Anda di halaman 1dari 7

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK ( LKPD )

IPS KELAS IX SEMESTER 1


KURIKULUM 2013
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
PERTEMUAN I

NAMA : Naswa Dinda Aurellia


KELAS : IX-8
NO.ABSEN : 21
BAB I
INTERAKSI ANTAR NEGARA ASIA DAN NEGARA
LAINNYA
Tujuan Pembelajaran ( Sub Materi : Letak dan Luas Benua Asia dan Amerika ) :
Setelah kegiatan pembelajaran dilaksanakan, peserta didik diharapkan dapat :
1. Menunjukkan letak Benua Asia dan benua lainnya
2. Menyebutkan letak astronomis Benua Asia dan benua lainnya
3. Menyebutkan letak geografis Benua Asia dan benua lainnya
4. Menyebutkan urutan benua berdasarkan luasnya
5. Menyebutkan pembagian region Benua Asia dan benua lainnya

PETUNJUK KERJA !
1 . Perhatikanlah Materi Pembelajaran yang telah disampaikan ( Power Point, Ringkasan
materi, Link ( LMS ) yang telah dibagikan
2. Cermati letak benua Asia dan Amerika dan negara-negara yang ada di benua
tersebut.
3. Carilah informasi tambahan tentang benua tersebut pada atlas. buku dan sumber lain.
4. Selanjutnya tulislah hasil pengamatanmu pada tabel berikut ini.
5. Laporkan hasil penelusuran informasimu !
1. LETAK DAN LUAS BENUA ASIA
1. Benua Asia
a)Luas lautan : 43.579.000 km
b)Luas Daratan : 43.998.920 km2
c)Letak Astronomi : 77 LU-11 LS dan 26 BT-169 BT

2. Perhatikanlah peta benua Asia dan tulislah nama-nama negara dan ibukotanya seperti
pada tabel berikut ini! Carilah data dan informasinya dari berbagai sumber.
Kelompok Kawasan Ibu kota Luas Wilayah
1. China Beijing 9.596.960 km2
2.  Hong Kong* Hongkong 1.108 km2
3  Makau* Macau 28,2 km2
4  Jepang Tokyo 377.915 km2
5 Taiwan** Taipei 35.980 km2
6  Mongolia Ulan Bator 1.564.116 km2
7  Korea Selatan Seoul 99.720 km2
8  Korea Utara Pyongyang 120.538 km2
9  Brunei Darussalam Bandar Seri Begawan 5.765 km2
10  Kamboja Phnom Penh 181.035 km²
11  Indonesia Jakarta 1.904.569 km²
12  Laos Vientiane 236.800 km²
13  Malaysia Kuala Lumpur 329.847 km²
14  Myanmar Naypyidaw 676.578 km²
15  Filipina Manila 300.000 km²
16  Singapura Singapura 697 km²
17  Thailand Bangkok 513.120 km²
18  Timor Leste Dili 14.874 km²
19  Vietnam Hanoi 331.210 km²
120 Afghanistan Kabul 652.230 km²
 Afghanistan
21  Bangladesh Dhaka 148.460 km²
22  Bhutan Thimphu 38.394 km²
23  India New Delhi 3.287.263 km²
24  Maladewa Malé 298 km²
25  Nepal Kathmandu 147.181 km²
26  Pakistan Islamabad 796.095 km²
27  Sri Lanka Kolombo 65.610 km²
28  Arab Saudi Riyadh 2.149.690 km²
29  Armenia Yerevan 29.743 km²
30  Azerbaijan Baku 86.600 km²
31  Bahrain Manama 760 km²
32  Georgia Tbilisi 69.700 km²
33  Iran Tehran 1.648.195 km²
34  Irak Baghdad 438.317 km²
35  Israel Tel Aviv 20.770 km²
36  Kuwait Kuwait City 17.818 km²
37  Lebanon Beirut 10.400 km²
38  Oman Muscat 309.500 km²
39  Qatar Doha 11.586 km²
40  Siprus Nicosia 9.251 km²
41  Suriah Damaskus 185.180 km²
42  Turki Ankara 783.562 km²
43  Uni Emirat Arab Abu Dhabi 83.600 km²
44  Yaman Sanaá 527.968 km²
45  Yordania Amman 89.342 km²
46  Kazakhstan Astana 2.724.900 km²
47  Kirgizstan Bishkek 199.951 km²
48  Tajikistan Dushanbe 144.100 km²
49  Turkmenistan Ashgabat 488.100 km²
50  Uzbekistan Tashkent 447.400 km²
Sumber: http://www.afunadventure.com/files/2413/2278/3872/Asia.jpg
Gambar Pembagian Wilayah Benua Asia (Dikutip dari buku kemdikbud RI)

3. Perhatikan pula peta pembagian wilayah Benua Asia. Negara mana saja yang berada di
daerah Asia Tenggara, Asia Timur, Asia Selatan,Asia Barat Daya, dan Asia Tengah?
Gunakan atlas untuk membantumu mencari nama negaranya.

