Anda di halaman 1dari 100

Mengolah produk pangan primer, baik yang

diproduksi oleh rumah tangga, industry kecil,


ataupun industry pengolahan pangan dengan
teknologi tinggi menjadi makanan dengan
karakteristik budaya setempat.Penjelasan tersebut
termasuk pengertian dari …..

a. Olahan pangan
b. Olahan pangan sudah jadi
c. Olahan pangan setengan jadi
d. Olahan pangan setengah jadi sesuai wilayah
setempat
D
1. Potongan pipih tebal
2. Potongan pipih tipis
3. Potongan pipih sedang
4. Butiran besar
5. Butiran debu
6. Butiran halus

Dari pernyataan tersebut yang sesuai dengan jenis


jenis bentuk produk oalahan pangan setengah jadi
dari serealia, kacang – kacangan dan umbi nomor
…..

a. 1,2,3,4
b. 1,2,5,6
c. 1,2,4,6
d. 1,2,3,5
C
1. Kerupuk gendar
2. Tepung tapioca
3. Emping jagung
4. Keripik singkong
5. Rengginang
6. Kentang beku

Dari penyataan tersebut yang termasuk produk


olahan pangan dengan bentuk pipih tebal atau tipis
yang berasal dari serealia adalah …..

a. 1,2,3
b. 1,3,5
c. 1,4,5
d. 1,3,6
B
1. Tepung beras
2. Tepung kentang
3. Tepung ketan
4. Tepung talas
5. Tepung tapioca
6. Tepung maizena

Dari pernyataan tersebut yang termasuk olahan


pangan setengah jadi dengn bentuk butiran halus
yang berasal dari umbi adalah …..

a. 1,3,6
b. 1,4,5
c. 2,3,6
d. 2,4,5
D
Bahan makanan seperti beras, jagung, gandum,
mie, kentang, singkong, ubi, talas merupakan
kelompok zat gizi …..

a. Protein
b. Mineral
c. Vitamin
d. Karbohidrat
D
Anak anak remaja usia SMP saat ini diberikan
pembinaan terkait makanan makanan yang
sebaiknya dikonsumsi untuk menunjang
pertumbuhan dan perkembangan tubuh sehingga
terhindar dari mal nutrisi. Makanan seperti daging,
ikan , telur ,tempe ,tahu termasuk bahan makanan
yang baik dikonsumsi karena mengandung protein.
Protein memiliki fungsi yaitu ……

a. Penghasil tenaga
b. Pembangun sel
c. Pengatur
d. Penambah berat
B
Memasak bahan makanan dengan uap ,
merupakan pengertian dari …..

a. Mengukus
b. Merebus
c. Memanggang
d. Membakar
A
Teknik memasak dengan menggunakan sedikit
minyakolahan dan makanan telah dipotong kecil
atau diiris tipis yang dikerjakan dengan waktu
sebentar dan cepat , serta ditambah sedikit cairan
sehingga sedikit berkuah atau basah merupakan
pengertian dari …..

a. Mengetim
b. Merebus
c. Mengukus
d. Menumis
D
Hiasan merupakan penunjang penampilan pada
olahan pangan yang dihidangkan. Hiasan ini dapat
memberikan aksen warna yang mengugah selera,
bentuk yang bermacam – macam maupun tata saji
yang menarik . Sinomin kata yang digaris miring
adalah …..

a. Ornament
b. Plate
c. Garnis
d. Effort
C
Sejarah Pempek Kapal Selam

Salah satu jenis pempek yang cukup populer adalah pempek kapal
selam. Pempek kapal selam berisi telur dan berukuran besar,
sehingga banyak disukai.

Masyarakat umumnya menyebut pempek jenis ini dengan sebutan


telok besak, yang berarti pempek dengan telur besar. Adapun nama
kapal selam sendiri diambil dari cara pengolahannya.

Ketika adonan sudah jadi, selanjutnya direbus di dalam air panas.


Saat dimasukkan ke dalam air, pempek akan tenggelam ke dasar
wadah.

Lalu, setelah matang akan mengapung di permukaan. Proses


tenggelam dan mengapung inilah yang membuat jenis pempek ini
disebut pempek kapal selam.

