Anda di halaman 1dari 18

PROPOSAL KEGIATAN

IN HOUSE TRAINING
PENYUSUNAN INSTRUMEN PENILAIAN
SMA NEGERI 3 BANGKO PUSAKO
TAHUN PELAJARAN 2011-2022

PEMERINTAH PROVINSI RIAU


DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 3 BANGKO PUSAKO
2021
PENGANTAR

Segala Puji ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas Rahmat, Nikmat dan
Taufiknya, sehingga dapat diselesaikannya proposal kegiatan yang berjudul “In
House Training Penyusunan Instrumen Penilaian SMA Negeri 3 Bangko Pusako
Tahun Pelajaran 2011-2022.
Proposal ini diajukan sebagai bagian dari program peningkatan
kompetensi guru-guru SMA Negeri 3 Bangko Pusako.
Kesusksesan dalam penyusunan proposal ini tak lepas dari bantuan dan
dukungan dari kepala sekolah dan rekan-rekan guru di SMA Negeri 3 Bangko
Pusako.
Proposal kegiatan ini masih banyak kekurangannya. Meskipun demikian,
semoga ada kontribusi yang bermanfaat bagi dunia pendidikan. Amin.

Bangko Permata, 29 Oktober


2021

Tim Panitia

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .................................................................. i

DAFTAR ISI ............................................................................. ii

1. PENDAHULUAN.................................................................. 1

A. Rasional.............................................................................. 1

B. Landasan ........................................................................... 1

C. Tujuan ............................................................................... 1

D. Hasil yang Diharapkan......................................................... 2

2. ISI KEGIATAN................................................................... 3

A. Nama ........................................................................... 3

B. Panitia Peserta dan Pemateri......................................... 3

C. Waktu dan Tempat Kegiatan ......................................... 3

D. Anggaran Biaya............................................................. 3
3. PENUTUP............................................................................ 4
A. Kesimpulan .................................................................. 4

ii
iii
BAB I
PENDAHULUAN

A.   RASIONAL
Kurikulum, proses pembelajaran, dan penilaian merupakan
komponen penting dalam program pembelajaran disamping komponen-
komponen yang lain. Komponen tersebut saling terkait antara satu
dengan yang lain. Kurikulum berisi Standar Kompetensi dan Kompetensi
Dasar yang menjadi landasan program pembelajaran. Proses
pembelajaran merupakan upaya untuk mencapai Kompetensi Dasar
yang dirumuskan dalam kurikulum. Sementara itu, kegiatan penilaian
dilakukan untuk mengukur dan menilai tingkat pencapaian Kompetensi
Dasar. Penilaian juga digunakan untuk mengetahui kekuatan dan
kelemahan dalam proses pembelajaran, sehingga dapat dijadikan dasar
untuk pengambilan keputusan, dan perbaikan proses pembelajaran yang
telah dilakukan. Oleh sebab itu kurikulum yang baik dan proses
pembelajaran yang benar perlu di dukung oleh sistem penilaian yang
baik, terencana dan berkesinambungan.

B.    LANDASAN
1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional.
2. Permendikbud No. 21 Tahun 2016 tentang Standar Isi Pendidikan Dasar dan
Menengah.
3. Permendikbud No. 20 Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi
Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah.
4. Permendikbud No. 23 Tahun 2016 tentang Standar Penilaian Pendidikan.
5. Permendikbud No. 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar
dan Menengah

C.    TUJUAN
Program ini bertujuan untuk para pendidik dapat melaksanakan
penilaian yang meliputi perencanaan, penyiapan bahan,
penyelenggaraan, pemeriksaan hasil penilaian, pengolahan, analisis, dan

1
pemanfaatan hasil penilaian serta penyusunan laporan pembelajaran
yang sesuai dengan prinsip/teknik penilaian dan tuntutan standar isi serta
standar kompetensi lulusan. Pedoman Penilaian ini dapat berfungsi
sebagai acuan pendidik dalam melaksanakan penilaian pencapaian
kompetensi peserta didik, laporan kemajuan hasil belajar, dan perbaikan
proses pembelajaran.

