Anda di halaman 1dari 17

MODUL AJAR

A. INFORMASI UMUM
1. Nama Sekolah : SD Muhammadiyah Danunegaran
2. Nama Penyusun Modul : Tentrem Wahyu Nugraheni
3. Waktu menyusun : 01 November 2022
4. Jenjang : Sekolah Dasar
5. Fase/Kelas : A/1
6. Elemen : Undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia
Tahun 1945
7. Kompetensi Awal :
a. Peserta didik sudah dapat mengidentifikasi aturan
yang ada di rumah dan di sekolah.
b. Peserta didik sudah dapat menceritakan contoh
sikap mematuhi dan yang tidak mematuhi aturan
yang berlaku di rumah dan di sekolah.

8. Dimensi P3 :
a. Mandiri (Pemahaman diri dan situasi yang
dihadapi)
b. Bernalar Kritis (Memperoleh dan memproses
informasi dan gagasan)
c. Gotong Royong
9. Sarana & Prasarana : Papan tulis, pensil, buku Pendidikan Pancasila, LCD
LKPD, proyektor
10. Target Peserta Didik : 18 peserta didik regular, 1 peserta didik ABK
11. Model Pembelajaran : Picture and Picture

B. KOMPONEN INTI
1. Capaian Pembelajaran : Peserta didik mampu mengenal aturan di
rumah dan di sekolah.
Peserta didik mampu menceritakan contoh
sikap mematuhi dan tidak mematuhi aturan
di rumah dan di sekolah.
Peserta didik mampu menunjukkan perilaku
Mematuhi aturan di rumah dan di sekolah.
2. Tujuan Pembelajaran : 3.1 Melaui kegiatan menempel peserta didik
dapat mengidentifikasi aturan yang ada di
rumah dan di sekolah serta melaksanakannya
dengan bimbingan orang tua dan guru dengan
tepat.
3.2 Melalui kegiatan menulis peserta didik
Dapat mengidentifikasi manfaat patuh dan
akibat tidak patuh pada aturan di rumah dan
di sekolah dengan tepat.
3. Alur Tujuan Pembelajaran : Terlampir
4. Strategi Pembelajaran : Berdeferensiasi proses & produk
5. Kegiatan Pembelajaran :
No Kegiatan Langkah-langkah
1 Pendahuluan 1.Salam, Sapa, Senyum, Sopan, Santun,Sabar
2.Syukur , Berdoa, Menyanyikan Indonesia Raya
3.Apersepsi untuk mempresensi siswa
4.Menyampaiakan tujuan pembelajaran
5.Mengaitkan keterkaitan Materi dengan
kontekstual nyata dalam keseharian siswa
6.Menyampaikan alur pembelajaran sebagai
kontrak awal pembelajaran
7.Guru menyampaikan dimensi P3 yang akan
dilaksanakan dalam pembelajaran

2 Inti 1.Peserta didik menonton video mengenai


aturan dirumah dengan iringan music yang
berjudul “Bangun Tidur Ku Terus Mandi”.

2.Peserta didik diberi pertanyaan pemantik


“siapa yang hari ini sudah mandi? Siapa yang
berpamitan dengan orang tua sebelum
berangkat sekolah?”

3.Peserta didik mendengarkan penjelasan guru


tentang macam-macam aturan di rumah dan di
sekolah melalui gambar yang ditayangkan.
4.Peserta didik menulis materi yang telah
disampaikan oleh guru.
5.Peserta didik menerima Lembar Kerja Peserta
Didik 1. Peserta didik diarahkan untuk
menempel gambar tentang aturan di rumah dan
di sekolah sesuai dengan kolom yang telah
disediakan.

6.Peserta didik melaporkan Lembar Kerja


Peserta Didik 1 kepada guru untuk dinilai.

7.Peserta didik melakukan senam penguin (ice


breaking) untuk mencairkan suasana.
8.Peserta didik menyimak video yang
ditayangkan oleh guru tentang “Aturan Yuk di
Patuhi”.

9.Peserta didik mendengarkan penjelasan dari


guru mengenai manfaat patuh dan akibat tidak
patuh pada aturan.

10.Peserta didik mendapat Lembar Kerja


Peserta Didik 2. Peserta didik diarahkan untuk
menulis kembali manfaat patuh dan tidak patuh
aturan sesuai dengan gambar yang telah
disiapkan.

