaten Jember 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Kalimantan Barat


1 Kabupaten Melawi 2 2
2 Kabupaten Bengkayang 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Kalimantan Selatan


1 Kabupaten Hulu Sungai Tengah 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Kalimantan Timur


1 Kabupaten Penajam Paser Utara 2 2
2 Kabupaten Mahakam Ulu 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Kalimantan Tengah


1 Kabupaten Murung Raya 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Sulawesi Utara


1 Kabupaten Minahasa 2 2
2 Kabupaten Siau Tagulandang Biaro 2 2
3 Kabupaten Bolaang Mongondow 2 2
4 Kabupaten Minahasa Utara 1 1

Perwakilan BPKP Prov. Sulawesi Tengah


1 Kabupaten Banggai Kepulauan 2 2
2 Kabupaten Donggala 2 2
3 Kabupaten Morowali Utara 2 2
4 Kabupaten Tolitoli 2 2

Perwakilan BPKP Prov. Sulawesi Tenggara


1 Kabupaten Buton 2 2
2 Kabupaten Muna 2 2
3 Kabupaten Buton Tengah 2 2
4 Kabupaten Konawe Utara 2 2
5 Kabupaten Muna Barat 1 2
6 Kabupaten Buton Utara 1 2
7 Kabupaten Konawe Kepulauan 1 2
8 Kabupaten Kolaka Timur 1 2
9 Kabupaten Buton Selatan 1 2

Perwakilan BPKP Prov. Sulawesi Selatan


1 Kabupaten Barru 2 2
2 Kabupaten Jeneponto 2 2
3 Kabupaten Kep. Selayar 2 2
No Pemda Level SPIP Level APIP
4 Kabupaten Takalar 2 1
5 Kabupaten Tana Toraja 2 2
6 Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan 2 2

Perwakilan BPKP Prov. NTT


1 Kabupaten Timor Tengah Selatan 2 2
2 Kabupaten Alor 2 2
3 Kabupaten Ende 2 1
4 Kabupaten Kupang 2 2
5 Kabupaten Lembata 2 2
6 Kabupaten Ngada 2 2
7 Kabupaten Sumba Barat 2 2
8 Kota Kupang 2 2
9 Kabupaten Rote Ndao 2 2
10 Kabupaten Nagekeo 2 2
11 Kabupaten Sumba Barat Daya 2 2
12 Kabupaten Sumba Tengah 2 1
13 Kabupaten Manggarai Timur 2 2
14 Kabupaten Malaka 2 2
15 Kabupaten Timor Tengah Utara 2 2
16 Kabupaten Manggarai Barat 2 2
17 Kabupaten Sabu Raijua 2 1

Perwakilan BPKP Prov. Maluku


1 Kota Ambon 2 2
2 Kabupaten Seram Bagian Timur 2 2
3 Kabupaten Maluku Barat Daya 2 2
4 Kabupaten Seram Bagian Barat 1 2
5 Kabupaten Kepulauan Aru 2 2
6 Kabupaten Buru Selatan 1 2

Perwakilan BPKP Prov. Maluku Utara


1 Kabupaten Halmahera Tengah 2 2
2 Kabupaten Pulau Taliabu 2 1
3 Kabupaten Kepulauan Sula 2 2
4 Kabupaten Pulau Morotai 2 2
5 Kabupaten Halmahera Timur 2 1

Perwakilan BPKP Prov. Papua


1 Provinsi Papua 2 2
2 Kabupaten Puncak Jaya 2 2
3 Kabupaten Lanny Jaya 2 1
4 Kabupaten Intan Jaya 2 1
No Pemda Level SPIP Level APIP
5 Kabupaten Jayapura 2 2
6 Kabupaten Nabire 2 2
7 Kabupaten Asmat 2 1
8 Kabupaten Supiori 2 1
9 Kabupaten Jayawijaya 2 2
10 Kabupaten Yahukimo 1 1
11 Kabupaten Tolikara 1 1
12 Kabupaten Yalimo 1 1
13 Kabupaten Nduga 1 2
14 Kabupaten Puncak 1 1
15 Kabupaten Peg. Bintang 1 2
16 Kabupaten Waropen 1 1
17 Kabupaten Sarmi 1 1
18 Kabupaten Biak Numfor 1 2
19 Kabupaten Mimika 1 1
20 Kabupaten Paniai 1 1
21 Kabupaten Boven Digoel 1 2
22 Kabupaten Mappi 1 2
23 Kabupaten Mamberamo Raya 1 1
24 Kabupaten Mamberamo Tengah 1 1
25 Kabupaten Dogiyai 1 1
26 Kabupaten Deiyai 1 1

Perwakilan BPKP Prov. Papua Barat


1 Kota Sorong 2 2
2 Kabupaten Teluk Bintuni 2 1
3 Kabupaten Raja Ampat 2 2
4 Kabupaten Teluk Wondama 2 1
5 Kabupaten Tambrauw 2 1
6 Kabupaten Maybrat 2 1
7 Kabupaten Manokwari Selatan 2 1
8 Kabupaten Pegunungan Arfak 2 1
9 Kabupaten Fakfak 2 2
10 Kabupaten Sorong Selatan 2 1
11 Kabupaten Kaimana 1 1

Anda mungkin juga menyukai