D.   HASIL YANG DIHARAPKAN


Secara khusus dengan program ini , hasil yang diharapkan yaitu :
1. Tersusunnya instrument penilaian SMA Negeri 3 Bangko Pusako tahun
pelajaran 2021-2022.
2. Kompetensi pendidik dalam menyusun instrument penilaian yang digunakan
dalam proses penilaian di SMA Negeri 3 Bangko Pusako.

2
BAB II
ISI KEGIATAN
A. Nama
Kegiatan ini bernama:
IN HOUSE TRAINING PENYUSUNAN INSTRUMEN PENILAIAN SMA NEGERI 3
BANGKO PUSAKO TAHUN PELAJARAN 2021-2022

B. PANITIA PESERTA DAN PEMATERI
1. Panitia
Panitia dalam kegiatan ini adalah pendidik SMA Negeri 3 BAngko
Pusako yang dipilih dan disahkan oleh Surat Keputusan Kepala Sekolah dengan
Nomor: 421/SMAN 3/A/X/2021/137  (SK terlampir).
2. Peserta
Peserta adalah para pendidik yang berjumlah 36 orang (daftar peserta
terlampir).
3. Pemateri
Pemateri dalam kegiatan ini adalah para ahli di bidang penilaian pendidikan
yang dipilih pihak sekolah dan dinas pendidikan yang berjumlah 3 orang (daftar
pemateri terlampir).

C. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
Hari                    : Senin – Kamis
Tanggal               : 15-18 November 2021
Tempat               : Aula Majelis Guru SMA Negeri 3 Bangko Pusako
(Jadwal kegiatan terlampir)

D. ANGGARAN BIAYA KEGIATAN


Biaya yang diperlukan dalam kegiatan ini sebesar Rp 10.000.000,00.( Rincian
Biaya terlampir ) .

3
BAB III
PENUTUP
A. KESIMPULAN
Penyusunan kegiatan In House Training ini, tentu saja diharapkan
agar semua cita-cita dan harapan menuju penilaian pembelajaran yang
akuntabel di sekolah dapat tercapai. Hal ini diperlukan adanya kekompakan
berbagai komponen
yang bertanggung jawab terhadap penilaian di sekolah pendidikan, yakni
pendidik, peserta didik, dan pemangku kepentingan sekolah. Tidak mungkin
proses penilaian akan berhasil dengan baik kalau hanya dilakukan oleh
pendidik saja tanpa ada peran
serta peserta didik dan pemangku kepentingan sekolah.

Bangko Permata, 29 Oktober 2021


Ketua Panitia

Eliyani, S.Pd.
NIP 19810912 201001 2 008

4
5
LAMPIRAN
PEMERINTAH PROVINSI RIAU
DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 3 BANGKO PUSAKO
Alamat: Jalan Lintas Riau-Sumut Km 3 Bangko Permata, Kode Pos: 28955
e-mail: smanbp3@gmail.com, website: sman3bangkopusako.sch.co.id
Akreditas (A) Berdasarkan SK BAP-S/M Provinsi Riau Nomor: 747/BAN-SM/SK/2019
NSS: 302091010029 NIS: 300290 NPSN: 10493899

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH SMA NEGERI 3 BANGKO PUSAKO

Nomor : 421/SMAN 3/X/2021/137

TENTANG

PANITIA KEGIATAN IN HOUSE TRAINING


PENYUSUNAN INSTRUMEN PENILAIAN SMA NEGERI 3 BANGKO PUSAKO
TAHUN PELAJARAN 2021-2022

Menimbang : Bahwa dalam rangka pelaksanaan kegiatan pemantapan penilaian


melalui In House Training / IHT di SMA Negeri 3 Bangko Pusako.
Mengingat : 1. Undang-undang nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional.
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005, tentang Standar
Nasional Pendidikan.
3. Permendikbud No. 21 Tahun 2016 tentang Standar Isi
Pendidikan Dasar dan Menengah.
4. Permendikbud No. 20 Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi
Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah.
5. Permendikbud No. 23 Tahun 2016 tentang Standar Penilaian
Pendidikan.
6. Permendikbud No. 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses
Pendidikan Dasar dan Menengah
Memperhatikan : Keputusan rapat kepala sekolah dan dewan guru SMA Negeri
3 Bangko Pusako tanggal 27 Oktober 2021 tentang
Pembentukan Panitia Kegiatan PP melalui IHT.
Menetapkan :

