Anda di halaman 1dari 6

NASKAH SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER

SMP SWASTA IT ISLAMILILLAH SIMP. TIGA SUSU


TA. 2021 / 2022
Nama : Mata Pelajaran : PKN
Kelas : IX (Sembilan) No. Ujian :

1. BPUPKI dalam Bahasa Jepang disebut


a. Dokuritsu junbi cosakai
b. Dokuritsu junbi Osaka
c. Dokuritsu junbi linkai
d. Dokuritsu junbi inkai

2. Sidang BPUPKI yang pertama berlangsung dari…


a. 29 mei-1 juni 1945
b. 10-17 juli 1945
c. 18 agustus 1945
d. 10 desember 1945

3. Panitia Sembilan berhasil merumuskan sebua naskah yang oleh Muhammad Yamin diberi
nama “ piagam Jakarta “ atau Jakarta charter terjadi pada tanggal…
a. 20 juni 1945
b. 22 juni 1945
c. 21 juni 1945
d. 23 juni 1945

4. Bapak Proklamator Indonesia adalah...


a. Jendral Sudirman
b. Joko widodo
c. Soekarno Hatta
d. Radjiman wedyodiningrat

5. Arti semboyan yang tertulis dilambang negara kita yaitu...


a. Didepan memberi contoh
b. Berbeda-beda tetapi tetap satu jua
c. Ditengah membangun semangat
d. Dibelakang mengikuti

6. “Wujud dalam bentuk perilaku menghargai dan toleran terhadap keberagaman bangsa
Indonesia “, merupakan salah satu keterampilan yang harus dimiliki oleh setiap warga
negara Indonesia dalam...
a. Bernegara
b. Bermasyarakat
c. Berpolitik
d. Berkuasa

7. Kita harus bersyukur pada tuhan karena keberagaman merupakan...


a. Kekayaan bangsa Indonesia
b. Ada dengan sendirinya
c. Ciptaan manusia
d. Rahmat Tuhan YME

8. Keberagaman memiliki potensi negatif apabila...


a. Tidak dilandasi kesadaran akan keberagaman
b. Memiliki semangat persatuan
c. Memiliki semangat kesatuan
d. Tidak dipahami

9. Berikut ini bukan merupakan semangat dan nilai juang dalam proses perumusan
pancasila adalah…
a. Semangat Nasionalis
b. Memenuhi hak
c. Sikap persatuan dan kesatuan
d. Mendahulukan kapentingan pribadi

10. Peraturan perundang-undangan dibuat untuk…


a. Menakuti masyarakat
b. Mengikat masyarakat
c. Ketertiban masyarakat
d. Kepentingan masyarakat

11. Negara kita adalah Negara hukum,semua diatur oleh…


a. Undang-undang
b. Hukum
c. Peraturan
d. pemerintah

12. Berikut ini nilai-nilai yang terkandung dalam pancasila sila kemanusiaan yang adil dan
beradab adalah…
a. Saling menghargai antar pemeluk agama
b. Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia
c. Menjunjung tinggi hak asasi manusia
d. Mendahulukan kepentingan Negara dan masyarakat.

13. Pancasila dalam kedudukannya sebagai pandangan hidup bangsa Indonesia berarti
pancasila merupakan …
a. Dasar Negara mengatur pemerintahan Negara
b. Pegangan dan pedoman hidup bangsa Indonesia
c. Gambaran sikap dan prilaku manusia Indonesia
d. Perjanjian luhur bangsa indonesia

14. Contoh tindakan yang bijaksana sesuai dengan pancasila dalam kehidupan masyarakat
adalah…
a. Hasil keputusan diambil secara musyawarah dan mufakat
b. Mempertimbangkan pendapat orang yang lebih tua
c. Bermusyawarah untuk hal yang penting-penting saja
d. Menerima keputusan apa adanya

15. Sikap positif terhadap nilai-nilai pancasila adalah…


a. Selalu meminta upah setelah mengerjakan sesuatu
b. Senang kalau mendapat pujian dari orang lain
c. Patuh dan taat pada segala perintah atasan
d. Bersabar menerima cobaan dan pantang menyerah dalam berbagai kehidupan.

