Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN RAPID TEST ANTIGEN COVID-19

No. Dokumen No. Revisi Halaman

STANDAR Tanggal terbit Ditetapkan Oleh


PROSEDUR Direktur Utama

OPERASIONAL
PENGERTIAN Pengujian Rapid Test COVID-19 adalah pemeriksaan diagnostic
in vitro untuk menentukan antigen COVID-19 secara kualitatif
dengan bahan usap nasofaring.
TUJUAN Pelanggan dapat dengan mudah mengakses informasi mengenai
pelayanan di YukFit.
KEBIJAKAN
PROSEDUR 1. Kelengkapan admininstrasi
2. Bahan pemeriksaan
a. Usap nasofaring yang dilakukan oleh petugas
3. Alat yang disiapkan
a. Kit rapid test Antigen Covid-19
b. Apd level 3 sesuai SPO Kemenkes
c. Biosafety cabinet Class II type A2
4. Pemeriksaan specimen usap nasofaring pada Rapid Test
Antigen Covid-19
a. Petugas memakai APD level III dengan pedoman
Kemenkes
b. Petugas mempersiapkan kit Rapid Test Antigen
c. Periksa tanggal kadalursa pada bagian belakang kit
rapid test antigen Covid-19, jangan gunakan jika telah
melewati tanggal kadaluarsa
d. Petugas membuka strip rapid test antigen
e. Tenaga medis melakukan usap nasofaring
f. Bawa sampel sampel swab & kit rapid test ke dalam
biosafety cabinet class II type A2
g. Rapid test yang telah dibuka diberikan identitas pasien
h. Teteskan atau tuangkan specimen yang telah di
ekstraksi ke dalam kit antigen.
5. Pembacaan, dokumentasi, pencatatan dan pelaporan
a. Baca hasil dalam 15 menit
b. Interpretasi hasil pemeriksaan sebagai berikut:
 Positif, jika terbentuk garis control dan tes
 Negative, jika terbentuk pada garis tes namun
garis control tidak terbentuk garis
 Invalid, jika tidak terbentuk pada garis control
c. Lepaskan APD sesuai dengan pedoman pengendalian
penyakit menular (PPI)
d. Buang APD serta kit Rapid yang telah dipakai kedalam
wadah limbah Medis
e. Menuliskan hasil pemeriksaan hasil rapid
f. Petugas membersihkan area tempat pemeriksaan

Anda mungkin juga menyukai