Pertama : Pembagian tugas Panitia In House Training bagi guru SMA


Negeri 3 Bangko Pusako tahun pelajaran 2021/2022
sebagaimana tersebut dalam lampiran I keputusan ini.
Kedua : Menugaskan guru untuk melaksanakan tugas sebagai panitia
kegiatan In House Training.
Ketiga : Segala biaya yang timbul akibat keputusan ini dibebankan
kepada anggaran yang sesuai.
Keempat : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam keputusan
ini akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya
Kelima : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan

Ditetapkan di : Bangko Permata

Pada tanggal : 27 Oktober 2021


Kepala SMA Negeri 3 Bangko Pusako

ZUHRITA ARYANI, S.Pd.

NIP. 19761024 200312 2 006


Lampiran II : Keputusan Kepala SMA Negeri 3 Bangko Pusako

Nomor : 421/SMAN 3/X/2021/137

SUSUNAN PANITIA KEGIATAN IN HOUSE TRAINING


PENYUSUNAN INSTRUMEN PENILAIAN SMA NEGERI 3 BANGKO PUSAKO TAHUN
PELAJARAN 2021-2022

JABATAN DLM
NO NAMA JABATAN
KEPANITIAAN
1 Zuhrita Aryani, S.Pd. KS Penanggung jawab
2 Eliyani, S.Pd. Wakasek Ketua
Bid.
Kurikulum
3 Novita Asmi Sihombing, Guru Sekretaris
S.Pd.
4 Fitri Nauli, S.Pd. Bendahara Bendahara
BOS
5 Siti Khairani, S.Pd Guru Pengatur Acara
5 Saparin, S.T. Wakasek Logistik/
Bidang Perlengkaan
Sarana dan
Prasarana
6 Abdullah, S.Pd. Operator Dokumentasi
7 Rosimah, A.Md. Kepala Konsumsi
Tatausaha
8 Masniarsih Tatausaha Pembantu umum

Bangko Permata, 27 Oktober 2021

Mengetahui

Kepala SMA N 3 B Pusako Ketua Panitia

ZUHRITA ARYANI, S.Pd. ELIYANI, S.Pd.

NIP. 19761024 200312 2 006 NIP. 19810912 201001 2 008


ANGGARAN BIAYA
IN HAUSE TRAINING

Penyusunan INSTRUMEN PENILAIAN SMA NEGERI 3 BANGKO PUSAKO Tahun


Pelajaran 2021-2022

HARGA
NO JUMLA SATUA SUB GRAND
NAMA BARANG SATUAN
. H N TOTAL TOTAL
@
TRANSPORTASI DAN
AKOMODASI 1 ORANG 1000000 1000000 1000000
1 NARASUMBER
UANG SAKU NARASUMBER
1 ORANG 1000000 1000000 1000000
2 DARI DINAS
TRANSPORTASI DAN
AKOMODASI 2 ORANG 500000 500000 1000000
  NARASUMBER
UANG SAKU NARASUMBER
2 ORANG 500000 500000 1000000
  DARI DINAS
NASI KOTAK (4 x
40 KOTAK 20000 80000 3200000
3 PERTEMUAN)
AIR MINERAL GELAS (4 x
3 KOTAK 20000 80000 240000
4 PERTEMUAN)
AIR MINERAL BOTOL (4 x
2 KOTAK 50000 200000 400000
5 PERTEMUAN)
SNACK+KOPI (4
40 KOTAK 5000 40000 1600000
6 PERTEMUAN x 2 SESI)
7 SPANDUK 3 METER 40000 40000 120000
SERTIFIKAT PESERTA DAN
40 LEMBAR 5000 5000 200000
8 PANITA
9 ATK     500000 500000 500000
GRAND TOTAL 10260000
JADWAL KEGIATAN IN HOUSE TRAINING
Penyusunan INSTRUMEN PENILAIAN SMA NEGERI 3 BANGKO PUSAKO Tahun
Pelajaran 2021-2022
Waktu Tempat
No Hari/Tanggal JP Jenis Kegiatan Keterangan
Acara acara
Senin, Pembukaan
1. Menyanyikan
Lagu Indonesia
Raya Aula
15
2. Sambutan Ketua Majelis
November
Penitia Guru
2021 07.15- Panitia+Peserta
1 JP 3. Sambutan SMA
08.15 IHT
Kepala Sekolah Negeri 3
4. Pembacaan Do’a Bangko

