Anda di halaman 1dari 6

Laporan Minggu Ketiga

No Kel 096 Desa/Kel Pasir Eurih


Nama Dospem Muhammad Taufiki, S.Ag., Nama Peserta KKN Nur Aini Zahrotul
M.Ag Qoryah
11190240000002

Deskripsi Singkat Kegiatan Hasil


1) Bidang Pendidikan

Kegiatan yang dilakukan: 1. Mempersiapkan bunga hias untuk di


1. Mempersiapkan bunga hias di taman letakkan di sekitar saung warna-warni
baca. Sabtu, 13 Agustus 2022 guna Taman Baca serta men-cat /
2. Mengadakan agenda sosialisasi melukis tong sampah.
pentingnya sekolah di SDN Pasir 2. Menyampaikan pemahaman kepada
Eurih 05. Selasa, 9 Agustus 2022 siswa-siswi kelas 6 A-C mengenai
3. Mempersiapkan media untuk bahan pentingnya pendidikan serta
meneruskan sekolah kejenjang SMP
tanam vertikultur. Rabu, 10 Agustus
3. Memberikan support untuk rajin
2022
belajar dan semangat dalam mengejar
cita-cita
4. Mempersiapkan bahan tanam
vertikultur yakni melukis botol bekas
yang akan digunakan sebagai media
tanam bersama dengan teman
kelompok dan dibantu oleh beberapa
siswa-siswi kelas 6 SDN Pasir Eurih
05
2) Bidang Keagamaan
Kegiatan yang dilakukan: 1. Membantu mengajar ngaji TPA Ar-
1. Ngajar ngaji di TPA Ar-Rahmah kelas Rahmah untuk mengajar ngaji di kelas
3. Senin, 8 Agustus 2022 3. Mengajar ngaji santri lanjutan Iqra
2. Ngajar ngaji di TPA Ar-Rahmah kelas masing-masing.
5. Jum’at, 12 Agustus 2022 2. Membantu mengajaar ngaji TPA Ar-
3. Agenda yasinan rutin malam jum’at. Rahmah di kelas 5 membantu
Kamis, 11 Agustus 2022 mengajar ngaji sesuai dengan lanjutan
4. Mempersiapkan untuk santunan anak Iqro’ yang masing-masing santri,
yatim di SDN Pasir Eurih 05. Kamis, menyimak setoran hafalan Q.S Al-Lail
11 Agustus 2022 1-6 dan memberikan materi tentang
5. Agenda muharam dan santunan anak kisah Nabi Adam as.
yatim di SDN Pasir Eurih 05. Jum’at, 3. Melakukan agenda rutinan malam
12 Agustus 2022 jum’at dengan membaca yasinan
6. Mengikuti agenda muharam di Masjid berjamah dengan teman-teman
Latifatul’amaliah RW 02. Minggu 7 kelompok KKN dan doa bersama.
Agustus 2022 4. Mempersiapkan sumbangan berupa
sembako bahan makanan pokok untuk
santunan anak yatim di SDN Pasir
Eurih 05
5. Melaksanakan agenda muharram,
memberikan santunan anak yatim
berupa sembako dan ikut serta
melakukan sholat dhuha berjamaah di
bersama siswa kelas 3, 5 dan 6.
6. Mengikuti agenda pengajian warga di
RW 02 memperingati malam as-syura
muharram
3) Bidang Kesehatan
Kegiatan yang dilakukan: 1. Agenda membantu ibu-ibu Posyandu
1. Agenda BIAN (Bulan Imunisasi Anak dan PKK dalam kegiatan imunisasi
Nasional) di RW 02 Pasir Eurih. bayi dan balita di RW 02 Pasir Eurih.
Senin, 8 Agustus 2022

4) Bidang Sosial
Kegiatan yang dilakukan: 1. melakukan kerja bakti membersihkan
1. kerja bakti membersihkan Saung dan merenovasi saung warna-warni
Warna-Warni. Minggu 14 Agustus bersama warga Pasir Eurih RW 0
2022 2. mempersiapkan beberapa barang di
Saung warna-warni yang akan dibuat
untuk Taman Baca

5) Bidang Pariwisata
Kegiatan yang dilakukan: -
-

Anda mungkin juga menyukai