Makanan tersebut termasuk makanan khas wilayah atau daerah


…..

a. Sumatera Barat
b. Sumatera Utara
c. Sumatera Selatan
d. Sumatera Timur
C
Perhatikan gambar dibawah ini

1 2

3 4

5
Urutan yang tepat sesuai dengan nomor diatas adalah …..
a. Bawang merah – bawang putih , kapulaga , jahe , jinten ,
kemiri
b. Bawang merah – bawang putih , jinten , jahe , kapulaga ,
kemiri
c. Bawang merah – bawang putih , jinten , jahe , kemiri ,
kapulaga
d. Bawang merah – bawang putih , kapulaga , jahe , kemiri ,
jinten
B
Syahilla akan memasak kroket kentang daging
giling, setiap 15 kroket yang Syahilla buat
membutuhkan 1 ½ kilogram kentang serta 150
gram daging giling. Jika Syahilla akan membuat 60
kroket maka kentang dan daging giling yang
diperlukan adalah …..

a. 8 kg dan 600 gram


b. 6 kg dan 300 gram
c. 6 kg dan 600 gram
d. 8 kg dan 300 gram
C
Perhatikan alat masak dibawah ini

Alat ini berfungsi untuk mengukus , alat ini


disebut …..
a. Panci
b. Risopan
c. Wajan
d. Baskom
B
Saat akan praktek memasak dalam satu kelas dibagi menjadi
beberapa kelompok kecil. Kelompok Kiyowo yang beranggotakan
Syifa , Amel , Abid , Ikhsan , serta Arfan akan membuat bolu kukus
dari tepung talas.Untuk melatih ketrampilan Tim Kiyowo dalam
mengelola keuangan maka hasil praktek membuat bolu kukus dari
tepung talas harus dijual

Komponen :
Bahan olahan Rp. 150.000
Kemasan Rp. 25.000
Tenaga Rp. 25.000

Hasil produk menjadi 25 buah. Jika menghendaki laba 50%.


Hitunglah harga jual setiap satu box bolu kukus tepung talas tersebut

a. 8.000
b. 10.000
c. 12.000
d. 14.000
C
Genta membaca resep pembuatan mie telur yang
berisikan 5 porsi membutuhkan 125 gram tepung
terigu serta 25 gram tepung tapioka. Jika Genta
akan membuat 50 porsi mie telur maka tepung
terigu dan tepung tapioka yang dibutuhkan adalah
…..

a. 12500 dan 250


b. 1250 dan 25
c. 1250 dan 250
d. 12500 dan 25
C
Perhatikan gambar dibawah ini

Makanan khas wilayah setempat ini biasanya


dijadikan oleh oleh yang sangat sering di request
oleh sanak saudara atau sahabat sahabat saat
sedang bepergian di wilayah tersebut. Bolu ini
dinamakan bolu meranti yang rasanya dijamin
sangat enak dan populer. Bolu tersebut termasuk
makanan khas wilayah …..

a. Palembang
b. Medan
c. Bangka
d. Riau
B
Sejarah Bakpia

Bakpia adalah makanan yang terbuat dari tepung terigu yang dipanggang dengan
isian berupa kacang hijau dicampur

Bakpia berasal dari dialek Hokkian dengan nama asli Tou Luk Pia yang secara
harfiah artinya kue atau roti yang berisikan daging.

Bakpia pertama kali dibawa oleh pendatang asal Tiongkok, Kwik Sun Kwok, pada
1940-an ke Yogyakarta. Pada saat itu. Kwik menyewa sebidang tanah di
Kampung Suryowijayan, Kecamatan Mantrijeron, Yogyakarta milik seorang warga
lokal bernama Niti Gurnito.

Pada awalnya, bakpia dibuat menggunakan isian daging dan minyak dari babi.
Namun dimodifikasi menjadi kue yang tidak lagi menggunakan minyak babi
dengan isian kacang hijau. Hasil adaptasi cita rasa bakpia yang disesuaikan
dengan lidah masyarakat Yogyakarta mulai digemari banyak orang dan berhasil
diterima oleh semua lapisan masyarakat.

Pada tahun 1980an, bakpia pun semakin populer dan mulai muncul produsen-
produsen rumahan bakpia di kawasan Pathuk. Para penjual membuka toko di
rumah masing-masing dalam memasarkan bakpia buatannya. Bakpia dikemas
menggunakan dus atau kertas karton. Bakpia ini kemudian dikenal dengan nama
Bakpia Pathuk.

