Anda di halaman 1dari 1

PEMERIKSAAN GLUKOSA DARAH

No. Dokumen :

No. Revisi :0
SOP
Tgl. Terbit : UPTD PUSKESMAS
Halaman : 1/3 SYEKH AHMAD
PUE LASADINDI TOAYA

KABUPATEN Murniati
DONGGALA NIP. 19650303 199002 2 001

1. Pengertian Suatu pemeriksaan yang dilakukan untuk mengetahui kadar glukosa darah sewaktu dalam
darah dan merupakan pemeriksaan penyaring untuk mengidentifikasi penyakit diabetes
mellitus/kencing manis
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melakukan pemeriksaan tentang kadar gula darah dalam darah seseorang
di unit penunjang laboratorium

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Syehk Ahmad Pue Lasadindi Toaya No.

tentang Pelayanan dan Jenis Pemeriksaan Laboratorium


4. Referensi 1. Petunjuk pemeriksaan Laboratorium Puskesmas Depkes RI Tahun 1991
2. Penuntun Laboratorium Klinik, 2002
5. Prosedur 3. Petus laboratorium menyiapkan alat dan bahan
4. Petugas laboratorium melakukan pengambilan darah kapiler
5. Petugas laboratorium menghapus tetes darah yang pertama, tetes
selanjutnya dapat digunakan untuk tes
6. Petugas laboratorium memasang strip gula darah pada alat benecheck.
7. Petugas laboratorium menempelkan strip pada darah kapiler dan darah
akan terhisap masuk ke dalam strip tersebut.
8. Petugas laboratorium menunggu 8 detik sampai hasil terbaca pada
layar monitor.

Anda mungkin juga menyukai