Anda di halaman 1dari 14

Manual Book ASIK Ver.

3
PENGISIAN DATA SKP
1. Log in akun ASIK pada link berikut https://asik-pbj.dephub.go.id/ .
Sebelumnya telah dilakukan verifikasi akun dan submit specimen ttd
untuk dapat Log In. Baik itu JF atau Tim Penilai atau Atasan Langsung.

2. Masuk kedalam fitur SKP, lalu pilih Tahun 2022.


3. Klik “tambah” pada Kinerja Utama, lalu pilih Rencana Kinerja sesuai dengan
kegiatan yang dilakukan oleh masing – masing JF PPBJ, setelah itu klik
“close”.

Rencana kinerja yang dipilih akan muncul pada halaman sebelum nya.
4. Isi target pada kolom yang sudah disediakan sesuai dengan jumlah yang
dikerjakan.

5. Lakukan hal yang sama pada “Kinerja Tambahan”.


6. Apabila belum terdapat tombol “kunci SKP” maka JF yang bersangkutan
harus melengkapi data SKP terlebih dahulu (Kekurangan data ditampilkan
dengan tulisan berwarna merah).

7. Lengkapi SKP dengan memilih Butir Kegiatan pada fitur “Keterkaitan AK” dan
klik “Daftar Kegiatan” lalu pilih butir kegiatan sesuai dengan yang dikerjakan.

Klik tombol “close” sehingga butir kegiatan yang dipilih akan muncul di
halaman sebelum nya.
Lakukan hal yang sama pada seluruh poin Rencana Kinerja (Kinerja Utama
dan Kinerja Tambahan).

8. Pastikan butir kegiatan dan data SKP lainnya sudah sesuai, selanjutnya Klik
tombol “Kunci SKP dan Mendaftarkan Hasil Kerja”.

Apabila SKP sudah dikunci maka tidak bisa ditambah/diperbaiki


kembali, maka pastikan SKP sudah terisi dengan benar sebelum
mengkunci SKP.
PENGISIAN DATA SPMK
Setelah SKP terkunci, silakan upload bukti fisik melalui tahapan berikut :
1. Klik tombol “Hasil Kerja”.

2. Klik tombol “Buat SPMK”.


3. Isi data sesuai dengan yang dikerjakan, lalu klik tombol “save”.

Bukti fisik yang sudah di upload bisa dilihat pada halaman sebelum nya.

Lakukan langkah diatas untuk seluruh Butir Kegiatan yang dipilih.


Pengajuan Angka Kredit

Setelah pengisian Bukti Fisik selesai, maka JF harus mengajukan Penilaian


Angka Kredit ke Sekretariat Tim Penilai.

1. Klik fitu “Pengajuan Penilaian AK”, lalu klik “Buat Pengajuan”

2. Isi secara lengkap keterangan pengajuan.


3. Klik tombol “Menambahkan SPMK” untuk mengisi butir kegiatan yang
akan diajukan.

4. Ceklis butir kegiatan yang akan diajukan, lalu klik “close”.


5. Setelah memastikan butir kegiatan yang akan diajukan adalah benar maka
dapat meng-klik “Usulkan Penilaian”.
Pastikan data dan butir kegiatan benar, karena pengisian data tidak
dapat dirubah kembali apabila sudah diajukan.

6. Apabila status sudah berubah menjadi “Menunggu Verifikasi Sekretariat”


maka pengajuan angka kredit sudah selesai.
Output Pengajuan AK

Seluruh butir kegiatan yang diinput, setelah selesai submit dapat langsung dicetak.
PENILAIAN ANGKA KREDIT (AK) BERDASARKAN KETERKAITAN SKP DENGAN AK JF PPBJ
Masa Penilaian: Januari s.d Juni 2022
PEGAWAI YANG DINILAI
NAMA
NIP
NOMOR SERI KARPEG
TEMPAT/TANGGAL LAHIR
JENIS KELAMIN
PANGKAT/GOLONGAN RUANG/TMT
JABATAN
UNIT KERJA
INSTANSI