11.Peserta didik membacakan hasil LKP 2


didepan kelas.

3 Penutup 1. Kegiatan refleksi dan memberikan umpan


balik
2. Menyimpulkan secara terbimbing /mandiri
dengan Bahasa peserta didik
3. Meminta peserta didik memberikan umpan
balik pembelajaran oleh guru
4.Menyampaiakan rencana kegiatan pertemuan
yang akan datang
5.Memberikan tugas di rumah misalnya
membaca /menghitung /Menulis
6.Menyanyikan tembang dolanan ( bagi kelas
bawah ) , tembang daerah khas Yogyakarta
bagi kelas atas
7.Menutup kegiatan dengan berdoa dipimpin
siswa
8.Menyampaiakan salam dengan senyum,
ramah , sabar, memesona

6. Asesmen
a. Asesmen Non Kognitif
1. Apakah kalian senang dengan pembelajaran hari ini ?
Mengapa ?
2. Pada bagian mana kalian merasa tertarik dengan materi yang dipelajari
tadi ?
3. Coba ceritakan singkat pengalaman baru yang kalian dapatkan belajar
hari ini !

7. Remedial
Kepada peserta didik yang hasil belajarnya belum mencapai target guru
melakukan pengulangan materi dengan pendekatan individual dan memberikan
tugas tambahan untuk memperbaiki hasil belajar peserta didik yang
bersangkutan.
Judul Kegiatan : Mengidentifikasi contoh aturan di rumah dan di sekolah
dengan cara mencentang pada kolom yang sesuai.
Materi : Aturan di rumah dan di sekolah
Fase :A
Alat dan Bahan : Lembar LKPD Remidial, pensil
Tujuan Kegiatan : Menambah pemahaman terhadap peserta didik.

No Contoh Aturan Sesuai Tidak Contoh Aturan di Sesuai Tidak


di Rumah Sesuai Sekolah Sesuai
1 Tidur larut Terlambat
malam
2 Memberi Memakai seragam
salam sekolah
3 Mencuci membuang sampah
tangan sembarrangan
4 Tidak Mengikuti
Menggosok pembelajaran dengan
gigi ramai
5 Berdoa Melaksanakan piket
kelas sesuai jadwal
8. Pengayaan

Pada kegiatan pembelajaran I, aktivitas pembelajaran yang akan dilakukan


ditekankanpada kegiatan mengemukakan pendapat tentang mematuhi
aturan di sekolahdan rumah. Peserta didik akan melaksanakan aktivitas
bernyanyi, mengamati,mendengarkan, bermain, dan menuliskan kembali
aturan-aturan yang berlakudi sekolah dan di rumah. Keseluruhan aktivitas
peserta didik diharapkan dapatmengembangkan sikap positif seperti, patuh,
mandiri, peduli, kerjasama, dan salingmenghormati sesama serta dapat
melaksanakan aturan yang ada di sekolah dandi rumah. Adapun kegiatan
pengayaan yang akan dilaksanakan pada unit ini ialahbertujuan untuk
memberikan penguatan dalam memahami capaian pembelajaran.Matriks
aktivitas pengayaan pada kegiatan pembelajaran I dapat dilihat pada tabel
2.6berikut.

Matriks Pengayaan Kegiatan Pembelajaran


9.

Aktivitas pada
Aktivitas Pengayaan
Kegiatan Pembelajaran
Peserta didik mengamati daftar tata Memutarkan film atau video animasi untuk
tertib yang berlaku di sekolah dan contoh mengenalkan aturan di sekolah dan rumah,
gambar aturan di rumah. Peserta didik akan selanjutnya peserta didik dapat menuliskan
melaksanakan aktivitas bernyanyi, mengamati, kembali aturan-aturan di sekolah dan di rumah.
mendengarkan, bermain, dan menuliskan
kembali aturan-aturan yang berlaku di sekolah
dan di rumah.
Penguatan Sikap, Pengetahuan, dan Penguatan Sikap, Pengetahuan, dan
Keterampilan Keterampilan
Keseluruhan aktivitas peserta didik diharapkan Keterampilan berinteraksi, menjalin kerjasama,
dapat mengembangkan sikap peduli, kerjasama, dan penguasaan konsep.
dan saling menghormati sesama
C. LAMPIRAN
1. LKPD 1
a. Judul Kegiatan : Menempel dan Menghubungkan
b. Materi : Aturan di rumah dan di sekolah
c. Fase :A
d. Alat dan Bahan : Lembar LKPD Remidial, pensil, lem
e. Tujuan Kegiatan : Mengidentifikasi aturan di rumah dan di sekolah