16. Demokrasi berasal dari bahasa kata Demos dan Kratos, Kratos berarti...
a. Rakyat
b. Kekuasaan
c. Bangsa
d. Pemerintah

17. Istilah demokrasi pertama kali dikenal dalam bahasa...


a. Prancis
b. Arab
c. Yunani
d. Inggris

18. Dalam negara demokrasi,kekuasaan berada ditangan...


a. Penguasa
b. Pemerintah
c. Rakyat
d. Raja

19. Nilai dasar demokrasi adalah...


a. Kebebasan dan persamaan
b. Persamaan dan kebebasan
c. Perbedaan dan kebebasan
d. Kemajemukan dan persamaan

20. Negara Indonesia menerapkan demokrasi...


a. Langsung
b. Liberal
c. Pancasila
d. Rakyat

21. Berikut yang bukan nilai-nilai demokrasi adalah...


a. Toleransi
b. Persaingan secara bebas
c. Percaya diri
d. Menghormati keanekaragaman

22. Demokrasi perwakilan dengan sistem referendum dan inisiatif merupakan gabungan
demokrasi perwakilan dengan demokrasi...
a. Langsung
b. Konstitusional
c. Parlemen
d. Tidak langsung

23. Demokrasi mengandung makna bahwa...


a. Rakyat langsung mengatur negara
b. Hak rakyat merupakan hak yang mutlak
c. Rakyat berhak berpartisipasi dalam pemerintahan
d. Seluruh pejabat negara dilantik rakyat

24. Demokrasi tidak langsung adalah seluruh aspirasi rakyat disampaikan melalui wakil-
wakilnya yaitu...
a. Mahkamah agung
b. Parlemen/DPR
c. Mahkamah konstitusi
d. presiden

25. Dibawah ini termasuk unsur deklaratif suatu Negara kecuali…


a. Konstitusi
b. Tujuan Negara
c. Pengakuan Negara lain
d. Wilayah

26. Salah satu prinsip bela Negara yang terdapat dalam UUD 1945 adalah…
a. Bumi,air dan kekayaan alam yang terkandung didalamnya merupakan kekuasaan
Negara dan digunaka untuk kemakmuran rakyat
b. Kemerdekaan hanya untuk para anak cucu pejuang
c. Kedamaian dan keamanan rakyat di lakukan oleh rakyat sendiri
d. Seluruh asset Negara hanya untuk penguasa pemerintahan

27. Tentara Nasional Indonesia berperan sebagai alat pertahanan Negara kesatuan republic
Indonesia, pernyataan diatas sesuai dengan bunyi dari Undang-undang…
a. UUD 1945
b. UUD 1945 Pasal 27 tentang hak warga negara
c. UU No. 20 Tahun 1982 tentang pokok pertahanan keamanan
d. UU RI No. 3 tahun 2002 tentang Pertahanan Negara

28. Membela dan mempertahankan Negara merupakan hak dan kewajiban…


a. Pemerintah
b. Semua warga Negara
c. TNI
d. POLRI
29. Negara yang kuat adalah negara yang …
a. Tidak menghadapi ancaman dari luar negeri
b. Memiliki jumlah tentara yang cukup
c. Mampu menghadapi segala ancaman dan gangguan
d. Dapat bersahabat dengan negara tetangga

30. Tugas pokok Tentara Nasional Indonesia sebagai alat pertahanan negara adalah …
a. Menangkap para penjajah
b. Memberantas narkoba
c. memberantas korupsi
d. menegakkan kedaulatan negara

31. Polri memiliki tugas untuk mewujudkan keamanan dan ketertiban makan kewajiban
warga negara …
a. Melaporkan setiap tindakan kejahatan kepada polisi
b. Menyelesaikan permasalahan keluarga melalui jasa polisi
c. Membantu tugas polisi di dalam mewujudkan keamanan dan ketertiban
d. Memperhatikan kegiatan polisi di dalam mewujudkan keamanan dan ketertiban

32. Sistem pertahanan RI adalah system pertahanan yang …


a. Membebankan sepenuhnya kepada TNI dan Polri
b. Memberi peluang rakyat untuk membantu TNI
c. Melibatkan TNI dan Polri
d. Melibatkan seluruh rakyat

33. Kemajuan teknologi dapat menjadi ancaman terhadap kedaulatan Negara, contoh
kemajuan teknologi yang dapat mengancam Negara Indonesia adalah…
a. Perang suku
b. Perang nuklir
c. Perang saudara
d. Perang supporter

