Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS AKAR MASALAH

INSIDEN KESELAMATAN PASIEN


No. Dokumen No. Revisi Halaman 1 dari 2

05/I/SOP-PMKP/
2023/RSB 00
RS BHAYANGKARA
TK IV TERNATE
Tanggal terbit Ditetapkan oleh
PS. KARUMKIT BHAYANGKARA TK IV
STANDAR TERNATE
PROSEDUR
OPERASIONAL 02 Januari 2023

dr. MIKO SIDARTHA


INSPEKTUR POLISI SATU NRP 91020237
1. PENGERTIAN 1.1. Analisis akar masalah (root cause analysis/RCA)
adalah suatu proses berulang yang sistematik di
mana faktor-faktor yang berkontribusi dalam suatu
insiden diidentifikasi dengan merekonstruksi
kronologis kejadian menggunakan pertanyaan
“mengapa” yang diulang hingga menemukan akar
penyebab dan penjelasannya.
1.2. Analisis akar masalah adalah investigasi
komprehensif yang dilakukan pada insiden
keselamatan pasien dengan grading kuning dan
merah.
1.3. Grading kuning adalah insiden keselamatan
pasien yang kemungkinan kejadiannya
mungkin/sering terjadi (beberapa kali per tahun)
dengan dampak klinis moderat (cedera sedang,
berkurangnya fungsi
motorik/sensorik/psikologis/intelektual, dan/atau
setiap kasus yang memperpanjang perawatan).
1.4. Grading merah adalah insiden keselamatan
pasien yang kemungkinan kejadiannya sangat
sering terjadi (tiap minggu/bulan) dengan dampak
klinis mayor (cedera luas/berat atau kehilangan
fungsi motorik/sensorik/psikologis/intelektual) atau
bahkan katastrofik (kematian yang tidak
berhubungan dengan perjalanan penyakit).
ANALISIS AKAR MASALAH
INSIDEN KESELAMATAN PASIEN
No. Dokumen No. Revisi Halaman 2 dari 2

05/I/SOP-PMKP/ 00
2023/RSB
RS
BHAYANGKARA
TK IV TERNATE
2. TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam
melakukan analisis akar masalah insiden keselamatan
pasien.
3. KEBIJAKAN 3.1. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 11 Tahun
2017 tentang Keselamatan Pasien
3.2. Buku Pedoman Peningkatan Mutu dan Keselamatan
Pasien Rumah Sakit Bhayangkara TKk IV Ternate
3.3. Buku Program Peningkatan Mutu dan Keselamatan
Pasien Rumah Sakit Bhayangkara Tk IV Ternate T.A.
2023

4. PROSEDUR 4.1. Mengidentifikasi insiden keselamatan pasien yang


akan di investigasi
4.2. Membentuk tim investigator
4.3. Mengumpulkan data dan informasi :
a. Obsevasi
b. Dokumentasi
c. Wawancara
4.4. Memetakan kronologis kejadian :
a. Narrative cronology
b. Timeline
c. Tabular timeline
d. Time person grid
4.5. Mengidentifikasi CMP (Care Management Problem)
4.6. Brainstroming, braiwriting analisis informasi
a. 5 Why’s
b. Analisis perubahan
c. Analisis penghalang
d. Analasis tulang ikan/fishbone
4.7. Membuat umpan balik atau rekomendasi dan
rencana kerja untuk perbaikan
5. UNIT TERKAIT 5.1. Tim Penyelenggara Mutu (Unit Keselamatan
Pasien)
5.2. Komite Medis
5.3. Komite Keperawatan
5.4. Seluruh unit pelayanan

Anda mungkin juga menyukai