No Gambar Kalimat
1 • • Tidak terlambat

2 • • Memakai seragam

sekolah

3 • • Menjaga kebersihan

sekolah dan

membuang sampah

pada tempatnya
4 • • Mengikuti

pembelajaran dengan

baik

5 • • Melaksanakan piket

kelas sesuai jadwal

6 • • Memita izin jika tidak

masuk sekolah
2. LKPD 2
a. Judul Kegiatan : Menulis Kembali
b. Materi : Manfaat patuh aturan
c. Fase :A
d. Alat dan Bahan : Lembar LKPD Remidial, pensil,
e. Tujuan Kegiatan : Mengidentifikasi manfaat patuh aturan
No Gambar Kalimat
1

Ketertiban

...................................

Keamanan

..........................................

Kedamaian

.........................................

Ketrentaman

........................................

Apa akibat yang ditunjukkan pada gambar berikut ?


Akibatnya adalah

1.

2.

3.
3. Bahan ajar/Materi
a. Pengertian Aturan
Aturan adalah sesuatu yang harus ditaati dilingkungan rumah dan sekolah.
Aturan ada dimana-mana, baik di rumah maupun di sekolah.
Aturan harus kita patuhi.
Aturan dibuat agar kita menjadi tertib dan teratur.

Contoh Aturan
No Contoh Aturan di Rumah Contoh Aturan di Sekolah
1 Meletakkan sepatu di rak sepatu Tidak terlambat

2 Memberi salam Memakai seragam sekolah

3 Mencuci tangan Menjaga kebersihan sekolah dan membuang

sampah pada tempatnya

4 Menggosok gigi Mengikuti pembelajaran dengan baik

5 Berdoa Melaksanakan piket kelas sesuai jadwal

6 Mencuci piring Memita izin jika tidak masuk sekolah

7 Meletakkan pakaian kotor Meminta izin jika keluar kelas

ditempatnya

Hal-hal yang terdapat di tata tertib tersebut merupakan kebiasaan yang baik yang harus
dilaksanakan dan dijaga supaya kehidupan dirumah selalu rukun. Tata tertib di sekolah dibuat
supaya pembelajaran berjalan dengan lancar dan menyenangkan.

b. Manfaat Mematuhi Aturan


1) Tercipta Ketertiban
2) Tercipta Keamanan
3) Tercipta Kedamaian
4) Tercipta Ketentraman
5) Tercipta Ketertiban
c. Akibat Tidak Mematuhi Aturan
1) Mendapat Sanksi
2) Hidup Menjadi Kacau
3) Menjadi Anak yang tidak terib
4. Glosarium
atur·an n 1 hasil perbuatan mengatur; (segala sesuatu) yang sudah diatur:
~ rumahnya secara Barat; 2 cara (ketentuan, patokan, petunjuk, perintah)
yang telah ditetapkan supaya diturut: kita harus menurut ~ lalu lintas di jalan ;
bagaimana ~ minum obat ini?; 3 tindakan atau perbuatan yang harus
dijalankan: panitia sedang membicarakan ~ memberantas penyakit
malaria; 4 adat sopan santun; ketertiban: dia tidak tahu ~; 5 cak seharusnya;
menurut (kebiasaan dan sebagainya); biasanya: ~ (nya) dia harus datang
sendiri;~ pranata aturan yang mengatur nilai-nilai sosial yang berlaku dalam
suatu masyarakat;

Manfaat adalah sebuah keuntungan, pertolongan atau yang membantu dari


sebuah sesuatu.

5. Daftar Pustaka

Afandi, R. (2011). Integrasi pendidikan karakter dalam pembelajaran IPS di sekolahdasar.


PEDAGOGIA:Jurnal Pendidikan, 1(1), 85-98.

