Anda di halaman 1dari 3

PEMANTAUAN SUHU RUANGAN

No. Dokumen : 210/I.2/3/2018


No. Revisi : 01
SOP Tanggal Terbit : 5 Maret 2018
Halaman :1–2
UPTD dr. Arief Gunawan
Puskesmas NIP. 19620223 198901 1 003
Godong II

1. Pengertian Pemantauan suhu ruangan adalah semua ruangan yang menyimpan


obat-obata / bahan yang mudah rusak akibat suhu tinggi, dikontrol suhu
ruanganya.

2. Tujuan Sebagai acuan langkah-langkah pelaksanaan Pemantauan suhu


ruangan

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. : 108 Tahun 2018 tentang pemantauan,


pemeliharaan dan perbaikan sarana dan peralatan.
4. Referensi Keputusan Kepala Puskesmas
5. Prosedur/ A. Pengendalian
Langkah- 1) Termometer ruangan dipasang pada tempat yang mudah
langkah terlihat
2) Catat setiap hari suhu ruangan sesuai dengan angka yang
tertera pada thermometer ruangan dicatat pada jam 09.00
WIB
3) Suhu standard ruangan sesuai dengan kondisi daerah
setempat
4) Suhu ruangan yang menyinpan obat dan gudang obat antara
18º – 25º C

B. Perawatan / Pemeliharaan
1) Kalibrasi/tera termometer ruangan 3 tahun sekali
2) Apabila ada kerusakan, lapor ke bagian inventaris dan
pemelihara barang
6. Bagan Alir - -
7. Hal-hal yang Jadwal Pemeliharaan
perlu
diperhatikan
8. Unit terkait Semua Unit
9. Dokumen Dokumen Pemeliharaan Alat
terkait
10. Rekaman
historis
perubahan N Tanggal mulai
Yang diubah Isi Perubahan
O diberlakukan
1 Komponen SOP 8 item menjadi 10 item 5 maret 2018
2 Kop SOP SOP lama halaman ke-2 dan 5 maret 2018
seterusnya terdapat KOP
SOP, SOP baru halaman ke-2
dan seterusnya tdak terdapat
KOP SOP

3. Kepala UPTD SOP lama dr. Ekayanti 5 maret 2018


Puskesmas Lasiana, SOP baru dr. Arief
Godong II Gunawan

4 Referensi SOP lama Referensi 5 maret 2018


berdasarkan SK, SOP baru
berisi Pedoman manajemen
Puskesmas Tahun 2017
5 Kebijakan SOP baru disesuaikan 5 maret 2018
dengan kebijakan regulasi
baru.
PEMANTAUAN SUHU RUANGAN
No. Dokumen : 210/I.2/3/2018
No. Revisi : 01
DaftarT Tanggal Terbit : 5 Maret 2018
ilik Halaman :1–1
UPTD dr. Arief Gunawan
Puskesmas NIP. 19620223 198901 1 003
Godong II

NO URAIAN KEGIATAN YA TIDAK TB

1 Apakah Termometer ruangan dipasang pada tempat yang


mudah terliha?
2 Apakah Catat setiap hari suhu ruangan sesuai dengan
angka yang tertera pada thermometer ruangan dicatat pada
jam 09.00 WIB?

3 Apakah Suhu standard ruangan sesuai dengan kondisi


daerah setempat?

4 Apakah Suhu ruangan yang menyinpan obat dan


gudang obat antara 18º – 25º C?

5 Apakah Kalibrasi/tera termometer ruangan 3 tahun sekali?

6 Apakah Apabila ada kerusakan, lapor ke bagian


inventaris dan pemelihara barang?

Compliance rate ( CR ) .....................%

……………………………..,…………..

Pelaksana / Auditor

(……………………………................)

Anda mungkin juga menyukai