Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR PRAKTIKUM

ANALISIS PIGMEN WARNA PADA SAMPEL TUMBUHAN


Tujuan percobaan :
- Memahami proses preparasi sampel untuk analisis kromatografi kertas
- Mengetahui komponen pigmen warna pada sampel tumbuhan
Dasar Teori :
- Cari mengenai pemisahan pigmen warna tumbuhan dengan kromatografi kertas
Alat :
1. Gelas kimia 50 Ml 1 buah 6. Pensil
2. Pipet Tetes 1 buah 7. Gunting
3. Kaca Arloji 1 buah 8. Mortar Alu
4. Botol semprot 9. Hotplate
5. Penggaris 10. Cawan porselen
Bahan :
11. Lidi/tusuk gigi 14. Kertas Whattman
12. Etanol 98% 15. Sampel tumbuhan
13. Etil Asetat
Prosedur Analisis
1. Preparasi Sampel
a. Sampel dicuci bersih terlebih dahulu lalu keringkan
b. Timbang sebanyak 1 gram
c. Haluskan sampel dengan mortar alu, dengan ditambahkan pelarut aseton sedikit demi sedikit untuk
mempermudah penggerusan
d. Tambahkan aseton sebnayak 30 mL dan tunggu satu jam untuk proses ekstraksi.
e. Setelah satu jam pisahkan larutan dan padatannya dengan cara disaring.
f. Pekatkan larutan hasil ektrak pada cawan porselen dengan memanaskan di atas hotplate (sampai mudah
ditotolkan pada kertas)
g. Angkat dan dinginkan
2. Optimasi Fasa Gerak yang Sesuai
a. Gunting 4 kertas whatmann dengan ukuran disesuaikan dengan gelas kimia. Beri batas dengan pensil kira-kira 1-2
cm dari ujung bawah
b. Siapkan gelas kimia diisi dengan ± 10 mL fasa gerak. Fasa gerak yang digunakan yaitu
- 10 mL etanol
- 10 mL etil asetat
- Etanol : aquades 5 mL : 5 mL
- Etanol : etil asetat 5 mL : 5 mL
c. Gelas kimia yang berisi cairan ditutup dengan plastic wrap untuk menstabilkan ruangannya selama 15 menit
d. Kertas whatmann masing-masing diberi 1 totolan hasil ekstrak daun
e. Kertas ditempatkan dalam gelas kimia yang sudah stabil dan dijaga supaya garis bawah kertas tidak mengenai
pelarut. Tutup rapat gelas kimia dengan plastic wrap.
f. Kertas didiamkan sampai cairan pelarut mencapai atas atau sudah tidak dapat naik lagi, kemudian angkat
g. Kertas dikeringkan untuk selanjutnya diberi batas dengan pensil pada tiap-tiap warna yang terpisah
h. Hitung nilai Rf-nya yaitu jarak perpindahan tiap komponen terhadap jarak pelarut
Jarak yang ditempuh komponen
Rf =
jarak yang ditempuh pelarut
i. Lihat hasil pelarut mana yang dapat memisahkan secara maksimal
Pertanyaan :
1. Apa yang akan dipisahkan dengan Teknik ini? Di dalam organ tumbuhan apa?
2. Sebutkan senyawa yang ada pada pigmen warna tumbuhan, beserta warnanya!
3. Dari hasil praktikum, Senyawa apa yang terkandung dalam pigmen sampel kalian? Carilah sifat kepolarannya
4. Senyawa apa yang digunakan sebagai fase diam dan fase gerak? Mengapa digunakan bahan tersebut (apa
alasannya) ?
PROSEDUR PRAKTIKUM
ANALISIS PIGMEN WARNA PADA SAMPEL TUMBUHAN
Tujuan percobaan :
- Memahami proses preparasi sampel untuk analisis kromatografi kertas
- Mengetahui komponen pigmen warna pada sampel tumbuhan
Dasar Teori :
- Cari mengenai pemisahan pigmen warna tumbuhan dengan kromatografi kertas
Alat :
1. Gelas kimia 50 Ml 1 buah 6. Pensil
2. Pipet Tetes 1 buah 7. Gunting
3. Kaca Arloji 1 buah 8. Mortar Alu
4. Botol semprot 9. Hotplate
5. Penggaris 10. Cawan porselen
Bahan :
11. Lidi/tusuk gigi 14. Kertas Whattman
12. Etanol 98% 15. Sampel tumbuhan
13. Etil Asetat
Prosedur Analisis
1. Preparasi Sampel
a. Sampel dicuci bersih terlebih dahulu lalu keringkan
b. Timbang sebanyak 1 gram
c. Haluskan sampel dengan mortar alu, dengan ditambahkan pelarut aseton sedikit demi sedikit untuk
mempermudah penggerusan
d. Tambahkan aseton sebnayak 30 mL dan tunggu satu jam untuk proses ekstraksi.
e. Setelah satu jam pisahkan larutan dan padatannya dengan cara disaring.
f. Pekatkan larutan hasil ektrak pada cawan porselen dengan memanaskan di atas hotplate (sampai mudah
ditotolkan pada kertas)
g. Angkat dan dinginkan
2. Optimasi Fasa Gerak yang Sesuai
a. Gunting 4 kertas whatmann dengan ukuran disesuaikan dengan gelas kimia. Beri batas dengan pensil kira-kira 1-2
cm dari ujung bawah
b. Siapkan gelas kimia diisi dengan ± 10 mL fasa gerak. Fasa gerak yang digunakan yaitu
- 10 mL etanol
- 10 mL etil asetat
- Etanol : aquades 5 mL : 5 mL
- Etanol : etil asetat 5 mL : 5 mL
c. Gelas kimia yang berisi cairan ditutup dengan plastic wrap untuk menstabilkan ruangannya selama 15 menit
d. Kertas whatmann masing-masing diberi 1 totolan hasil ekstrak daun
e. Kertas ditempatkan dalam gelas kimia yang sudah stabil dan dijaga supaya garis bawah kertas tidak mengenai
pelarut. Tutup rapat gelas kimia dengan plastic wrap.
f. Kertas didiamkan sampai cairan pelarut mencapai atas atau sudah tidak dapat naik lagi, kemudian angkat
g. Kertas dikeringkan untuk selanjutnya diberi batas dengan pensil pada tiap-tiap warna yang terpisah
h. Hitung nilai Rf-nya yaitu jarak perpindahan tiap komponen terhadap jarak pelarut
Jarak yang ditempuh komponen
Rf =
jarak yang ditempuh pelarut
i. Lihat hasil pelarut mana yang dapat memisahkan secara maksimal
Pertanyaan :
1. Apa yang akan dipisahkan dengan Teknik ini? Di dalam organ tumbuhan apa?
2. Sebutkan senyawa yang ada pada pigmen warna tumbuhan, beserta warnanya!
3. Dari hasil praktikum, Senyawa apa yang terkandung dalam pigmen sampel kalian? Carilah sifat kepolarannya
4. Senyawa apa yang digunakan sebagai fase diam dan fase gerak? Mengapa digunakan bahan tersebut (apa
alasannya) ?

Anda mungkin juga menyukai