Budiarto, Rosyid. 2009. Pendidikan Kewarganegaraan untuk SD/MI Kelas I. Surakarta:CV


Ar-Rahman.(Hal 31-39).

Elemen capaian pembelajaran PPKn diadobsi dari salindia zuriah (2020)

Djumhur dan Moh. Surya,.1975. Bimbingan dan Penyuluhan di Sekolah, CV. Ilmu,Bandung

Fauzi, F. Y., Arianto, I., & Solihatin, E. (2013). Peran guru Pendidikan Pancasila
danKewarganegaraan dalam upaya pembentukan karakter peserta didik. J. PPKN
UNJOnline,(Online), 1(2).

Hanifah, N. (2019). Pengembangan instrumen penilaian Higher Order ThinkingSkill


(HOTS) di sekolah dasar. In Current Research in Education: Conference SeriesJournal (Vol. 1,
No. 1, p. 005).
6. ATP
CAPAIAN PROFIL PELAJAR ALOKASI
ELEMEN TUJUAN PEMBELAJARAN KATA KUNCI GLOSARIUM
PEMBELAJARAN PANCASILA WAKTU

UNDANG- Peserta didik dapat 1.B.1. Peserta didik dapat Mandiri Aturan 10 JP

UNDANG mengidentifikasi mengidentifikasi aturan

DASAR aturan yang ada di yang ada di rumah,

NEGARA rumah dan di menceritakan

REPUBLIK sekolah serta kegiatan sesuai

INDONESIA melaksanakannya dengan aturan yang

1945 dengan bimbingan berlaku dalam

orang tua dan guru, kehidupan sehari-

dan menceritakan hari di rumah,


CAPAIAN PROFIL PELAJAR ALOKASI
ELEMEN TUJUAN PEMBELAJARAN KATA KUNCI GLOSARIUM
PEMBELAJARAN PANCASILA WAKTU

contoh sikap menunjukkan sikap

mematuhi dan yang patuh terhadap

tidak mematuhi aturan yang berlaku

aturan yang berlaku serta melaksanakan

di rumah dan aturan yang berlaku

sekolah. Peserta dalam kehidupan

didik juga dapat sehari-hari di rumah

menyampaikan

pendapatnya di

kelas sesuai dengan

tingkat berpikir dan


CAPAIAN PROFIL PELAJAR ALOKASI
ELEMEN TUJUAN PEMBELAJARAN KATA KUNCI GLOSARIUM
PEMBELAJARAN PANCASILA WAKTU

konteksnya dan

mau

mendengarkan

ketika temannya

berbicara, dan

membuat

kesepakatan

sederhana di kelas

dengan bimbingan

sesuai dengan

tingkat berpikir dan


CAPAIAN PROFIL PELAJAR ALOKASI
ELEMEN TUJUAN PEMBELAJARAN KATA KUNCI GLOSARIUM
PEMBELAJARAN PANCASILA WAKTU

konteksnya

dengan bimbingan

guru.

1.B.2. Peserta didik dapat Mandiri Sikap patuh 10 JP

mengidentifikasi, terhadap aturan

menceritakan sikap yang berlaku

mematuhi dan yang tidak

mematuhi aturan yang

berlaku di rumah, serta

menerima dan

menunjukkan sikap patuh


CAPAIAN PROFIL PELAJAR ALOKASI
ELEMEN TUJUAN PEMBELAJARAN KATA KUNCI GLOSARIUM
PEMBELAJARAN PANCASILA WAKTU

terhadap aturan yang

berlaku di rumah.

1.B. 3 Peserta didik dapat Bernalar Kritis Kesepakatan, 10 JP

membuat dan Mufakat

menceritakan

kesepakatan

sederhana di kelas

sesuai dengan

tingkat berpikir dan

konteksnya, serta
CAPAIAN PROFIL PELAJAR ALOKASI
ELEMEN TUJUAN PEMBELAJARAN KATA KUNCI GLOSARIUM
PEMBELAJARAN PANCASILA WAKTU

mau menerima dan

mendengarkan

dengan tertib

Yogyakarta, 01 November 2022

Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Kelas

Sri Isdiyanti, S.Pd, M.A, M.Pd Tentrem Wahyu Nugraheni


NBM. 1039674

Anda mungkin juga menyukai