Bakpia yang paling populer untuk dijadikan oleh oleh para wisatawan yang
datang ke Yogyakarta berada di wilayah …..

a. Mijilan
b. Pathuk
c. Malioboro
d. Kotagede
B
Kata Tempe ditemukan pada manuskrip Serat Centhini jilid 3
yang menggambarkan perjalanan Mas Cebolang dari Candi
Prambanan menuju Pajang dan mampir di dusun Tembayat
Kabupaten Klaten, dijamu makan siang oleh Pangeran Bayat salah
satu lauknya adalah Brambang Jae Santen Tempe.
Kata tempe berasal dari bahasa Jawa kuno yaitu Tumpi yang
berarti makanan yang berwarna putih. Tempe pada awalnya dibuat
dari kedelai hitam.
Tempe dikembangkan di Jawa sebelum abad ke-16 dan
dikenal di masyarakat ada Tempe Jogja, Tempe Banyumas, Tempe
Malang dan Tempe Pekalongan.
Tekonologi pengolahan Tempe merupakan teknologi yang
berasal dari rakyat secara turun-temurun.
Cara pengolahan Tempe sangat bervariasi, namun pada
prinsip dasarnya sama, yaitu menciptakan kondisi yang cocok untuk
perkembangan kapang (jamur tempe).

Dari penjelasan tersebut tempe termasuk produk bioteknologi yang


memang menggunakan bantuan mikroorganisme saat
pembuatannya. Mikroorganisme yang dimaksud adalah …..
a. Bakteri
b. Ganggang
c. Jamur
d. Alga
C
Pai susu atau pastei susu adalah sebuah hidangan
penutup tradisional Indonesia yang terbuat dari kue
pastri yang diisi dengan kustar telur serta susu
kental manis. Pastri tersebut sangat datar dengan
isian hanya terdiri dari satu lapisan kustar yang
sangat tipis. Pie susu atau pai susu termasuk
makanan wilayah dari …..
a. Bima
b. Sumbawa
c. Madura
d. Bali
D
Perhatikan gambar dibawah ini

Makanan tersebut bernama ……… dan berasal


dari ………
a. Nasi gudeg – Yogyakarta
b. Nasi megono – Pekalongan
c. Nasi balap – Lombok
d. Nasi jinggo – Bali
C
Perhatikan pernyataan berikut !

1) Menir
2) Sekam
3) Dedak
4) Tepung beras

Proses penggilingan padi menjadi beras giling akan


memperoleh hasil samping …..

a. 1,2,3
b. 2,3,4
c. 1,3,4
d. 1,2,4
A
Perhatikan data berikut !

1. protein kasar

2. vitamin c

3. asam amino lisin dan metionin

4. serat kasar

5. beta karoten

6. lemak kasar

Ampas kedelai mengandung gizi antara lain


ditunjukkan pada data nomor …..

a. 1,2,3,4
b. 1,2,4,6
c. 1,3,4,5
d. 1,3,4,6
D
Perhatikan resep hidangan berikut !

250 gram ampas susu kedelai

2 butir telur

3 sdm tepung terigu

1 batang daun bawang, cincang

½ sdt garam

½ sdt merica bubuk

2 siung bawang putih, haluskan

200 ml minyak goreng

Berdasarkan resep tersebut, untuk membuat 5 resep


perkedel diperlukan ampas susu kedelai sebanyak …..

a. 1250 gram

b. 1000 gram

c. 750 gram

d. 500 gram
A
Perhatikan gambar tumbuhan berikut !

Berdasarkan gambar
tersebut. Jenis hasil
samping yang dihasilkan
antara lain adalah …..

a. tepung singkong

b. tepung kanji

c. tepung maizena

d. kulit singkong
D
Perhatikan bahan es krim bekatul berikut !

ES KRIM BEKATUL

Bahan :

40 gram coklat bittersweet

500 cc susu

120 cc gula

50 cc cocoa

4 butir kuning telur

15 gram bekatul

Jika resep digandakan 10 kali lipat , berapa bekatul


dan gula yang diperlukan ?

a. 100 gram ,1000 cc

b. 124 gram , 1250 cc

c. 150 gram , 1200 cc

d. 200 gram , 1500 cc


C
Perhatikan pernyataan berikut !