34. Dibawah ini contoh-contoh tindakan dalam bela Negara, Kecuali…


a. Pertempuran Surabaya
b. Bandung lautan api
c. Sumpah palapa
d. Pertempuran 10 november

35. Setiap warga Negara dapat melakukan usaha bela Negara, berikut ini salah satu contoh
bentuk warga negara dalam bela Negara adalah…
a. Membayar pajak pada waktunya
b. Memukuli pencuri yang tertangkap
c. Membela saudara yang terlibat korupsi
d. Berkendara sesuka hati dijalan raya

36. “Negara kesatuan republic Indonesia dibagi atas daerah-daerah provinsi dan daerah
provinsi itu dibagi atas kabupaten dan kota yang masing-masing mempunyai
pemerintahan daerah” pernyataan diatas merupakan bunyi dari Undang-undang…
a. UUD 1945
b. UUD 1945 pasal 18
c. UU No.33 Tahun 2004 tentang perimbangan keuangan antara pusat dan daerah
d. UU No. 32 Tahun 2004 tentang pemerintahan daerah

37. Berikut ini prinsip penyelenggaraan otonomi daerah, kecuali…


a. Prinsip otonomi seluas-luasnya
b. Prinsip otonomi daerah
c. Prinsip otonomi nyata
d. Prinsip otonomi yang bertanggung jawab

38. Berikut ini adalah asas penyelenggaraan otonomi daerah, kecuali…


a. Asas desentralisasi
b. Asas dekonsentrasi
c. Asas professional
d. Asas tugas pembantuan

39. Pelaksanaan otonomi daerah harus …


a. Lebih meningkatkan ketergantungan daerah
b. Menguntungkan pemerintah pusat
c. Sesuai kehendak para pemimpin
d. Sesuai konstitusi

40. Berikut kewajiban daerah, kecuali …


a. Memberikan sumbangan kepada daerah lain
b. Melestarikan nilai – nilai social budaya
c. Menyediakan fasilitas pelayanan kesehatan
d. Menyusun perencanaan dan tata ruang daerah

41. Berikut yang merupakan asas – asas otonomi daerah yaitu :


a. Tugas negara
b. terpusat
c. Dekonsentarsi
d. Infiltrasi
42. Istilah globalisasi berasal dari kata globe,yang berarti...
a. Bentuk bola dunia
b. Bola dunia
c. Dunia yang menyerupai bola
d. Dunia yang luas

43. Globalisasi membuat hubungan sosial manusia menjadi...


a. Sempit
b. Kecil
c. Luas
d. Besar

44. Pada era globalisasi barang dan jasa yang dihasilkan disatu negara makin mudah...
a. Ditemui diberbagai negara lain
b. Dijual dipasar tradisional
c. Dikonsumsi dinegara berkembang
d. Dibeli diwarung kecil

45. Globalisasi membuat suatu kenyataan bahwa kehidupan manusia secara individu atau
kelompok menjadi saling ketergantungan yang lebih dikenal dengan istilah...
a. Free trade
b. Global village
c. Independent
d. Kontemporer

46. Globalisasi dapat diartikan sebagai proses mendunia,dimana berbagai berita


ekonomi,budaya dan sosial yang terjadi disatu belahan dunia secara cepat...
a. Dimuat dalam media negara maju
b. Diperhatikan oleh lembaga internasional
c. Memengaruhi dibelahan dunia lainnya
d. Ditiru oleh negara-negara lain

47. Pada era globalisasi komunikasi internasional menjadi sesuatu yang umum dan...
a. Berkembang didunia barat
b. Berkembang didunia timur
c. Berlangsung dinegara maju
d. Berlangsung diberbagai tempat

48. Pentingnya globalisasi bagi bangsa indonesia antara lain...


a. Mendorong masuknya investasi
b. Menghilangkan kemiskinan
c. Mendorong perkembangan ekonomi
d. Memberantas segala bentuk kejahatan

49. Faktor ekstern munculnya globalisasi yaitu...


a. Pekembangan persenjataan di amerika
b. Terjadinya peperangan diberbagai negara
c. Perkembangan HAM diberbagai negara
d. Perkembangan teknologi nuklir

50. Berikut merupakan tanda-tanda adanya globalisasi antara lain …


a. Semua Negara mengalami kemajuan
b. Tenaga kerja kasar mulai hilang
c. Tindak kejahatan menurun
d. Perdagangan global semakin meningkat

Anda mungkin juga menyukai