Letak Benua ASIA Berbatasan dengan negara


ASIA Barat Daya Mesir,Georgia,Russia,Laut Merah,Iran,Samudra
Hindia
ASIA Timur Nepal,Myanmar,Russia,Vietnam,Laos,Bhutan,
Kazakhtan,Kyrgistan,Tajikistan,India,Laut
Bering,Bangladesh
ASIA Utara Russia,China,Afghanistan,Iran
ASIA Selatan Samudra
Hindia,Turkmenistan,Uzebkistan,Tajikistan,China,
Selatan
ASIA Tenggara Samudra Hindia,Papua
Nugini,China,India,Bangladesh,Samudra
Pasifik,Laut China Selatan

4. Benua Asia terdiri atas beberapa region. Setiap region memiliki karakteristik sosial budaya
yang berbeda. Carilah informasi tentang karakteristik sosial budaya masing-masing region
yang membedakan antara satu region dan region lainnya!
1.ASIA SELATAN= ras Kaukasoid merupakan penduduk negara Pakistan dan India. Ras
Mongoloid adalah ciri dari penduduk Bhutan dan negara Nepal. Penduduk di negara Srilanka
merupakan percampuran dari ras Kaukasoid dan Negroid.
2.ASIA TIMUR= penduduk Asia Timur merupakan ras Mongoloid
3.ASIA BARAT= penduduk Asia Barat merupakan ras Kaukasoid.
4.ASIA TENGAH=
-di Mongolia penduduknya ras Mongoloid.
- di wilayah Asia Tengah lainnya merupakan ras Kaukasoid.
5.ASIA TENGGARA=penduduk Asia Tenggara merupakan ras Melanesia. Sedangkan di
Vietnam, Laos, Kamboja, Myanmar, penduduknya merupakan ras Mongoloid.

1) Benua Amerika
a)Luas lautan : 749.945 km2
b)Luas Daratan : 41.825.526 km2
c)Letak Astronomi : 83 LU-55LS dan 10BB-170BB

2) Perhatikanlah peta benua Amerika dan tulislah nama-nama negara dan ibukotanya
seperti pada tabel berikut ini! Carilah data dan informasinya dari berbagai sumber.
No. Kelompok Kawasan Ibu kota Luas Wilayah
1.  Kanada Ottawa 9.984.670 km²
2.  Meksiko Mexico City 1.964.375 km²
3  Amerika Serikat Washington, D.C. 9.833.517 km²
4  Antigua dan Barbuda St. John’s 442,6 km²
5  Bahamas Nassau 13.880 km²
6  Barbados Bridgetown 430 km²
7  Kuba Havana 110.860 km²
8  Dominika Roseau 751 km²
9  Republik Dominika Santo Domingo 48.670 km²
10  Grenada St. George’s 344 km²
11  Haiti Port-au-Prince 27.750 km²
12  Jamaika Kingston 10.991 km²
13  Saint Kitts dan Nevis Basseterre 261 km²
14  Saint Lucia Castries 616 km²
15  Saint Vincent dan Grenadines Kingstown 389 km²
16  Trinidad dan Tobago Port of Spain 5.128 km²
17  Belize Belmopan 22,966 km²
18  Kosta Rika San José 51.100 km²
19  El Salvador San Salvador 21.041 km²
20  Guatemala Guatemala City 108.889 km²
21  Honduras Tegucigalpa 112.090 km²
22  Nikaragua Managua 130.370 km²
23  Panama Panama City 75.420 km²

3) Jika kalian perhatikan peta Benua Amerika, terlihat ada banyak negara. Negara-negara
tersebut dapat dikelompokkan menjadi beberapa wilayah atau region. Negara mana
saja yang berada di daerah Amerika Utara, Amerika Tengah, Amerika Selatan, dan
Kepulauan Karibia?

(Gambar dikutip dari buku IPS Kelas 9 kemdikbud RI)

Letak Amerika Berbatasan dengan negara


Amerika Utara Lautan Arktik, Samudra Atlantik utara, Laut Karibia,
Samudra Pasifik Utara
Amerika Tengah Meksiko, kolombia, laut karibia, samudra pasifik, berazil,
kosta rika, El salvadoe, Guatemala, Honduras, nikaragua, dan
panama
Amerika Selatan Laut Karibia, Samudera Atlantuik, samudra Atlantik, Drake,
dan Samudra Atlantik.
Kepulauan Karibia Venezuela, Kolombia, Panama, Kosta Rika, Nikaragua,
Honduras, Guatemala, Belize, semenanjung Yucatan
Meksiko, kepulauan Antilles Besar, Kuba, Hispaniola,
Jamaika, Puerto Riko, dan Antilles

4)Benua Amerika memiliki sejumlah wilayah atau region. Setiap wilayah memiliki
karakteristik budaya tersendiri. Apa yang membedakan satu wilayah dengan wilayah
lainnya di Benua Amerika. Telusuri informasi tersebut dari berbagai sumber, misalnya
internet.
1) Kondisi Sosial dan Budaya
Penduduk asli Benua Amerika adalah suku Indian, mayorita agama di negara-negara Benua
Afrika adalah agama Kristen. Kegiatan ekonomi di negara-negara Benua Afrika bermacam-
macam, seperti : sektor pertanian dan industri hal tersebut membedakan wilayah satu dengan
yang lainnya.
2) Keadaan Ekonomi
Keadaan ekonomi menjadi hal yang membedakan satu wilayah dengan wilayah lainya, di
Benua Amerika terdapat negara maju dan negara berkembang.
- Negara maju adalah negara yang mempunyai karakteristik berikut:
a) Angka harapan hidup tinggi
b) Angka kelahiran dan kematian hidup rendah
c) Pendapatan perkapita tinggi
d) Kegiatan ekonomi bertumpu pada sektor jasa dan industri
- Sedangkan negara berkembang memunyai karakteristik sebagai berkut
a) Angka harapan hidup rendah
b) Angka kelahiran dan kematian hidup tinggi
c) Pendapatan perkapita rendah
d) Kegiatan ekonomi bertumpu pada sektor pertanian

Anda mungkin juga menyukai