1) melancarkan pencernaan

2) membantu sirkulasi darah

3) menjaga kesehatan mata

4) memperbaiki fungsi hati

5) menaikkan trombosit sel darah merah

6) berfungsi sebagai anti oksidan

Manfaat bekatul ditunjukkan pada pernyataan


nomor …..

a. 1,2,3,4

b. 1,2,4,6

c. 1,4,5,6

d. 2,3,4,5
B
Cara mengolah ubi agar nutrisi terjaga adalah …..

a. menggoreng

b. merebus

c. mengukus

d. membakar
C
Bermacam – macam produk olahan yang melalui
proses fermentasi adalah …..

a. tempe , oncom , tauco

b. tahu , kecambah , kecap

c. tahu , tempe , manisan

d. kecap , abon , dendeng


A
Kemasan adalah faktor yang dapat meningkatkan
harga jual. Meski sekarang ini serba modern,
namun kemasan tradisional masih menjadi
unggulan. Berikut yang termasuk dalam kemasan
tradisional

a.

b.

c.

d.
D
Bentuk fisik suatu bahan kemasan harus didesain
sedemikian rupa agar mudah diisi, ekonomis, serta
dapat ditutup secara efekti, hal ini merupakan
syarat kemasan …..

a. memudahkan dalam penyimpanan

b. memudahkan dalam distribusi

c. bisa melindungi produk

d. bisa mewadahi produk


D
Salah satu hal yang harus diperhatikan dalam
memilih makanan dalam kemasan adalah tanda
“expired” yang artinya…..

a. komposisi bahan –bahan

b. kualitas produk makanan

c. batas tanggal kadaluwarsa

d. petunjuk / cara penyimpanan


C
Perhatikan data berikut !

1. pendinginan

2. pengeringan

3. pasteurisasi

4. sterilisasi

5. fermentasi

6. blancing

Pengawetan makanan dengan menggunakan suhu


tinggi di atas 100 derajat Celsius adalah ……

a. 1,2,3

b. 2,3,4

c. 3,4,5

d. 3,4,6
D
Perhatikan gambar kemasan berikut !

Gambar tersebut adalah contoh kemasan yang


berhubungan/kontak langsung dengan produk
makananyang disebut kemasan …..

a. primer

b. sekunder

c. tersier

d. higienis
A
Perhatikan gambar berikut !

Salah satu peralatan yang kita


gunakan untuk memasak
dengan teknik mengukus
adalah risopan, seperti yang
ada pada gambar tersebut.
Olahan makanan yang
memerlukan peralatan
tersebut adalah …..

a. talam , klepon , onde – onde

b. bakpao, cenil , molen

c. nagasari , lemper , bakpao

d. kue putu , dadar gulung , pisang aroma


C
Cermatilah harga produk berikut !

1. tepung beras = 20.000 / kg

2. tepung tapioka = 15.000/kg

3. tepung maizena = 30.000/kg

Silvya akan membeli 500 gram tepung beras, 1000


gram tepung tapioka, dan 500 gram tepung
maizena. Banyaknya uang yang harus di bayar
Silvya untuk membayar seluruh tepung tersebut
adalah …..

a. 25.000

b. 30.000

c. 35.000

d. 40.000
D
Daun ubi mengandung beta karoten yang berguna
bagi kesehatan manusia terutama pada organ
tubuh bagian …..

a. tulang

b. mata

c.hidung

d.otak
B
Bahan samping dari hasil pengolahan kacang
kedelai biasanya disebut ampas kedelai yang pada
umumnya diolah menjadi ….

a. tepung kasava

b. gembus

c. kecambah

d. tepung terigu
B
Padu padan warna – warni yang indah merupakan
salah satu faktor yang menjadi nilai juat suatu
hidangan,hal ini adalah pengertian dari …..

a. penyajian

b. hiasan/garnis

c. kombinasi warna

d. bentuk, tekstur, dan kekentalan


C
Pengeringan secara konvensional yaitu
pengeringan menggunakan …..

a. arang

b. gas

c. sinar matahari

d. oven
C
Makanan yangko adalah makanan khas
Yogyakarta, bahan utama yangko adalah …..

a. tepung terigu

b.tepung tapioka

c. tepung beras ketan

d. tepung maizena
C
Cermatilah karakteristik limbah berikut !

1) Berwujud padat dan solid


2) Tidak mudah terurai oleh bakteri di dalam
tanah
3) Tidak mudah berubah bentuk dan susah
diolah

Berdasarkan karakteristik tersebut, limbah yang


dimaksud adalah …..

a. Limbah anorganik
b. Limbah organik
c. Limbah keras
d. Limbah lunak
C
Perhatikan pernyataan berikut !