Keterangan Jenjang Jumlah Checklist


Angka Jumlah
Volume/ Butir Kegiatan Volume/ (AK X Volume/ (Lengkap/
No Rencana Kinerja Butir Kegiatan Yang terkait Output Kredit (AK X Volume/
Kuantitas (Pertama/ Muda/ Kuantitas Kuantitas) Tidak
(AK) Kuantitas)
Madya) (Verifikasi Tim Penilai) Lengkap)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)=(5)*(6) (8) (9) (10)=(5)*(9) (11)

0 0

1 Terlaksananya Pemilihan Melakukan penyusunan dan penjelasan dokumen Dokumen pemilihan Tender/Seleksi/Penunjukan Langsung 0,12 MUDA 0,12 v
Penyedia Barang/Jasa pemilihan - Melakukan penyusunan dan penjelasan
Pemerintah sesuai Norma dokumen pemilihan pada pekerjaan yang dilakukan dengan
Standar Prosedur dan Kriteria metode pemilihan Tender/Seleksi/Penunjukan Langsung
(NSPK) 0,12 1 1
0 0
Total AK 27,64 Total AK 24,64

Catatan Kolom Keterangan dapat di isi keterangan Butir Kegiatan sesuai/ dibawah/ diatas jenjang jabatan
Jakarta, …...................
Butir Kegiatan sesuai jenjang Pegawai yang dinilai,
jabatan /dibawah Jenjang =100% * AK Butir Kegiatan yang dikerjakan (sesuai / dibawah jenjang jabatan)
Jabatan
Butir Kegiatan jenjang jabatan
#NAME?
di atas

…..................................
NIP ….................

*) Dicoret yang tidak perlu


I LAMPIRAN PENDUKUNG:
1 Surat pernyataan telah melakukan kegiatan …..
2 Surat pernyataan telah melakukan kegiatan ….. Jakarta, …...................
3 Surat pernyataan telah melakukan kegiatan …..
4 dan seterusnya

…..................................
NIP ….................

II Catatan Pejabat Pengusul :

…............................................
NIP

III Catatan Anggota Tim Penilai :

………….,………………………
…............................

NIP

………….,………………………

…........................................
NIP

IV Catatan Ketua Tim Penilai :

Ketua Tim Penilai,

…......................................
NIP
SKP JA/JF (MODEL DASAR)
PEGAWAI YANG DINILAI PEJABAT PENILAI KINERJA
NAMA NAMA
NIP NIP
PANGKAT/GOL PANGKAT/GOL
JABATAN JABATAN
UNIT KERJA UNIT KERJA

RENCANA KINERJA ATASAN


RENCANA KINERJA
NO LANGSUNG/ UNIT KERJA/ ASPEK INDIKATOR KINERJA INDIVIDU TARGET
Pejabat Fungsional
ORGANISASI YANG DIINTERVENSI

(1) (2) (3) (4) (5) (6)


A. KINERJA UTAMA
Tersedianya Fasilitasi Perencanaan, Terlaksananya Pemilihan Penyedia Kuantitas Jumlah peserta dalam pemilihan penyedia barang/jasa pemerintahan 21
Pelaksanaan, Monitoring dan Barang/Jasa Pemerintah sesuai Norma Kualitas Penyelesaian terhadap peserta dalam pemilihan penyedia barang/jasa pemerintahan
100
1 Evaluasi, Pelaporan, Pelasanaan dan Standar Prosedur dan Kriteria (NSPK) Waktu ketetapan waktu penyelesaian pemilihan penyedia barang/jasa pemerintah 12
B. KINERJA TAMBAHAN
Kuantitas Jumlah seminar, mengajar/melatih pada pendidikan dan pelatihan, pendidikan dan
6 pelatihan yang diikuti
Kualitas Penyelesaian terhadap seminar, mengajar/melatih pada pendidikan dan pelatihan,
100pendidikan dan pelatihan yang diikuti
mengikuti
1 Tersedianya seminar,
development mengajar/
commitment melatih pada
dalampeningkatan pendidikan
pengetahuan/ dan pelatihan,
kompetensi/ mengikuti
keterampilan Waktu
pegawai pendidikan
Ketetapan
dan pelatihan
waktu dalam menyelesaikan seminar, mengajar/melatih pada pendidikan
7 dan pelatihan, pendidikan dan pelatihan yang diik

Jakarta, 16 Agu 2022


Pegawai yang dinilai, Pejabat Penilai,

…......................... ….....................
NIP…............... NIP…...........

Anda mungkin juga menyukai