  Pusako

08.15-
  Coffee Break
08.30
  Materi Umum Aula
Majelis
1 Guru
08.30-
3 JP 1. Kebijakan Mutu SMA Kepala Sekolah
  12.30
Pendidikan Negeri 3
Bangko
Pusako
12.30-
  ISHOMA
13.30
Aula
Majelis
2. Kerangka dasar
Guru
13.30- 2 dan struktur
  SMA  
15.30 JP penilaian dalam
Negeri 3
kurikulum 2013
Bangko
Pusako
15.30-
  Coffee Break
15.45

  15.45- 2 JP 3. Perubahan    
Mindset dan
Penguatan
16.45
Pendidikan
Karakter
           
Selasa, Materi Pokok Aula

1. Pendekatan Majelis

Saintifik dan Guru


16 08.00- Widyaiswara
2 JP Penilaian SMA
November 10.00 Provinsi Riau
Autentik Negeri 3
2021
Bangko
Pusako
10.00-
  Coffee Break
10.15

2. Penerapan Aula

pendekatan Majelis

Saintifik Guru
10.15-
  2 JP Penilaian SMA  
12.15
autentik Negeri 3
Bangko
Pusako
12.15-
2   ISHOMA
13.30
3. Praktik
penerapan
Aula SMA
pendekatan
13.30- Negeri 3
  2 JP Saintifik  
15.30 Bangko
Penilaian
Pusako
autentik

15.30-
  Coffee Break
15.45
Aula
Majelis
Guru
15.45- 4. Review Hasil
  2 JP SMA  
17.15 Praktek
Negeri 3
Bangko
Pusako
5. Penerapan
pendekatan
Saintifik
07.30- Penilaian
Rabu, 3 JP MANDIRI Peserta
10.30 autentik Oleh
Setiap Guru
Mapel

17
November 10.30-  
2021 10.45
  Coffee Break
6. Penerapan
pendekatan
3 Saintifik
10.45-
  2 JP Penilaian MANDIRI Peserta
12.45
autentik Oleh
Setiap Guru
Mapel
12.45-
  ISHOMA
13.30
7. Penerapan
pendekatan
Saintifik
13.30-
  3 JP Penilaian MANDIRI Peserta
16.30
autentik Oleh
Setiap Guru
Mapel
4 Aula
8. Pengumpulan Majelis
Penilaian Guru
07.30-
Kamis, 3 JP autentik Oleh SMA Peserta+Panitia
10.30
Setiap Guru Negeri 3
Mapel Bangko
Pusako
18
November 10.30-  
2021 10.45
  Coffee Break
  10.45- 2 JP 9. Presentasi Hasil Aula Peserta
Majelis
Guru
SMA
12.45
Negeri 3
Bangko
Pusako
12.45-
  ISHOMA
13.30
13.30- Aula
  2 JP 10. Presentasi Hasil Peserta
15.30 Majelis
Guru
SMA
15.30-
  1 JP Penutup Negeri 3 Peserta+Panitia
16.30
Bangko
Pusako

Anda mungkin juga menyukai