1. Kaleng besi
2. Kemasan kopi sachet
3. Potongan logam
4. Tas plastik
5. Botol kaca
6. Sedotan plastik

Limbah keras anorganik ditunjukkan oleh nomor


…..

a. (1),(2),(5)
b. (1),(2),(4)
c. (1),(3),(5)
d. (1),(3),(6)
C
Perhatikan pernyataan berikut !

1) Membawa tas kain Ketika belanja


2) Membawa minuman di dalam botol bila
berpergian
3) Memilih menggunakan lap kain dibandingkan
tissue
4) Memilih menggunakan masker kain
dibandingkan masker sekali pakai
5) Membawa kotak makan untuk membeli
masakan di warung

Perilaku tersebut merupakan salah satu cara


pengelolaan limbah, yaitu …..

a. Reuse
b. Reduce
c. Recycle
d. Recovery
B
Perhatikan tabel berbagai jenis limbah dan asalnya berikut !

No Asal limbah Jenis limbah keras yang dihasilkan


1 Pesisir pantai Cangkang kerang,
Tempurung kelapa,
Tulang ikan
2 Pegunungan Jerami padi,
Jarum suntik bekas,
Ranting dan batang pohon
3 Pertanian Botol oli,
Tempurung kelapa,
Pecahan kaca
4 Perkotaan Botol kaca,
Pecahan keramik,
Potongan logam/besi
Berdasarkan tabel tersebut , asal dan jenis limbah keras yang tepat
ditunjukkan oleh nomor …..

a. (1) dan (2)


b. (1) dan (3)
c. (1) dan (4)
d. (2) dan (4)
C
Teknik yang digunakan untuk membuat
kerajinan mozaik seperti gambar tersebut
adalah …..

a. Potong dan las


b. Potong dan ukir
c. Potong dan raut
d. Potong dan tempel
D
Cermati gambar dan tabel kebutuhan
pembuatan kerajinan bahan limbah keras
berikut !
Nama Bahan Kebutuhan
Cangkang kerang ½ kg
Lem castol 1 tube
Tangkai bunga 4 buah
Selotip bunga 1 gulung
Tali rami ½m
Botol kaca 1 buah

Cangkang kerang dan tali rami yang


dibutuhkan untuk membuat 4 set kerajinan
a. 1 kg cangkang kerang , 1 meter tali rami
b. 1 kg cangkang kerang, 2 meter tali rami
c. 2 kg cangkang kerang, 1 meter tali rami
d. 2 kg cangkang kerang, 2 meter tali rami
D
Cermatilah gambar kerajinan bahan keras berikut!

Kerajinan berikut terbuat dari limbah sendok plastic


bekas, agar sendok dapat dirakit menjadi satu
kesatuan, perekat yang digunakan adalah …..
a. Lem kain
b. Lem kertas
c. Lem tembak
d. Lem bolak balik
C
Agar lebih menarik, kaleng dapat diberi warna
sesuai dengan keinginan. Pewarna yang
sesuai untuk mewarnai kaleng alumunium
adalah …..

a. Cat semprot dan cat minyak


b. Cat akrilik dan cat semprot
c. Cat minyak dan marker
d. Cat akrilik dan cat air
B
Cermatilah gambar berikut ini

Bila akan dipasarkan , kemasan kemasan yang


tepat untuk kerajinan berikut adalah …..
a. Kotak mika
b. Kotak kayu
c. Kotak kerdus
d. Kantong kain
A
Kiyara akan membuat kerajinan tempat alat tulis dari bahan kaleng
soft drink, untuk membuat kerajinan seperti gambar berikut, bahan
dan biaya yang dibutuhkan adalah sebagai berikut !

Nama bahan Banyaknya Harga per @ Jumlah

Kertas asturo 3 lembar 3.000 9.000

Lem castol 1 buah 5.000 5.000

Spidol/ marker 2 buah 3.000 6.000

Mata boneka 6 buah 500 3.000

Total 23.000

Menghasilkan 3 buah tempat pensil

Kiyara akan membuat 15 buah tempat alat tulis seperti gambar


tersebut, maka biaya yang dibutuhkan adalah sebanyak …..

a. Rp. 118.000,-
b. Rp. 117.000,-
c. Rp. 116.000,-
d. Rp. 115.000,-
D

Anda mungkin juga menyukai